Hasil Ujicoba Calon Pengguna Sistem

perlu menunggu pengumpulan data penilaian dari tiap guru mata pelajaran. e. Kemungkinan terjadinya kehilangan data penilaian lebih kecil daripada menggunakan sistem penilaian sebelumnya karena data penilaian setiap semester sudah tersimpan di database. Kekurangan: a. Tidak adanya akses bagi peserta didik atau orang tuawali pserta didik b. Sistem tidak menagani perhitungan nilai harian.

5.2 Analisa Hasil Hasil Uji Coba terhadap Pengguna Pengujian Beta

Uji coba terhadap pengguna dilakukan dengan menyebarkan kuisioner kepada 5 orang terdapat orang yang memiliki peran lebih dari satu. Sasaran penyebaran kuisioner tersebut terdiri dari 3 kelompok yaitu: 5 Orang berperan sebagai guru mata pelajaran, 1 Orang berperan sebagai guru wali kelas, dan 2 Orang berperan sebagai tim kurikulum.

5.2.1 Form Kuisioner

Kuisioner bagikan untuk masing-masing kelompok calon pengguna, Sistem Informasi Penilaian Pencapaian Kompetensi Peserta Didik SMK Kurikulum 2013. Kuisioner ini memiliki dua kategori, yaitu kategori umum yang diisi oleh semua kelompok dan kategori khusus yang hanya diisi oleh masing-masing kelompok. Form kuisi dapat dilihat pada bagian lampiran.

