DISPARITAS ETNIK BATAK DAN MELAYU DALAM PEMILIHAN GUBERNUR LANGSUNG DI KOTA MEDAN.

DISPARITAS ETNIK BATAK DAN MELAYU DALAM
PEMILIHAN GUBERNUR LANGSUNG
01 KOTA MEDAN ((; N
~:'t(

~

Oleh:

~

.."
'{r ·-'
~

SAMSUL BAHRI
NIM. 025050116

Tesls Untuk Memperoleh Gelar Magister Sains
Program Studl Antropologl Sosial


PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI ME DAN
f-1EDAN

2008

.•

LEMBARPENGESAHAN
TESIS

j

DISPARITAS ETNIK BATAK DAN MELAYU DALAM PEMILIHAN

I

GUBF.RNUR LANGSUNG Dl KOTA MEDAl'(

SAMSUL BAHRl

' 025050116
~

Telah Dipertahank'a n,di Oepan Panitia'l!jian Tesis
Pada Tanggal 28 Juli.2008 dan Dinyat.akan Telah Memenuhi
s-alah Satu Syarat untuk Me,!Jlperoleb Gelar M agister Sains
Program StudiAntropologi Sosial

1)
'-1\{eJiyetujui,
'.riml'embimbiug,

_..Pembimblog I,

(>
Pembim'biug II,

---

I


Prot Dr. Nur Ahmad Fadhil Lbs, MA.

'

Prof. Dr. Cbalida Facbruddin
Nl

Ketoa Program Studi
Autropologi Sosial

NIP. 131 479 855

Prof. Dr. Belferik Manullang
NIP. 130 518 778

LEMBAR PERSETU.flJAN
DlPERTAHANKAN Dl DEPAN TIM PENGUJI TESIS
PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERJ MEDAN
PROGRAM STU DI ANTROPOLOGl SOSIAL


((;; -~(
OISPARJTAS ETNIJ(BATAK DAN MELAYU DALAM PEMlLffiAN
GUBERN\JR LANGSUNG Of KOTA MEOAN

..

..
Nama

: SAMSUL BAHRI

NfM

: 025050116

Hari I Tanggal

: Sa btu, 28 Ju ni 2008


~

/

TIM PENGUJI

PembimbiagJ

Pembimbing n

Pcaguji

J)

~

"'"

r


1

o'/

Prof. Dr. NUR A. F ADHJL LBS. MA

: Prof. Dr. CHALUI>A FACHRUDOIN

Prof. Or. USMAN PELL Y, MJ\,

Dr. Phil. JCHWAN AZRARJ,M.S.

Prot D•. niNlJ ILUAR DAMANIK, M.SI . .....

u

~ .......

KATAPENGANTAR
Ungkapan syukur tak lupa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang

Ielah memberikan rahm,at kesehatan dan kesempatan sehingga tesi

~ yang ada

dihadapan ini selesai adanya. Penelitian ini ditulis untuk memenuhi persyaratan
pada jenjaJ g Strata-2 (Magister)

akhir guna r..emperoleh gelar kes&Qanaan

Program Studi Antropologi Sosial Program Pascasarjana di Universitas N'igeri

--

Medan ~UN

IMED).

Tesis ini berjudul : "DisPARITAS ETNIK BATAK DAN MEiA ru

IMLAM PEMIU(L'W GUBERNUR LANGSUNG Dl I(OT.-{MEDAN. Penulis

menyadari bahwa selesainya tesis ini tidak

terl~pas

d¥1 berla\t adanya bi\!Jtuan

-

moril maupun,.. materil dari befbagai pihak, Untuk itu penulis menyampail.an
uca

~

n

_.__

ter;ma kasih dan penghargaan yang setoluHulosnya kepada Bapak ~o

or. Nur Ahmad Fadhil Lubis, MA. selaku Pembimbill£ I


f .

dan lbu Prof.' J)r.

