Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL TRIMESTER III
TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP KESESUAIAN
KUNJUNGAN ANTENATAL CARE
DI KLINIK SUMIARIANI
MEDAN TAHUN 2013

NURSYAHID SIREGAR
125102141

KARYA TULIS ILMIAH
PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2013

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang
Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care
Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

Abstrak
Nursyahid Siregar

Latar Belakang
: Antenatal Care adalah pelayanan yang diberikan kepada ibu
hamil secara berkala untuk menjaga kesehatan ibu dan bayinya. Ketidaksesuaian
jumlah kunjungan Antenatal Care selama kehamilan, menyebabkan masalah dan
komplikasi dalam kehamilan masih berlanjut.
Tujuan Penelitian
: bertujuan mengidentifikasi hubungan pengetahuan dan sikap
ibu hamil trimester III tentang Antenatal Care dengan kunjungan Antenatal Care di
Klinik Sumiariani tahun 2013.
Metode Penelitian
: desain penelitian ini bersifat deskritif analitik dengan besar
sampel 65 orang ibu hamil trimester III dengan metode pengambilan sampel
accidental sampling. Analisa data menggunakan analisis chi-square
Hasil penelitian
: Hasil penelitian menunjukkan mayoritas responden berumur
20-25 tahun sebanyak 33 orang (50,8%), mayoritas responden berpendidikan
menengah yaitu 44 orang (67,7%), mayoritas belum memiliki anak yaitu 19 orang

(29,2%), mayoritas melakukan kunjungan >4 kali yaitu 47 orang (72,3 %), mayoritas
berpengetahuan baik yaitu 30 orang (46,2 %), mayoritas bersikap positive 48 orang
(73,8 %) dan mayoritas melakukan kunjungan Antenatal Care sesuai usia kehamilan
yaitu 45 orang (69,2 %). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan
pengetahuan terhadap kesesuaian kunjungan Antenatal Care P= 0,000

Dokumen yang terkait

Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Trimester III tentang Antenatal Care Terhadap Pelaksanaan K4

1 39 78

Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil tentang Antenatal Care di Praktik Dokter Spesialis Obgyn di Padang Bulan Medan.

1 92 59

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

0 35 74

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANC (Antenatal Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Anc (Antenatal Care) Terhadap Perilaku Kunjungan Anc (Antenatal Care).

0 2 15

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANC (Antenatal Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Anc (Antenatal Care) Terhadap Perilaku Kunjungan Anc (Antenatal Care).

0 1 13

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

0 0 1

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

0 0 6

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

0 0 13

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

0 0 2

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Tentang Antenatal Care Terhadap Kesesuaian Kunjungan Antenatal Care Di Klinik Sumiariani Tahun 2013

0 0 11