1439283319 BHIT Press Release 1H2015 Final

PT MNC INVESTAMA Tbk
(IDX Ticker Code : BHIT)
The Leading Investment Company in Indonesia

Press Release – Jakarta, August 5th, 2015
Pendapatan
konsolidasi
BHIT
meningkat 6,3% menjadi Rp6.475
miliar ditengah-tengah perlambatan
ekonomi.

BHIT’s consolidated Revenue grew
6.3% to Rp6,475 billion in the midst
of an economic downturn.

PT MNC Investama Tbk (BHIT) mengumumkan kinerja
keuangan untuk periode enam bulan pertama yang
berakhir pada tanggal 30 Juni 2015 (“1H2015”).

PT MNC Investama Tbk (BHIT) announced its

financial results for the first six months period ended
June 30th 2015 (“1H2015”).

Kinerja Keuangan

Financial Results

Pendapatan konsolidasi BHIT di 1H2015 meningkat
6,3% YoY menjadi Rp6.475 miliar. Kenaikan pada
konsolidasi pendapatan adalah hasil pencapaian
kinerja berkelanjutan masing-masing entitas anak
usaha BHIT. Kontributor terbesar diperoleh BHIT dari
pendapatan entitas usaha anak di sektor Media
sebesar 82,8% atau dengan nominal Rp5.364 miliar,
sektor Lembaga keuangan sebesar 9,7% setara Rp629
miliar, dan pendapatan Lainnya berkontribusi sebesar
7,5% setara Rp483 miliar.

BHIT’s consolidated revenues as of 1H2015
increased by 6.3% YoY to Rp6,475 billion driven by

sustainable performance from all of BHIT’s
operating subsidiaries. BHIT’s largest revenue
contributor was still dominated by the Media
business which accounted for 82.8% of consolidated
revenue which equals to Rp5,364 billion, Financial
institutions contributed 9.7% which equals to Rp629
billion, and the remaining balance were contributed
by others at 7.5% which equals to Rp483 billion.

EBITDA marjin BHIT terhitung sebesar 32% di
1H2015.

EBITDA margin was at 32% 1H2015.

Laba bersih: perseroan membukukan rugi bersih
sebesar Rp338 miliar pada 1H2015 dari laba bersih
yoy sebesar Rp226 miliar. Penurunan pada laba bersih
ini terutama diakibatkan oleh tingginya kerugian nilai
tukar mata uang asing yang belum terealisasi.


Net income: the Company booked a net loss of
Rp338 billion as of 1H2015 from Rp226 billion yoy
which was mainly due to higher unrealized foreign
exchange losses.

Kas dan setara kas: Pada akhir 1H2015, posisi kas &
setara kas dan instrumen keuangan lancar Perseroan
turun menjadi Rp7.689 miliar dari Rp8.093 miliar pada
tahun sebelumnya.

Cash on hand & equivalent: as of 1H2015, the
Company decreased its cash and money market
instruments position to Rp7,689 billion from last
year’s Rp8,093 billion.

ENTITAS USAHA ANAK

OPERATING SUBSIDIARIES

PT GLOBAL MEDIACOM TBK. (BMTR)


PT GLOBAL MEDIACOM TBK (BMTR)

Saham Kepemilikan BHIT 52.84%
Anak usaha terdaftar BMTR : MNCN, MSKY & MIH

BHIT’s Share ownership 52.84%
BMTR’s Listed Subsidiaries : MNCN, MSKY & MIH

Total Pendapatan Konsolidasi pada 1H2015
meningkat sebesar 5% menjadi Rp5.527 miliar dari
Rp5.277 miliar yoy. Pendapatan iklan dan konten
mengalami penurunan sebesar 1% menjadi Rp3.254
milyar dari Rp3.283 milyar yoy. Pendapatan pada
media berbasis pelanggan meningkat sebanyak 2%
YoY menjadi Rp1.603 miliar dari Rp1.577 miliar
sementara pendapatan online based media/games

Total consolidated revenue as of 1H2015
increased by 5% to Rp5,527 billion from Rp5,277

billion yoy. Advertising and content revenue
decreased by 1% to Rp3,254 billion from Rp3,283
billion yoy. Revenues generated by subscriber
based media increased by 2% YoY to Rp1,603
billion from Rp1,577 billion; whereas online based
media/games revenue grew by 107% YoY to Rp507
1

bertumbuh sebanyak 107% YoY menjadi Rp507 miliar
dari Rp245 miliar tahun lalu.

billion from Rp245 billion last year.

Kontribusi terbesar pada pendapatan perseroan adalah
iklan dan konten dengan kontribusi 59% dari total
pendapatan konsolidasi.

The Company’s largest revenue contributor was
from advertising and content, which generated 59%
of total revenue.


EBITDA: pada 1H2015 marjin EBITDA inti mengalami
penurunan sebesar 3% menjadi Rp1.895 miliar dari
Rp1.959 miliar yoy dengan marjin EBITDA 34%.
Penurunan marjin EBITDA inti ini disebabkan oleh
peningkatan biaya operasional akibat pembayaran
bonus pada bulan April dan Mei serta tunjangan hari
raya wajib di bulan Juni.