Cbalida Facbrliddln selaku Pemb;;nbing U )&ng tclahw meniberikan kontribusi

'
dalam melengf(api pcr.yusunan tesis ini. Uc:apan terima kasih juga disampaikan
~

kepada...Bapak P rof. Dr.- uaman Pelly; MA,...Bapak Prof. Dr. l bnu Hajar
~

Damanik, M:SI. dan Bapak Dr. Phill Iebwan Azbarl, MS., selaku team penguji
yang memberi banyak_kontribusi dai81IJ. pt;nyusunan te.>is ini.
Begitu juga peoghargaan yang se ti n gi

-ting


nyl'-sa~

-

sampaikan kepada

-

Bapak D,r. Pbill lcbwan A.zbarl, MS. dan Bapak Drs. Onggal Sib.ite, M.Si.

--

~-"

selaku Ketua Program StuC!i dan Sekretaris Program Studi Antronolol!i Sosial
/
-~
- c.e ,
lJNIMED, yang telah memberikan ~an
dan .semangat untuk dapat

menyelesaikan pendidikan ini. Oleb k.atena itu sepatutnya penulis mengucapkan
ba'nyak terima ~3.$

ih

atas semua ini.

Peoghafgaan yang tulus dan sayang penulis sampaikan kepadaJStri tercinta

-

-

Ir. -'Wan Arruani Bar us; MP. yang dengan kesabaran dan seman~

t-nya

1nembuat ini menjadi ada. Terima l,casih yang tulus da11 maaf juga buat ananda
Hifzul Fikrl,lvan Facbrozl, Mobamna,a Fauzaa Naufal dan Aqila Nur Fadila

~ an g mungkin ,.pada saat perkullabab berlangsung waktu bersama kita sedikit
'
.
tersita dan semoga ini memouat kalian semangat untuk terus berjuang untuk
Hi

ABSTRAK
Samsul Bahri, Disparitas Etnlk Batak dan Melayu Dalam Pemlllban
Gubernur Langsung Dl Kota Medan. Tesis Pro;:ram Pascasaljana Program
Stud i AtropOiogi Universitas Negri Medan. Juni 2008.

!

Penelitian ini bertujuan mengungkapkan disparitas sikap dan pandangan
politik masing-masing etnik Salak dan Mela)1l dalam menentukan menetukan
pilihan pasangan calon Gebemur Sumatera Ut.ara pada pelaksanaan Pilkadasung
Tahun 2008 di Kota Medan, menguraikan kontribusi eknik Batak dan Melayu
dalam mendukung pasangan colon untuk dipilih berdasarkan etnik pemilih serta
mengungkapkan kekuatan eknik Bat.ak dRn Melayu apakah dapat mcnimbulkan
pcrsaingan dalam pelaksanaan pilkadasung di Kota Medan.
Pcnelitian ini dilakukan pada bulan Maret sampai dengan bu!an April
2008, tempat yang dilakukan dalam penelitillll ini adalah di 22 Kecamatan yang
ada di KOla Medan dan secara khusus ciitakukan di I0 Keamatan dengan
perincian teknis sebagai berik.ut : 1) Untuk daerah eknik. Melayu diambil di
Kecamatan Medan labuhan, Medan Marclan dan Medan Denai, 2) Untuk daerah
eknik Batak diambil daerab di Kecamatan Medan Baru, Medan Johor, Medan
Tembung, Medan Martubung dan Medan Helvetia.
Kegiatan yang dilakukan menitikberatkan kepada : J) Mengungkapkan
sikap dan pandangan politik eknik Satak dan Melayu untuk menentukan pilihan
pasangan calon Gebemur Sumat.era Ut.ara pada pelaksanaan pemilihan gubemur
Sumatera Utara di Kota Medan, 2) Menguraikan disparitas etnik Batak Jan
Melayu dalam mendukung pasangan calm untuk dipilib, 3) Mengunekapkan
kckuatan eknik Batak dan Melayu apukah menimbulk.an persaingan dalam
pelaksanaan pemilihan gubemur langsun(t di Kota Medan.
Dari hasil teknik pengupulan data dan analisan yang ada dapat
disimpulkan bahwa : I) Dasar kedispart~
el:nik Batak dan Melayu dapat dimulai
dari aspek populasi (penduduk), 2) Dalam aspek tempat polal tempat pemilih
berada, memiliki persamaan lt.arakteristik hasil pemilihan terhadap pasangan
Gebernur dan wakil Gubemur. Ada kecendrugan bahwa disetiap kecamatan
memilikf dominasi pasangan ditempatnya, 3) Kecendrungan soslal menunjukkan
bahwa penduduk akan memilih pasangan Gebemur dan wakil Gubemur yang
memiliki penampi lan yang sederhana, suk.a memperhatikan dan memiliki sifat
suka memberi, 4) Aspek dukungan eknik pada eknik Batak dan Melayu memiliki
reaksi yang sama terhadap pasangan Gebemur dan wakil gubemur pada
pilkadasung di Kota Medan , 5) Hal lain adalah dalam bentuk sosialisasi di
lapagan terlihat bahwa pasangan Tri Tamtomo-Benny pasaribu lebih dominan jika
dibandingkan dengan pasangan RE. S lah an-Su~.erdi

