Definisi Program Magang Waktu Pelaksanaan Sarana Dan Prasarana Materi

BAB II RUANG LINGKUP PROGRAM MAGANG

A. Definisi Program Magang

Program magang PAUD adalah kegiatan peningkatan kompetensi kepada GTK PAUD tentang penyelenggaraan program PAUD yang bersifat terstruktur maupun tidak terstruktur. Program magang terstruktur adalah program magang yang penyelenggaraannya telah ditetapkan oleh Direktorat GTK PAUD dan Dikmas. Sementara program magang yang bersifat tidak terstruktur adalah program magang yang diselenggarakan berdasarkan kebutuhan peserta. Adapun pedoman penyelenggaraan magang ini adalah pedoman magang yang bersifat terstruktur.

B. Waktu Pelaksanaan

Sistem pelaksanaan penyelenggaraan program magang PAUD terbagi dalam tiga pilihan berdasarkan jumlah hari, yaitu: 1. Pola Magang 5 Hari 2. Pola Magang 10 Hari 3. Pola Magang 20 Hari Kegiatan magang setiap hari dimulai pada pukul 07.30 WIB – 15.00 WIB. Setiap pola bukan merupakan suatu kesinambungan program, namun terpisah secara mandiri.Untuk selanjutnya peserta magang dapat memilih pola yang sesuai dengan kebutuhan dan kondisi dari peserta magang.

C. Pelaksana

Penyelenggara magang adalah lembaga PAUD yang telah memenuhi syarat dan kriteria yang telah ditentukan untuk menyelenggarakan magang dan pelatihan pendidik PAUD, baik secara perorangan maupun kelompok.

1. Penyelenggara a. Kriteria Penyelenggara

Kriteria penyelenggara program magang PAUD adalah: 1 Memiliki akte notarisbadan hukum 2 Memiiki izin operasional penyelenggaraan PAUD 4 3 Memiliki kelengkapan perangkat kelembagaan berupa visi, misi, dan tujuan lembaga; struktur kepengurusan; buku agenda kegiatan; data pendidik dan tenaga kependidikan, dll 4 Memiliki lembaga PAUD yang teruji kualitas program, pembelajaran, dan penyelenggaraannya. 5 Memiliki sumber daya manusia yang memadai dalam penyelenggaraan program magang GTK PAUD memenuhi standar kualifikasi S1D4 PAUD, psikologi atau bimbingan konseling 6 Mampu menyediakan pengajar dan fasilitator yang kompeten di bidangnya 7 Mampu menyelenggarakan dan mengembangkan program magang GTK PAUD yang mengacu pada pedoman dari pusat. 8 Memiiki sarana dan prasarana yang dapat mendukung penyelenggaraan magang 9 Mendapat rekomendasi sebagai lembaga rujukan untuk menyelenggarakan magang di tingkat kabupaten dikeluarkan oleh dinas pendidikan kabupaten, di tingkat provinsi dikeluarkan oleh dinas pendidikan provinsi, dan di tingkat nasional dikeluarkan oleh Direktorat Pembinaan PAUD

b. Kewajiban Penyelenggara

1 Menyelenggarakan program magang sebaik-baiknya, yaitu :  Mempersiapkan ruangan yang bersih, sehat, dan nyaman,  Menyiapkan makanan yang sehat dan bergizi serta menyajikan tepat waktu.  Menyiapkan dukungan administrasi bagi terselenggaranya program magang, seperti: - Format biodata peserta dan fasilitator - Absensi peserta, narasumberfasilitator, dan panitia - Format evaluasi pre dan post test peserta, fasilitator, panitia, dan penyelenggaraan magang 2 Mengevaluasi peserta melalui pre dan post test 3 Melayani peserta magang sebaik-baiknya. 4 Menentukan narasumber yang kompeten di bidangnya. 5 Menyiapkan sarana prasarana yang diperlukan untuk kelancaran kegiatan. 6 Mengeluarkan sertifikat bagi peserta magang yang diketahui oleh dinas pendidikan setempat. 5 7 Menyelenggarakan program magang yang transparan dan akuntabel.

c. Hak Penyelenggara

1 Menerima biaya kegiatan magang dari peserta magang atau dana bantuan dari pihak-pihak lain. 2 Mengelola keuangan yang masuk sesuai dengan peruntukannya. 3 Berhak mengeluarkan sertifikat magang. 4 Mengeluarkan tata tertib kegiatan penyelenggaraan dan memberikan sanksi bagi peserta yang melanggar.