EBITDA: as of 1H2015 core EBITDA decreased by
3% to Rp1,895 billion from Rp1,959 billion yoy with
34% core EBITDA Margin. The decrease in core
EBITDA margin can be attributed to the increased in
operational expenses mainly due to the distribution
of performance bonuses in April and May as well as
the mandatory holiday allowance in June.

Laba Bersih: Laba bersih Perseroan di 1H2015
menurun sebesar 61% YoY menjadi Rp195 miliar dari
sebelumnya Rp506 miliar. Penurunan pada laba bersih

ini diakibatkan oleh tingginya kerugian nilai tukar mata
uang asing dan juga biaya bunga pinjaman. EPS untuk
1H2015 adalah sebesar Rp14 dari Rp38 pada 1H2014.
Sementara, adjusted EPS (tanpa kerugian forex yang
tidak terealisasi) untuk 1H2015 adalah sebesar Rp65
dibandingkan dengan Rp66 pada 1H2014 lalu.

Net Income: The Company’s net income as of
1H2015 decreased by 61% YoY to Rp195 billion
from Rp506 billion previously. The decreased in net
income was mainly due to higher forex losses and
interest cost. EPS was at Rp14 from Rp38 as of
1H2014. Meanwhile, adjusted EPS (excl. unrealized
forex losses) as of 1H2015 was at Rp65 compared
to Rp66 yoy.

Kas dan setara kas: Pada akhir 1H2015, posisi kas &
setara kas dan instrumen keuangan lancar Perseroan
turun menjadi Rp3.369 miliar dari Rp4.150 miliar pada
tahun sebelumnya.


Cash on hand and equivalent: as of 1H2015, the
Company decreased its cash and money market
instruments position to Rp3,369 billion from last
year’s Rp4,150 billion.

Kinerja Program yang Kuat
MNC terus memimpin industri dengan program populer
drama dan pencarian bakat. Kedua segmen ini tetap
merupakan segmen yang paling menguntungkan dan
paling penting bagi industri televisi.

Strong Programming Performances
MNC continues to lead the industry with top-rated
drama and talent search programs. These two
segments remain the most profitable and most
important segments for the TV industry.

MNC menayangkan program-program yang sangat
kuat pada 2Q2015 (April - Juni) ini dan berhasil

membukukan pangsa pemirsa all-time sebesar 39%. 8
dari 10 program terfavorit di bulan Juni merupakan
milik MNC. Pada genre drama, 6 dari 10 drama seri
terfavorit adalah milik MNC. “Preman Pensiun 2”,
drama seri produksi MNC Pictures konsisten berada
pada peringkat pertama sejak penayangan perdananya
di bulan Mei lalu. Drama seri populer yang sudah lama
berjalan “7 Manusia Harimau” dan “Tukang Bubur Naik
Haji” juga berkinerja baik dan tetap unggul sebagai
drama seri populer. Kinerja program khusus
Ramadhan milik MNC seperti “Kultum”, “Coorma
Cooking Ramadane” serta drama seri Ramadhan
“Sakinah Bersamamu” juga sangat baik dan berada
pada jajaran 10 program terfavorit.

MNC aired a very strong slate of new programs in
2Q2015 (April - June), which booked an all-timerecord audience share of 39%. 8 out of the top 10
programs in June were MNC programs. In drama, 6
out of the 10 top shows belonged to MNC. “Preman
Pensiun 2”, a drama series produced by MNC

Pictures, has held the number one drama spot since
its premiere in May. Long-running favorite drama
series “7 Manusia Harimau” and “Tukang Bubur
Naik Haji” also remained highly popular. MNC’s
Ramadhan special programs, which included
“Kultum”, “Coorma Cooking Ramadane” and the
Ramadhan Drama series “Sakinah Bersamamu,”
were also among the top 10 programs.

2

Pada hari raya Idul Fitri, MNC menayangkan sejumlah
film-film
nasional
bertema
religi
seperti
“Assalamualaikum Beijing” dan “Ada Surga di
Rumahmu”.


During Eid Al-Fitri, MNC aired several religious
national
box
office
movies
including
“Assalamualaikum Beijing” and “Ada Surga di
Rumahmu”.

Deretan Program Menarik Untuk 3Q2015
Program pencarian bakat populer seperti “X-Factor
Indonesia” dan “Masterchef” akan ditayangkan selama
3Q. Program pencarian bakat ini telah terbukti sebagai
program yang paling menguntungkan dengan laba
kotor 3x lebih banyak dibandingkan dengan program
kompetisi pencarian bakat produksi in-house lokal milik
kompetitor.

Exciting Program Line-Up for 3Q2015
Successful talent search programs “X-Factor
Indonesia” and “Masterchef” will be aired throughout
3Q. The talent search format has delivered some of
the Company’s most profitable programs, with 3
times more gross profit than competitors’ local inhouse talent search programs.

Perseroan juga akan menyiarkan sejumlah program
khusus diantaranya adalah ulang tahun RCTI
“Mahardika 26” dan juga tayangan khusus FTV
“Preman Pensiun” produksi MNC Pictures.

