Basis Data Database Perancangan Input

4.2 Basis Data Database

Database Basis Data adalah kumpulan dari data yang berhubungan antara satu dengan yang lainnya, tersimpan di perangkat keras komputer dan menggunakan perangkat lunak untuk memanipulasinya. Database merupakan salah satu komponen yang penting dalam sistem komputerisasi, karena merupakan basis data dalam menyediakan informasi bagi para pengguna. Tabel 4.1 Struktur Database Kelas Field Name Type Data Size Deskripsi Kode_Kelas Text 2 Kode Kelas Nama_Kls Text 20 Nama Kelas Tabel 4.2 Struktur Database Matapelajaran Field Name Type Data Size Deskripsi Kode_mt Text 2 Kode Matapelajaran Nama_Kls Text 20 Nama Kelas Tabel 4.3 Struktur Database Guru Field Name Type Data Size Deskripsi NIP Text 9 NIP Nama_Guru Text 25 Nama Guru Alamat Text 30 Alamat Jenkel Text 1 Jenis Kelamin Agama Text 9 Agama M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009 Tabel 4.4 Struktur Database Siswa Field Name Type Data Size Deskripsi NIS Text 5 NIS Kelas Text 20 Kelas Sem Text 1 Semester Kode_mt Text 2 Kode Matapelajaran Nekstr Integer 2 Nilai Ekstrakurikuler NTgs Integer 2 Nilai Tugas NUjBln Integer 2 Nilai Ujian Bulanan NTUUjsem Integer 2 Nilai Ujian Tengah Semester NA Integer 2 Nilai Akhir NIP Text 9 NIP Relasi Antar Tabel Siswa Nilai Mata Pelajaran NIS NIS Kode _mt Nama_Sis Kelas Nama_Kls Alamat Sem Telp Kode_mt Jenkel Nekstr Agama NTgs Guru Kode_Kelas NUjBln NIP NTUjSem Nama_Guru NA Alamat NIP JenKel Agama Kelas Kode_Kelas Nama_Kls Gambar 4.4 Relasi M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

4.3 Perancangan Input

Perancangan input meliputi data masukan untuk diolah sistem, dimana hal-hal berikut ini dijadikan panduan dalam perancangan input: 1. Jenis data yang diinput, apakah data numerik atau karakter. 2. Pengkodeaan dan pengurutan data, dengan membuat suatu kunci primer. 3. Dialog untuk memandu user pemakai dalam menyediakan input, berupa keterangan agar user pemakai tidak salah dalam melakukan input data. 4. Validasi pemeriksaan kesalahan, berupa metode untuk memeriksa apakah data yang diinput sudah sesuai dengan kebutuhan sistem. 5. Metode untuk menampilkan validasi input jika kesalahan muncul, berupa langkah- langkah yang dapat diikuti user pemakai apabila didapati kesalahan dalam input data. Adapun tampilanmodel perancangan dari setiap input data yang terdapat dalam sistem sebagai berikut:

1. Tampilan Perancangan Form Utama

Berikut ini adalah tampilan perancangan form utama sistem: Gambar 4.5 Perancangan Form Utama M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

2. Perancangan Form Input Data Kelas

Form input data kelas ini merupakan interface untuk melakukan penambahan data, penghapusan data dan edit data. Pada form terdapat tombol-tombol sebagai berikut: 1. Tambah, yaitu tombol yang berfungsi untk menambah data kelas. 2. Batal, yaitu tombol yang berfungsi untuk membatalkan penyimpanan dan pengeditan data kelas. 3. Simpan, yaitu tombol yang berfungsi untuk menyimpan data kelas. 4. Hapus, yaitu tombol yang berfungsi untuk menghapus data kelas 5. Koreksi, yaitu tombol yang berfungsi untuk mengubah data kelas. 6. Keluar, yaitu tombol yang berfungsi untuk keluar dari form data kelas. Berikut ini adalah tampilan model dari perancangan form input data kelas: Gambar 4.6 Perancangan Form Input Data Kelas M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

