KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Tn. W Dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi Pendengaran Di Ruang Pringgodani Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. W DENGAN GANGGUAN
PERSEPSI SENSORI HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG
PRINGGODANI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

Disusun Oleh :
DHERI PUTHUT SANTOSA
J 200 090 004

KARYA TULIS ILMIAH
Diajukan Guna Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi
Syarat-Syarat Untuk Menyelesaikan Program
Pendidikan Diploma III Keperawatan

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

i


LEMBAR PERSETUJUAN

Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan di depan Tim
Penguji Karya Tulis Ilmiah dengan judul “ASUHAN KEPERAWATAN PADA
Tn W DENGAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI : HALUSINASI
PENDENGARAN DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA”
Program Studi Diploma III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

Pembimbing

Sahuri Teguh K. S. Kep, Ns

ii

HALAMAN PENGESAHAN
Dipertahankan di depan Dosen Penguji Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa
Program


Studi

Keperawatan

Fakultas

Ilmu

Kesehatan

Universitas

Muhammadiyah Surakarta dan diterima untuk melengkapi tugas-tugas dan
memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan program pendidikan Diploma III
Keperawatan.
Hari

: …………………..

Tanggal


:…………………..

Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah

1. Sahuri Teguh, S. Kep., Ns

(…………………………..)

2. Wachidah Yuniartika, S.Kep, Ns

(………………………….)

Disahkan Oleh
Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Arif Widodo, A. Kep., M. Kes.
NIK. 630
iii


LEMBAR PERNYATAAN
ORIGINALITAS KARYA TULIS ILMIAH

Judul KTI

: ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. W DENGAN
GANGGUAN PERSEPSI SENSORI HALUSINASI
PENDENGARAN DI RUANG PRINGGODANI RUMAH
SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

Nama Penulis

: DHERI PUTHUT SANTOSA

NIM

: J 200 090 004

Fakultas/ Jurusan : ILMU KESEHATAN / DIII KEPERAWATAN


Saya yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bahwa karya dengan judul
tersebut merupakan karya original (hasil karya sendiri) dan belum pernah
dipublikasikan atau merupakan karya dari orang lain, kecuali dalam bentuk
kutipan dari beberapa sumber yang telah dicantumkan.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dan apabila terbukti
terdapat pelanggaran di dalamnya, maka saya bersedia untuk menanggung dan
menerima segala konsekuensinya, sebagai bentuk tanggung jawab dari saya.

Surakarta, 26 Juli 2012
Yang membuat pernyataan,

DHERI PUTHUT SANTOSA

iv

MOTTO

“Selalu Jujur, Karena Kebebasan adalah milik mereka yang jujur,

Orang yang berbohong tak bisa bebas, Karena terperangkap
kebohongannya”

“Syukurilah Kesulitan, karena terkadang kesulitan mengantar kita
pada hasil yang lebih baik dari apa yang kita bayangkan”

“Setiap Masalah ada jalan keluarnya. Kamu mungkin tak
melihatnya, namun Tuhan tahu jalan keluarnya. Yakin dan
Percayalah padaNya”

“Pendidikan bukanlah persiapan untuk hidup sebab pendidikan
yang sesungguhnya adalah kehidupan itu sendiri”

v

KATA PENGANTAR

Asslmu’alaikum Wr. Wb
Alhamdulillahirobil’alamin, segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat
Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya kepada

penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan tugas akhir ini dengan
judul “ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn W DENGAN GANGGUAN
PERSEPSI SENSORI : HALUSINASI PENDENGARAN DI RUMAH
SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA”
Dalam menyusun laporan tugas akhir ini penulis menyadari masih banyak
mengalami kesulitan dan hambatan, tetapi berkat bantuan dan bimbingannya
berbagai pihak tugas akhir ini dapat penulis selesaikan.
Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada :
1. Prof. Dr. Bambang Setiadji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
2. Arief Widodo, A. Kep, M. Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
3. Winarsih Nur Ambarwati,S.Kep. Ns. ETN. M.Kep selaku Ketua jurusan
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Arina Maliya, A, Kep., M. Si, Med sekretaris keperawatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

