PENERAPAN MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS XI MIA 1 SMA NEGERI 1 BANYUDONO PADA MATERI USAHA DAN ENERGI - UNS Institutional Repository

  

PENERAPAN MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE

DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN

KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS XI MIA 1

SMA NEGERI 1 BANYUDONO PADA

MATERI USAHA DAN ENERGI

Skripsi

Oleh:

  

Cahyo Yuwono

K2312018

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

  

Juli 2017 Saya yang bertanda tangan di bawah ini Nama : Cahyo Yuwono NIM : K2312018 Program Studi : Pendidikan Fisika menyatakan bahwa S kripsi saya yang berjudul “PENERAPAN MODEL

  MENIGKATKAN MINAT BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS XI MIA 1 SMA NEGERI 1 BANYUDONO PADA MATERI USAHA

DAN ENERGI” ini benar-benar merupakan hasl karya saya sendiri. Selain itu sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan

  dicantumkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan Skripsi ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

  Surakarta, 27 Juli 2017 Yang membuat pernyataan,

  Cahyo Yuwono

  

PENERAPAN MODEL QUANTUM LEARNING DENGAN METODE

DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN

KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS XI MIA 1

SMA NEGERI 1 BANYUDONO PADA

MATERI USAHA DAN ENERGI

Oleh:

Cahyo Yuwono

  

K2312018

Skripsi

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Mendapatkan

  

Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Fisika

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

  

Juli 2017

  

PERSETUJUAN

  Nama : Cahyo Yuwono NIM : K2312018 Judul Skripsi : Penerapan Model Quantum learning dengan

  Metode Diskusi untuk meningkatkan minat belajar dan kemampuan Kognitif Siswa Kelas XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono pada Materi Usaha dan Energi

  Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  Surakarta, 31 Juli 2017 Persetujuan Pembimbing

  Dosen Pembimbing I, Dosen Pembimbing II,

  

ABSTRAK

  Cahyo Yuwono. K2312018. PENERAPAN MODEL QUANTUM LEARNING

  

DENGAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT

BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS XI MIA 1 SMA

NEGERI 1 BANYUDONO PADA MATERI USAHA DAN ENERGI. Skripsi,

  Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Agustus 2017.

  Minat belajar merupakan salah satu faktor penting dalam suatu pembelajaran yang memiliki pengaruh terhadap keberhasilan suatu pembelajaran. Berdasarkan data awal pelaksanaan pembelajaran Fisika di kelas XI MIA 1 SMA Negeri Banydono pada Tahun Ajaran 2016/2017 menunjukkan bahwa siswa memiliki permasalahan dengan minat belajar yang rendah. Dengan rendahnya minat belajar juga berdampak pada kemampuan kognitif siswa yang juga rendah. Oleh karena itu diperlukan suatu penelitian untuk memberikan solusi atas permasalahan tersebut, yaitu dengan menerapkan model quantum learning dengan metode diskusi. Penelitian ini memiliki tujuan untuk: 1) meningkatkan minat belajar siswa dalam pembelajaran Fisika kelas XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Tahun Ajaran 2016/2017 kususnya pada materi usaha dan energy, 2) meningkatkan kemampuan kognitif siswa dalam pembelajaran Fisika kelas XI MIA 1 SMA Negeri

  1 Banyudono Tahun Ajaran 2016/2017 kususnya pada materi Usaha dan Energi. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research), yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri atas beberapa tahapan yang meliputi: perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refeleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas XI MIA 1 di SMA Negeri 1 Banyudono Tahun Ajaran 2016/2017 yang berjumlah 34 siswa. Sumber data pada penelitian ini berasal dari dokumen, informan dan observasi serta teknis tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data, dapat disimpulkan bahwa: 1) Penerapan model quantum learning dengan metode diskusi pada mata pelajaran Fisika dapat meningkatkan minat belajar siswa kelas XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Tahun Ajaran 2016/2017. Hal ini dapat dilihat dari ketercapaian aspek minat belajar siswa yang berada di angka 66,26 % pada pra siklus meningkat menjadi 72,31 % pada Siklus I dan kembali mengalami peningkatan pada Siklus II menjadi 80,12 %. 2) Penerapan model quantum learning dengan metode diskusi dapat meningkatkan kemampuan kognitif siswa pada pembelajaran Fisika kelas XI MIA 1 SMA Negeri

