856ce strategi e business sesi4

E-Business Strategy

STRATEGI ???

Rangkuti (2001:13)
Alat untuk mencapai tujuan
perusahaan dalam kaitannya dengan
tujuan jangka panjang, program
tindak lanjut, serta prioritas alokasi
sumber daya

Siagaan(2004.57).
serangkaian keputusan dan tindakan
yang mendasar yang dibuat oleh
menejemen puncak dan diterapkan
seluruh jajaran dalam suatu
organisasi demi pencapaian tujuan
organisasi tersebut.

The
The

art
artof
of
war
war
(Sun Tzu)
(Sun Tzu)

Inspired by the
Sun Tzu

pemimpin yang baik harus lebih dulu
memahami apa tujuan mereka.
Setelah itu barulah menyiapkan
langkah yang tepat guna
mencapai tujuan tersebut.

Aplikasi dari Perilaku Konsumen
- Strategi marketing (menekan
kegagalan pasar)

- Pengaturan kebijakan (perlindungan
dan bantuan bagi konsumen)
- Social Marketing (campign drug)
- Informed Individuals

1  IFAS/EFAS
2

 GOAL

3  STRATEGY

ANALISIS PASAR
Kajian, mengenai :
- Perusahaan
- Kompetitor
- Konsumen
- kondisi

Mengkaji Perusahaan

kapabilitas Perusahaan
kondisi finansial,
kemampuan manajerial,
kemampuan produksi

Mengkaji Kompetitor
  strategi perusahaan dibandingkan
strategi kompetitor lain

Mengkaji Kondisi
Keadaan ekonomi,
kebijakan pemerintah dan
perkembangan teknologi berdampak
pada kebutuhan konsumen

IFAS
EFA
EFAS
S


STRENGTHS
STRENGTHS

WEAKNESSES
WEAKNESSES

OPPORTUNIT
OPPORTUNIT
IES
IES

so
so

wo
wo

THREATS
THREATS


ST
ST

WT
WT

STRENGTHS
• Memiliki website , sarana promosi
• Mempunyai software terbaru
• Memiliki akses informasi yang detail
dan lengkap
• Sarana, prasarana lengkap

WEAKNESSES
• Inovasi website PT. X
• Pengembangan pelatihan karyawan
kurang
• Kompetitor dengan permainan harga,
sehingga PT. XX termasuk mahal


OPPORTUNITIES
• Dampak perkembangan internet,
semakin canggih
• Muncul alternatif transaksi lain,
memberi kemudahan

THREATS
• Persaingan tidak sehat

Tabel IFAS/EFAS

Bobot 
- Sangat Penting (5)
- Penting
(4)
- Cukup
(3)
- Tidak Penting
(2)
- Sangat Tidak penting (1)


Strengths - Opportunities

Weaknesses - Threats

IFAS
STRENGTHS

WEAKNESSES

EFAS
OPPORTUNITI
ES

THREATS

S+

o


W+

o

S+

T

W+

T

Strategi terpilih
Membangun persepsi konsumen akan
keunggulan kualitas dan pelayanan
perusahaan. PT. XX
mendifferensiasikan diri dibenak
konsumen