The Company will broadcast a number of special
programs including RCTI’s anniversary program
“Mahardika 26” and “Preman Pensiun” FTV
produced by MNC Pictures.

iNewsTV
iNewsTV telah melebihi ekspektasi dengan
membukukan pendapatan sebesar Rp81 miliar pada
2Q2015. Perseroan yakin iNewsTV akan mampu
mencapai target pendapatanya pada tahun 2015 yaitu
sebesar Rp300 miliar. Saat ini iNewsTV saat ini telah
mengungguli salah satu pesaing utamanya.

iNewsTV
iNewsTV has outperformed expectations by booking
Rp81 billion revenue in 2Q2015. The Company is
optimistic that iNewsTV will be able to achieve its
targeted revenue for 2015 of Rp300 billion. iNewsTV
is already outperforming one of the Company’s key
competitors.

MNC Channels Meluncurkan saluran lokal TVberbayar yang ke-20 “Auto&Gadget”
MNC Channels terus mendominasi peringkat saluran
TV-berbayar yang paling banyak ditonton. Sampai
dengan bulan Juni 2015, 10 dari 20 saluran TVberbayar yang paling banyak ditonton adalah saluran
milik MNC Channels.

MNC Channels launched its 20th local pay-TV
Channel “Auto&Gadget”.
MNC Channels continue to dominate the list as the
most-watched pay-TV channels. As of June, 10 out
of the 20 most-watched channels were MNCbranded channels.

MNC channels juga menambah portofolionya dengan
meluncurkan saluran “Auto&Gadget”. Saluran ini
menawarkan detail informasi, referensi, rekomendasi
dan hiburan yang berhubungan dengan otomotif dan
teknologi. “Auto&Gadget” secara ekslusif tersedia pada
saluran 108 di Indovision dan Playmedia.

MNC Channels has extended its portfolio by
launching the new “Auto&Gadget” channel. The
channel
offers
information,
reference,
recommendations and entertainment for automotive
and technology enthusiasts. “Auto&Gadget” is
exclusively available on channel 108 on Indovision
and Playmedia.

Jumlah Pelanggan, ARPU dan Churn Rate
Total pelanggan MSKY di bulan Juni 2015 mencapai
2,5 juta. Pertumbuhan jumlah pelanggan pada 2Q2015
ini stabil dikarenakan lemahnya belanja konsumen,
dan selama bulan Ramadhan trend pelanggan
cenderung menurun dikarenakan pengalihan alokasi
belanja ke sektor konsumen. Tingkat churn rate ratarata sebesar 1,75% untuk 1H2015. ARPU Perseroan
tercatat pada Rp100.760 untuk 1H2015.

Subscriber numbers, ARPU and Churn rate
MSKY’s total subscribers as of June 2015 reached
2.5 million. Subscriber growth as of 2Q2015 was flat
due to weak consumer spending across all
industries, and during Ramadhan the subscribers’
trend tend to slope downward as the result of the
shifting in expenditure to the consumer sector.
Churn rate was recorded at 1.75% as of 1H2015.
The Company’s ARPU was recorded at Rp100,760
as of 1H2015.

3

Roll-out Play Media fiber broadband
Play Media, penyedia layanan internet tercepat di
Indonesia, telah tersedia di Surabaya sejak bulan
Februari 2015 lalu. MNC Play Media sekarang hadir di
4 kota yaitu Jakarta, Semarang, Bandung dan
Surabaya. Target Perseroan selanjutnya adalah
Bodetabek (Bogor, Tangerang, Bekasi dan Depok),
Malang, dan Medan. MNC Play Media menargetkan
untuk mencapai 600,000 homes pass sampai dengan
akhir tahun 2015.

Play Media fiber broadband rolls out
Play Media, the fastest internet service provider in
Indonesia, is now available in Surabaya as of
February 2015. MNC Play Media now has a
presence in four cities including Jakarta, Semarang
and Bandung dan Surabaya. The Company’s next
targets are Greater Jakarta (Bogor, Tangerang,
Bekasi dan Depok) Malang and Medan. MNC Play
Media aims to have 600,000 home passes by the
end of 2015.

Kinerja luar biasa dari mobile games dan
fumubang

Exceptional performances from mobile games
and Fumubang

Mobile games milik grup Perseroan Boonie Bears 2
(BB2) dan Armor Heroes telah menerima lebih dari 320
juta downloads sampai saat ini. Pada 2H2015, grup
Perseroan berencana untuk meluncurkan dua IP
games baru dan satu MMORPG game.

The Group’s mobile game Boonie Bears (BB2) and
Armor Heroes have garnered more than 320 million
downloads to date. In 2H2015, the group plans to
launch two new IP games and one MMORPG game.

Aplikasi parenting "Fumubang" tumbuh dengan pesat
dan membukukan pertumbuhan pendapatan sebesar
264% yoy menjadi US$4,7 juta dari US$1,3 juta tahun
lalu, didorong oleh peningkatan pada wisata
keluarga,kegiatan dan pembelian tiket. Aplikasi ini
telah memiliki lebih dari 1 juta pelanggan sampai
sekarang.