ABSTRACT
!

Samsul Bahrl, Batak a nd Melay u Etbolc Dlsparly Ia the Electloo or
Govel'nor in Medaa. Tesis Program Pancasarjana Program Studi Antopologi
Sosialllniversitas Ne~ri
Medan, Ju11i ;!008.

The aim of this research was to express the manner and political view disparity

;

'
.
I

each of the Batak and Melayu ethnic in determining the election of the North
Sumatra Governor Pair Candidate to be held on the 2008 direct election in Medan,
to explain the Batak and Melayu contribution in supporting the pairs to be elected
based on the election nt, ill as to pass the political power of Bauik and Melayu
ethnic weather it will image the competition execution the direct election in
Medan.
This research was conducted in March to April 2008, iu 22 district of Medan and
specifically conducted in 10 district with the technical detail as follow : I) For
Melayu ethnic hold in Mediin L.abuban, Medan Marelan and Medan Denai, 2) For
Batak etnich region hold in Medan Baru, Meda.1 Johor, Medan Ternbung, Medan
Martubung, and Medan Helvetia.
The conclusion of this research as follow : I) The oase of disparty Batak and
Melayu ethnic was beginning from the population asJ>I'CI, 2) In the location aspect
there was a Sdme cheracteristic dom.icilc of the elector, 3) The social tendency
posited that the population are going 10 vote the govemor and vice governor with
having a simple r.ppearance as well as having a generous, 4) Ethnic supporting
aspect ofthc Batak and Melayu havin,g the sar.~
reacting toward the governor and
vice governor the direct election in Medan, 5) Further more in the socialization
form shown the determ inants towards the same Batak ethnic that the pairs more
Tri Tamtomo and Benny Pasaribu more dominant compared with the R.E Siahaan
and Suherdi.

ii

DAB I

..•
f

PENDAHUL UAN
A. L11tar Belakang

I

Momentum pcmilihan kcpala, cL"JCrnh langsung (l'ilkadasung) mcrnang
membcri ruang dan " ujud terhadap berblgai pcrbcdaan oslt>·kulturdl, politjk, dan
idcologis di antaro kclompok masyarakat. Tcntu saja, potcnsi itu membutuhkan
pcnyelolaan sccara arif-bijaksana dari semua pihak. Pcngalaman_ selama ini
menunjukkan bcrbagai kalangan masih belum mampu rnenjadikan pcrbedaan
sosio-kultural scbagai modal untuk mempcrkokoh ikamn kebangsaan, !ala·
pcmcrintahan dalarn bingkai sistcm yang dcmokratis.
f>ilkadasung pada dasamya merupakan
rnc

kani

~ mc

politik. Wadah

inst.itusional isasi kontlik melalui mekanismc politrk. Pcrbcdaan aspirasi dan


perbedAan politik, diselesaikan melalui konst(lasi politik dengan mekanismc yang
~;mh

dan dcrl)okmtis. llntuk itu. agar pilkadih khusus teroadap
menentukan pasa1gan mana yang -J!kan

dipilihnya, yang pada akhimya be:rtarung dalam msmel-aangkan pilkf.dasung



6

tersebut. Oleh sebob itu menarik untuk diteliti perbedaan yang khusus
bagaimanakah yang dapat di lihat pada proses dcmokrasi etnik Batak J an Meloyu
dalam pemilihan kepala doerah langsung Sumotera Utara di Kota Mcdan.

