Penerapan Prinsip Kehati-hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang Di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara - UNS Institutional Repository

  PENERAPAN PRINSIP KEHATI-HATIAN BANK DALAM PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN RESI GUDANG DI BANK JATENG KANTOR CABANG JEPARA

  Penulisan Hukum (Skripsi)

  Disusun dan diajukan guna meraih derajat sarjana dalam Ilmu Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

  Oleh MAULINA YULIATI

  NIM: E0013270 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

  2017 PERSETUJUAN PEMBIMBING Penulisan Hukum (Skripsi)

  PENERAPAN PRINSIP KEHATI-HATIAN BANK DALAM PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN RESI GUDANG DI BANK JATENG KANTOR CABANG JEPARA

  Oleh Maulina Yuliati NIM.E0013270

  Disetujui untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Penulisan Hukum (Skripsi) Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta

  Surakarta, 4 Juli 2017 Dosen Pembimbing,

  Moch. Najib Immanullah S.H,M.H. Ph.D NIP 195908031985031001

  PENGESAHAN PENGUJI Penulisan Hukum (Skripsi)

  PENERAPAN PRINSIP KEHATI-HATIAN BANK DALAM PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN RESI GUDANG DI BANK JATENG KANTOR CABANG JEPARA

  Oleh Maulina Yuliati NIM.E0013270

  Telah diterima dan dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Penulisan Hukum (Skripsi)

  Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta Pada Hari/ Tanggal : Rabu / 19 Juli 2017

  DEWAN PENGUJI 1.

  Dr. Arief Suryono, S.H.,M.H. : (....................................) NIP. 195809291987021002 Ketua

  2. Pranoto, S.H., M.H. : (.....................................) NIP. 196412191989031002 Sekretaris

  3. Mochammad Najib Imanullah, S.H.,M.H.,Ph.D. : (.....................................) NIP. 195908031985031001 Anggota

  Mengetahui Dekan, Prof. Dr. Supanto, S.H., M.Hum. NIP. 196011071986011

  

PERNYATAAN

:

  Nama Maulina Yuliati

  :

  NIM E0013270 Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Penulisan Hukum (skripsi) berjudul PENERAPAN PRINSIP KEHATI-HATIAN BANK DALAM

  

PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN RESI GUDANG DI BANK

JATENG KANTOR CABANG JEPARA merupakan hasil karya murni sendiri.

  Hal-hal yang bukan karya saya dalam penulisan hukum (skripsi) ini diberi citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan penulisan hukum (skripsi) dan gelar yang saya peroleh dari penulisan hukum (skripsi) ini.

  Surakarta, 4 Juli 2017 Yang membuat pernyataan MAULINA YULIATI NIM. E0013270

  

MOTTO

  Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.

  Sesudah kesulitan itu ada kemudahan”.

  (Q.S. Al-Insyirah 5-6)

  

“Barang siapa yang menempuh satu jalan untuk menuntut ilmu maka Allah akan

mempermudah jalannya menuju surga”

(HR.Muslim)

  “Orang-orang yang sukses telah belajar membuat diri mereka melakukan hal yang harus dikerjakan ketika hal itu memang harus dikerjakan, entah mereka suka atau tidak”

  (Ernest Newman) “Keberhasilan adalah kemampuan mengatasi satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa hilang semangat”

  (Winston Cunchil)

  

PERSEMBAHAN

  Karya kecil ini penulis persembahkan kepada :

  1. Kedua orang tuaku, ibu dan bapak yang selalu memberikan cinta kasih, nasihat, doa, kebahagiaan dan semangat dalam kehidupan penulis;

  2. Semua kakakku dan ponakanku yang selalu memberikan kasih sayang, keceriaan dan semangat;

  3. Semua sahabat yang telah memberikan pesan dan kesan dalam perjalanan hidupp penulis;

  4. Almamater Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta;

  5. Semua Pihak yang telah membantu penulis selama melaksanakan kegiatan pembelajaran di Fakultas Hukum UNS yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, terimakasih.