The Group’s parenting app “Fumubang” is growing
rapidly and booked revenue growth of 264% yoy to
US$4.7 million from US$1.3 million last year, driven
by growths in family travel, activities and tickets
purchased via the app. The application has more
than 1 million subscribers.

Pendapatan media berbasis online/games juga tumbuh
sebesar 107% YoY menjadi Rp507 miliar dari Rp245
miliar pada 1H2014.

Online based media/games revenue grew by 107%
YoY to Rp507 billion from Rp245 billion as of
1H2014.

PT MNC Kapital Indonesia Tbk. (BCAP)

PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP)

Saham kepemilikan BHIT 72.30%
Anak usaha terdaftar BCAP : BABP

BHIT’s Share ownership 72.30%
BCAP’s Listed Subsidiary : BABP

Pendapatan bertumbuh sebesar 42% menjadi sekitar
Rp641,7 miliar dari Rp451,5 miliar per 1H2014.
Sekitar 34% dari pendapatan konsolidasi dihasilkan
oleh MNC Finance, 27% dari MNC Bank dan 15% dari
MNC Life Insurance, 12% dari MNC Securities, 7% dari
MNC Insurance, 2% dari MNC Asset Management, 2%
dari MNC Leasing sementara MNC Kapital Indonesia
sebagai perusahaan holding memberikan kontribusi
sebesar 1% terhadap pendapatan konsolidasi.

Revenues grew by 42% to about Rp641.7 billion
from Rp451.5 billion as of 1H2014. Approximately
34% of consolidated revenues were generated from
MNC Finance, 27% from MNC Bank and 15% from
MNC Life Insurance, 12% from MNC Securities, 7%
from MNC Insurance, 2% from MNC Asset
Management, 2% from MNC Leasing while MNC
Kapital Indonesia as the Holding Company
contributed 1% to consolidated revenues.

EBITDA per 1H2015 naik sebesar 33% menjadi
sekitar Rp173,2 miliar dari Rp130,7 miliar per 1H2014.
EBITDA margin per 1H2015 adalah sebesar 27%

EBITDA as of 1H2015 increased by 33% to
approximately Rp173.2 billion from Rp130.7 billion
as of 1H2014.
EBITDA margin as of 1H2015 was 27%

Laba bersih: bertumbuh sebesar 152% menjadi
Rp42,5 miliar 1H2015 dari Rp16,8 miliar yoy

Net income grew by 152% to Rp42.5 billion as of
1H2015 from Rp16.8 billion yoy
4

MNC Finance
Per 1H2015, pendapatan MNC Finance tumbuh
sebesar 11,5% menjadi Rp222,8 miliar dari Rp199,8
miliar per 1H2014.

MNC Finance
As of 1H2015, MNC Finance’s revenues grew by
11.5% to Rp222.8 billion from Rp199.8 billion as of
1H2014.

Pendapatan dari pembiayaan untuk consumer
memberikan kontribusi sebesar 66% terhadap jumlah
pendapatan MNC Finance. Sementara pendapatan
pembiayaan & sewa operasi memberikan kontribusi
sebesar 9%, dari anjak piutang sebesar 1% dan lainlain sebesar 24%.

Revenues from consumer financing contributed
66% to MNC Finance’s total revenues. While
contributions from financing & operating lease
was 9%, factoring at 1% and others at 24%.

Per 1H2015, laba bersih meningkat sebesar 56,1%
menjadi Rp16,4 miliar dari Rp10,5 miliar per 1H2014.

As of 1H2015, net income grew by 56.1% to Rp16.4
billion from Rp10.5 billion as of 1H2014.

MNC Bank
MNC Bank membukukan pertumbuhan yang baik di
dalam kondisi perekonomian yang sedang menurun.

MNC Bank
MNC Bank posted solid growth in the midst of an
economic downturn

Penyaluran kredit mencapai sebesar Rp6,6 miliar,
sedangkan Dana Pihak Ketiga yang berhasil dihimpun
MNC Bank mencapai Rp8,2 miliar per 1H2015
dibandingkan per 1H2014 sebesar Rp6,4 miliar (per 31
Desember 2014 jumlahnya adalah sebesar Rp7,7
miliar)

Loans reached Rp6.6 billion while customer
deposits reached Rp8.2 billion as of 1H2015
compared to Rp6.4 billion as of 1H2014 (as of 31st
December 2014 the figure was Rp7.7 billion)

Pendapatan operasional MNC Bank per 1H2015
tumbuh menjadi Rp172,2 miliar dari Rp142,7 miliar per
1H2014 yang dihasilkan dari pendapatan bunga bersih
yang bertumbuh sebesar 17,3% menjadi Rp133,4
miliar dari Rp113,8 miliar. Laba bersih bertumbuh
menjadi Rp3,8 miliar per 1H2015 dari kerugian sebesar
Rp19,8 miliar per 1H2014

MNC Bank’s operating revenues for 1H2015 grew to
Rp172.2 billion from Rp142.7 billion as of 1H2014
on the back of Net Interest Income that grew by
17.3% to Rp133.4 billion from Rp113.8 billion. Net
income grew to Rp3.8 billion as of 1H2015 from a
loss of Rp19.8 billion as of 1H2014.

