3. Kelompok Penggusuran PKL
Adegan seseorang yang meminta uang kepada PKL , disinyalir uang pungli
Adegan ketika lapak mereka digusur dan para PKL demo ke satpol PP
4. Kelompok Korupsi
Adegan rapat Osis adanya indikasi penyalahgunaan dana yang dilakukan oleh guru dan adegan guru yang sedang memberikan pengumuman pembayaran
seragam padahal pada bulan lalu sudah dibayarkan oleh para murid.
Adegan ketua osis yang mencoba membeberkan fakta yang terjadi dan adegan ketika guru diundang dalam forum Osis dan terungkap kebenaran bahwa
guru tersebut telah melakukan korupsi
Adegan guru dibawa ke pihak yang berwenang untuk mempertanggung jawabkan kesalahannya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah : SMA Negeri 2 Wates
Mata Pelajaran : Sosiologi
Materi Pelajaran : Ulangan Harian Sosiologi Bab I
Kelas Semester : X IPS 1 Satu
Tahun Ajaran : 20162017
Pertemuan ke : 5 lima
Alokasi Waktu : 3 JP 3x 45 menit
A.
Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural bedasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik esuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah KI 4
: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. B.
Kompetensi Dasar dan Indikator
1.1 Memperdalam nilai agama yang dianutnya dan menghargai keberagaman agama
dengan menjunjung tinggi keharmonisan dalam kehidupan bermasyarakat 1.2
Menumbuhkan kesadaran individu untuk memiliki tanggung jawab publik dalam ranah perbedaan sosial