Ilmu Negara.docx

SILABUS
1. Identitas mata kuliah
Nama mata kuliah
Nomor Kode
Bobot Sks
Semester
Kelompok mata kuliah
Jurusan / Jenjang
Status mata kuliah
Prasyarat
Dosen

:
:
:
:
:
:
:
:
:


ILMU NEGARA
KN 104
2 Sks
1 (satu)
MKK Program Studi
PKn – FPIPS UPI / S-1
Mata Kuliah Wajib
Drs. Rahmat, M.Si.
Dr. Prayoga Bestari, S.Pd., M.Si.

2. Tujuan
Selesai mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami konsep dasar ilmu negara
yang meliputi peristilahan dan batasan, objek kajian, hubungan dengan ilmu lain, dan metode
penyidikan ilmu negara. Kemampuan menjelaskan teori-teori pembenaran hukum suatu
negara (dasar pengahalalan hukum suatu negara) beserta pengaruhnya dalam teori
kenegaraan RI. Kemampuan menjelaskan dan menganalisis teori pertumbuhan dan lenyapnya
negara beserta pengaruhnya dalam teori kenegaraan RI. Pemahaman dan kemampuan
menganalisis teori tujuan dan fungsi negara dan pengaruhnya dalam teori kenegaraan RI.
Pemahaman dan kemampuan menganalisis teori umum tipe dan bentuk susunan negara dan

pengaruhnya dalam kenegaraan RI. Kemampuan menjelaskan dan menganalisis jenis-jenis
negara demokrasi modern dan demokrasi di Indonesia. Kemampuan menjelaskan dan
menganalisis teori umum lembaga perwakilan dan lembaga perwakilan di Indonesia.
Kemampuan menganalisis aplikasi teori-teori kenegaraan dalam kurikulum PKn
persekolahan. Kemampuan mengajarkan konsep-konsep teori kenagaraan yang diamanatkan
kurikulum PKn persekolahan.
3. Deskripsi isi
Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai
Konsep dasar ilmu negara, teori Pembenaran Hukum suatu Negara (penghalalan hukum sutau
negara), Teori Pertumbuhan dan Lenyapnya negara, Teori Tujuan dan Fungsi negara, Tipe
dan Bentuk Susunan Negara, Negara Demokrasi Modern yang meliputi sejarah
Perkembangan De-mokrasi, Tipe-Tipe Demokrasi Modern, Autokrasi modern dan demokrasi
modern, Demokrasi di Indonesia, Teori Pembagian Kekuasaan dan Lembaga Perwakilan,
Teori Pembagian Kekuasaan, Teori Lembaga Perwakilan, Fungsi dan macam-macam
Lembaga Perwakilan, Lembaga Perwakilan di Indonesia, Kajian aplikasi teori-teori
kenegaraan dalam Kurikulum PKn persekolahan.

4. Pendekatan Pembelajaran
o Dalam proses perkuliahan menggunakan pendekatan ekspositori dalam bentuk ceramah
dan tanya jawab serta diskusi antar mahasiswa yang dilengkapi dengan OHP,

LCD/Infocus dll.
o Pendekatan inkuiri dengan penyusunan dan pembahasan makalah, review buku dan
jurnal, studi kepustakaan, diskusi dan problem solving ( metode pemecahan masalah )
5. Evaluasi
o
o
o
o
o

Kehadiran
Laporan Buku
Makalah
UTS
UAS

6. Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan
 Pertemuan 1 : Rencana Perkuliahan dan Perkenalan Mata Kuliah
 Pertemuan 2 : Konsep dasar ilmu negara
 Pertemuan 3 : Teori Pembenaran Hukum suatu Negara (penghalalan hukum sutau

negara)
 Pertemuan 4 : Teori Pertumbuhan dan Lenyapnya negara
 Pertemuan 5 : Teori Tujuan dan Fungsi negara
 Pertemuan 6 : Tipe dan Bentuk Susunan Negara
 Pertemuan 7 : Negara Demokrasi Modern
 Pertemuan 8 : UTS
 Pertemuan 9 : Teori Pembagian Kekuasaan dan Lembaga Perwakilan
 Pertemuan 10 : Kajian aplikasi teori-teori kenegaraan dalam Kurikulum PKn
persekolahan
 Pertemuan 11 : Diskusi kelompok ke-1
 Pertemuan 12 : Diskusi kelompok ke-2
 Pertemuan 13 : Diskusi kelompok ke-3
 Pertemuan 14 : Diskusi kelompok ke-4
 Pertemuan 15 : Riview Perkuliahan
 Pertemuan 16 : UAS
7. Daftar Buku






A.Kosasih Djahiri (1964), Seri Kuliah Ilmu Negara Umum, Bandung: Yayasan UNPAR
Abu Daud Busroh (1990), Ilmu Negara, Jakarta: Bumi Aksara
Aristoteles (1995), Politics, New York: Oxford University Press.
CST Kansil dan Christine Kansil (2004), Ilmu Negara, Jakarta: Paramita













Djokosutono / Harun Al Rasjid (1982), Ilmu Negara, Jakarta: Ghalia Indonesia
F.Isjwara (1980), Pengantar Ilmu Politik, Bandung: Binacipta.

J.H.Rapar (1991), Filsafat Politik Machiavelli, Jakarta: Rajawali Press
Kranenburg (1983), Ilmu Negara Umum, Jakarta: Pradnya Paramita
Mac Iver (1981), The Web of Governement, Jakarta: Aksara Baru
Mac Iver (1982), The Modern State, New York: Oxford University Press
Padmo Wahjono (1982), Negara Republik Indonesia, Jakarta: Rajawali.
Samidjo (1986), Ilmu Negara, Bandung: Armico.
Sjachran Basah (1997), Ilmu Negara, Bandung: Citra Aditya Bakti
Soehino (1986), Ilmu Negara, Yogyakarta: Liberty.
Von Schmid, J.J. (1988), Ahli-Ahli Pikir Besar Tentang Negara dan Hukum, Jakarta: PT
Pembangunan

Referensi
 UU No. 17 Tahun 2007, tentang Rencana Program Pembangunan Jangka Panjang
Nasional RI (RPJP Nasional)