Kenaikan laba bersih di dorong oleh:
1. Peningkatan Net Interest Margin (NIM) dari
3,15% per 1H2014 menjadi 3,24% per 1H2015.
2. Penurunan rasio NPL gross dari 6,11% per
1H2014 menjadi 3,79% per 1H2015.

The increase in net income was due to:
1. Higher Net Interest Margin (NIM) from 3.15%
as of 1H2014 to 3.24% as of 1H2015
2. Decrease in gross NPL from 6.11% as of
1H2014 to 3.79% as of 1H2015.

MNC Bank tetap menjaga struktur permodalan yang
kuat dengan KPMM mencapai 13,87% per 1H2015 dari
12,92% per 1H2014

MNC Bank consistently maintain a strong capital
structure with CAR of 13.87% as of 1H2015
compared to 12.92% as of 1H2014.

MNC Life
Per 1H2015, pendapatan premi bruto MNC Life
bertumbuh sebesar 7,8% menjadi Rp135,9 miliar dari
Rp126,1 miliar per 1H2014. MNC Life membukukan
rugi bersih menjadi Rp9,8 miliar per 1H2015 dari laba
bersih sebesar Rp4,9 miliar karena penurunan
pendapatan dari investasi yang disebabkan oleh
kinerja pasar modal yang menurun

MNC Life
As of 1H2015, MNC Life’s gross premium income
grew by 7.8% to Rp135.9 billion from Rp126.1 billion
as of 1H2014. MNC Life booked a net loss to Rp9,8
billion as of 1H2015 from a net income of Rp4.9
billion due to decline in investment income from the
poor performance of the capital market..

5

Per 1H2015, MNC Life memiliki 26 kantor penjualan di
23 kota melalui pembukaan 2 kantor penjualan di
Sukabumi (April) dan Semarang (Mei). Jumlah agen
sales per 1H2015 bertumbuh 32,4% menjadi 9.254 dari
6.990 per 1H2014

As of IH 2015, MNC Life has 26 sales offices in 23
cities through the opening of 2 new sales offices in
Sukabumi (in April) and Semarang (in May). The
number of sales agent as of 1H2015 grew by 32.4%
to 9,254 from 6,990 as of 1H2014.

MNC Insurance
Laba bersih MNC Insurance per 1H2015 bertumbuh
sebesar 70,5% menjadi Rp9,0 miliar dari Rp5,3 miliar
per 1H2014 walaupun pendapatan premi bersih turun
menjadi Rp46,8 miliar dari Rp51,3 miliar per 1H2014.
Premi bruto bertumbuh sebesar 29,1% menjadi
Rp131,6 miliar per 1H2015 dari Rp101,9 miliar per
1H2014.

MNC Insurance
MNC Insurance’s net income grew by 70.5% to
Rp9.0 billion as of 1H2015 from Rp5.3 billion as of
1H2014 despite the fall in net premium income to
Rp46.8 billion from Rp51.3 billion as of 1H2014.
Gross written premium grew by 29.1% to Rp131.6
billion as of 1H2015 from Rp101.9 billion as of
1H2014.

MNC Securities
Pendapatan MNC Securities bertumbuh sebesar
159,5% menjadi Rp79,5 miliar per 1H2015 dari Rp30,6
miliar per 1H2014. Sekitar 51% pendapatan MNC
Securities berasal dari manajemen investasi, komisi
perantara pedagang efek memberikan kontribusi
sebesar 30% dan sebesar 19% dari pendapatan
bunga/pembayaran penalti dari nasabah.

MNC Securities
MNC Securities’ revenues grew by 159.5% to
Rp79.5 billion from Rp30.6 billion as of 1H2014.
Approximately 51% of MNC Securities’ revenues
were derived from investment banking, 30% from
brokerage commissions and 19% was generated
from interest income/penalty charges from clients.

Pendapatan dari komisi perantara pedagang efek
bertumbuh sebesar 1,2% menjadi Rp23,9 miliar dari
Rp23,7 miliar per 1H2014

Revenues from brokerage commissions grew by
1.2% to Rp23.9 billion from Rp23.7 billion as of
1H2014.

Pendapatan manajemen investasi bertumbuh menjadi
Rp40,8 miliar per 1H2015 dari rugi sebesar Rp5,4
miliar per 1H2014.

Revenues from investment Banking grew to Rp40.8
billion as of 1H2015 from a loss of Rp5.4 billion as
of 1H2014.

MNC Asset Management
MNC Asset Management membukukan penurunan
pendapatan sebesar 43,2% menjadi Rp15,9 miliar dari
Rp28,0 miliar per 1H2014. Penurunan pendapatan
disebabkan karena pencairan reksadana oleh nasabah
untuk merealisasikan keuntungan.

MNC Asset Management
MNC Asset Management posted a fall in revenue of
43.2% to Rp15.9 billion from Rp28.0 billion as of
1H2014. The decrease in revenue was due to
redemptions to realize returns on invested mutual
funds.