B. ldentifikasi M asatab
Dalam pelaksanaan demokrasi terdapat aspek kekuatan etnik rlan
' " ' ~ i n na

l is no

c.

maku aspck

yang tlat>at dijclask:111 tlal:un lcnv111cnu tlisraritas ctnik

Batak dan Mclayu dalam Pilkadasung Gubcmur Sumatera Utara dl Kota Medon
adaloh scbagai bcrikut :
I. ..Ada gejala murl('ulnya disporitas sikap ~n

pandangan politik suku Batak dan

Melayu untuk menentukan pilihan pasangon calnn Gubemur Sumatcrn Utara
pada pclnksan n pilkadasung Tahun 2008 Sumotcro Utara di Kota Medan.
2.. Ada gejala kekuatan etnik suku Batak dan Melayu belum tentu memiliki

konstribusi yang pasti- dalam mendukung pasangan calon untuk dipilih
berdasarbn etnik pcmilih.
3. Ada gcjala faktor kekuatan etnik Batak dan Melayu dapat mcnimbulkon

persaingan dalam pelaksanaan pilkadasung tl i Kota Medon.

C. Per umusan Masalah
Berdasarkan Jatar belakang masalah dan identifikas; masalah di atas. maka
yang menjadi permasalahanaiifam penclitian ini adalah :

7

I. Bagaimanakah disparitas .sikap dan pandangar. politik etnik

Oatak dan

Melayu dalam menentukan pilihan pasangan eaton Gubcmur Sumatera Utara
pada pclaksanaan pi lkadasung Tahun 2008 di Kota 1\!edan.
2. Apakah disparitas etnik Batak dar. Melayu memiliki konstribusi
mendukung ~

n ga

n

~

lam

eaton untuk dipil ih berdasarkan etnik pem ilih.

J . Apakah faktor kekuatan etnik Batak dan Metayu dapat menimbu•kan
pcr:sningan dalam pclaksanaan pll k.ndasung dl Kota Mcdan.
D. Tujuan Penelitiaa
~ an

Penclitian ini bcrtujuan mencari

memaparkan disparitas etnis dalam

pemilihan kepala daerah langsung (pilkadasung) gubcmur di Kota Medan. Secara
k hu

~us.

I.
M

tujuan ynn.g ingin dicapni dalam penelitian ini adalah :
engu

ngk

disparilas sikap dan pandangan politik masing-masing etnik

a p~an

Batak dan.. Melayu dalam mcnentukan pil ihan pasangan eaton Gubcmur
Sumatera lltara pada pelaksanaan pilkadasung Tahun 2008 di Kota Medan.
'2. Menguraikan konstribus• etnik Batak dan Melayu dalam mendukung pasangan

eaton untuk-dipilih berdasarkan etnik pemilih.
3. Mcngl,tngkapkan kekuatan etnik

B ~o tak

dnn Melayu apnkah menimbulkan

pcrsaingan dalam pelaksanaan pilkadasung di Kota Medan.
E. Mnnfaat r

~ ne

litan

Pcnelitian ini diharapkan :
I. Dapat mencmukan rumusan baru dalam mclihat bagaimana disparitas sikap

I

dan pandangan poli tik etnik Batak dan Melayu dalam menentukan pilihan

8

pasne~

CHion C.ubemur Sum:atera Utara pada pelaksanaan pilkadliSung

Tahun 2008 di Kota Medan.
2. Dapat memberikan konstribusi yang pasti dalam mendukung pasangaJLcalon
~Jntuk

dinilih
berdu

sa

r~

an

etnik pemilih.

