Evaluasi Pelaksanaan Pengujian Pengendalian Terhadap Transaksi Penjualan Kredit Pt. Z Oleh Kap Wartono cover

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

EVALUASI PELAKSANAAN PENGUJIAN PENGENDALIAN TERHADAP
TRANSAKSI PENJUALAN KREDIT PT. Z OLEH KAP WARTONO

TUGAS AKHIR
Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan
Mencapai derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Akuntansi

Oleh :
ANGGI SYAIFUL ANNAS
F3311015

PROGRAM STUDI DIPLOMA III AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
2014
i


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

EVALUASI PELAKSANAAN PENGUJIAN PENGENDALIAN TERHADAP
TRANSAKSI PENJUALAN KREDIT PT. Z OLEH KAP WARTONO

ANGGI SYAIFUL ANNAS
F3311015

The effectiveness a nd efficiency of internal control systems of a compa ny can
be a ssessed by using the services of auditors. Surely the a uditor in a ssessing the
effectiveness a nd efficiency of the internal control system ha s been made an audit
progra m which there a re several a udit procedures to perform tests of controls.
The purpose of this study wa s to determine how the procedure of KAP Wa rtono
in conducting tests of controls on credit sales tra nsa ctions, knowing that KAP
Wartono prove the assertions of existence or occurrence, assertions of completeness,

va lua tion and allocation of funds serge credit sales transa ctions, and knowing
improving suggestions from the findings of the auditor to the possibility of internal
control wea knesses of tests of controls on credit sa les tra nsa ctions.
In preparing the final ta sk data collection is done by doing the interview with
supervisor KAP Wa rtono by requesting the data associa ted with tests of controls on
credit sales transactions. Before performing tests of controls the auditor should
understand the client's system of interna l control auditors determining subsequent
control activities necessa ry to detect a nd prevent potential missta tements. The
auditor then prepa re the a udit procedures to test of controls.
KAP Wartono ha ve done credit sa les tra nsaction a udit procedures with a n
appropriate standa rds of the existence a nd occurrence assertions, completeness
assertions, a ssertions site assessment funds. The a uditor has the right and
appropriate suggestion with the applica ble standa rds in facing of the system of
internal control weaknesses and documented them in a letter ca lled Management
Letter.
Keywords: Testing Control, Credit Sales Tra nsa ctions

ii

perpustakaan.uns.ac.id


digilib.uns.ac.id

ABSTRAK

EVALUASI PELAKSANAAN PENGUJIAN PENGENDALIAN TERHADAP
TRANSAKSI PENJUALAN KREDIT PT. Z OLEH KAP WARTONO
ANGGI SYAIFUL ANNAS
F3311015
Efektifitas dan efisiensi sistem pengendalian intern suatu perusahaan
dapat dinilai dengan menggunakan bantuan jasa dari auditor. Tentunya auditor dalam
menilai efektivitas dan efesiensi sistem pengendalian intern sudah membuat program
audit yang di dalam program tersebut terdapat beberapa prosedur audit untuk
melakukan pengujian pengendalian.
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui bagaimana prosedur KAP
Wartono dalam melakukan pengujian pengendalian terhadap transaksi penjualan
kredit, mengetahui KAP Wartono membuktikan asersi keberadaan atau keterjadian,
asersi kelengkapan, dan asersi penilaian dan alokasi transaksi penjualan kredit,
mengetahui saran perbaikan dari auditor terhadap kemungkinan temuan kelemahan
pengendalian intern dari pengujian pengendalian terhadap transaksi penjualan kredit.

Dalam menyusun tugas akhir metode pengumpulan data yang dilakukan
adalah dengan melakukan wawancara bertanya langsung kepada supervisor KAP
Wartono dan auditor senior serta meminta data-data yang berhubungan dengan
pengujian pengendalian transaksi penjualan kredit. Sebelum melakukan pengujian
pengendalian auditor harus memahami sistem pengendalian intern pada klien
selanjutnya auditor menentukan aktivitas pengendalian yang diperlukan untuk
mendeteksi dan mencegah salah saji potensial. Auditor kemudian menyusun
prosedur audit untuk pengujian pengendalian.
KAP Wartono telah melakukan prosedur audit transaksi penjualan kredit
sesuai standar yang berlaku yaitu dengan membuktikan asersi keberadaan dan
keterjadian, asersi kelengkapan, asersi penilaian dan alokasi. Auditor telah
memberikan saran perbaikan yang tepat dan sesuai dengan standar yang berlaku
dalam menghadapi
kelemahan sistem
pengendalian intern. Auditor
mendokumentasikan kelemahan sistem pengendalian intern beserta perbaikannya
dalam sebuah surat yaitu Ma nagement Letter.
Kata kunci: Pengujian Pengendalian Transaksi Penjualan Kredit

iii


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

iv

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

v

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

v

perpustakaan.uns.ac.id


digilib.uns.ac.id

MOTTO DAN PENGESAHAN

Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.
Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam
(QS. Al-Fatihah : 1-2)

Sebuah pengorbanan dan usaha tidak akan pernah sia-sia bila kita menaruh
rasaihklasdisetiap pengorbanan dan usaha yang telah kita lakukan
(Penulis)

Sabar dalam mengatasi kesulitan dan bertindak bijaksana dalam
mengatasinya adalah sesuatu yang utama
(Penulis)
Intelligence is not the determinant of success, but hard work is the real
determinant of your success
(Penulis)