MNC Leasing
Per 1H2015, MNC Leasing membukukan pertumbuhan
pendapatan sebesar 22,7% sehingga menjadi Rp11,4
miliar dibandingkan Rp9,3 miliar per 1H2014. Laba
bersih bertumbuh sebesar 379% menjadi sebesar
Rp568 juta per 1H2015 dari Rp119 juta per 1H2014.

MNC Leasing
As of 1H2015, MNC Leasing posted revenue growth
of 22.7% to Rp11.4 billion compared to Rp9.3 billion
as of 1H2014. Net income grew by 379% to Rp568
million as of 1H2015 from Rp119 million as of
1H2014.

PT MNC Land Tbk. (KPIG)

PT MNC Land Tbk (KPIG)

Saham Kepemilikan BHIT 19,06%
Anak usaha terdaftar KPIG : PLIN

BHIT’s Share ownership 19.06%
KPIG’s Listed Subsidiary : PLIN

Perseroan berhasil membukukan pendapatan 1H2015
sebesar Rp544 miliar atau meningkat sebesar 40% yoy
dibandingkan periode 1H2014 sebesar Rp389 miliar.
Kinerja Perseroan yang menguat ini dikontribusikan

The Company recorded total revenue of Rp544
billion as of 1H2015 or a 40% YoY jump compared
to Rp389 billion as of 1H2014. The increase in
revenue was mainly driven by the performance of
6

oleh pendapatan dari sektor Perhotelan sebesar
Rp294 miliar. Sektor Perhotelan memberikan kontribusi
sebesar 54% terhadap pendapatan. Kontribusi lainnya
berasal dari sektor Perkantoran sebesar Rp81 miliar
atau 15%, sektor Apartemen dan Properti lainnya
sebesar Rp148 miliar atau 27%, ditambah dari sektor
Jasa Keamanan dan Jasa lainnya sebesar Rp22 miliar
atau 4% terhadap total pendapatan Perseroan.

the Hospitality segment that contributed Rp294
billion. The Hospitality segment represented 54% of
consolidated revenues. The remaining balance was
derived from the Office segment in the amount of
Rp81 billion or 15% of consolidated revenues,
Apartment and Other Properties segment
contributed Rp148 billion or 27%, and Security and
Other Property Services segment contributed Rp22
billion or 4% of the Company’s consolidated
revenues.

EBITDA
Perseroan berhasil mencapai EBITDA 1H2015 sebesar
Rp216 miliar, naik 82% YoY. EBITDA margin
Perseroan naik secara signifikan menjadi 40% dari
31% di periode yang sama tahun sebelumnya.

EBITDA
EBITDA as of 1H2015 grew by 82% YoY to
Rp216 billion. EBITDA margin was at 40%, a
significant increase compared to last year’s margin
of 31%.

Laba Bersih
Perseroan mencatat laba bersih 1H2015 sebesar
Rp201 miliar atau naik 254% YoY.

Net Profit
The Company booked a net profit of Rp201 billion
for 1H2015, increased by 254% YoY.

Atas pencapaian tersebut, Hary Tanoesoedibjo, Group
President & CEO BHIT menjelaskan: “Pada entitas
usah anak di sektor media, Saya bangga atas
program-program MNC yang telah mencapai kinerja
yang sangat baik pada 1H2015, pangsa pemirsa alltime tercatat sebesar 39% pada bulan Juni lalu.
Program-program produksi in-house kami seperti
“Preman Pensiun 2”, “Sakinah Bersamamu”, “Kultum”,
dan “Coorma Cooking Ramadane” selalu berada pada
peringkat teratas beserta dengan program favorit “7
Manusia Harimau” dan “Tukang Bubur Naik Haji”.

Commenting on the results, Hary Tanoesoedibjo,
Group President & CEO of BHIT cited: “on our
media subsidiaries, I am proud of MNC’s
programming, which achieved very strong
performance in 1H2015 including an all-time-record
audience share of 39% in June. Our in-house
produced programs “Preman Pensiun 2”, “Sakinah
Bersamamu”, “Kultum”, and “Coorma Cooking
Ramadane” have been topping the charts along with
our long-running favorites “7 Manusia Harimau” and
“Tukang Bubur Naik Haji”.

“Perusahan mobile gaming kami, Le Tang, melanjutkan
kesuksesannya dengan membukukan pendapatan
sebesar US$32 juta pada 1H2015, meningkat 74%
dibandingkan 1H2014 sebesar US$18 juta. Aplikasi
parenting milik grup “Fumubang” juga unggul dengan
lebih dari 1 juta pelanggan dan pertumbuhan
pendapatan lebih dari 264% yoy.

“Our mobile games company, Le Tang, continued its
success by booking US$32 million revenue in
1H2015, an increase of 74% compared to 1H2014
revenue of US$18 million. The Group’s parenting
application “Fumubang” has also excelled with more
than 1 million subscribers and revenue growth of
more than 264% yoy.