vi

5. Sahuri Teguh K, S. Kep,Ns selaku pembimbing yang telah berkenan

meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan dorongan sampai
terselesainya laporan ini.
6. Wachidah Yuniartika S. Kep.,Ns selaku penguji dua yang telah member
masukan dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah.
7. Segenap dosen fakultas ilmu kesehatan khususnya jurusan keperawatan yang
telah banyak membekali ilmu selama mengikuti pendidikan.
8. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah
membantu dalam menyusun dan menyelesaikan tugas akhir ini
Penulis meyadari dalam penulisan tugas akhir ini masih banyak
kekurangan, untuk itu pennulis sangat mengharapkan saran serta kritik yang
membangun dari pembaca. Harapan penulis, semoga tugas akhir ini dapat
bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan pada penulis khususnya.
Atas bantuan yang telah diberikan, penulis mengucapkan banyak
terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, 26 Juli 2012

Dheri Puthut Santosa
J 200 090 004


vii

PERSEMBAHAN
Karya Tulis Ini kupersembahkan untuk

Bapak dan ibu yang tercinta, terima kasih atas semua yang telah diberikan
padaku terutama doa, kasih sayang, perhatian, dorongan, nasehat,
bimbingan maupun kebutuhan material tanpa lelah, sehingga saya dapat
dapat menyelesaikan tugas akhir ini.
Buat seseorang yang selama ini menemaniku terima kasih telah setia
menemani, selalu mendukungku dan memberi dorongan, semangat
sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini.
Sahabat-sahabatku Sengkuni Group yang selalu memberi motivasi dan
semangat dalam pengerjaan karya tulis ini, yang selalu berbagi dalam suka
dan duka, terima kasih atas semuanya.
Teman-teman AKPER angkatan 2009 yang telah memberi dorongan dan
semangat serta kekompakannya GOOD LUCK.

viii


DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL .......................................................................................

i

LEMBAR PERSETUJUAN.............................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN .........................................................................

iii

SURAT PERNYATAAN ORIGINALITAS ...................................................

iv

MOTTO .........................................................................................................


v

KATA PENGANTAR ....................................................................................

vi

PERSEMBAHAN ............................................................................................

viii

DAFTAR ISI ...................................................................................................

ix

ABSTRAK .......................................................................................................

xi

BAB I

PENDAHULUAN ..........................................................................

1

A. Latar Belakang .....................................................................................

1

B. Rumusan Masalah ................................................................................

3

C. Tujuan Penulisan ..................................................................................

3

D. Manfaat Laporan Kasus .......................................................................

4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA......................................................................

6

A. Tinjauan Teori ......................................................................................

6

B. Tinjauan Keperawatan ..........................................................................

12

BAB III TINJAUAN KASUS ..........................................................................

27

A. Pengkajian ............................................................................................

27

B. Alasan Masuk .......................................................................................

28

C. Faktor Predisposisi ...............................................................................

28

D. Pemeriksaan Fisik ................................................................................

28

E. Psikososial ............................................................................................

29

F. Status Mental ........................................................................................

31

G. Terapi ...................................................................................................

33

ix

H. Data Fokus ............................................................................................

33

I. Daftar Masalah Keperawatan ...............................................................

34

J. Analisa Data .........................................................................................

34

K. Pohon Masalah .....................................................................................

35

L. Intervensi ..............................................................................................

36

M. Implementasi ........................................................................................

43

N. Evaluasi ................................................................................................

45

BAB IV PEMBAHASAN ................................................................................

47

A. Diagnosa Keperawatan .........................................................................

47

B. Pelaksanaan Tindakan ..........................................................................

48

C. Evaluasi ................................................................................................

51

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ................................................................

53

A. Kesimpulan...........................................................................................

53

B. Saran ....................................................................................................

54

DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................

