HUBUNGAN TAYANGAN LAPTOP SI UNYIL DI TRANS 7 DENGAN PERSEPSI DAN AKSI SISWA SEKOLAH DASAR TERHADAP PERMAINAN TRADISIONAL.

ABSTRAK
Romi Fadli. 210110110730, jurusan Hubungan Masyarakat. Judul
penelitian ini adalah Hubungan Tayangan Laptop Si Unyil di Trans 7 Dengan
Persepsi Dan Aksi Siswa Sekolah Dasar Terhadap Permainan Tradisional.
Penelitian ini dibawah bimbingan Ibu Dr. Yanti Setianti, M.Si sebagai
pembimbing utama dan Bapak Rosnandar Romli. Drs., M.Si sebagai pembimbing
pendamping Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauhmana hubungan
antara panjang tayangan Tayangan Laptop Si Unyil di Trans 7 yang terdiri dari
intensitas tayang, isi pesan dan daya tarik dengan Persepsi Dan Aksi Siswa
Sekolah Dasar Banjar Sari 2 Terhadap Permainan Tradisional.
Penelitian ini menggunakan metode korelasional atau survei eksplanasi
dengan teknik analisis data deskriptif dan inferensial melalui uji hipotesis Rank
Spearman. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 59 orang dengan teknik
sampling yang digunakan secara acak sederhana. Teknik pengumpulan data
dilakukan dengan penyebaran angket angket, wawancara, observasi dan studi
kepustakaan. Penelitian ini menggunakan model Agenda Setting dari Mc Combs
dan Shaw.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang cukup
berarti antara Tayangan Laptop Si Unyil di Trans 7 dengan Persepsi Dan Aksi
Siswa Sekolah Dasar Banjar Sari 2 Terhadap Permainan tradisional.

Kesimpulan dari penelitian ini adalah faktor panjang, penonjolan, dan cara
penyajian tayangan Laptop Si Unyil diTrans 7, dapat meningkatkan persepsi dan
aksi siswa sekolah dasar Banjar Sari 2 terhadap permainan tradisional.

i

ABSTRACT
Romi Fadli .210110110730 , majoring in Public Relations . The title of
this research is the relationship Impressions Laptop Si Unyil on Trans 7 With
Perception And Action Against Primary School Student Traditional Games . This
study under the guidance of Dr. Mom .YantiSetianti ,M.Si as main supervisor and
Mr. Rosnandar succeeds . Drs . , M.Si as supervising companion Padjadjaran
University Faculty of Communication Sciences .
The purpose of this study was to determine the extent of the relationship
between the length of impressions Impressions Laptop Si Unyil on Trans 7 which
consists of intensity running , the contents of the message and appeal to the
Perception And Action Banjar Sari Elementary School Students Against
Traditional Game 2 .
This study uses the correlational or explanation survey data analysis
techniques through descriptive and inferential hypothesis testing Spearman Rank .

The sample in this study amounted to 59 people with a sampling technique used is
simple random . Data was collected by questionnaire questionnaires , interviews ,
observation and study of literature . This study uses a model of Mc Combs Agenda
Setting and Shaw .
The results showed that there is a significant relationship between
Impressions Laptop Si Unyil on Trans 7 with Perception And Action Banjar Sari
Elementary School Students Against Traditional game 2 .
The conclusion of this study is the length factor , protrusion , and the way of
presenting impressions Laptop Si Unyil transfused 7 , can improve the perception
and action of elementary school students Banjar Sari 2 of the traditional game .

ii

Dokumen yang terkait

Analisa Tayangan Laptop Si Unyil Di Trans7 Terhadap Pembentukan Perilaku Anak (Studi Deskriptif tentang Tayangan Laptop Si Unyil dalam Pembentukan Perilaku Anak Yayasan Pendidikan Shafiyyatul Amaliyyah)

24 195 139

PENGARUH TAYANGAN LAPTOP SI UNYIL EPISODE 1067 TERHADAP KEMAMPUAN MEMBUAT KERIPIK SUPER RENYAH (Studi Pada Siswa Kelas V SDN Percobaan 1 Malang)

5 28 36

Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Pada Siswa Sekolah Dasar (Studi Deskriptif Kualitatif Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Ditinjau Dari Sisi Edukasi pd Siswa SD N Kledokan).

0 6 15

EFEK MEDIA PROGRAM ACARA LAPTOP SI UNYIL DITRANS 7 PADA SISWA SEKOLAH DASAR Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Pada Siswa Sekolah Dasar (Studi Deskriptif Kualitatif Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Ditinjau Dari Sisi Ed

0 3 16

PENDAHULUAN Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Pada Siswa Sekolah Dasar (Studi Deskriptif Kualitatif Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Ditinjau Dari Sisi Edukasi pd Siswa SD N Kledokan).

5 11 29

GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Pada Siswa Sekolah Dasar (Studi Deskriptif Kualitatif Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Ditinjau Dari Sisi Edukasi pd Siswa SD N Kledokan).

2 5 23

PENUTUP Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Pada Siswa Sekolah Dasar (Studi Deskriptif Kualitatif Efek Media Program Acara Laptop Si Unyil Di Trans 7 Ditinjau Dari Sisi Edukasi pd Siswa SD N Kledokan).

3 7 31

ANALISIS AFIKS TUTURAN SI UNYIL PADA PROGRAM LAPTOP SI UNYIL TRANS 7 SEBAGAI ALTERNATIF PEMBUATAN MODEL PEMBELAJARAN MENULIS KARANGAN NARASI BAGI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR.

0 0 23

PENGARUH PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP POLA GERAK SISWA SEKOLAH DASAR.

2 5 43

PERAN PRODUCTION ASSISTANT DALAM PROGRAM LAPTOP SI UNYIL DI TRANS 7 abstrak. cover

0 0 9