Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Fungsi Keluarga Se Mendampingi Anggota Keluarganya (Pasien) yang Menderita Penyakit Kanker Payudara di Kota Ambon

FUNGSI KELUARGA SELAMA MENDAMPINGI
ANGGOTA KELUARGANYA (PASIEN) YANG
MENDERITA PENYAKIT KANKER PAYUDARA
DI KOTA AMBON

SKRIPSI

Disusun Oleh :
Helen Metekohy
462009025

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2013

FUNGSI KELUARGA SELAMA MENDAMPINGI ANGGOTA
KELUARGANYA (PASIEN) YANG MENDERITA
PENYAKIT KANKER PAYUDARA
DI KOTA AMBON


SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

Disusun Oleh :
Helen Metekohy
462009025

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2013

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR

Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama


: Helen Metekohy

Nim

: 462009025

Program Studi

: Ilmu Keperawatan

Fakultas

: Ilmu Kesehatan

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi, dengan judul: fungsi
keluarga selama mendampingi anggota keluarganya (pasien) yang
menderita penyakit kanker payudara di Kota Ambon.
Yang dibimbing oleh
1. Dr. Simon Pieter Soegijino, SE., M. Si
2. Desi, S.Kep

Adalah benar-benar hasil karya saya.
Didalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau
gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau sebagai
meniru dalam bentuk rangkaian kalimat atau gambar serta simbol yang
saya akui seolah-olah karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan
atau sumber aslinya

Salatiga, 13 Desember 2013
Yang memberi pernyataan,

Helen Metekohy

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR
UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Sebagai sivitas akademika Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW),
saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama
: Helen Metekohy
Nim
: 462009025

Program Studi
: Ilmu Keperawatan
Fakultas
: Ilmu Kesehatan
Jenis Karya
: Skripsi
demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan
kepada UKSW hak bebas royalty non-eksklusif (nonexclusive rolality
free right) atas karya ilmiah saya yang berjudul: FUNGSI KELUARGA
SELAMA MENDAMPINGI ANGGOTA KELUARGANYA (PASIEN) YANG
MENDERITA PENYAKIT KANKER PAYUDARA DI KOTA AMBON
berserta perangkat yang (jika perlu).
Dengan hak bebas royalti non-eksklusif ini, UKSW berhak menyimpan,
mengalihmediakan/mengalihformatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan
data, merawat dan mempublikasikan tugas akhir saya, selama tetap
mencantumkan nama saya sebagai peneliti/pencipta.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.
Dibuat di : Salatiga
Pada Tanggal : 13 Desember 2013
Yang menyatakan


Helen Metekohy

Mengetahui,
Pembimbing I

(Dr. Simon Pieter Soegijino, SE., M. Si)

Pembimbing II

(Desi, S.Kep)

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui oleh
Pembimbing Skripsi

Pembimbing I

(Dr. Simon Pieter Soegijino, SE., M. Si)


Pembimbing II

(Desi, S.Kep)

ABSTRAK
Fungsi keluarga digambarkan sebagai apa yang dilakukan keluarga untuk
memenuhi kebutuhan keluarga itu sendiri. Menurut Friedman dkk (2003)
ada lima fungsi dasar keluarga, yaitu fungsi afektif, fungsi ekonomi, fungsi
sosialisasi, fungsi reproduksi dan fungsi perawatan keluarga. Fungsi
keluarga ini berperan dalam melayani setiap individu dalam keluarga. Baik
individu dalam keadaan sehat maupun keadaan sakit.
Tujuan dari
penelitian ini adalah Penelitian ini bertujuan untuk menggali informasi dan
mengkaji lebih detil upaya yang dilakukan keluarga dalam melakukan fungsi
keluarganya selama mendampingi anggota keluarga yang menderita
penyakit kanker payudara yang dialami oleh salah satu anggota
keluarganya. Metode penelitian yang digunakan ialah kualitatif pendekatan
deskriptif. Teknik pengumpulan data dengan wawancara dan observasi.
Hasil penelitian yaitu ada tiga fungsi keluarga yang menonjol selama

keluarga mendampingi anggota keluarganya yang sakit kanker payudara
yaitu fungsi afektif, fungsi ekonomi dan fungsi perawatan keluarga. Fungsi
keluarga yang lain yang ditemukan dari data peneliti yaitu fungsi spiritual.
Kedua keluarga menunjukkan fungsi spiritual sebagai penguatan dan
motivasi bagi keluarga dan pasien yang menyadari akan situasi sulit yang
sedang dihadapi.
Kata Kunci : Keluarga, Fungsi keluarga, Kanker payudara.

Dokumen yang terkait

Pengalaman Pasien Yang Menderita Kanker Payudara

1 37 81

Pengetahuan Keluarga Tentang Perawatan Anggota Keluarga yang Menderita Asma di Rumah di Kabupaten Bireuen Kecamatan Jeumpa

3 65 92

PSIKOEDUKASI PADA KELUARGA YANG ANGGOTA KELUARGANYA MENDERITA SKIZOFRENIA DI TANA TORAJA

1 8 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pandangan dan Peran Keluarga dalam Perawatan Anggota Keluarga yang Menderita Skizofrenia di Kelurahan Tegalrejo Salatiga T1 462011010 BAB I

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pandangan dan Peran Keluarga dalam Perawatan Anggota Keluarga yang Menderita Skizofrenia di Kelurahan Tegalrejo Salatiga

0 1 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pandangan dan Peran Keluarga dalam Perawatan Anggota Keluarga yang Menderita Skizofrenia di Kelurahan Tegalrejo Salatiga

1 2 67

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Komunikasi Teraupetik yang Dilakukan Perawat pada Keluarga Pasien di Ruang Rawat Inap Penyakit dalam RSUD DR.M Haulussy Ambon

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Komunikasi Teraupetik yang Dilakukan Perawat pada Keluarga Pasien di Ruang Rawat Inap Penyakit dalam RSUD DR.M Haulussy Ambon

0 0 34

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Gambaran Dukungan Keluarga terhadap Anggota Keluarga yang Menderita Asma di Rumah

0 0 17

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dukungan Keluarga dalam Pemenuhan Gizi pada Anggota Keluarga yang Menderita TB Paru di Kota Salatiga Jawa Tengah

0 0 2