3. Perancangan Form Input Data Mata Pelajaran

Form input data mata pelajran merupakan interface untuk melakukan penambahan data, penghapusan data dan edit data. Pada form terdapat tombol-tombol sebagai berikut: 1. Tambah, yaitu yang berfungsi untuk menambah data mata pelajaran. 2. Batal, yaitu tombol yang berfungsi untuk membatalkan penyimpanan dan pengeditan data mata pelajaran. 3. Simpan, yaitu tombol yang berfungsi untuk menyimpan data mata pelajaran. 4. Hapus, yaitu tombol yang berfungsi untuk menghapus data mata pelajaran. 5. Koreksi, yaitu tombol yang berfungsi untuk mengubah data mata pelajaran. 6. Keluar, yaitu tombol yang berfungsi untuk keluar dari form data mata pelajaran. Berikut ini adalah tampilan perancangan form data mata pelajaran. Gambar 4.7 Perancangan Form Input Data Mata Pelajaran M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

4. Perancangan Form Input Data Guru

Form input data guru ini merupakan interface untuk melakukan penambahan data, penghapusan data dan edit data. Pada form terdapat tombol-tombol sebagai berikut: 1. Tambah, yaitu tombol yang berfungsi untuk menambah data guru. 2. Batal, yaitu tombol yang berfungsi untuk membatalkan penyimpanan data pengeditan data guru. 3. Simpan, yaitu tombol yaitu berfungsi untuk menyimpan data guru. 4. Hapus, yaitu tombol yang berfungsi untuk menyimpan data guru. 5. Koreksi, yaitu tombol yang berfungsi untuk mengubah data guru 6. Keluar, yaitu tombol yang berfungsi untuk keluar dari form data guru. Berikut ini adalah tampilan perancangan form data guru : Gambar 4.8 Perancangan Form Input Data Guru M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

5. Perancangan Form Data Siswa

Form input data nilai siswai ini merupakan interface untuk melakukan penambahan data, penghapusan data dan edit data. Pada form terdapat tombol- tombol sebagai berikut: 1. Tambah, yaitu tombol yang berfungsi untuk menambah data nilai siswa. 2. Batal, yaitu tombol yang berfungsi untuk membatalkan penyimpanan dan pengeditan data nilai siswa. 3. Simpan, yaitu tombol yang berfungsi untuk menyimpan data nilai siswa 4. Hapus, yaitu tombol yang berfungsi untuk menghapus data nilai siswa. 5. Koreksi, yaitu tombol yang berfungsi untuk mengubah data nilai siswa. 6. Keluar, yaitu tombol yang berfungsi untuk keluar dari form data nilai siswa. Berikut ini adalah tampilan perancangan form data nilai siswa: Gambar 4.9 Perancangan Form Data Siswa M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

6. Perancangan Form Input Data Nilai Siswa

Form input data nilai siswa ini merupakan interface untuk melakukan penambahan data,penghapusan data dan edit data. Pada form terdapat tombol-tombol sebagai berikut: 1. Tambah, yaitu tombol yang berfungsi untuk menambah dat nilai siswa. 2. Batal, yaitu tombol yang berfungsi untuk membatalkan penyimpanan dan pengeditan data nilai siswa. 3. Simpan, yaitu tombol yang berfungsi untuk menyimpan data nilai siswa. 4. Hapus, yaitu tombol yang berfungsi untuk menghapus data nilai siswa. 5. Koreksi, yaitu tombol yang berfungsi untuk mengubah data nilai siswa. 6. Keluar, yaitu tombol yang berfungsi untuk keluar dari form data nilai siswa. Berikut ini adalah tampilan form input data nilai siswa. Gambar 4.10 Perancangan Form Input Data Nilai Siswa M. Irsan Parinduri : Sistem Informasi Nilai Siswa Pada SMU Negeri 2 Medan, 2008. USU Repository © 2009

7. Perancangan Form Dialog Cetak Lampiran

Form dialog cetak laporan ini merupakan suatu interface untuk melakukan pencetakan suatu data. Pada form ini terdapat tombol-tombol sebagai berikut: 1. Cetak, yaitu tombol yang berguna untuk mencetak data yang telah dikerjakan. 2. Keluar, yaitu tombol yang berguna untuk keluar dari form dialog cetak laporan. Berikut ini adalah tampilan perancangan form dialog cetak laporan: Gambar 4.11 Perancangan Form Dialog Cetak Lampiran

4.4 Perancangan Output