Desain Rok Muka Alat dan Bahan

FORMAT RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Status Revisi 01 Halaman 2dari2 TanggalTerbit 1 Juli 2015 Indikator : 3.14.1. Menjelaskan Persiapan alat dan bahan 3.14.2. Menjelaskan Rambu rambu K3 dalam menjahit 3.14.3. Menjelaskan Teknik menjahit penggabungan komponen komponen blus 4.14 Melakukan penggabungan komponen komponen blus Indikator : 4.14.1. Menunjukkan langkah kerja penggabungan komponen komponen blus 4.14.2. Menunjukkan Kreteria mutu hasil penggabungan komponen komponen blus C. Tujuan Pembelajaran Melalui proses mencari informasi, menanya, dan berdiskusi siswa dapat : 1. Menjelaskan persiapan tempat, alat dan bahan 2. Menjelaskan teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus 3. Menjelaskan langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus 4. Menjelaskan rambu K3 dalam menjahit 5. Menjelaskan kriteria mutu hasil penggabungan komponen blus D. Materi Pembelajaran Rincian dari Materi Pokok 1. Persiapan tempat, alat dan bahan 2. Teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus 3. Langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus 4. Rambu K3 dalam menjahit 5. Kriteria mutu hasil penggabungan komponen blus E. Metode Pembelajaran Rincian dari Kegiatan Pembelajaran 1. Metode saintific - Menggali informasi - Pengamatan - Diskusi kelompok - Presentasi - Tanya Jawab F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran 1. Media : Jobsheet, hand out, gambar foto FORMAT RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Status Revisi 01 Halaman 3dari2 TanggalTerbit 1 Juli 2015 PT Gramedia. G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran PERTEMUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKTU Pendahuluan - Guru mengucapkan salam dan membuka pelajaran - Guru menciptakan suasana religius dengan mengajak siswa berdoa dengan dipimpin ketua kelas - Guru mendata kehadiran siswa sambil mengingatkan pentingnya disiplin masuk sekolah untuk menyongsong masa depan yang terus berkembang. - Mengingatkan siswa untuk selalu mengucap syukur atas waktu dan kesehatan yang telah diberikan. - Mengingatkan siswa akan kebersihan kelas dan menjaga lingkungan sekitar. - Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, rambu K3 dalam menjahit, kriteria mutu hasil penggabungan komponen blus. 1’ 2’ 2’ 2’ 1’ 2’ Kegiatan inti PBL Mengamati - Siswa melakukan kegiatan mengamati videogambar tentang teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus Menanya - Mengajukan pertanyaan tentang teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, rambu K3 dalam 5’ 5’ FORMAT RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Status Revisi 01 Halaman 4dari2 TanggalTerbit 1 Juli 2015 Mengumpulkan Informasi : - Mengumpulkan informasi tentang teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, rambu K3 dalam menjahit, kriteria mutu hasil penggabungan komponen blus. - Peserta didik yang berjumlah 30 orang membagi diri dalam kelompok, lalu duduk sesuai dengan kelompoknya.Kelompok dibagi menjadi 6, 3 kelompok menganalisis pengabungan komponen blus dan 3 kelompok menganalisis penggabungan komponen rok. - Masing-masing kelompok mengumpulkan data dan mendiskusikan materi yang telah dibagi. - Kegiatan diskusi harus peduli, santun, dan bertanggung jawab untuk melakukan tugas diskusi kelompok. - Guru mengarahkan dan memotivasi agar diskusi berjalan dengan tenang - Selama kegiatan berlangsung guru melakukan pengamatan sikap terkait dengan disiplin, tanggungjawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, responsip dan kreatif peserta didiknya, serta mencatat semua hal yang terjadi di kelas Mengasosiasi menalar - Membuat laporan hasil kegiatan mencari informasi tentang teknik menjahit komponen dan penggabungan komponen blus, langkah kerja menjahit komponen dan penggabungan komponen blus Mengkomunikasikan : 10’ 5’