Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

ABSTRAK
PENGARUH ANGGARAN PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN
TERHADAP LABA PERUSAHAAN DENGAN KINERJA
KARYAWAN BAGIAN PENJUALAN SEBAGAI
VARIABEL MODERASI PADADEALER
SEPEDA MOTOR DI
SUMATERA UTARA
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat apakah ada pengaruh dari
meningkatnya anggaran pelatihan dan anggaran pengembangan setiap tahunnya
dengan meningkatnya laba setiap tahunnya. Penelitian ini juga memasukkan
kinerja karyawan bagian penjualan sebagai variabel moderasi untuk melihat
apakah kinerja karyawan bagian penjualan memoderasi hubungan antara anggaran
pelatihan dengan laba perusahaan dan apakah kinerja karyawan bagian penjualan
memoderasi anggaran pengembangan dengan laba perusahaan. Penelitian ini
merupakan penilitian asosiatif dengan hubungan kausal. Sampel pada penelitian
ini adalah dealer sepeda motor yang ada di Sumatera Utara yang dipilih dengan
metode purposive sampling. Data yang digunakan adalah laporan keuangan
tahunan perusahaan periode 2012 – 2014. Pengujian hipotesis dilakukan dengan
metode statistik melalui analisis regresi berganda dan metode analisis regresi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa anggaran pelatihan tidak berpengaruh
terhadap laba perusahaan, anggaran pengembangan berpengaruh terhadap laba

perusahaan, anggaran pelatihan dan anggaran pengembangan berpengaruh
terhadap laba perusahaan, kinerja karyawan bagian penjualan tidak memoderasi
hubungan antara anggaran pelatihan dengan laba perusahaan, kinerja karyawan
bagian penjualan memoderasi hubungan antara anggaran pengembangan dengan
laba perusahaan.

Kata Kunci : Anggaran Pelatihan, Anggaran Pengembangan, Laba, Kinerja

ii
Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT
THE EFFECT OF TRAINING BUDGETING AND DEVELOPMENT
BUDGETING TO COMPANY’S PROFIT WITH EMPLOYEE
SALES DIVISION’S PEFORMANCE AS MODERATING
VARIABEL AT MOTORCYCLE DEALER
IN NORTH SUMATERA
The purpose of this study are to see there is the effect of training budgeting
and development budgeting to company’s profit. The purpose of this study is to
see employee sales division’s performance affecting the relationship between

training budgeting to company’s profit and development budgeting to company’s
profit. This study is the associative explanation study which the variables are
casual. The samples of this study are motorcycle dealer in North Sumatera that
chosen by purposive sampling method. The data used is financial statement of
motorcycle dealer at the year 2012 – 2014. Hypothesis testing is undertaken by
using the statistic method through the multiple regression and method regression
analysis (MRA). The result show there is effect between budgeting training to
company’s profit, there is no effect between development budgeting to company’s
profit, there are effect between training budgeting and development budgeting to
company’s profit, employee sales division’s performance can not affecting the
relationship between training budgeting to company’s profit, employee sales
division’s performance can affecting the relationship between development to
company’s profit.

Key Words : Training Budget, Development Budget, Profit, Performance

iii
Universitas Sumatera Utara


Dokumen yang terkait

Pengaruh Karakteristik Tujuan Anggaran Terhadap Kinerja Dengan Sikap Aparat Pemerintah Daerah Sebagai Variabel Intervening (Studi Empiris Pada Pemerintah Kabupaten Nias)

0 42 126

Pengaruh Penilaian Kesehatan Bank Terhadap Pertumbuhan Laba Pada BPR Di Sumatera Utara

1 50 86

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN BUDAYA DAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI.

0 3 22

Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

3 12 114

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DENGAN PELIMPAHAN WEWENANG SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Survey Pada Perusahaan Tekstil di Dati II Karanganyar).

0 2 12

Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

0 0 11

Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

0 0 9

Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

0 0 36

Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

0 0 4

Pengaruh Anggaran Pelatihan dan Anggaran Pengembangan Terhadap Laba Perusahaan dengan Kinerja Karyawan Bagian Penjualan Sebagai Variabel Moderasi Pada Dealer Sepeda Motor di Sumatera Utara

0 0 8