:l. Dapat menjelaskan faktor-faktoq 111?,8 yang melatarbelakangi pemilih uptuk
memilih ca lon gubernur dan eaton wakil gubemur.

DAFfAR lSI
ABSTRACT ........................................ ... ............ ... ... . ..
ABSTRAK.... ....... ...................................... .................

II

KATA PENGANTAR .......... .:.. ............. .. ...... ............. .. ....

iii

DAFTAR lSI........... ................................................ .....

v

DAFTAR TABEL ............... : ............. .............. ,..............

vii

BAB

I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang .... .......... .................................................... ..
B. ldentifikasi Masalah.................................................................

6

C. Perumusan Masalah ............................... .................................

6

D. Tujuan Penelitian .....................................................................

7

E. Manfaat Penelitian ........ ............... .............................. ..............

7

BAS II. TINJAUAN TEORLTIS



A. K1:rangka Teoritis ........ ...........................................................

9

1. Pengertian Etnisitas .............................................................

9

2. ldentitas Etnik ....... ...........................................................

13

3. Kelompok Etnik dan Batasannya ........................................

18

4. Agama dan ldentitas Kelompok Etnik .................................

24

5. Perspektif Perubahan Sosial dan Budaya ................... ..........

30

6. Konsep Kekuasaan dan Kemasyarakatan Dalam Etnik ........

35

6 . Keran~

Berpikir ...................................................................

38

BAB Ill. METODE PENELITJAN
A. Jen is Penelitian .... ..................................................................

41

B. Subyek Penelitian ...........................................,.......................

41

C. Fokus Penelitian ................................................................:..

41

D. Teknik Pengumpulan Data . .. .. .. .............................................

42

v

,

E. Teknik Analisa DaUI .•. •.•.•...................................•...................

44

F. Lokasi dan Waktu Penelitian ...................................................

45

BAB IV. GAMBARAN UMUM KOTA MEuAN
A. Latar Belakang Sejarah . .... .....................................................

47

B. Kota Medan Dewasa lni ............................................................. 56
C. Keadaan Penduduk dan Suku Bangsa ......................................

63

D. Sejarah Suku Batak .. . .. .. .................. ....................................

69

Pengertian Orang Melayu .....................................................

74

E.

BAB V. HASIL PENELITlAN DAN PEMBAHASAN
A. Disparitas Sikap dan Pandangan Politik Suk:u Batak dan Melayu

Dalam Mcnentukan Pilihan Pada Pilkadasung Gubemur
Di Kota Medan . . ....................................................................

81

B. Konstribusi Etnik Batak dan Melayu Dalam Pelak:sanaan
Pilkadasung Gubemur Di Kota Medan ...................................

95

C. Faktor KekuaUln Etnlk Batak dan Melayu Apakah Menimbulkan

Persaingan Pemilihan Gubemur Di Kota Medan .................. 109
BAB V. Simpulan, lmplikasi dan Saran
A. Simpulan ................................................................................ 117

B. lmplikasi ................................................................................. 119
C. Saran ........................... ...... .................. ................................... 120

Daftar Pustaka .. . .. .. . .. .. .. .. . .. .. .. .... •.. .. .. .. .. . .. .. .. .. .. .. . .. .. . .. .. .. .. . .. . .. ... 122
Lampiran-lampiran

vi



DAFTAR TABEL

1

I

Tabel I.

Unsur-unsur Kepemimpinan dan Sifat-sifa: Pemimpin ... .. . . ......

36

Tabel 2.

Kckuasaan Pimpinan Dalam Masyarakat Negara Masa Kini . ... .

37

Tabel 3.

Jadwal Waktu Penelitian . . .. .......................................................

46

Tabel 4.

Suku Bangsa Yang Mendiami Kota Medan Tahun 1930...... ......

53

Tabel 5.

