Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rancang Bangun Prototipe Piloted Parking System dengan Menggunakan Mobil Remote Control (RC) yang Diaktifkan dengan Smartphone T1 612009026 BAB V

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini memaparkan kesimpulan - kesimpulan yang didapatkan dari pengerjaan tugas
akhir ini. Bab ini juga berisi mengenai saran - saran penunjang yang berguna untuk siapa saja
yang tertarik untuk mengembangkan tugas akhir ini
5.1. Kesimpulan
Beberapa kesimpulan yang didapatkan dari pengerjaan tugas akhir ini adalah sebagai
berikut :
1. Sistem prototipe mampu menempati 2 jenis parkir yaitu parkir paralel dengan
tingkat keberhasilan 75% dan parkir tegak lurus dengan tingkat keberhasilan 70%
yang dapat diaktifkan menggunakan smartphone.
2. Sistem prototipe dapat mengirim pemberitahuan ke smartphone bahwa alat telah
mengisi ruas parkir dan telah keluar dari ruas parkir.
3. Sistem prototipe mampu keluar dari 2 jenis parkir yaitu parkir paralel dengan
tingkat keberhasilan 100% dan parkir tegak lurus dengan tingkat keberhasilan
77,5% yang dapat diaktifkan menggunakan smartphone.
4. Sistem prototipe dapat mengukur jarak antara alat dengan media sekitar hingga
mencapai jarak minimal.
5. Dimensi prototipe yang dibuat memenuhi spesifikasi yang ditentukan yaitu
berukuran 50 cm x 20 cm x 10 cm.

6. Sistem prototipe dapat mengisi ruas parkir dengan cara masuk maju dan masuk
mundur.
5.2. Saran Pengembangan
Tugas akhir ini masih jauh dari sempurna sehingga saran yang dapat diberikan untuk
memperoleh sistem yang lebih baik pada masa yang akan datang adalah sebagai berikut :

50

1. Penempatan dan pemasangan sensor ultrasonik pada alat perlu diperbaiki. Hal ini
mempengaruhi pembacaan jarak pada sensor agar sinyal ultrasonik yang ditembakan
tidak menumpuk sehingga pengukuran jarak tidak terganggu.
2. Disarankan untuk penggerak motor belakang menggunakan 2 ( dua) motor
penggerak sehingga dapat mengatur alat agar dapat berjalan dengan lurus.
3. Menggunakan motor servo dengan gear metal, karena kekuatan gear plastik yang
kurang baik sehingga mengakibatkan gigi pada gear sering habis dan motor servo
menjadi selip.

51


Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rancang Bangun Prototipe Piloted Parking System dengan Menggunakan Mobil Remote Control (RC) yang Diaktifkan dengan Smartphone

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rancang Bangun Prototipe Piloted Parking System dengan Menggunakan Mobil Remote Control (RC) yang Diaktifkan dengan Smartphone T1 612009026 BAB I

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rancang Bangun Prototipe Piloted Parking System dengan Menggunakan Mobil Remote Control (RC) yang Diaktifkan dengan Smartphone T1 612009026 BAB II

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Rancang Bangun Prototipe Piloted Parking System dengan Menggunakan Mobil Remote Control (RC) yang Diaktifkan dengan Smartphone T1 612009026 BAB IV

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaturan Bati Ekualiser Grafik dengan Remote Control Via Bluetooth T1 612009067 BAB I

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaturan Bati Ekualiser Grafik dengan Remote Control Via Bluetooth T1 612009067 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pengatur Intensitas Lampu Philips Master Led Secara Otomatis yang Dilengkapi dengan Remote Control T1 612006011 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Telemetri Data Parameter-Parameter Mobil RC (Radio Controlled) T1 612011701 BAB V

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengendali Ketinggian Meja Otomatis dengan Kontrol Smartphone Android Menggunakan Media Koneksi Bluetooth T1 BAB V

0 0 2

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Slider Timelapse dengan Kontrol Smartphone Android Menggunakan Media Koneksi Bluetooth T1 BAB V

0 0 2