Pola Pikir Perencanaan dan Perancangan Skema Pola Pikir Perancangan Pengertian Judul Perencanaan dan Perancangan

BAB IV KEPUTUSAN DESAIN

A.Perencanaan dan Perancangan Pusat Pendidikan dan Pengembangan Musik Klasik

1. Pola Pikir Perencanaan dan Perancangan Skema Pola Pikir Perancangan

Konsep Perencanaan dan Perancangan Interior Musik Faktor Perencanaan dan Perancangan Pusat Manusia Karyawan, Instruktur musik, murid, pengunjung Aktivitas Keb.Ruang: Lobby, Papan Info,R.Kelas, Hall, R.Manajemen,Perpust akaan,Kafetaria, Lavatory ,R.kontrol, R.rias Sirkulasi,zoning dan Grouping Pendidikan dan Pengembangan Musik Klasik Di Solo Baru Fisik Bangunan Ruang dalam Karakteristik Ruang, Dimensi Ruang, Fungsi Ruang Karakter Ruang : 1.Pembentuk ruang 2. Furniture 3. Aspek Dekorasi Interior Sistem : 1. Penghawaan 2. Pencahayaan 3. Akustik dan Tata suara Sistem Keamanan Desain Interior pada Pusat Pendidikan dan Pengembangan Musik Klasik Di Solo Baru Sasaran Desain Norma Desain: 1. Fungsi 2. Tehnik 3. Bahan 4. Estetis Interior Musik Klasik: R. Lobby, hall, Papan Info,R.Kelas, R.Manajemen,Perpustakaa n,Kafetaria, Lavatory, tiket box,R.kontrol, R.rias Skema 4.1 : Pola Pikir Perencanaan dan Perancangan

2. Pengertian Judul Perencanaan dan Perancangan

a. Pusat 93 Pusat merupakan tempat yang letaknya ditengah ; pokok atau yang menjadi pumpunan berbagai-bagai urusan, hal, dan lain sebagainya . Kamus Besar Bahasa Indonesia, ed. 3 – cet. 1. – Jakarta : Balai Pustaka, 2001. b. Pendidikan Pendidikan merupakan proses pengubahan sikap dan tata laku sesorang atau kelompok orang dalam usaha mendewasakan mausia melalui upaya pengajaran dan pelatihan, proses, cara, perbuatan mendidik. Kamus Besar Bahasa Indonesia, ed. 3 – cet. 1. – Jakarta : Balai Pustaka, 2001. c. Pengembangan Pengembangan merupakan suatu proses , cara , perbuatan mengembangkan : atau upaya meningkatkan mutu agar dapat dipakai untuk berbagai keperluan dalam kehidupan masyarakat. d. Musik Klasik Musik klasik merupakan istilah luas yang biasanya mengacu pada musik yang dibuat di atau berakar dari tradisi kesenian Barat, musik kristiani, dan musik orkestra, mencakup periode dari sekitar abad ke-9 hingga abad ke-21. www.wikipedia.com e. Solo Baru 94 Secara teritori tanah Solo Baru masuk wilayah Kabupaten Sukoharjo, Kecamatan Grogol. Kota ini disebut juga sebagai kota satelit, di mana infrastruktur dan kegiatan utama mayarakatnya ialah berbisnis. Pusat Pendidikan dan Pengembangan Musik Klasik di Solo Baru adalah sebuah wadah atau tempat bagi para pencinta musik klasik yang ingin menggali potensi diri atau belajar lebih mendalam, mengekspresikan kemampuan serta mengetahui latar belakang dari musik klasik tersebut

3. Status Kelembagaan