  1 Banyudono Tahun Ajaran 2016/2017. Hal ini ditunjukkan dengan meningkatnya rata-rata kelas dan siswa dengan nilai di atas KKM. Diperoleh data siswa yang tuntas dalam ulangan harian sebanyak 7 siswa saja atau 20,59 % dari keseluruhan siswa dengan nilai rata-rata kelasnya adalah 65,88 pada pra siklus. Kemudian setelah tindakan Siklus I rata-rata kelasnya meningkat menjadi 68,38 dengan siswa yang tuntas sebanyak 18 siswa atau 52,94 %. Hingga pada Siklus II kembali mengalami peningkatan rata-rata kelas menjadi 79,85 dengan banyak siswa yang tuntas adalah 28 atau 82,35 %.

  Kata Kunci: quantum learning, diskusi, usaha dan energi, minat, kognitif.

  

ABSTRACT

  Cahyo Yuwono. K2312018. IMPLEMENTATION OF QUANTUM LEARNING

USING DISCUSSION METHOD TO IMPROVE STUDENT S’ LEARNING

  

INTEREST AND COGNITIVE ABILITY IN CLASS XI MIA 1 SMA

NEGERI 1 BANYUDONO ON WORK AND ENERGY MATERIAL. Thesis,

  Surakarta: Faculty of Teacher training and Education. Sebelas Maret University. August 2017.

  Learning interest is one of important factors on a learning that have influence the success of a learning. Based on preliminary data implementation of Physics learning in class XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono on Academic Year 2016/2017 show that student has problem with low learning interest. Low learning interest also has impact on student’s cognitive ability. Therefore, it needs a research to solve that problem, which is by implementating quantum learning model with discussion method. This research has purposes: 1) Improving students’ learning interest on Physics in class XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Academic Year 2016/2017 on work and energy material, 2) improving students

  ’ cognitive ability on physics in class XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Academic year 2016/2017 especially on work and energy material through implementation quantum learning model with discussion method. This research is a Classroom Action Research with two (2) cycles. Each cycle consist of some stages: planning, action, observation and reflection. The research subject are students of class XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Academic Year 2016/2017 consist of 34 students. The data sources of this research coming from document, informant, observation and test evaluation. Data analysis technique which used is descriptive qualitative technique. Based the result of the research and data analysis, it can be concluded that: 1) Implementation of quantum learning model with discussion method on physics subject can improve student’s learning interest in class XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Academic Year 2016/2017. It showed from achievement of stu dent’s learning interest aspect as 66.26 % on pre-cycle. 72,31 % on cycle 1 and improve again on cycle 2 become 80,12 %. 2) implementation quantum learning model with discussion method may improve student’s cognitive ability on physics learning class XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono Year Academic 2016/2017. It showed by the improvement of the class average score and the number of students who pass minimum score criteria. On pre action learning obtained students

  ’ data who pass minimum score criteria as much 7 students or 20,59 % from all students with average class score is 65,88. After cycle 1, the average of class score improve to 68,38 consist of 18 students who pass minimum score criteria or 52,94 %. Finally on cycle II, the average score of class improve again to 79,85 with 28 students or 82,35 %.

  Keyword: quantum learning, discussion, work and energy, interest, cognitive

  

MOTO

  “Berhentilah kutuki kegelapan, mulailah nyalakan lilin” (Anies Baswedan) “Kewajiban kita lebih banyak daripada waktu yang kita miliki, maka percepatlah penyelesaian urusanmu” (Hasan Al Banna) “Bekerja dengan niat memperbaiki keadaan kemudian mendapatkan hasil yang buruk lebih baik daripada berdiam santai menunggu keajaiban datang memperbaiki keadaan” (Penulis) “Mimpi sebenarnya adalah ruang yang selalu mendahului kenyataan dan tidak ada satu kenyataan yang terbentuk dalam diri seseorang di luar mimpi- mimpinya” (Anis

  Matta) “Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan-kemudahan” (Q.S. Al Insyiroh: 6) “… dan barangsiapa bertawakal kepada Allah, niscaya Allah akan mencukupkan keperluan nya” (Q.S. At Talaq: 3)

  PERSEMBAHAN 1.