2. Peserta a. Kriteria Peserta

1 GTK PAUD. 2 Sehat jasmani dan rohani. 3 Berpendidikan minimal SMA. 4 Memiliki pengalaman membimbing, mengasuh, dan mendidik anak usia dini minimal 1 tahun. 5 Memiliki kemauan untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalisme di bidangnya.

b. Kewajiban Peserta 1

Menyerahkan formulir pendaftaran. 2 Menyerahkan pas foto ukuran 3 x 4 cm sebanyak 3 lembar. 3 Mentaati tata tertib yang dikeluarkan oleh lembaga penyelenggara magang. 4 Mengikuti seluruh program yang telah disusun oleh lembaga PAUD penyelenggara magang, dari awal sampai akhir. 5 Menerapkan dan atau mengembangkan ilmu yang diperoleh dari program magang di lembaga asal peserta. 6 Memberikan umpan balik pada akhir kegiatan terhadap penyelenggaraan program magang baik berupa pesan dan kesan atau kritik yang membangun dan saran, dll. 7 Mengevaluasi fasilitator, panitia, dan penyelenggaraan magang.

c. Hak Peserta

6 1 Mendapatkan ilmu pengetahuan secara menyeluruh yang berhubungan dengan penyelenggaraan PAUD. 2 Memperoleh bahan-bahan dan materi yang diperlukan selama kegiatan magang seperti modul, tata tertib, jadwal, ATK, perlengkapan praktek. 3 Memperoleh layanan konsumsi berupa minimal 1 kali makan siang dan 1 kali makanan ringan. 4 Memperoleh layanan akomodasi sehubungan dengan kegiatan magang, disesuaikan dengan kebutuhan dan kondisi peserta. 5 Memperoleh sertifikat magang yang dikeluarkan oleh lembaga penyelenggara magang dengan diketahui oleh Dinas Pendidikan setempat.

D. Sarana Dan Prasarana

Penyelenggaraan magang dapat berlangsung dengan baik apabila mendapatkan fasilitasi sarana dan prasarana yang mendukung. Sarana dan prasarana yang digunakan pada pelaksanaan magang adalah sebagai berikut: 1. Sarana, meiputi: a. Moduldiktathandout. b. Alat-alat praktek. c. APE. d. LCD dan laptop. e. Sound system. f. Papan tuis. g. Meja dan kursi. 2. Prasarana, meiputi: a. Ruang belajar. b. Kelassentraarea sebagai tempat peserta melakukan pengamatan terhadap anak. c. Ruang makan. d. Toilet. e. Tempat ibadah. f. Ruang sekretariat penyelenggara. g. P3K. h. Asrama jika memungkinkan. 7