  

ABSTRAK

Maulina Yuliati, E0013270. 2017. PENERAPAN PRINSIP KEHATI-

HATIAN BANK DALAM PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN

RESI GUDANG DI BANK JATENG KANTOR CABANG JEPARA.

Penulisan Hukum (Skripsi). Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret.

  Penelitian hukum ini bertujuan untuk mengetahui penerapan prinsip kehati- hatian bank dalam pemberian kredit dengan jaminan Resi Gudang di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara dan segala problematikanya. objek Resi Gudang tersebut memiliki sifat mudah rusak dan tidak tahan lama serta belum ada Peraturan Perundang-undangan yang mengatur secara rinci mengenai prinsip kehati-hatian yang perlu dilaksanakan.

  Penelitian ini merupakan penelitian hukum empiris yang bersifat deskriptif. Teknik pengumpulan data melalui wawancara atau interview dan studi pustaka. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis data primer dan sekunder. Teknik analisis data yang digunakan adalah kualitatif dengan model analisis interaktif.

  Berdasarkan hasil penelitian hukum ini, penerapan prinsip kehati-hatian bank dalam pemberian kredit dengan jaminan Resi Gudang yang dilaksanakan oleh Bank Jateng Kantor Cabang Jepara dengan beberapa tahap, yaitu : tahap permohonan kredit, tahap analisis kredit, tahap keputusan kredit, tahap pengikatan kredit, tahap pencairan kredit, dan tahap pelunasan kredit. Problematika yang muncul dari penerapan prinsip kehati-hatian bank dalam pemberian kredit dengan jaminan Resi Gudang antara lain dari substansi hukum terkait jumlah kredit sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 171/PMK.05/2009 tentang Skema Subsidi Resi Gudang tidak bisa mencukupi biaya proses produksi. Terkait struktur hukum, analisis kredit kurang detail terhadap character calon debitor dan pada saat pengecekan on the spot yang tidak dicek kembali secara detail, pengikatan perjanjian kredit menggunakan perjanjian di bawah tangan. Dari sisi kultur hukum, warga masyarakat Jepara masih banyak yang belum tahu mengenai Sistem Resi Gudang dan penggunaan serta pemanfaatan Resi Gudang dalam sistem perkreditan. Penerapan prinsip kehati-hatian bank yang ideal dalam melakukan kegiatan penyaluran kredit disesuaikan dengan substansi, struktur, dan kultur hukum yang ada.

  Kata Kunci: Prinsip Kehati-hatian Bank, Kredit, Jaminan Resi Gudang

  

ABSTRACT

Maulina Yuliati, E0013270. 2017. IMPLEMENTATION OF PRUDENTIAL

PRINCIPLES BANKING FOR GIVING CREDIT WITH WAREHOUSE

RECEIPT GUARANTEE IN CENTRAL JAVA BANK JEPARA BRANCH

OFFICE. Legal Writing. Law Faculty of Sebelas Maret University.

  This legal research aims to determine the application of the prudential

principles of banks in the provision of credit with the guarantee of Warehouse

Receipt in the Bank of Central Java Jepara Branch Office and all its problems.

Object Warehouse Receipt has the nature of easily damaged and not durable and

there is no Regulation legislation that regulates in detail about the principles of

prudence that needs to be implemented.

  This research is a descriptive empirical law research. Technique of

collecting data through interview and literature study. The type of data used in

this research is the type of primary and secondary data. The data analysis

tecnique used is qualitative with interactive analysis model.

