PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI KEBERADAAN ALFATOKOFEROL PADA PAPRIKA HIJAU DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR WARNA TCS3200

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI KEBERADAAN ALFATOKOFEROL PADA PAPRIKA HIJAU DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR WARNA TCS3200

  SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana

  Sains SRI KESUMA DEWI

  110821030 DEPARTEMEN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

  2013

  

PERNYATAAN

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI

KADAR ALFATOKOFEROL PADA PAPRIKA HIJAU DENGAN

MENGGUNAKAN SENSOR WARNA TCS3200

  SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

  Medan, 26 Agustus 2013 SRI KESUMA DEWI 110821030

  PERSETUJUAN

  Judul : PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI KEBERADAAN ALFATOKOFEROL PADA PAPRIKA HIJAU DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR WARNA TCS3200

  Kategori : SKRIPSI Nama : SRI KESUMA DEWI Nomor Induk Mahasiswa : 110821030 Program Studi : EKSTENSI FISIKA Departemen : FISIKA Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

  ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Diluluskan di

  Medan, 26 Agustus 2013 Diketahui/disetujui oleh Pembimbing I Ketua Departemen Fisika FMIPA USU Dr. Marhaposan Situmorang Drs. Takdir Tamba, M.Eng.Sc NIP : 195507061981021000 NIP : 196006031986011002

  PENGHARGAAN

  Puji syukur kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan anugerah rahmat kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Skipsi yang berjudul “Perancangan Dan Pembuatan Alat Pendeteksi Kadar Alfatokoferol Pada

  Paprika Hijau Menggunakan Sensor Warna TCS3200

  ” dengan sukses. Shalawat serta salam kami panjatkan kepada murabbi kita Nabi Muhammad SAW, yang karenanya kita bisa menikmati indahnya islam.

  Dalam penyusunan laporan ini banyak pihak-pihak lain yang ikut memberikan bantuan baik moral maupun material sehingga selesai lah skripsi ini. Oleh karena itu dengan setulus hati penulis ucapkan terima kasih kepada Bapak Drs. Takdir Tamba, M. Eng.Sc selaku dosen pembimbing pada penyelesaian skripsi ini yang telah memberikan bantuan dan penuh kepercayaan kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Ucapan terimakasih juga ditujukan kepada Ketua dan Sekretaris Departemen Fisika Dr. Marhaposan Situmorang dan Drs.Syahrul Humaidi M.Sc, kepada koordinator program Ekstensi Fisika Drs. Herli Ginting, M.S. Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara, semua dosen pada Departemen Fisika FMIPA USU, pegawai di FMIPA USU, dan terimakasih juga kepada kawan-kawan seperjuangan kuliah saya.

  Kedua orang tua, bapak dan ibu yang selalu memberikan dukungan moril dan materil serta do‟a yang tiada hentinya. Adik-adikku yang sangat memotivasi dan menginspirasi Andi, Mala, Syahrul. Kak suji, Lia dan Minah yang sudah membantu menyampur sampel. P enghuni “Hurriyah Apartment”, ida, siska, Ade besar, ifah, mira, ade kecil, nisa, reban, tari, fitri. Terima kasih atas manisnya ukhuwah yang hadir ditengah keterbatasan seorang “skd”. Teman-teman seperjuangan jurusan ekstensi fisika khususnya angkatan 2011 yang selalu memberikan semangat. Seluruh pihak yang telah membantu secara langsung maupun tidak langsung dalam segala hal demi suksesnya penulisan skripsi, yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

  Akhirnya dengan kerendahan hati, penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu segala kritik dan saran yang kontsruktif dari semua pihak sangat kami harapkan demi perbaikan penelitian ini. Semoga penelitian ini dapat memberikan manfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca pada umumnya.

  Medan, Juni 2013 Penulis

  

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI

KEBERADAAN ALFATOKOFEROL PADA PAPRIKA HIJAU

DENGAN MENGGUNAKAN SENSOR WARNA TCS3200

ABSTRAK

  Vitamin E memiliki manfaat yang sangat banyak untuk manusia. Yaitu untuk meningkatkan daya tahan tubuh, mengurangi stress, mencegah terjadinya kanker, dan mencegah terjadinya penyakit jantung. Sekarang ini juga banyak terdapat metode pengukuran untuk mengetahui kadar atau kuantitas suatu unsur. Salah satunya adalah untuk mengetahui kadar vitamin E atau Alfatokoferol menggunakan prinsip Spektrofotometri. Interaksi tersebut menghasilkan penyerapan (absorbsi).

