Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Interaktif Komik Animasi 2D Tentang Pengenalan Hewan Laut Dalam Untuk Anak Umur 12-15 Tahun

Perancangan Buku Permainan Dress-Up Magnetic Sebagai Media
Pembelajaran Nilai Moral Pada Anak Usia 6-8 Tahun Berjudul
SwanPrincess
1)

Myliana Dewi, 2)T. Arie Setiawan P., S.T., M.Cs. ,
3)
Amelia Rukmasari, M.Sn.

Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Email : 1)lien.cmc@gmail.com,
2)
arie_setiawan_p@yahoo.com, 3)amelia.rukmasari@gmail.com

Abstract
Reading is related to book, writing and learning. Through book we learn various
lesson, including moral values. However, a lot of children in these days do not possess a
good moral values behavior. It’s a need for developing an interactive media for moral
values learning since early stage. The research is for designing a media that will be in the
form of a multifunctional box, a fairytale book base on the SwanLake folklore, and a set of

magnetic dress-up game which will do attract children interest. Through this media,
children will studying moral values while playing at the same time. The final result of this
design can be used as one of the interactive moral values education media for early
childhood. This media have been assessed good based on the examination that have been
done.
Keywords: Interactive, Book, Media, Game, Moral Values, SwanPrincess.

Abstrak
Membaca berhubungan dengan buku, menulis dan belajar. Buku merupakan media
pembelajaran berbagai macam hal, termasuk nilai moral. Bagaimanapun, banyak anak pada
masa kini tidak mempunyai perlaku moral yang baik. Diperlukan sebuah media interaktif
untuk pembelajaran nilai moral sejak usia dini. Penelitian ini dilakukan untuk merancang
media berbentuk kotak kemasan multifungsi, buku dongeng yang berdasarkan pada cerita
rakyat SwanPrincess, dan satu set permainan berpakaian dengan magnet dimana akan
menarik minat anak. Melalui media ini, anak akan belajar mengenai nilai moral sambil
bermain dalam waktu yang sama. Hasil akhir perancangan dapat digunakan sebagai salah
satu media pembelajaran nilai moral yang interaktif untuk anak sejak dini. Sarana ini telah
dinilai baik berdasarkan pengujian yang telah dilakukan.
Kata Kunci: Interaktif, Buku, Media, Permainan, Nilai Moral, SwanPrincess.


1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Desain Komunikasi Visual, Universitas
Kristen Satya Wacana Salatiga.
2)
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
3)
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Interaktif Komik Animasi 2D Tentang Pengenalan Hewan Laut Dalam Untuk Anak Umur 12-15 Tahun

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Interaktif Staf Pengajar Menggunakan Animasi 2D

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Media Pembelajaran Interaktif Masakan Tradisional Khas Semarang Berbasis Animasi Frame 2D

0 1 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Video Animasi 2D Peternakan Lembah Kamuning sebagai Media Edukasi untuk Anak-Anak

0 1 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pengenalan Objek untuk Anak Usia Dini Melalui Media Game Interaktif

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pengenalan Objek untuk Anak Usia Dini Melalui Media Game Interaktif

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pembuatan Media Informasi Interaktif Rute BRT Trans Semarang Berbasis Animasi 2D

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Ajar Interaktif ”Sistem Peredaran Darah” untuk Siswa kelas 5 SD menggunakan Animasi Frame 2D

0 0 1

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Promosi Pariwisata Desa Wisata Samiran Berbasis Animasi Interaktif 2D

0 0 1

ANIMASI INTERAKTIF PENGENALAN HEWAN UNTUK PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

0 4 9