UNDANGAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI LABII BLHD

ULP/PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA

BADAN LINGKUNGAN HIDUP DAERAH
KOTA TANGERANG SELATAN
Jl. Witana Harja No. 27 Pemulang, Telp. (021) 74702195 Kota Tangerang Selatan

Pamulang, 10 Juni 2012
Nomor
Lampiran
Perihal

: 027/005-LABII/BLHD/2012
:: Undangan Pembuktian Kualifikasi

Kepada Yth,
Peserta Pelelangan Umum “ Pembangunan Gedung Laboratorium
BLHD Tahap II”
- CV. SUKALIMAS PERKASA
- PT. SUBUR SUMBER REJEKI
diTempat
Sehubungan dengan telah memasuki tahap pembuktian kualifikasi

terhadap dokumen penawaran yang saudara sampaikan, maka bersama
ini kami mengundang saudara untuk dapat hadir pada :
Hari
Tanggal
Pukul
Tempat

: Senin
: 11 Juni 2012
: 13.00 Wib s/d 16.00 wib
: AULA BLHD Kota Tangerang Selatan

Pada saat kualifikasi/pembuktian data, diminta kepada saudara untuk
menunjukan Dokumen Asli/Legaisir dan menyerahkan salinannya
kepada kami.
Demikian disampaikan, atas kehadiran saudara tepat pada waktunya,
kami ucapkan terima kasih.
ULP/PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
BADAN LINGKUNGAN HIDUP DAERAH
KOTA TANGERANG SELATAN

Ttd,
Ketua