  Based on the result of this legal research, the application of bank prudential

principles in the provision of credit with the guarantee of Warehouse Receipt

conducted by Bank of Central Java Jepara Branch Office with several stages,

namely: credit application stage, credit analysis phase, credit decision phase,

credit binding stage, disbursement of credit, and credit repayment. The problems

arising from the application of the prudential principles of banks in the provision

of credit with the guarantee of Warehouse Receipt are, amongst others, from the

legal substance related to the amount of credits in accordance with the Regulation

of the Minister of Finance No. 171 / PMK.05 / 2009 on Warehouse Receipt

Scheme Scheme can not suffice the cost of the production process. With regard to

the legal structure, credit analysis is less detailed on the character of the debtor

candidate and upon checking on the spot which is not checked back in detail, the

binding of the credit agreement uses the agreement under the hand. From the side

of the legal culture, Jepara people are still many who do not know about

Warehouse Receipt System and the use and utilization of Warehouse Receipt in

the credit system. Implementation of the prudential principle of the ideal bank in

conducting lending activities tailored to the substance, structure, and existing

legal culture.

  Keyword: Prudential Principles Banking, Credit, Warehouse Receipt Guarantee.

  Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulisan hukum (skripsi) dapat menyelesaikan Penulisan Hukum (skripsi) ini guna meraih derajat sarjana S1 dalam bidang ilmu hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta dengan judul “Penerapan Prinsip Kehati-Hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang Di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara”.

  Indonesia memiliki kekayaan alam yang melimpah, sehingga berpotensi sebagai roda penggerak perekonomian terutama di sektor pertanian. Sejak dikeluarkannya Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2006 tentang Sistem Resi Gudang sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2011 bentuk jaminan kredit bertambah dengan Resi Gudang, dimana Resi Gudang merupakan dokumen bukti kepemilikan atas barang bergerak yang disimpan di gudang yang diterbitkan pengelola gudang, objek Resi Gudang ini berupa hasil pertanian,perkebunan, dan perikanan yang secara nyata memiliki sifat mudah rusak dan tidak tahan lama. Kegiatan perbankan diwajibkan menerapkan prinsip kehati-hatian sesuai Pasal 2 Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang Perbankan menyatakan bahwa Perbankan Indonesia dalam melakukan usahanya berasaskan demokrasi ekonomi dengan prinsip kehati-hatian, namun dalam undang-undang ini tidak menjelaskan secara rinci seperti apa prinsip kehati-hatian tersebut. Dalam praktiknya sekarang ini, kegiatan Perbankan masih mengabaikan prinsip kehati-hatian sehingga muncul masalah salah satunya permasalahan kredit macet.

  Penulisan hukum (skripsi) ini merupakan prasyarat untuk memperoleh gelar kesarjanaan dalam Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  Penulis menyadari sepenuhnya, bahwa tanpa bantuan dari semua pihak baik dukungan moril maupun materiil, penulisan hukum (skripsi) ini tidak akan terselesaikan dengan baik. Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

  1. Prof. Dr. H. Ravik Karsidi M.S. selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  2. Prof. Dr. Supanto, S.H., M.H., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  3. Bapak Sabar Slamet S.H., M.H., selaku Pembimbing Akademik penulis yang memberikan bimbingan selama penulis menempuh perkuliahan di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  4. Bapak Najib Immanullah S.H., M.H., Ph.D., selaku Dosen Pembimbing penulis yang telah banyak memberikan bimbingan, masukan, arahan dan menerima kehadiran penulis untuk berkonsultasi dalam penyusunan penulisan hukum (skripsi) ini.

  5. Bapak Pranoto S.H., M.H., selaku Ketua Bagian Hukum Perdata Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  6. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan dan informasi akademik pada penulis, sehingga penulis bisa menempuh perkuliaan dengan lancar hingga akhir studi.

  7. Segenap Staf Pegawai Perpustakaan Pusat UNS, dan Pengelola Penulisan Hukum (PPH) atas bantuan dan kebaikannya dalam penyediaan bahan, mekanisme administrasi yang diperlukan serta informasi yang berguna untuk mendukung terselesaikannya skripsi ini.

  8. Bapak Sulistiyono selaku kepala divisi perencanaan dan pengembangan bisnis yang telah memberikan kemudahan dalam proses perizinan penelitian terkait skripsi ini.

