P E M B E R I T A H U A N

PEMERI NTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

SEKRETARI AT DAERAH
BAG. ADMI NI STRASI PEREKONOMI AN DAN PEMBANGUNAN

UNI T LAYANAN PENGADAAN ( U L P )
Jl. Bung Karno No. 5 Komplek KTC – Sumbawa Barat

PEM BERI TAH U AN
Nomor : 001/ POKJA I -ULP/ VI / 2012

Perihal

:

RALAT PERUBAHAN KUALI FI KASI USAHA JASA PELAKSANA KONSTRUKSI DAN JADWAL
RENCANA PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALI FI KASI (E-PROC DAN NON E-PROC)

Diberitahukan kepada seluruh penyedia jasa konstruksi yang akan mengikuti Pelelangan Umum dengan
Pascakualifikasi yang diselenggarakan oleh Kelompok Kerja (POKJA) I Unit Layanan Pengadaan (ULP)
Barang/ Jasa Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat Tahun Anggaran 2012 dengan nama paket

(terlampir), bahwa berdasarkan Petunjuk Teknis Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi Nasional
(LPJK) No. 68/ LPJK/ D/ XI I / 2011 Tanggal 29 Desember 2011 maka terjadi perubahan pada Kualifikasi
Usaha Jasa Pelaksana Konstruksi sekaligus Penyesuaian

Jadwal

Rencana Pelelangan

Umum

Pascakualifikasi dengan hari kerja.
Adapun perubahan tersebut dapat diuraikan s.b.b.:
A. PERUBAHAN KUALI FI KASI USAHA JASA PELAKSANA KONSTRUKSI
No. PENGUMUMAN/ NAMA PEKERJAAN

SEBELUM

SESUDAH

Gred 5,6,7


Gred 3,4

Gred 3,4

Gred 2,3,4

E - PROCUREMENT
1.

1.03.002/38/ I-ULP/V/ 2012
Pembangunan Jalan Benete – Otak Keris (DAK)

2.

1.03.002/41/ I-ULP/V/ 2012
Pembangunan Jalan Usaha Tani Lapan Kuntung-Temere (DAK)

3.


1.03.002/42/ I-ULP/V/ 2012
Pembangunan Jalan Salit – Batu Melik (DAK)

4.

1.03.002/43/ I-ULP/V/ 2012
Peningkatan SJK Lapangan Sapugara (DAK)

5.

1.03.002/44/ I-ULP/V/ 2012
Peningkatan SJN – Dermaga Benete (DAK)

6.

1.03.002/46/ I-ULP/V/ 2012
Pembangunan Bendung Sawe Seran

7.


1.03.002/47/ I-ULP/V/ 2012
Peningkatan Jaringan I rigasi Tiu Kawa (DAK)

Tidak Ada Perubahan

Tidak Ada Perubahan

Tidak Ada Perubahan

Tidak Ada Perubahan

Tidak Ada Perubahan

NON E - PROCUREMENT
1.

1.03.002/39/ I-ULP/V/ 2012
Pembangunan Jalan Polamata - Jelenga

Gred 5,6,7


Gred 3,4

2.

1.03.002/40/ I-ULP/V/ 2012
Pembangunan Jalan Bukit Tinggi - Moteng

Gred 5,6,7

Gred 3,4

3.

1.03.002/45/ I-ULP/V/ 2012
Peningkatan Jalan Lamunga – Kelanir (DAK)

Gred 5,6,7

Gred 3,4


4.

1.03.002/48/ I-ULP/V/ 2012

Gred 3,4

Gred 2,3,4

Peningkatan Jaringan I rigasi Reban Batu (DAK)

PEMERI NTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

SEKRETARI AT DAERAH
BAG. ADMI NI STRASI PEREKONOMI AN DAN PEMBANGUNAN

UNI T LAYANAN PENGADAAN ( U L P )
Jl. Bung Karno No. 5 Komplek KTC – Sumbawa Barat
B. Perubahan Jadwal Rencana Pelelangan Umum Pascakualifikasi


PEMERI NTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

SEKRETARI AT DAERAH
BAG. ADMI NI STRASI PEREKONOMI AN DAN PEMBANGUNAN

UNI T LAYANAN PENGADAAN ( U L P )
Jl. Bung Karno No. 5 Komplek KTC – Sumbawa Barat

Demikian perubahan dalam Pengumuman dan Dokumen Lelang yang selanjutnya akan termuat dalam
Addendum Penjelasan Pekerjaan/ Risalah Aanwizjing sehingga menjadi acuan bagi penyedia jasa
konstruksi dalam pembuatan Dokumen Penawaran.

Kelompok Kerja (POKJA) I

TTD

MAHARANI PUTRI P., ST
KETUA