Komposisi Emik Asallndoncsia Di Medan Tahun 1930 .... .......

53

Tabel 6.

Jumlah Laju Pertumbuhan dan Kepadatan Penduduk Kota Medan
Tahun 2001-2005 ............•........................ ...........................•......... 57

Tabel 7.

Luas Wilayah, Jumlah Kclurahan dan Keadaan Penduduk
Pendudt•k Menurut Kecamatan Di Kota Medan Thn 2002 •. . . . . . .

Tabel 8.

Perkembangan Penduduk Dari Tahun 1920, 1930, sampai
Tnhun 2003 ..................... ...........................................................

Tabcl 9.

62
64

Kcadaan Penduduk Menurut Suku Bangsa Dari Thn 1930,
1981 ,2000 ...............................................................................

65

Tabel 10. Persentasc Perbandingan Komposisi Etnik Pada Jabatan Esclon

11-B Pada Masa Pemerintahan Wali~ot

Syurkani, AS. Rangkuty

Bachtiar Djafar dan Abdillah . . .. ................................................

66

Tabel II. Keadaan Penduduk Menurut Agama Thn 200::! Di Kota M1:dan ..

67

Tabel 12. Perscntasc Penduduk Menuru: Tingkat Pendidikan Tertinggi
Yang Ditamatkan Tahun 2()0(1 .. ............................ .....................

79

Tabel 13. Rekapitulasi Jumlah Suare Pasangan CaJon Kepala Daerah
Dan Wakil Kepala Dauah Prop. SU Di Kota Medan ... . .. ..........

83

Tabel 14. Hasil Perbandingan Hasil UMMA dan SYAMPURNO Pada
Perolehan Suara Hasil Pillcadasung Kota Medan .. . . . . . ...............

85

Tabel 15. llasil Perbanding;tn Hasil TR.IBEN dan PASS Pada Perolehan
Suara Hasil Pilkadasung Kota Medan.. .....................................

90

Tabel 16. Hasil Perbandingan Hasil TRIBEN dengan WARAS Pada
Perolchan Suara Hasil Pilkadasung Kota Medan .. .... . ..... .........

vii

92

Tabel 17. Husil Pe•bandingan Hasil TRISEN dengan SYAMPURNO
Pudu l'crolchan Suara Hasil l'ilkodasung Kola Mcdan .. . . . . . .......

93

Tabel 18. Partai Pcndukung Pasangan Calon Gubemur/ Wakil Gubcmur ... 109

\'iii

DAFrAR GAMRAR

Gam bar I. Spanduk Bemuansa Etnik Pada Pasnngan Triben ......................... 97
Gambar2. Tentang Dukungan Semua Etnik Untuk Pasangan Syampumo .... 100
Gam bar 3. Spanduk Bemuansa Etnik Pasangan TRIREN....... .................... 101
Gnmbar 4. Penduduk Sedang Melaksanakan Pemilihan Langsung. ............ 104
Gambar S. Suasana Di TPS XX Kelurahan Tegal Sari Mandala II Medan ... 106
Gambar 6. Hasil Kelima CaJon Di Salah Satu TPS ...................................... 110
Gam bar 7. Suasana Pemilihan Gubemur Langsong Di Kec. Medan Denai ... Ill
Gambar 8. Salah Seorang Petugas Mcmbacakan

dan

Menunjukkan

Hasil Suara ...............................................................................·.. 113
Gambar 9. Suasana Penghitungan Suara ...................................................... 114
Gambar!O. Suasana Penghitungan Suara Di TPS .......................................... II S

ix

..

