PemilikOwner Struktur Organisasi Proyek

Ristian Abdul Kohar, 2014 Metode Pelaksanaan Konstruksi Baja Menggunakan Beton Komposit Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2 Penanggung jawab pembiayaan proyek dengan mengusahakan pembiayaan yang efisien untuk mendapat hasil yang optimal 3 Mengadakan pelelanganpenunjukan langsung 4 Mengeluarkan Surat Perintah Kerja SPK 5 Mengawasi pelaksaan proyek dan memberi semua instruksi kepada tim pelaksana termasuk persyaratan resmi dan administrasi yang diperlukan dalam penyelenggaraan pembangunan sesuai dengan kontrak yang telah disepakati. 6 Menerima hasil pekerjaan pelaksanaan pembangunan. 7 Membiayai seluruh pengeluaran dari proses pembangunan proyek sejak awal hingga akhir.

2. Konsultan Perencana

Perencana struktur dan arsitektur proyek pembangunan Hotel Setiabudhi adalah dari PT Baja Manunggal Perkasa. Adapun tugas dan wewenang sebagai konsultan perencana antara lain: a. Tugas dan Wewenang Konsultan perencana: 1 Menerima tugas dari pemilik atau pemberi tugas 2 Persiapan perancangan yaitu pengumpulan data dan informasi lapangan, membuat interpretasi secara garis besar terhadap pedoman persyaratan term of reference. Konsultasi dengan Ristian Abdul Kohar, 2014 Metode Pelaksanaan Konstruksi Baja Menggunakan Beton Komposit Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu pemerintah daerah tingkat II setempat mengenai perizinan bangunan. 3 Penyusunan rancangan pelaksanaan dengan membuat rancangan arsitektur berikut uraian teknis dan visualisasi dua atau tiga dimensi bila diperlukan, membuat rancangan utilitas beserta uraian, dan perhitungan strukturnya. 4 Penyusunan rencana detail dengan membuat gambar detail, rencana kerja dan syarat-syarat, membuat rincian volume pekerjaan dan rancangan anggaran baiya pekerjaan konstruksi melaksanakan value engineering sebagai metode penyusunan program rancangan 5 Persiapan pelelangan dengan membantu pemimpin proyek dalam mempersiapkan dokumen pelelangan, membantu panitia pelelangan dalam menyusun program pelelangan dan melaksanakan pelelangan 6 Membantu pelelangan dengan memberikan penjelasan pekerjaan pada waktu pelelangan termasuk dalam menyusun berita acara penjelasan pekerjaan Aanwijzing, membantu panitia dalam melaksanakan evaluasi penawaran, menyusun kembali pelelangan dan melaksanakan tugas-tugas yang sama bila terjadi pelaksanaan pelelangan ulang, serta menyusun dokumen pelaksanaan