BUKU PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI AKREDITASI Berbasis Teknologi Informasi (Lembaga Diklat)

  BUKU PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI AKREDITASI Berbasis Teknologi Informasi (Lembaga Diklat) Pusat Pengembangan Program dan Pembinaan Diklat LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA

  

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

  2 PENDAHULUAN

  3 LOGIN PROGRAM APLIKASI

  3 MENU-MENU PROGRAM APLIKASI

  5

1. Dokumen Akreditasi

  8 5. Penyelenggara Diklat

  12 6. Tenaga Pengajar 15 7. Pengelola sistem informasi diklat

  5 2. Profil 7 3. Kelembagaan 7 4. Tenaga Kediklatan (Pengelola diklat)

  22 10. Fasilitas Diklat 24 11. Penjaminan Mutu 25 12. Kurikulum Program Diklat

  26 13. Rencana Penyelenggaraan

  27 14. Penyelenggaraan Diklat

  28 15. Monitoring dan Evaluasi Penyelenggaraan Dikla t

  29 16. Hasil Penyelenggaraa n

  30 17. Logout

  31 DAFTAR ISI

  18 8. Rencana Strategis 21 9. Penjaminan Pembiayaan

  PENDAHULUAN

  Manual Pengoperasian ini disusun untuk memudahkan anda dalam mempergunakan Sistem aplikasi akreditasi Berbasis Elektronik. Anda akan diperkenalkan bagaimana menggunakan sistem aplikasi ini, aplikasi terdiri dari Desk, Dokumen Akreditasi, Verifikasi, Visitasi, Password, FAQ serta logout atau keluar dari aplikasi. Sistem Aplikasi ini dapat memudahkan anda dalam melakukan proses pengajuan akreditasi. Sistem aplikasi

  akreditasi Berbasis Elektronik ini terdiri dari

  beberapa menu yaitu : a. Desk, merupakan halaman depan aplikasi.

  

b. Dokumen Akreditasi, menu ini memuat data Program Diklat

yang akan diakreditasi.

  c.

  Verifikasi, menu ini memuat catatan hasil verifikasi penilaian dokumen akreditasi yang akan dilakukan.

  

d. Visitasi, menu ini memuat jadwal kunjungan ke lembaga diklat

yang dilakukan.

  e.

  Ubah Password, untuk mengubah password.

  f. FAQ, berisi daftar pertanyaan yang sering diajukan.

  g. Logout, untuk keluar dari sistem.

LOGIN PROGRAM APLIKASI

  a. Untuk memulai sistem aplikasi ini, komputer yang akan anda gunakan harus terhubung dengan internet.

  b. Komputer yang akan anda gunakan harus terinstal web browser (mozilla firefox, netscape, opera, internet ekspolrer), dibuku panduan ini kami menggunakan

  mozilla firefox c.

  Buka browser mozilla firefox, pada kolom alamat ketikkan alamat aplikasi ini kemudian pilih menu

  

http://sida.lan.go.id,

Akreditasi-> Unggah Data Akreditasi. Halaman login aplikasi

  akan muncul di layar monitor anda. Tampilan login akan muncul seperti gambar di bawah. Gambar 1 : Tampilan Login Sistem Aplikasi Akreditasi

  d. Isi kolom Nama user dan Kata Kunci dengan login yang telah anda miliki kemudian tekan enter atau tekan login Jika kolom anda cek list maka secara otomatis

  Ingat saya

  login anda akan diingat oleh komputer, sehingga anda tidak perlu mengetikkan nama user dan kata kunci jika anda masuk kedalam sistem di waktu yang lain. Jika anda belum memiliki nama user dan kata kunci, untuk mendapatkannya anda dapat menghubungi administrator program aplikasi ini di alamat: Pusat Pengembangan Program Dan Pembinaan Diklat Lembaga Administrasi Negara, Nomor Telp. (021)3868201-5, 3455021 Ext.167.

  e. Jika nama user dan kata kunci yang anda masukkan diterima sistem, maka akan muncul halaman home sbb:

  Gambar 2 : Tampilan Utama

MENU MENU PROGRAM APLIKASI

1. Dokumen Akreditasi

  Menu Dokumen Akreditasi dari sistem aplikasi ini dapat diakses setelah setelah account anda diterima oleh sistem dan anda meng-klik menu tersebut. Dalam Menu Lembaga Diklat Anda bisa melihat daftar Program Diklat berikut Dokumen Akreditasi yang akan dinilai dan yang menjadi kewajiban anda untuk mengupload data serta berkas bukti fisik dari masing-masing data yang diupload.