BABVI

SIMPULAN, IMPLIKASJ DAN SARAN
A. Simpulan
l:lerdasarkan telaahan dun rofleks; hasil analisis penelitian

s~bagi

ma.J

yang telah dilakukan serta mengacu kepada tema sentral tentang disparitas etnik
Batak dan Melayu dalam Pilkadasung Gubernur dan Wakil Gubemur Sumatera
Utara di Kota Medan dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut :
I. Dasar kedisparilltSall etnik Batak dan Melayu &pat dimulai dari aspek
populasi (penduduk). Penduduk adalah sesuatu-yang tidak dapat dipisahkan

baik dari segi material maupun sosial. Aspek ini menjadi dasar prilaku
manusia untuk melakukan persepsi politiknya. Artinya bahwa manusia selalu
melakukan aktivitas politiknya berdasarkan prilaku orang banyak yang ada di
wilayahnya. lni terlihat ketika disuatu daerah yang karakteristiknya dominan
tcrhadap etnik tcrtcntu. maka yang m._.njadi pemenang adalah etnik tersebut.
2. Dalarn hal aspek tempat terdapat pola bahwa lokasi/ ternpat pemilih berada
memiliki persamaan karakteri$1 ik hasil pemilihan terhadap pasangan c aJon
gubernur dan wakil gubemur. Ada kecenderungan bahwa di sctiap kelurahan
memiliki dominasi pasangan menurut tempatnya.
3. Disadari

hkuatan etnik

temyata

memiliki

kekuatan

besar dalam

mempengaruhi caJon pemilih untuk memilih pada pelaksanaan pilkadasung
gubemur di Kota Medan. Kekuatan etnik cenderung memberika.1 pandangan
yang subjektif terhadap caJon yang sccara umum memiki kemarnpuan yang

118

baik. Seperti dapat terlihat da:ri beberapu hasil wawancara dan partisipan
peneliti di lokasi penelitian menunjukkan bahwa hampir 75 % ko responden
mengatakan bahwa akan memi lih pasangan calon gubernur berdasarkan alas
ctnik.
4. Aspek dukungan etnik pada emik Batak dan Melayu memiliki reaksi yang
sama temadap pasangan cagubsu dan cawgub~

pada pilkadasung di Kota

Medan. Artinya dukungan etnik merupe,-,.if:ol ega liter dibanding deng&n etnik l::inny;o yang masih bersifat kopcratif.
Dengan terbuktinya secara empiris bahwa terdapat disparitas etnik Barak
dan Mclayu pada pcmilihan lang.sung Sumaterd Utara di Kota Mcdan,
berimplikasi bahwa proses pemilih.an yang dil.okukan pcnduduk memiliki dampak
rcrhadap suku dan penduduk yang mendasari pasangan yans akan dipilih.
Temuan penelitian ini juga berimrAikasi bahwa jika para elite politik
berminat mcnsukseskan proses pemilihan apapun, baik pada level Bupaii/
Walikora. maupun Presiden haruslah dspat mengadakan pendekatan tcrhadap
duik ll'rscbut dan mcncoba mcmnhami konscp hudaya dari musing-masing .:tnik

C. Sur.10
Berdasarkan hasil penelitian dan implikasi penelitian di atas, maka
disarankan kepado :
1

Para Politisi, hendaknya tetap berusaha ,nelakukan pendekatan-pendekatan
tcrhadap etnik sccara bcrkesinambungan dan jangan hanya dilakukan pada
saat mau dilaksanakannya proses pemilihan.

2. KJlUD Sumatcra Utara hendaknya bckerja lebih profesional dalam mcncegah
lebih banyaknya penduduk yang tidak melaksanakan haknya sebagai peserta
pcmilih (golongan putih).

ILl

3. Para Panai Politik, hendaknya dapat menerapkan program yang dnpat
menycntuh hnti nurani rakyat dan program hcndahknya dilaksanakan secara
bcrkcsinambungan.
4. Pam Jll:.inbat pemerinrahan, hcndaknya mcmiliki konsep pernbangunan yang
berhubungan dcngan kehidupan semua etr.ik, sehingga tidak dianggap hanya
mcmcntingkan etnik renenru.
5. l'ar:t
ona~yurk:,

h~ndak nya

UUJ!al dijadikan scbuuh rcllcktif tcrlwdap

masing-masing 1.'!nik dupat
1~

~cuoapn
~d:tng.ua

pemhangunan ini

bcrp