  Keluarga, berisi orang-orang yang paling kuat memberikan motivasi dan memberikan dukungan terbesar.

  2. Teman Angkatan 2012, Phycation yang memberikan respect yang sangat baik

  3. Rekan-rekan BIRO AAI 2016, SKI FKIP 2015 Takmir Masjid Nurul Huda UNS, yang memberikan sebesar-besarnya inspirasi

  4. Aristiawan, Taufik, Ibnu, Adam, Wiwit, sahabat yang memberikan kenyamanan dalam menyelesaikan skripsi ini 5. Guru, Dosen dan pendidik lain yang secara tidak langsung memberikan inspirasi dengan sebaik-baik inspirasi Puji Syukur dipanjatkan pada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah- Nya, sehingga penulisan Skripsi dengan judul “Penerapan Model

  

Quantum Learnng dengan Metode Diskusi untuk Meningkatkan Minat Belajar dan

  Kemampuan Kognitif Siswa Kelas XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono pada Mate ri Usaha dan Energi” ini dapat diselesaikan.

  Banyak sekali hambatan yang ditemui oleh penulis dalam menyusun Skripsi ini. Namun berkat bantuan dari banyak pihak akhirnya kesulitan-kesulitan tersebut bisa diselesaikan. Oleh karena itu, atas segala bentuk bantuannya, penulis mengucapkan terimakasih kepada yang terhormat: 1.

  Bapak Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  2. Bapak Dwi Teguh Rahardjo, S.Si.,M.Si. Selaku Kepala Program Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta sekaligus juga sebagai Dosen Pembimbing II yang membantu penulis menyelesaikan Skripsi ini.

  3. Ibu Dra. Rini Budiharti, M.Pd. Selaku Koordinator Skripsi di Prodi Pendidikan Fisika yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk menyusun Skripsi ini.

  4. Bapak Prof. Dr. Widha Sunarno, M.Pd. Selaku Dosen Pembimbing I yang telah membimbing penulis sehingga Skripsi ini dapat diselesaikan.

  5. Kepala SMA Negeri 1 Banyudono yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan penelitian.

  6. Bapak Drs. Wagiyo, guru Fisika SMA Negeri 1 Banyudono yang telah bersedia mendampingi dan memberikan masukan selama pelaksanaan penelitian.

  7. Semua siswa kelas XI MIA 1 SMA Negeri 1 Banyudono yang bersedia untuk berpartisipasi dalam penelitian.

  8. Ibu dan Ayah yang selalu memantau dan memberikan nasehat terbaik sehingga penulis bisa menyelesaikan skripsi ini.

  9. Semua teman-teman Prodi Pendidikan Fisika angkatan 2012 yang tidak bisa disebutkan satu per satu yang telah memberikan dorongan moril untuk menyelesaikan Skripsi ini.

  Penulis menyadari bahwa dalam menyusun Skripsi ini jauh dari sempurna. Namun demikian penulis berharap semoga Skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca pada umumnya dan bagi penulis pada khususnya.

  Surakarta, 28 Juli 2017 Penulis

  DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL .................................................................................. i HALAMAN PERNYATAAN ................................................................... ii HALAMAN PENGAJUAN ....................................................................... iii HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................... iv HALAMAN PENGESAHAN .................................................................... v ABSTRAK ................................................................................................. vi MOTTO ...................................................................................................... ix PERSEMBAHAN ...................................................................................... x KATA PENGANTAR ............................................................................... xi DAFTAR ISI .............................................................................................. xiii DAFTAR TABEL ...................................................................................... xvi DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xvii DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................. xviii

  BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ....................................................................... 1 B. Rumusan Masalah ................................................................... 5 C. Tujuan Penelitian ..................................................................... 6 D. Manfaat Penelitian ................................................................... 6 BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA BERPIKIR DAN HIPOTESIS A. Kajian Pustaka ......................................................................... 7 1. Hakikat Belajar ................................................................... 7 2. Pembelajaran Fisika ............................................................ 18 3. Model Quantum learning ................................................... 21 4. Metode Diskusi ................................................................... 32 5. Minat Belajar ...................................................................... 35 6. Kemampuan Kognitif ......................................................... 39 7. Usaha dan Energi ................................................................ 43 B. Kerangka Berpikir ................................................................... 58 C. Hipotesis Tindakan .................................................................. 60 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

  A.