5.2.2 Hasil dan Pembahasan

5.2.2.1 Hasil Ujicoba Calon Pengguna Sistem

Hasil dari kuisioner responden diperoleh jawaban sebagai berikut :  Pernyataan 1 sampai dengan 4 dijawab oleh seluruh responden dengan total 5 orang KATEGORI UMUM Pernyataan 1 : Sistem Informasi Penilaian Pencapaian Kompetensi Peserta Didik SMK Kurikulum 2013 berbasis web ini membantu dalam proses penilaian siswa secara efektif. Tabel 5.1. Hasil Pernyataan 1 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 3 15 60,00 Setuju 4 2 8 40,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 5 23 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,60 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Gambar 5.1. Grafik Pernyataan 1 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum para pengguna menyatakan Sistem Informasi Penilaian Pencapaian Kompetensi Peserta Didik SMK Kurikulum 2013 Berbasis Web ini membantu dalam proses penilaian siswa secara efektif tepat guna. Pernyataan 2 : Data penilaian yang ditampilkan sistem adalah data yang akurat. Tabel 5.2. Hasil Pernyataan 2 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 4 20 80,00 Setuju 4 1 4 20,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 5 24 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,80 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 1 Jumlah Responden Gambar 5.2. Grafik Pernyataan 2 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum para pengguna menyatakan setuju bahwa data penilaian yang ditampilkan sistem adalah data yang akurat. Pernyataan 3 : Sistem ini dapat digunakan dengan mudah. Tabel 5.3 Hasil Pernyataan 3 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 1 5 20,00 Setuju 4 4 16 80,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 5 21 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,20 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 4 4,5 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 2 Jumlah Responden Gambar 5.3 Grafik Pernyataan 3 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum para pengguna menyatakan setuju bahwa sistem ini dapat digunakan dengan mudah. Pernyataan 4 : Secara umum, saya lebih menyukai sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik SMK kurikulum 2013 berbasis web ini daripada proses penilaian yang selama ini dilakukan menggunakan MS.Excel. Tabel 5.4 Hasil Pernyataan 4 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 3 15 60,00 Setuju 4 2 8 40,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 5 23 - 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 4 4,5 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 3 Jumlah Responden NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,60 Gambar 5.4 Grafik Pernyataan 4 Berdasarkan perhitungan diatas, secara garis besar para pengguna menyatakan sangat setuju bahwa mereka lebih menyukai sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik smk kurikulum 2013 smk berbasis web ini daripada proses penilaian yang selama ini dilakukan menggunakan MS.Excel. Kategori Khusus : Guru Mata Pelajaran Pernyataan 5 : Sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik smk kurikulum 2013 berbasis webini membantu tugas saya dalam mengelola data penilaian siswa secara efektif. Tabel 5.5 Hasil Pernyataan 5 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 4 Jumlah Responden Sangat Setuju 5 3 15 60,00 Setuju 4 2 8 40,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 5 23 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,60 Gambar 5.5 Grafik Pernyataan 5 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum pengguna guru mata pelajaran menyatakan bahwa Sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik smk kurikulum 2013 berbasis web ini membantu tugas mereka dalam mengelola data penilaian peserta didik secara efektif tepat guna. I Pernyataan 6 : Sistem ini memudahkan saya saat melakukan proses penilaian. Tabel 5.6 Hasil Pernyataan 6 Jawaban Bobot Jawaban Jumlah Responden Hasil 1-5 Total 0,5 1 1,5 2 2,5 3 3,5 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 5 Jumlah Responden 1-5 Sangat Setuju 5 3 15 60,00 Setuju 4 2 8 40,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 5 23 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,60 Gambar 5.6 Grafik Pernyataan 6 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum pengguna guru mata pelajaran menyatakan bahwa sistem ini memudahkan mereka pada saat melakukan proses penilaian. Kategori Khusus : Wali Kelas Pernyataan 7 : Sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik smk kurikulum 2013 smk berbasis webini membantu tugas saya dalam memonitor data terkait penilaian siswa secara efektif. Tabel 5.7 Hasil Pernyataan 7 2 4 6 8 10 12 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 6 Jumlah Responden Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 1 5 50,00 Setuju 4 1 4 50,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 2 9 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,50 Gambar 5.7 Grafik Pernyataan 7 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum pengguna guru wali kelas menyatakan bahwaSistem Informasi Penilaian Pencapaian Kompetensi Peserta Didik SMK Kurikulum 2013 berbasis webini membantu tugas mereka dalam memonitor data terkait penilaian siswa secara efektif tepat guna. Pernyataan 8 : Sistem ini membantu tugas saya dalam mengelola data sikap antar mata pelajaran, ekstra dan absensi secara efektif. Tabel 5.8 Hasil Pernyataan 8 1 2 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 7 Jumlah Responden Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 2 10 100,00 Setuju 4 0,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 2 10 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 5,00 Gambar 5.8 Grafik Pernyataan 8 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum pengguna guru wali kelas menyatakan bahwa sistem ini membantu tugas mereka dalam mengelola data sikap antar mata pelajaran, ekstra dan absensi secara efektif tepat guna. Kategori Khusus : Tim Kurikulum Pernyataan 9 : Sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik smk kurikulum 2013 berbasis webini membantu tugas saya dalam 1 2 3 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 8 Jumlah Responden memonitor data guru, data siswa, pengguna sistem, penilaian siswa sampai dengan cetak rapor dan kenaikan kelas secara efektif. Tabel 5.9 Hasil Pernyataan 9 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 2 10 100,00 Setuju 4 0,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 2 10 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 5,00 Gambar 5.9 Grafik Pernyataan 9 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum pengguna operator sekolah menyatakan bahwa Sistem informasi penilaian pencapaian kompetensi peserta didik smk kurikulum 2013 berbasis webini membantu tugas saya dalam memonitor data guru, data siswa, 1 2 3 Sangat Setuju Setuju Ragu-Ragu Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Peryataan 9 Jumlah Responden pengguna sistem, penilaian siswa sampai dengan cetak rapor dan kenaikan kelas secara efektif tepat guna. Pernyataan 10 : Sistem ini membantu tugas saya dalam mengelola data guru, siswa, data pengajaran, pengguna sistem secara efektif. Tabel 5.10 Hasil Pernyataan 10 Jawaban Bobot Jawaban 1-5 Jumlah Responden Hasil 1-5 Total Sangat Setuju 5 1 5 50,00 Setuju 4 1 4 50,00 Ragu-Ragu 3 0,00 Tidak Setuju 2 0,00 Sangat Tidak Setuju 1 0,00 Total 2 9 - NILAI AKHIR Total Hasil 1-5Total Jumlah Responden 4,50 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Gambar 5.10 Grafik Pernyataan 10 Berdasarkan perhitungan diatas, secara umum pengguna operator sekolah menyatakan bahwa sistem ini membantu tugas saya dalam mengelola data guru, siswa, data pengajaran, pengguna sistem secara efektiftepat guna.

5.2.2.2 Hasil Uji Coba terhadap Guru Mata Pelajaran