  Berdasarkan uraian tersebut penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk membuat alat pengukur kandungan alfatokoferol pada paprika hijau secara otomatis dengan menggunakan instrumen spektrofotometri. Penerapannya alat ini menggunakan LED putih sebagai sumber cahaya. Prinsip kerjanya cahaya dari LED meneruskannya ke sampel. Sehingga cahaya ditngkap oleh sensor warna dan diteruskan ke Mikrokontroller AT89S52 yang daanya merupakan data biner. Selanjutnya ditampilkan oleh LCD dalam sauan desimal. Hasil pengukuran alat menunjukkan nilai kasalahan rata-rata sebesar 3% adannya kesalahan pengukuran glukosa ini disebabkan karena penyimpangan preparasi sampel dan skala frekuensi yang dihasilkan spektrofotometri kurang stabil.

  Kata kunci : Alfatokoferol, Sensor warna CS 3200, Mikrokontroller AT89S52

  

DESIGNING AND MAKING PRESENCE DETECTION

EQUIPMENT ALFATOKOFEROL GREEN PEPPERS ON USING

SENSOR COLOR TCS3200

ABSTRACT

  Vitamin E has countless benefits for humans . Namely to increase endurance , reduce stress , prevent cancer , and prevent heart disease . Nowadays there are also many measurement methods to determine the extent or quantity of an element . One is to determine levels of vitamin E or Alfatokoferol using the principle of spectrophotometry . This interaction produces absorption ( absorption ) .

  Based on the description of the research was done in order to make the content gauges alfatokoferol on green peppers automatically using spectrophotometric instruments . Application of these tools using white LEDs as a light source . The principle works the light from the LED passes to sample . So light ditngkap by the color sensor and forwarded to the daanya AT89S52 microcontroller is binary data . Subsequently displayed by the LCD in decimal sauan . Outcome measurement tool kasalahan showed an average value of 3% adannya glucose measurement error is caused by irregularities sample preparation and the resulting frequency scale less stable spectrophotometry .

  Keywords : Alfatokoferol , CS 3200 color sensor , microcontroller AT89S52

DAFTAR ISI

  Halaman Persetujuan ii

  Pernyataan iii

  Penghargaan iv

  Abstrak vi

  Abstract vii

  Daftar Isi viii

  Daftar Tabel x

  Daftar Gambar xi

BAB I: PENDAHULUAN

  1

  6 2. 2. Spektrofotometri

  1

  21

  2.5.2. Cara Mengolah, Memilih, dan Menyimpan yang Baik

  17

  2.5.1. Kandungan dan Manfaat Paprika

  17

  2.5. Paprika

  16

  2.4. Alfatokoferol

  15

  2.3. Hukum Lambert-Berr

  18

  2.2.1. Spektrofotometer Uv-Vis

  7

  2.1.2. Sifat Elektromagnetik Cahaya

  1.2 Rumusan Masalah

  6

  2.1.1. Sifat Gelombang Cahaya

  5

  2.1. Cahaya

  1.1 Latar Belakang

  3 BAB II: TINJAUAN PUSTAKA

  1.6 Sistematika Penulisan

  3

  1.5 Manfaat Penelitian

  3

  1.4 Batasan Masalah

  2

  1.3 Tujuan Penelitian

  2

  5

  2.6. Sensor Warna TCS3200

  46

  45

  4.1. Hasil Pengujian Alat

  45

  4.1.1 Hasil Pengujian Rangkaian Sensor Warna TCS320

  45

  4.1.2 Hasil Pengujian System Minimum AT89S52 Dan LCD

  4.1.3 Hasil Pengujian Keseluruhan Sistem

  39 3. 6. Pembuatan Perangkat Lunak 42 3. 7. Pembuatan Larutan Sampel 43 3. 8. Pengujian Alat 44 3. 8.1. Proses Pengambilan Data

  50

  4.2. Pembahasan

  51 BAB V: PENUTUP

  52

  5.1 Kesimpulan

  52

  5.2 Saran

  44 BAB IV: HASIL DAN PEMBAHASAN

  35 3. 1. Pembuatan Sistem Keseluruhan 35 3. 2. Rangkaian LED Putih 36 3. 3. Rangkaian Sensor Warna TCS 3200 36 3. 4. Rangkaian LCD LM1632 37 3. 5. Rangkaian Mikrokontroller AT89S52