  Tempat dan Waktu Penelitian ................................................. 61 1.

  Tempat Penelitian ............................................................... 61 2. Waktu Penelitian ................................................................ 61 B. Subjek dan Objek Penelitian ................................................... 61 1.

  Subjek Penelitian ................................................................ 61 2. Objek Penelitian ................................................................. 61 C. Metode Penelitian .................................................................... 62 D.

  Jenis Data dan Pengumpulan Data .......................................... 63 1.

  Jenis Data ............................................................................ 63 2. Teknik Pengumpulan Data ................................................. 63 E. Instrumen Penelitian ................................................................ 65 F. Teknik Analisa Data ................................................................ 66 G.

  Indikator Kinerja Penelitian .................................................... 70 H. Prosedur Penelitian .................................................................. 70

  BAB IV HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Tempat Penelitian ...................................................

  1. Sejarah Singkat ................................................................... 74 2.

  Visi, Misi dan Tujuan ......................................................... 75 B. Identifikasi Masalah Pembelajaran ......................................... 77 C. Deskripsi Hasil Penelitian ....................................................... 79 1.

  Siklus I ................................................................................ 79 2. Siklus II .............................................................................. 90 D. Pembahasan ............................................................................. 102

  BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan .................................................................................. 116 B. Implikasi .................................................................................. 117 C. Saran ........................................................................................ 117 DAFTAR PUSTAKA ................................................................................ 120

  DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Indikator Keberhasilan Kemampuan Kognitif ........................... 70Tabel 4.1 Urutan Pelaksanaan Siklus I ...................................................... 82Tabel 4.2 Urutan Pelaksanaan Siklus II ..................................................... 94Tabel 4.3 Perasaan Senang Siswa .............................................................. 102Tabel 4.4 Keterlibatan Siswa ..................................................................... 103Tabel 4.5 Ketertarikan dan Keterlibatan Siswa .......................................... 103Tabel 4.6 Minat Belajar Siswa ................................................................... 103Tabel 4.7 Nilai Evaluasi ............................................................................. 105Tabel 4.8 Ketuntasan Hasil Belajar Siswa ................................................. 105Tabel 4.9 Indikator Ketercapaian ............................................................... 110

  DAFTAR GAMBAR

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING PADA MATERI TERMOKIMIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS SISWA KELAS XI SMA NEGERI 6 BANDA ACEH

1 7 1

PENGGUNAAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

20 71 72

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 KALIREJO

0 5 53

HUBUNGAN FASILITAS DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MINAT BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 BANYUDONO

0 0 7

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E UNTUK MENINGKATKAN RASA INGIN TAHU DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI KESETIMBANGAN KIMIA KELAS XI SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 TERAS TAHUN PELAJARAN 2015/2016 - UNS Institutional Repository

0 0 16

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS LITERASI SAINS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN KOGNITIF SISWA PADA MATERI FLUIDA DINAMIS KELAS XI MIA 1 SMA NEGERI 1 BANYUDONO - UNS Institutional Repository

0 0 17

PENGARUH MODEL LEARNING CYCLE 7E MELALUI METODE EKSPERIMEN DAN DEMONSTRASI TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA MATERI USAHA DAN ENERGI DITINJAU DARI KEMAMPUAN KERJASAMA SISWA KELAS X SMA N 1 COLOMADU

0 0 19

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA MATERI HUKUM NEWTON DAN PENERAPANNYA KELAS X IPA 2 SMA NEGERI 1 SUKOHARJO - UNS Institutional Repository

0 0 17

REMEDIASI MENGGUNAKAN MODEL LEARNING CYCLE 5E PADA MATERI KESEIMBANGAN DAN DINAMIKA ROTASI UNTUK MENINGKATKAN ASPEK KOGNITIF SISWA KELAS XI MIPA - UNS Institutional Repository

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF DAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN DIDUKUNG APLIKASI ISPRING SUITE 8 BERBASIS BLENDED LEARNING PADA MATERI PEMANASAN GLOBAL KELAS XI MIPA 1 SMA NEGERI 1 WONOGIRI - UNS Institutional Repository

0 0 18