E. Materi

Struktur materi disusun berdasarkan komposisi 20 teori dan 80 praktek, sebagaimana disusun berikut ini. STRUKTUR KURIKULUM MAGANG PAUD POLA MAGANG 5 HARI N O MATERI POLA MAGANG 5 HARI JUMLA H Teor i Prakt ek Tuga s 1 Kebijakan Paud 2 2 2 Kurikulum 2013 Paud 2 2 3 Perkembangan Anak 2 2 4 4 Belajar melalui Bermain dalam Rutinitas Harian di Lembaga PAUD 2 2 2 6 5 Penataan Lingkungan Bermain 2 2 4 6 Pendekatan Saintifik 2 2 2 6 7 Pembelajaran Tematik Perencanaan Pembelajaran 2 2 4 8 Observasi Lapangan 2 10 2 14 9 Penilaian Perkembangan Anak 2 2 2 6 10 Mikro Teaching 2 2 11 Tugas Mandiri 50 TOTAL JAM 18 24 8 100 STRUKTUR KURIKULUM MAGANG PAUD POLA MAGANG 10 HARI NO MATERI POLA MAGANG 10 HARI JUMLA H Teori Praktek Tuga s 1 Kebijakan Paud 2 2 2 Kurikulum 2013 Paud 4 4 3 Perkembangan Anak 2 2 4 4 Belajar melalui Bermain dalam Rutinitas Harian di Lembaga PAUD 2 2 4 5 Perencanaan Pembelajaran 2 4 4 10 6 Penataan Lingkungan Pembelajaran 2 2 2 6 7 Observasi Pembelajaran 2 20 4 26 8 Penilaian Pembelajaran 2 2 4 9 Pelaporan Perkembangan Anak 2 2 4 10 Pengembangan Agama Moral AUD 2 2 4 11 Pendidikan Karakter 2 2 12 Pengembangan Motorik Kasar melalui Permainan 2 2 4 8 13 Pengembangan Sains Sosial AUD 2 2 4 14 Pengembangan Matematika AUD 2 2 4 15 Pengembangan Keaksaraan melalui Bermain 2 2 4 16 Pengembangan Bahasa melalui MendongengBercerita 2 2 4 17 Pengembangan Seni dan Kreativitas 2 2 2 6 18 Pengembangan Media Pembelajaran 2 2 19 Praktek Mengajar 2 2 20 Tugas Mandiri 100 100 TOTAL JAM 36 44 120 200 STRUKTUR KURIKULUM MAGANG PAUD POLA MAGANG 20 HARI NO MATERI POLA MAGANG 20 HARI JUMLAH Teori Praktek Tuga s 1 Kebijakan Paud 2 2 2 Kurikulum 2013 Paud 8 2 10 3 Perkembangan Anak 8 4 2 14 4 Belajar melalui Bermain dalam Rutinitas Harian di Lembaga PAUD 4 2 6 5 Perencanaan Pembelajaran 2 8 8 18 6 Penataan Lingkungan Pembelajaran 2 4 2 8 7 Observasi Pembelajaran 2 30 8 40 8 Penilaian Pembelajaran 2 2 4 9 Pelaporan Perkembangan Anak 2 2 4 10 Pengembangan Agama Moral AUD 2 2 4 11 Pendidikan Karakter 2 2 4 12 Pengembangan Motorik Kasar melalui Permainan 2 4 6 13 Pengembangan Sains Sosial AUD 4 4 8 14 Pengembangan Matematika AUD 4 4 8 15 Pengembangan Keaksaraan melalui Bermain 2 4 6 16 Pengembangan Bahasa melalui MendongengBercerita 2 4 6 17 Pengembangan Seni dan Kreativitas 2 4 2 8 18 Pengembangan Media Pembelajaran 2 2 4 19 Komunikasi dan Pengasuhan 2 2 4 20 Paud Holistik Integratif 2 2 21 AUD dan Teknologi 2 2 4 22 Mengelola Anak Berkebutuhan Khusus 2 2 23 Pendidikan Parenting 2 2 4 9 24 Pendidikan Entrepreneurship 2 2 4 25 Pemanfaatan Kearifan Lokal 2 2 4 26 Pengelolaan Kelembagaan 2 2 4 27 Administrasi Kelembagaan 2 2 28 Mikro Teaching 29 Praktek Mengajar 10 10 30 Tugas Mandiri 200 200 TOTAL JAM 72 88 240 400 10 STRUKTUR KURIKULUM MAGANG PAUD POLA MAGANG 5 HARI, POLA MAGANG 10 HARI, dan POLA MAGANG 20 HARI N O MATERI TEORI PRAKTEK PENUGAS AN JUMLAH M P 5 MP 10 MP 20 M P 5 MP 10 MP 20 M P 5 MP 10 MP 20 M P 5 MP 10 MP 20 1 Kebijakan Paud 2 2 2 0 0 0 0 2 2 2 2 Kurikulum2013 Paud 2 4 8 0 0 0 0 2 2 4 1 3 Perkembangan Anak 2 2 8 2 2 4 0 0 2 4 4 1 4 4 Belajar melalui Bermain dalam Rutinitas 2 2 4 2 0 2 2 2 6 4 6 Harian di Lembaga PAUD 5 Penataan Lingkungan Bermain 2 2 2 2 4 8 0 4 8 4 1 1 8 6 Pendekatan Saintifik 2 2 2 2 2 4 2 2 2 6 6 8 7 Pembelajaran tematik Perencanaan Pembeljr 2 2 2 2 2 3 0 4 8 4 2 6 4 8 Observasi Lapangan 2 2 2 1 2 2 2 1 4 4 4 9 Penilaian Perkembangan Anak 2 2 2 2 0 2 2 2 6 4 4 1 Pengembangan Agama Moral AUD 0 2 2 0 2 2 0 0 4 4 1 1 Pendidikan Karakter 0 2 2 0 0 2 0 0 2 4 1 2 Pengemb.Motorik Kasar melalui Permainan 0 2 2 0 2 4 0 0 4 6 1 3 Pengembangan Sains Sosial AUD 0 2 4 0 2 4 0 0 4 8 1 4 Pengembangan Matematika AUD 0 2 4 0 2 4 0 0 4 8 1 5 Pengemb. Keaksaraan melalui Bermain 0 2 2 0 2 4 0 0 4 6 1 6 Pengemb.Bahasa melalui 0 2 2 0 2 4 0 0 4 6 MendongengBercerita 1 7 Pengembangan Seni dan Kreativitas 0 2 2 0 2 4 0 2 2 6 8 1 8 Pengembangan Media Pembelajaran 0 0 2 0 0 0 2 2 2 4 1 9 Komunikasi dan Pengasuhan 0 0 2 0 0 0 0 2 4 2 Paud Holistik Integratif 0 0 2 0 0 0 0 2 2 1 AUD dan Teknologi 0 0 2 0 0 2 0 0 4 2 2 Mengelola Anak Berkebutuhan Khusus 0 0 2 0 0 0 0 2 2 3 Pendidikan Parenting 0 0 2 0 0 0 0 2 4 2 4 Pendidikan Entrepreneurship 0 0 2 0 0 2 0 0 4 2 5 Pemanfaatan Kearifan Lokal 0 0 2 0 0 0 0 2 4 2 6 Pengelolaan Kelembagaan 0 0 2 0 0 0 0 2 4 2 7 Administrasi Kelembagaan 0 0 2 0 0 0 0 2 2 8 Mikro Teaching 0 0 2 0 0 0 2 2 Praktek Mengajar 0 0 0 2 1 0 0 2 1 11 9 3 Tugas Mandiri 50 100 200 TOTAL JAM 1 8 36 72 2 4 44 88 8 20 40 10 200 400 12

F. Metode