“Saya juga ingin menegaskan kembali keyakinan kami
terhadap kondisi bisnis dan operasional Perseroan
untuk jangka panjang. Kami telah menyelesaikan
pembayaran dividen sebesar Rp355 miliar pada bulan
Juni lalu, dan hal ini dikombinasikan dengan pembelian
kembali saham dan kinerja program Perseroan yang
sangat baik, memposisikan Global Mediacom secara
kokoh pada jalur pertumbuhan jangka panjang dan
penciptaan nilai.”

“I would like to reiterate our confidence in the state
of our business and operations in the long run. We
have completed a dividend payout of Rp355 billion
in June, combined with our shares buyback plans
and the exceptional performance of the Company’s
programming, Global Mediacom is firmly on track for
long-term growth and value creation.”

“Pada entitas anak di jasa keuangan mengalami
banyak tantangan di kuartal kedua 2015. Laju inflasi
naik menjadi 7,26% per 30 Juni 2015 dari 6,38% per

“On our financial services subsidiaries, the
Company was faced with many challenging factors
in the second quarter of 2015. The consumer price
7

31 Maret 2015. Kurs rata-rata Bank Indonesia untuk
Dollar Amerika ke Rupiah terdepresiasi ke Rp13.332
per 30 Juni 2015 dari Rp13.084 per 31 Maret 2015 dan
Rp12.440 per 31 Desember 2014. IHSG juga
mengalami penurunan sebesar 12,2% dari 5,518.67
per 31 Maret 2015 menjadi 4,910.66 per 30 Juni 2015.
Walaupun dihadapkan pada tantangan-tantangan
tersebut MNC Financial Services (BCAP) berhasil
membukukan peningkatan yang signifikan pada kinerja
keuangan untuk 6 bulan pertama 2015 yang berakhir
pada tanggal 30 Juni 2015 (1H2015).

index increased to 7.26% as of 30th June 2015 from
6.38% as of 31st March 2015. Bank Indonesia’s
middle exchange rate for the US Dollar to Rupiah
depreciated to Rp13,332 as of 30th June 2015 from
Rp13,084 as of 31st March 2015 and Rp12,440 as of
31st December 2014. Indonesia’s Composite Stock
Index also fell by 12.2% from 5,518.67 as of 31st
March 2015 to 4,910.66 as of 30th June 2015.
Despite the challenging environment, MNC
Financial Services (BCAP) succeeded in posting
significant improvements in financial performance
for the first 6 months of 2015 that ended on 30th
June 2015 (1H2015)

“Pada entitas anak di bidang properti, Kinerja
Perseroan pada 1H 2015 menunjukkan pertumbuhan
dan pengembangan berkelanjutan yang merata pada
semua pilar bisnis strategis kami, terbukti dari
pertumbuhan kinerja keuangan Perseroan yang
didukung oleh stabilitas tingkat hunian pada portofolio
properti Perseroan sepanjang 1H2015.

“In our property businesses, the strong 1H2015
results reflect continued growth and expansions
across all areas of our strategic business pillars, as
evidenced by the solid and consistent increase in
financial performance that was supported by stable
occupancy rates at all of our property portfolios
throughout 1H2015.

“Sektor Perhotelan masih relatif stabil dengan tingkat
hunian rata-rata The Westin Resort & Convention
Center di Nusa Dua, Bali mencapai 74% dan Bali
Nirwana Resort di Tabanan, Bali mencapai lebih dari
70%, melampaui kinerja pasar. Selain itu, sektor
Perkantoran juga mampu mempertahankan tingkat
hunian rata-rata di atas 95%.

“The Hospitality segment remained relatively stable
with a 74% average occupancy rate at The Westin
Resort & Convention Center in Nusa Dua, Bali and
the Bali Nirwana Resort in Tabanan, Bali achieved
more than 70%, thereby outperforming the market.
In addition, the Office segment was able to maintain
an average occupancy rate of above 95%.

“Saat ini, fokus Perseroan yang paling utama adalah
percepatan ekspansi kawasan Lido Integrated Resort
and Theme Park dan Bali Nirwana Resort. Kawasan
Lido yang memiliki luas 3.000 ha ini didesain untuk
menjadi destinasi kelas dunia yang dilengkapi dengan
komponen Theme Park skala internasional dan
Luxurious High-end Resort yang terdiri dari 18-Hole
Signature Golf Course, High-end Villas, Country Club
dan 5-star Luxury Hotel. Setelah pembangunan
komponen-komponen tersebut selesai, kami percaya
Lido Integrated Resort and Theme Park akan menjadi
kawasan lifestyle and entertainment resort yang paling
terintegrasi di Indonesia dan juga menjadi salah satu
pengembangan termewah skala regional.

“Currently, the Company is focusing on accelerating
the expansion of the Lido Integrated Resort and
Theme Park and Bali Nirwana Resort. The 3,000 ha
developments in Lido are designed to be a worldclass destination that includes an International scale
Theme Park and Luxurious High-end Resort
components that will feature an 18-Hole Signature
Golf Course, High-end villas, Country Club and 5star Luxury Hotel. After all developments are
completed, we believe the Lido Integrated Resort
and Theme Park will become the most integrated
lifestyle and entertainment resort in Indonesia as
well as a one of a kind high-end developments
within the region.