  9. Bapak Sri Sudarsono selaku Pimpinan Bank Jateng Kantor Pusat yang telah memberikan izin kepada penulis untuk mengadakan penelitian di bank jateng kantor cabang jepara.

  10. Ibu Susmiati selaku pimpinan Bank Jateng Kantor Cabang Jepara dan Bapak Sunarto selaku Wakil Pimpinan yang telah menerima penulis dengan tulus untuk mengadakan penelitian di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara.

  11. Seluruh Karyawan Bank Jateng Kantor Cabang Jepara, terutama Bapak Heru Setyawan, Bapak Ridwan Agus P., Bapak Heru ,dan Bapak Soleh yang telah meluangkan waktu serta memberikan informasi dan data-data yang diperlukan dalam penulisan hukum (skripsi) ini.

  12. Bapak Alief Rimbawan S.E yang telah meluangkan waktu serta memberikan informasi dan data-data yang diperlukan dalam penulisan hukum (skripsi) ini.

  13. Nasabah Bank Jateng, Bapak Kasmudi, Bapak Syahlan, Dan Bapak Syafrudin yang telah meluangkan waktu dan memberikan informasi- informasi yang diperlukan dalam penulisan hukum (skripsi) ini.

  14. Kedua orang tua tercinta penulis, Bapak H. Kuwatno dan Ibu Hj. Saniyah yang selalu menyayangi, memberikan perhatian, kehangatan, kebahagiaan, nasihat, doa dan dukungan yang tidak pernah berhenti menyertai langkah penulis dalam menjalani kehidupan. Ketiga kakak terbaik penulis, Teguh Pujiatmoko S.Si., Kurnia Agusti Rahayu S.P., Silviana Pebruary S.E., Mek., dan kedua kakak iparku Erlin Yuanita S.Pd., Kasimin S.Ik., serta keponakanku Sejuk, Senja, Jya yang selama ini telah memberikan kasih sayang, keceriaan, doa, dan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) ini.

  15. Sahabat-Sahabat dan Teman-teman penulis di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret khususnya Angkatan 2013 yang selama ini memberi kesan, pesan, bantuan, dan semangat untuk penulis serta teman-teman kost wisma yumna yang memberikan suasana kekeluargaan ditengah masa perantauan, memberikan keceriaan, informasi, dan semangat agar penulis menyelesaikan penulisan hukum (skripsi) ini.

  16. Dan semua pihak yang telah membantu baik moral maupun material dalam bentuk apapun sehingga terselesaikannya penulisan hukum (skripsi) ini.

  Dengan segala kerendahan hati, penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, meskipun penulis telah berusaha dengan segenap kemampuan yang ada. Untuk itu demi kesempurnaan skripsi ini, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan.

  Semoga Allah SWT memberikan balasan atas jasa-jasa, kebaikan serta bantuan yang telah diberikan kepada penulis. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi penulis sendiri dan bagi pembaca. Amin.

  Surakarta, 4 Juli 2017 Penulis

  Maulina Yuliati E0013270

  

DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL .................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ............................................ ii HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ..................................................... iii HALAMAN PERNYATAAN ....................................................................... iv HALAMAN MOTTO .................................................................................... v HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................... vi ABSTRAK ..................................................................................................... vii

  ABSTRACT

  ..................................................................................................... viii KATA PENGANTAR .................................................................................. ix DAFTAR ISI.................................................................................................. xiii DAFTAR GAMBAR .................................................................................... xvi DAFTAR LAMPIRAN.................................................................................. xvii

  BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah .......................................................................

  1 B. Rumusan Masalah.................................................................................

  6 C. Tujuan Penelitian ..................................................................................

  7 D. Manfaat Penelitian ................................................................................

  7 E. Metode Penelitian .................................................................................

  8 F. Sistematika Penulisan Hukum ..............................................................

  15 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kerangka Teori .....................................................................................

  17 1. Tinjauan tentang Bank...................................................................

  17 a. Pengertian Bank........................................................................

  17 b. Fungsi danTujuan Bank............................................................