  Gambar 3 : Tampilan Menu Dokumen Akreditasi Menu diatas adalah menu susunan dokumen akreditasi setelah anda meng-klik salah satu nama diklat pada menu bar yang ada. Anda dapat melihat dokumen apa saja yang harus anda isi dan lengkapi dengan memilih salah satu dari judul dokumen di atas.

  Profil

  Menu dokumen profil memuat informasi tentang profil lembaga diklat tersebut dalam kaitannya dengan diklat yang akan diakreditasi, seperti gambar dibawah ini.

  Gambar 4 : Tampilan Profil Lembaga Diklat Pada mennu diatas Anda dapat menginput profil lembaga diklat dengan cara mengklik pada box area ketik atau dengan cara paste text dari aplikasi text editor lain dan setelah selesai anda harus mengklik tombol simpan untuk menyimpan data yang sudah anda input.

3. Kelembagaan

  Menu dokumen kelembagaan memuat informasi tentang satus dari kelembagaan lembaga diklat anda. Pada menu ini terlihat isian Sifat Kepemilikan Tusi dan Organisasi Lembaga Diklat anda Mandiri atau Tidak Mandiri yang harus anda pilih dengan mengklik salah satu pilihan tersebut. Dibawah pilihan tersebut terdapat tombol untuk mengupload bukti fisik (SK Pendirian

  

Lembaga Diklat dan Uraian Tupoksi/SOP/SOTK Lembaga Diklat)

  dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb setelah selesai klik tombol untuk menyimpan data yang sudah anda input, seperti gambar dibawah ini.

  Gambar 5 : Menu Input data Kelembagaan 4.

  Tenaga Kediklatan (Pengelola Diklat)

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari tenaga kediklatan-pengelola diklat. Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu pengelola diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini

  

Text Gambar 6 : Pengelola Diklat o Terlihat menu untuk input data pengelola diklat, sebelum mengupload data sesuaikan format dengan ketentuan seperti terlihat pada gambar 6. Contoh format data inputan bisa didownload setelah format sesuai untuk mengupload klik tombol pilih file yang akan diupload dan klik tombol . o

  Apabila data berhasil diupload tampilan halaman input pengelola diklat akan tampak seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 7: upload pengelola diklat o Setelah terupload Anda silahkan melengkapi bukti fisik

  (data pengalaman berupa CV, ijazah pendidikan, sttpp diklatpim, sttpp MOT dan 5X SK Penyelenggaraan) dalam

  satu file untuk masing-masing pengelola dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb dengan cara klik nama pengelola yang akan diupload bukti fisiknya seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 8 : upload bukti fisik o Klik tombol setelah file terseleksi klik tombol untuk menyimpan data yang sudah anda input. o

  Data pengelola yang sudah diupload bukti fisiknya akan terlihat tanda Check List pada kolom lampiran Data Pengelola Diklat seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 9 : Check List Lampiran 5.

  Tenaga Kediklatan (Penyelenggara Diklat)

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data tenaga kediklatan- penyelenggara diklat. Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu penyelenggara diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini

  Gambar 10: Penyelenggara diklat Terlihat menu untuk input data penyelenggara diklat, sebelum mengupload data sesuaikan format dengan ketentuan seperti terlihat pada gambar 10. Contoh format data inputan bisa didownload pada setelah format sesuai untuk mengupload klik tombol pilih file yang akan diupload dan klik tombol . o

  Apabila data berhasil diupload tampilan halaman input penyelenggara diklat akan tampak seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 11: Upload Penyelenggara o Setelah terupload tahap selanjutnya adalah melengkapi bukti fisik

  (data pengalaman berupa cv, ijazah pendidikan, data

sttpp TOC dan 5x SK Penyelenggaraan) dalam satu file

  untuk masing-masing penyelenggara dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb dengan cara klik nama penyelenggara yang akan diupload bukti fisiknya seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 12 : Upload Bukti Fisik Penyelenggara o Klik tombol setelah file terseleksi klik tombol untuk menyimpan data yang sudah anda input. o

  Data Penyelenggara yang sudah diupload bukti fisiknya akan pada kolom lampiran Data terlihat tanda Check List Pengelola Diklat seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 13: Checklist Lampiran Penyelenggara 6.