55

x

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn.W DENGAN GANGGUAN
PERSEPSI SENSORI : HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG
PRINGGODANI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA
(Dhery Puthut S, 2012, 54 halaman)
ABSTRAK
Latar Belakang : Kesehatan jiwa merupakan berbagai karakteristik positif yang
menggambarkan keselarasan dan keseimbangan kejiwaan yang mencerminkan
kedewasaan kepribadiannya.
Tujuan : Untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan
persepsi sensori : halusinasi dengar meliputi pengkajian, intervensi, implementasi,
dan evaluasi keperawatan.
Hasil : Setelah dilakukan asuhan keperawatan pada klien didapatkan hasil klien
mampu berinteraksi dengan orang lain sehingga tidak terjadi perilaku kekerasan.
Klien mampu membina hubungan saling percaya, klien mampu menyebutkan
penyebab halusinasi, klien mampu menerapkan apa yang diajarkan perawat untuk
mengusir halusinasi.
Kesimpulan : Saat memberikan asuhan keperawatan pada pasien dengan
gangguan persepsi sensori : halusinasi dengar perlu dilakukan pendekatan secara
bertahap dan terus menerus untuk dapat membina hubungan saling percaya.
Disamping itu kerja sama antar tim kesehatan dan pasien/keluarga sangat
diperlukan untuk keberhasilan asuhan keperawatan pada pasien.

Kata kunci : persepsi sensori : halusinasi dengar, asuhan kepeerawatan, bina
hubungan saling percaya.

xi

NURSING CARE TO INTERFERENCE WITH Tn.W
SENSORY PERCEPTION : HALLUCINATIONS HEARD
IN THE PRINGGODANI REGIONAL MENTAL HOSPITAL
SURAKARTA
(Dhery Puthut S, 2012, 54 pages)
ABSTRACT
Background: Mental health is a positive characteristic that describes a variety of
harmony and balance that reflects the maturity of personality psychology.
Objectives: To determine the nursing care in patients with impaired sensory
perception: hallucinations include hearing assessment, intervention,
implementation, and evaluation of nursing.
Results: After nursing care on client outcomes obtained the client is able to
interact with others so that no violent behavior. Clients are able to build a trusting
relationship, clients are able to mention the cause hallucinations, clients are able
to apply what nurses are taught to drive hallucinations.
Conclusion: We provide nursing care to patients with impaired sensory
perception: hallucinations, hearing the approach needs to be done gradually and
continuously to be able to build trusting relationships. In addition to working
across the health care team and patient / family is indispensable for the success of
nursing care to patients.
Key words: sensory perception: hallucinations, hearing, kepeerawatan care,
building a trusting relationship.

xii

Dokumen yang terkait

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. L DENGAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI : HALUSINASI asuhan keperawatan pada ny. l dengan gangguan persepsi sensori : halusinasi pendengaran di ruang srikandi rumah sakit jiwa daerah surakarta.

0 1 16

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Jiwa Pada Tn. J Dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi Di Rumah Sakit Umum Jiwa Daerah Surakarta.

0 0 12

KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN Asuhan Keperawatan Jiwa Pada Tn. J Dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi Di Rumah Sakit Umum Jiwa Daerah Surakarta.

0 1 14

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Tn. H Dengan Perubahan Persepsi Sensori Halusinasi Pendengaran Di Ruang Sena Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 0 13

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. H DENGAN PERUBAHAN PERSEPSI SENSORI HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG Asuhan Keperawatan Pada Tn. H Dengan Perubahan Persepsi Sensori Halusinasi Pendengaran Di Ruang Sena Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 0 13

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Jiwa pada Tn. H dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi di Ruang Sena Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 3 16

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Jiwa pada Tn. H dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi di Ruang Sena Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 0 18

KARYA TULIS ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Nn. Z Dengan Gangguan Persepsi Sensori : Halusinasi Pendengaran Di Ruang Sembadra Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 2 14

PENDAHULUAN Asuhan Keperawatan Pada Tn. W Dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi Pendengaran Di Ruang Pringgodani Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 1 5

NASKAH PUBLIKASI ILMIAH Asuhan Keperawatan Pada Tn. W Dengan Gangguan Persepsi Sensori Halusinasi Pendengaran Di Ruang Pringgodani Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta.

0 1 14