  22

  2.7.3. Perangkat Lunak

  2.7. Mikrokontroller At89s52

  24

  2.7.1. CPU (Central Prosesing Unit)

  24

  2.7.2. Bagian Masuk/Keluaran (I/O)

  25

  25

  33 BAB III: METODE PENELITIAN

  2.7.4. Konfigurasi Pin

  26

  2.7.5. Organisasi Memori

  28

  2.8. LCD M1632

  30

  2.9. LED (Light Emmiting Diode)

  53 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

  Halaman

Tabel 2.1 Perbandingan nilai gizi paprika merah, kuning, dan hijau

  18 Tabel 2.2 Memori CGROM

  31 Tabel 2.3 Perintah-perintah pada CGROM

  32 Tabel 4.1 Hasil pengujian rangkaian sensor warna TCS3200

  46 Tabel 4.2 Data masukan dan keluaran pada LCD

  49 Tabel 4.3 Hasil pengujian pada Spektrofotometer dan pada Alat

  50

  DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 2.1 Gambaran umum cara kerja suatu Spektrofotometer

  12 Gambar 2.2 Spektrofotometer Uv-Vis

  14 Gambar 2.3 Paprika Merah, Kuning, Dan Hijau

  19 Gambar 2.4 Sensor warna TCS 3200

  22 Gambar 2.5 Konfigurasi pin Mikrokontroller AT89S52

  27 Gambar 2.6 Organisasi memori pada Mikrokontroller AT89S52

  29 Gambar 2.7 Memori Data pada Mikrokontroller AT89S52

  29 Gambar 2.8 DDRAM M1632

  30 Gambar 2.9 LCD LM1632

  32 Gambar 2.10 Penulisan data ke register perintah

  33 Gambar 2.11 Simbol dan bentuk LED

  34 Gambar 3.1 Blok diagram pembuaan alat kadar alfaokoferol

  35 Gambar 3.2 Rangkaian LED putih

  36 Gambar 3.3 Rangkaian sensor warna TCS 3200

  37 Gambar 3.4 Rangkaian LCD LM1632

  39 Gambar 3.5 Rangkaian Mikrokontroller AT89S52

  39 Gambar 3.6 Diagram alir program

  42 Gambar 4.1. Rangkaian Pengujian Sensor TCS3200

  45 Gambar 4.2 Rangkaian Pengujian Mikrokontroller AT89S52

  49

Dokumen yang terkait

PENGARUH TEKANAN DAN WAKTU PEREBUSAN TERHADAP KEHILANGAN MINYAK (LOSSES) PADA AIR KONDENSAT DI STASIUN STERILIZER DENGAN SISTEM TIGA PUNCAK (TRIPLE PEAK) DI PABRIK KELAPA SAWIT PTPN IV (Persero) PULU RAJA TUGAS AKHIR - Pengaruh Tekanan dan Waktu Perebusan

0 1 12

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI DAN KAJIAN PUSTAKA 2.1 Konsep - Upacara Adat Kematian Masyarakat Tionghoa di Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo

0 1 11

GAMBARAN KESIMETRISAN LENGKUNG GIGI PADA MAHASISWA FKG USU BERDASARKAN JENIS KELAMIN

0 0 13

EFEKTIVITAS EKSTRAK DAUN TERATAI (NELUMBO NUCIFERA) 2 SEBAGAI OBAT KUMUR TERHADAP AKUMULASI PLAK PADA MAHASISWA FKG USU ANGKATAN 2011

0 0 15

KOMUNIKASI YANG EFEKTIF ANTARA REMAJA DENGAN ORANGTUA YANG BERTUGAS JARAK JAUH (Studi Deskriptif Kualitatif Komunikasi yang Efektif Antara Remaja dengan Orangtua yang Bertugas Jarak Jauh di Kota Medan)

0 1 14

KREDIBILITAS PENDIDIK INSTITUSI PENDIDIKAN FORMAL DAN NONFORMAL DI MATA SISWA (Studi Kasus Kredibilitas Pendidik Institusi Pendidikan Formal dan Nonformal di Mata Siswa SMA Kelas 12 Santo Thomas 2 Medan yang Mengikuti Bimbingan Belajar di Ganesha Operatio

0 0 15

Lampiran 1 KUESIONER PENELITIAN PENGARUH KOMUNIKASI DAN KOMPETENSI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI POLITEKNIK UNGGUL LP3M MEDAN

0 2 15

PREVALENSI TRAUMA GIGI SULUNG ANTERIOR PADA ANAK USIA 1-4 TAHUN DI PAUD, TK DAN POSYANDU KECAMATAN MEDAN POLONIA DAN MEDAN MARELAN SKRIPSI

0 0 15

PENGARUH PERPUTARAN KAS, NET PROFIT MARGIN, DAN RECEIVABLES TURNOVER TERHADAP LIKUIDITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI

0 0 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Cahaya - Perancangan Dan Pembuatan Alat Pendeteksi Keberadaan Alfatokoferol Pada Paprika Hijau Dengan Menggunakan Sensor Warna TCS3200

0 0 29