Penulis persembahkan kepada :
Ayah dan ibu tercinta yang selalu memberikan dukungan
materiil maupun spiritual disetiap langkahku

Teman-teman D3 Akuntansi 2011
Sahabat Kontrakan
Almamaterku

vi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur saya penjatkan ke hadirat Allah SWT yang
senantiasa memberikan limpahan rahmat, hidayat, dan ridhoNya sehingga penulis
dapat menyelesai
PENGUJIAN


PENGENDALIAN

TERHADAP

TRANSAKSI

PENJUALAN

KREDIT OLEH KAP WARTONO .
Tugas akhir ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar
Ahli madyaAkuntansi Keuangan di Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Dalam penyusunan laporan ini, penulis memperoleh banyak sekali hal-hal
baru, baik berupa pengetahuan, pengalaman, bimbingan, kritik dan petunjuk dari
berbagai pihak yang membantu baik moril maupun materiil. Melalui kesempatan in
penulis menyampaiakan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
dalam penyusunan Tugas Akhir ini :
1. Allah SWT, yang telah melimpahkan segala rahmat dan hidayah-Nya
kepada penulis sehingga secara sehat dapat menyelesaikan Tugas Akhir
ini

2. Dr. Wisnu Untoro, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sebelas Maret
3. Drs. Agus Budiatmanto, M.Si, Ak., selaku Ketua Program Studi
Akuntansi Keuangan Diploma III Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sebelas Maret

vii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

4. Drs. Sri Hanggana, Ak., selaku pembimbing Tugas Akhir yang telah
memberikan pengarahan dan membimbing selama proses penyusunan
Tugas Akhir
5. Anis Widjayanto, SE, M.Si, Ak., selaku dosen pembimbing akademik
6. Seluruh dosen dan staf karyawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang
telah membimbing dan memberi ilmu
7. Bapak Drs. Wartono, M.Si, Ak., CPA, selaku Ma naging Partner KAP
Wartono & Rekan atas ijin magang yang diberikan dan telah

memberikan kemudahan fasilitas
8. Bapak Sujatmiko, SE selaku supervisor KAP Wartono & Rekan yang
telah bersedia membimbing dan membantu penulis dalam memperoleh
data
9. Teman-teman D III Akuntansi angkatan 2011
10. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu per satu yang telah
membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini.
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan tugas akhir ini masih jauh dari
kesempurnaan, oleh karena itu dengan lapang hati menerima kritik dan saran yang
sifatnya membangun demi sempurnyanya tugas akhir ini sehingga kelak dapat
bermanfaat.

Surakarta, Mei 2014

Penulis

viii

perpustakaan.uns.ac.id


digilib.uns.ac.id

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL........................................................................................

i

ABSTRAK .......................................................................................................

ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ..............................................

iii

HALAMAN PENGESAHAN..........................................................................

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ...................................................................

v

KATA PENGANTAR .....................................................................................

vi

DAFTAR ISI.................................................................................................... viii
DAFTAR TABEL............................................................................................

xi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xii
BAB
I.

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah......................................................................

1

B. Perumusan Masalah ............................................................................

5

C. Tujuan Penelitian ................................................................................

5

D. Manfaat Penelitian ..............................................................................

6

II. TINJAUAN PUSTAKA
A. Pengendalian Intern ............................................................................

7

B. Unsur Pengendalian Intern Transaksi Penjualan Kredit ..................... 11
C. Pengujian Pengendalian ...................................................................... 14
D. Perancangan Pengujian Pengendalian................................................. 15

ix

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

E. Ma nagement Letter ............................................................................. 20
III. ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN
A. Gambaran Umum Perusahaan............................................................. 23
1. Sejarah KAP Wartono................................................................... 23
2. Visi dan Misi KAP Wartono ......................................................... 23
3. Bidang Layanan Jasa KAP Wartono............................................. 24
B. Pelaksanaan Pengujian Pengendalian yang Dilakukan KAP Wartono
Terhadap Transaksi Penjualan Kredit PT. Z....................................... 31
1. Prosedur yang dilakukan KAP Wartono dalam melakukan pengujian pengendalian terhadap transaksi penjualan kredit PT. Z ....... 31
2. KAP Wartono dalam membuktikan asersi keberadaan atau keterjadian, asersi kelengkapan, dan asersi penilaian dan alokasi transaksi penjulan kredit PT. Z ........................................................... 32
3. Saran perbaikan dari auditor terhadap kemungkinan temuan kelemahan dari pengendalian intern transaksi penjulan kredit PT. Z.. 37
4. Sikap auditor dalam menemukan temuan kelemahan pengendalian intern dari pengujian pengendalian terhadap transaksi penjualan kredit PT. Z ............................................................................. 41
C. Temuan ............................................................................................... 42
1. Kelebihan ..................................................................................... 42
2. Kelemahan ................................................................................... 42
IV. PENUTUP
A. Kesimpulan ......................................................................................... 43
x

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

B. Rekomendasi ....................................................................................... 44
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR LAMPIRAN

xi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR TABEL

Halaman

TABEL
II.

1. Tabel salah saji potensial

xii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Surat Pernyataan Tugas Akhir
Lampiran 2 Surat Keterangan dan Daftar Nilai Magang
Lampiran 3 Kuesioner Evaluasi Terhadap Struktur Pengendalian Intern

xiii