BA Aanwijzing Pengadaan Alat Laboratorium

KEMENTERIAN PERTANIAN

BADAN KARANTINA PERTANIAN

BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS II PANGKALPINANG
JALAN YOS SUDARSO NO.133, LONTONG PANCUR, PANGKALBALAM, PANGKALPINANG
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG 33115 TELP/FAX : (0717) 434799
W ebsite : http://www.bkp2pangkalpinang.karantina.pertanian.go.id E-mail : bkppangkalpinang@yahoo.com

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING ) DAN ADDENDUM DOKUMEN LELANG
Nomor : 442/PL.010/K.30.C/3/2017
Pada hari ini Jum’at tanggal Tiga Puluh Satu bulan Maret tahun Dua ribu
tujuh bel as jam 09.00 s/d 11.00 WIB, Pokja Pengadaan Alat Teknis dan
Laboratorium Balai Karantina Pertanian Kelas II Pangkalpinang telah
melaksanakan pemberian Penjelasan Dokumen Pengadaan dengan para calon
peserta lelang yang telah mendaftar dan mendowload Dokumen Pengadaan secara
Elektronik , melalui LPSE Kementerian Pertanian untuk paket pekerjaan :
Paket Pekerjaan

: Pengadaan Alat Teknis dan Laboratorium


Lokasi Pekerjaan : Jl. Yos Sudarso No.133 Kel. Lontong Pancur
Kec. Pangkalbalam Kota. Pangkalpinang
HPS
Kode Lelang

: Rp 507.650.000,- (Lima ratus tujuh juta enam ratus lima
puluh ribu rupiah)
: 3367212

Penjelasan dilaksanakan dengan menggunakan Sistem
Elektronik (SPSE), dengan ketetapan sebagai berikut:

Pengadaan

Secara

1. Sampai dengan akhir batas waktu yang telah ditentukan, terdapat peserta yang
mengajukan pertanyaan kepada Pokja Pengadaan Alat Laboratorium dengan
rincian sebagai berikut :


2 . Proses penjelasan dokumen pengadaan berjalan lancar sesuai dengan jadwal.
Demikian Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) yang diumumkan
pada website LPSE Kementerian Pertanian dibuat sebagai pedoman dalam
pelaksanaan tahap pelelelangan selanjutnya dan merupakan satu kesatuan
dengan Dokumen Pengadaan.

Pangkalpinang, 31 Maret 2017
Pokja Pengadaan Barang Balai Karantina Pertanian Kelas II
Pangkalpinang
Ketua,
-dto-