  17 c. Jenis-jenis Bank ........................................................................

  18 d. Asas-asas Perbankan.................................................................

  18 2. Tinjauan tentang Perjanjian dan Perjanjian kredit.........................

  19 a. Pengertian Perjanjian ................................................................

  19 b. Syarat Sahnya Perjanjian ..........................................................

  20

  c. Asas-asas Perjanjian .................................................................

  20 d. Unsur-unsur Perjanjian .............................................................

  21 e. Akibat Hukum Suatu Perjanjian ...............................................

  22 f. Prestasi dan Wanprestasi...........................................................

  22 g. Overmacht.................................................................................

  23 h. Risiko ........................................................................................

  24 i. Perjanjian Kredit .......................................................................

  24 1) Pengertian Kredit..................................................................

  24 2) Unsur-unsur Kredit ...............................................................

  26 3) Tujuan dan Fungsi Kredit .....................................................

  26 4) Penggolongan Kredit ...........................................................

  28 5) Dasar-dasar Pemberian Kredit..............................................

  30 6) Pengertian Perjanjian Kredit ................................................

  35 7) Fungsi Perjanjian Kredit.......................................................

  36 8) Jenis Perjanjian Kredit ........................................................

  36 3. Tinjauan tentang Jaminan..............................................................

  37 a. Pengertian Jaminan ...................................................................

  37 b. Fungsi Jaminan .........................................................................

  38 c. Bentuk-bentuk Jaminan ............................................................

  38 d. Syarat-syarat dan Manfaat Benda Jaminan...............................

  39 e. Sifat Perjanjian Jaminan ...........................................................

  40 4. Tinjauan tentang Resi Gudang ......................................................

  40 a. Pengertian Resi Gudang............................................................

  40 b. Penerbitan Resi Gudang............................................................

  42 c. Jenis Resi Gudang.....................................................................

  44 d. Sifat Resi Gudang .....................................................................

  44 5. Teori Penerapan Hukum................................................................

  44 B. Kerangka Pemikiran ......................................................................

  48 BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Umum Bank Jateng Kantor Cabang Jepara...................

  50 1. Sejarah Singkat Bank Jateng..........................................................

  50

  2. Sejarah Singkat Bank Jateng Kantor Cabang Jepara .....................

  77

  B. Saran ............................................................................................. 102

  A. Simpulan ....................................................................................... 101

  95 BAB IV PENUTUP

  89 D. Penerapan Prinsip Kehati-hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang yang ideal..........................................

  80 C. Problematika Yuridis Terkait Penerapan Prinsip Kehati-hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang Bank Jateng Kantor Cabang Jepara .............................................................

  6. Penerapan Prinsip Kehati-hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara...........................................................................................

  79

  5. Gambaran Umum Kredit dengan Jaminan Resi Gudang di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara ........................................................

  75 4. Resi Gudang sebagai Jaminan kredit di Bank Jateng....................

  51 3. Visi dan Misi Bank Jateng .............................................................

  65 3. Penerbitan Resi Gudang di Wilayah Jepara ..................................

  2. Penerapan Prinsip Kehati-hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang berdasarkan Peraturan Perundang- undangan........................................................................................

  62

  62 1. Sejarah Sistem Resi Gudang di Indonesia ....................................

  59 B. Penerapan Prinsip Kehati-hatian Dalam Pemberian Kredit Dengan Jaminan Resi Gudang di Bank Jateng Kantor Cabang Jepara..................................................................................................

  55 6. Produk dan Layanan Bank Jateng Kantor Cabang Jepara ............

  53 5. Tugas masing-masing Organ Bank Jateng Kantor Cabang Jepara.

  52 4. Struktur Organisasi Bank Jateng Kantor Cabang Jepara ...............

  DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Model analisis interaktif...............................................................

  14 Gambar 2. Kerangka Pemikiran.....................................................................

  48 Gambar 3. Struktur Organisasi Bank Jateng Jepara.......................................

  54