Bab 1 Pendahuuluan Bab II Kajian Pustaka Bab III Metode Penelitian Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan Bab V Kesimpulan dan Saran

Sinta Dwi Utami,2013 PENGEMBANGAN BAHAN AJAR IPA SEKOLAH DASAR TENTANG PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2. Bagi Guru Dengan diadakannya desain didaktik diharapkan dapat membatu guru dalam meningkatkan pembelajaran IPA tentang perubahan kenampakan bumi dan benda langit. 3. Bagi peneliti Menambah wawasan tentang bagaimana cara mengajar yang baik, bagaimana cara membuat perencanaan yang baik, bagaimana menciptakan pembelajaran yang efektif, bagaimana cara mensinkronkan materi pembelajaran dengan alat peraga dan mengetahui bagaimana cara menjadi guru yang profesional. 4. Bagi peneliti lain Penelitian ini diharapkan dapat menjadi acuan untuk melakukan penelitian selanjutnya,dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan.

E. Struktur Organisasi Skripsi

Untuk memahami alur dalam skripsi yang akan dibuat oleh peneliti, maka peneliti membuat struktur organisasi skripsi, adapun struktur organisasi dalam skripsi ini, terdiri dari :

1. Bab 1 Pendahuuluan

Dalam pembahasan bab 1 diterangakan secara garis besar penelitian yang akan dilaksanakan oleh peneliti, dan alasan peneliti melaksanakan penelitian ini, yang berisi latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan struktur organisasi skripsi.

2. Bab II Kajian Pustaka

Dalam melaksanakan penelitian ini, tentunya peneliti tidak terlepas dari teori yang berhubungan dengan penelitian yang akan dilaksanakan, oleh karena itu dalam bab II membahas teori yang relevan dengan penelitian yang akan dilaksanakan, guna menyempurakan studi lapangan. Sinta Dwi Utami,2013 PENGEMBANGAN BAHAN AJAR IPA SEKOLAH DASAR TENTANG PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3. Bab III Metode Penelitian

Adapun untuk bab III Membahas tentang metode penelitian, metode yang digunakan oleh peneliti selama penelitian berlangsung, guna menghasilkan karya ilmiah yang terstrktur sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Metode penelitian ini terdiri dari, lokasi dan sample sumber data, desain penelitian, metode penelitian, definisi operasional variabel penelitian, instrumen penelitian, pengembangan instrumen, teknik pengumpulan data dan analisis data.

4. Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

Bab ini membahas tentang seluruh hasil dari pelaksanaan penelitian, yang didalamya berisi tentang analisis yang berkaitan dengan penelitian dan pembahasan yang dikaitkan dengan kajian pustaka.

5. Bab V Kesimpulan dan Saran

Pada bab ini, membahas kesimpulan dari keseluruhan materi yang berkaitan dengan penelitian yang telah dilaksanakan. Selain itu juga pada bab ini tedapat saran diperuntukan bagi peneliti berikutnya. Terakahir daftar Pustaka , daftar pstaka berupa daftar referensi yang digunakan oleh peneliti selama penelitian berlangsung. Sinta Dwi Utami,2013 PENGEMBANGAN BAHAN AJAR IPA SEKOLAH DASAR TENTANG PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi dan Sample Sumber Data

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA ROLLING BOARD PADA PEMBELAJARAN IPA KELAS IV SEKOLAH DASAR

8 50 24

Bab 09 – Perubahan kenampakan Bumi dan benda Langit – 1 Perubahan Kenampakan Bumi

0 1 1

Bab 09 – Perubahan kenampakan Bumi dan benda Langit – 2 Perubahan Kenampakan Benda Langit

0 0 1

PENGEMBANGAN LKS KOMIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS IV SEMESTER II SEKOLAH DASAR.

0 2 329

PEMBELAJARAN IPA di SEKOLAH DASAR

0 0 7

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP IPA MATERI KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER DI KELAS IV SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 16

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERUPA CERITA BERGAMBAR MATERI PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) DI KELAS IV SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 15

BAB I PENDAHULUAN - PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERUPA CERITA BERGAMBAR MATERI PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) DI KELAS IV SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 8

BAB II LANDASAN PUSTAKA A. Kajian Teori 1. Pengembangan Perangkat Pembelajaran - PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERUPA CERITA BERGAMBAR MATERI PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) DI KELAS IV SEKOLAH DASAR - repos

0 1 24

UPAYA MENINGKATKAN KEMANDIRIAN DAN PRESTASI BELAJAR IPA MATERI PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI MELALUI METODE EKSPERIMEN DAN PERMAINAN BINGO DI KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI PAKUNDEN - repository perpustakaan

0 0 15