  Tenaga Kediklatan (Tenaga Pengajar)

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari tenaga kediklatan-tenaga pengajar diklat.

  Langkah-langkah di menu ini : o Klik menu tenaga pengajar pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini

  Gambar 14: Upload Tenaga Pengajar Terlihat menu untuk input data tenaga pengajar, sebelum mengupload data sesuaikan format dengan ketentuan seperti terlihat pada gambar 14. Contoh format data inputan bisa didownload pada setelah format sesuai untuk mengupload data klik tombol

  . pilih file yang akan diupload dan klik tombol o Apabila data berhasil diupload tampilan halaman tenaga pengajar akan tampak seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 15 : Tampilan Hasil Upload Tenaga Pengajar

  Setelah terupload silahkan melengkapi bukti fisik (data

  

pengalaman berupa cv, ijazah pendidikan, data sttpp

diklat TOT dan 5x SK Penyelenggaraan) dalam satu file

  untuk masing-masing tenaga pengajar dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb dengan cara klik nama tenaga pengajar yang akan diupload bukti fisiknya seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 16 : Input Bukti Fisik Tenaga Pengajar o Klik tombol setelah file terseleksi klik tombol untuk menyimpan data yang sudah anda input. o

  Data tenaga pengajar yang sudah diupload bukti fisiknya akan terlihat tanda Check List pada kolom lampiran Data tenaga pengajar seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 17: Checklist Data Tenaga Pengajar 7.

  Tenaga Kediklatan (Pengelola Sistem Informasi Diklat)

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari tenaga kediklatan-pengelola sistem informasi diklat. Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu pengelola sistem informasi diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini

  Gambar 18 : Pengelola sistem informasi diklat o Terlihat menu untuk input data pengelola sistem informasi diklat, sebelum mengupload data sesuaikan format dengan ketentuan seperti terlihat pada gambar

  18. Contoh format data inputan dapat didownload pada setelah format sesuai untuk mengupload data klik tombol pilih file yang akan diupload dan klik tombol . o

  Apabila data berhasil diupload tampilan halaman data pengelola sistem informasi diklat akan tampak seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 19 : Upload data Pengelola Sistem Informasi Diklat

  Setelah terupload silahkan melengkapi bukti fisik (data

  pengalaman berupa cv, ijazah pendidikan, dan surat tugas mengikuti kegiatan sosialisasi SIDA) dalam satu file

  untuk masing-masing pengelola sistem informasi diklat dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb dengan cara klik nama pengelola sistem informasi diklat yang akan diupload bukti fisiknya hingga mucul menu seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 20: Input Bukti Fisik Pengelola Sistem Informasi Diklat o Klik tombol setelah file terseleksi klik tombol untuk menyimpan data yang sudah anda input. o

  Fungsi tombol adalah untuk menghapus data pengelola sistem informasi diklat.

  Data pengelola sistem informasi diklat yang sudah diupload pada kolom bukti fisiknya akan terlihat tanda Check List lampiran Data pengelola sistem informasi diklat seperti gambar dibawah ini:

  Gambar 21: Check List Lampiran Pengelola Sistem Informasi Diklat 8.

  Rencana Strategis

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari rencana strategis lembaga diklat. Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu rencana strategis pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini

  Gambar 22 : Rencana Strategis o Input rentang waktu renstra, setelah itu upload bukti fisik (Renstra terakhir yang masih berlaku) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb dengan cara klik tombol setelah file terseleksi klik tombol

9. Penjaminan Pembiayaan

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari penjaminan pembiayaan lembaga diklat. Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu penjaminan biaya seperti pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini:

  Gambar 23 : Jaminan Pembiayaan o Klik Ya/Tidak untuk anggaran penyelenggaraan diklat yang bersumber dari APBN/D Instansi. o Klik Rupiah Murni/PNBP untuk kejelasan sumber biaya diklat. o

  Klik Sesuai/Sebagian Item Sesuai/Tidak Sesuai untuk kesesuaian dengan SBU/SBK/APBN/D. o

  Klik untuk melampirkan data bukti fisik (RKAKL/

  

DIPA) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih

dari 10 Mb.

  o Kemudian klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

  Fasilitas Diklat

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari fasilitas diklat. Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu fasilitas diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan terlihat tampilan seperti dibawah ini

  Gambar 24 : Fasilitas Diklat o Klik untuk masing-masing pilihan inputan yang tersedia pada halaman fasilitas diklat baik data sarana maupun data prasarana. o

  Klik untuk melampirkan data bukti fisik (foto dan daftar inventaris barang) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb. o

  Kemudian klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

  Penjaminan Mutu

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari penjaminan mutu diklat Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu penjaminan mutu pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini Gambar 25 : Penjaminan Mutu o

  Klik untuk masing-masing inputan yang berada pada halaman sub unsur penjaminan mutu sesuai dengan data yang ada pada lembaga diklat anda. o

  (Berita Acara /Laporan Komite Penjamin Mutu Diklat, SK Komite Penjamin Mutu) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb.

  Klik untuk melampirkan data bukti fisik

  o Klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

  Kurikulum Program Diklat

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari kurikulum program diklat Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu kurikulum program diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini

  Gambar 26: Kurikulum Program Diklat o Klik untuk masing-masing inputan yang berada pada halaman sub unsur kurikulum program diklat sesuai dengan data yang ada pada lembaga diklat anda. o

  Klik untuk melampirkan data bukti fisik

  (Kurikulum yang digunakan) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb.

  o Klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

  Rencana Penyelenggaraan

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari rencana penyelenggaraan diklat Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu rencana penyelenggaraan diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini :

  Gambar 27: Rencana Penyelenggaraan o Klik untuk masing-masing inputan yang berada pada halaman rencana penyelenggaraan sesuai dengan data yang ada pada lembaga diklat anda. o

  Klik untuk melampirkan data bukti fisik

  (Daftar Hadir Rapat Persiapan dan notulen persiapan penyelengaraan diklat) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb.

  o Klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

  Penyelenggaraan Diklat

  Pada menu ini anda dapat memasukkan data dari penyelenggaraan diklat Langkah-langkah di menu ini : o

  Klik menu penyelenggaraan diklat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini :

  Gambar 27: Penyelenggaraan Diklat o Klik untuk masing-masing inputan yang berada pada halaman penyelenggaraan diklat sesuai dengan data yang ada pada lembaga diklat anda. o

  Klik untuk melampirkan data bukti fisik (jadwal

  kegiatan/jadwal materi beserta alokasi materi dan jp, jadwal pengajar, jadwal penggunaan fasilitas, sequence

  pembelajaran, contoh video pembelajaran, form hasil evaluasi kepuasaan peserta dan form hasil kepuasaan tenaga kediklatan) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb.

  o Klik untuk menyimpan data kedalam sistem 15.

  Monitoring dan Evaluasi Penyelenggaraan

  Pada Menu ini anda dapat memasukkan data dari monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pada lembaga diklat anda. Langkah-langkah di menu ini: o

  Klik menu monitoring dan evaluasi penyelenggaraan seperti terlihat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini :

  Gambar 28: Monitoring dan Evaluasi Peneyelenggaraan Diklat

  Klik untuk masing-masing pilihan yang terdapat pada menu monitoring dan evaluasi penyelenggaraan diklat o Untuk memasukkan file lampiran atau bukti fisik (Laporan Monev) dan besar file bukti fisik yang diupload tidak boleh lebih dari 10 Mb klik tombol setelah selesai silakan klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

16. Hasil Penyelenggaraan Diklat

  Pada Menu ini anda dapat memasukkan data hasil penyelenggaraan diklat pada lembaga diklat anda. Langkah – langkah di menu ini: o

  Klik menu hasil penyelenggaraan diklat seperti terlihat pada gambar 3 halaman 5, maka dilayar monitor anda akan melihat tampilan seperti dibawah ini :

  Gambar 29: Hasil Penyelenggaraan Diklat Masukkan informasi kedalam masing-masing kolom sesuai dengan kondisi yang ada di lembaga diklat anda. o

  Untuk melampirkan bukti fisik dan besar file bukti fisik (Laporan

  hasil proyek perubahan/aktualisasi, laporan diseminasi produk pembelajaran diklat) yang diupload tidak

  boleh lebih dari 10 Mb silakan klik setelah selesai klik untuk menyimpan data kedalam sistem.

17. Logout untuk keluar dari sistem aplikasi ini klik tombol logout.

  

Fitri