“Bali Nirwana Resort (BNR) yang memiliki lahan seluas
103 ha dan saat ini terdiri dari resor bintang 5 dengan
278 kamar dan 18-hole signature golf course. BNR
direncanakan untuk menjadi resor terintegrasi yang
terbesar di Bali dan dilengkapi dengan fasilitas kelas
dunia, antara lain hotel kelas dunia, luxurious villas,
holiday apartment, dan fasilitas rekreasi dan hiburan
yang eksklusif.

“Bali Nirwana Resort (BNR) has 103 ha of land bank
and presently consists of a 5-star resort with 278
rooms and an 18-hole signature golf course. BNR is
planned to be redesigned to be the largest
integrated resort in Bali that will be equipped with
world class facilities, including world class hotel,
luxurious villas, holiday apartments and exclusive
recreational and entertainment facilities.
8

“Selain itu, Perseroan juga telah berhasil
merampungkan pembangunan MNC Tower, gedung
perkantoran 12 lantai yang berlokasi di kawasan
strategis di Surabaya. Konstruksi telah selesai sesuai
dengan jadwal yang ditargetkan pada bulan Juni 2015
lalu. Beragam proyek terbaik lainnya yang sedang
dalam pembangunan antara lain One East Residence
di Surabaya dan MNC Media Tower/Park Hyatt Hotel di
Jakarta.”

“In addition, the Company has successfully
completed the development of the MNC Tower, a
12-storey office building that is located in a strategic
area in Surabaya. The construction was completed
in June 2015 as originally scheduled. Other
premium projects under constructions are One East
Residence in Surabaya and MNC Media Tower/Park
Hyatt Hotel in Jakarta.”

“Terlepas dari tantangan kondisi makro secara global,
MNC Corporation tetap berfokus untuk menjalankan
bisnis secara efektif dan mengelola keuangan serta
biaya-biaya proyek yang sedang berjalan secara hatihati dan efisien. Kami percaya bahwa Perseroan
berada pada posisi yang baik untuk menjaga dan
meningkatkan kinerja keuangan.

“Despite a challenging global macro condition, MNC
Corporation remains focus on implementing the
most effective strategies and managing our finances
and costs of ongoing projects in a prudent and
efficient manner. As a result, we believe that we are
well positioned to maintain and improve our financial
performance.

Komposisi Pendapatan 1H2015 / 1H2015 Revenue composition

*) Diatribusikan kepada pemilik entitas induk/ Attributable to owners of the company

9

10

Latar Belakang PT MNC Investama Tbk

Background of PT MNC Investama Tbk

PT MNC Investama Tbk adalah salah satu dari
Perseroan investasi terbesar di Indonesia dengan
berbagai aktivitas usaha yang dikelompokkan
menjadi Media, Jasa Keuangan, properti serta
Investasi. PT Global Mediacom Tbk merupakan
Perseroan induk untuk aktivitas di bidang Media
yang terdiri dari PT Media Nusantara Citra Tbk
(Perseroan media berbasis konten dan iklan yang
terbesar dan yang paling terintegrasi di Indonesia)
dan PT MNC Sky Vision Tbk dan PT MNC Kabel
Mediakom (penyedia jasa media televisi dan
internet berlangganan yang memiliki pangsa pasar
terbesar dengan merek Indovision, Top TV, Oke
Vision
juga
Playmedia).
Jasa
Keuangan
dioperasikan melalui entitas sub induk PT MNC
Kapital Indonesia Tbk dengan entitas anak
Perseroan yang terdiri dari PT MNC Finance
(Perseroan pembiayaan), PT MNC Securities
(Perseroan sekuritas), PT MNC Asset Management
(Perseroan manajer investasi), PT MNC Life
Assurance (Perseroan asuransi jiwa), PT MNC
Asuransi Indonesia (Perseroan asuransi umum),
PT Bank MNC Internasional Tbk dan PT MNC Guna
Usaha Indonesia (leasing Company).
Selain
kedua investasi strategis tersebut di atas, BHIT
juga mempunyai investasi strategis pada PT MNC
Land Tbk, perusahaan properti terkemuka di
Indonesia yang telah berpengalaman lebih dari 20
tahun, berfokus pada proyek seperti hotel hotel
premium, properti Lifestyle and Entertainment,
resort & theme park, gedung perkantoran, high
rise residential dan jasa manajemen properti di
indonesia.

PT MNC Investama Tbk is one of the largest
investment companies in Indonesia with various
business activities ranging from Media, Financial
Services, Property and Investments. PT Global
Mediacom Tbk is the holding company for Media
activities that consists of PT Media Nusantara
Citra Tbk (the largest and most integrated
content and advertising based media company
in Indonesia), and PT MNC Sky Vision Tbk and
PT MNC Kabel Mediakom (the largest
Subscription pay tv and internet based Media
market shares in Indonesia under the brand
name Indovision, Top Tv, Okevision and
Playmedia). Financial services of which are
being operated through subholding PT MNC
Kapital Indonesia Tbk with subsidiaries that
consist of PT MNC Finance (multi-finance
company), PT MNC Securities (a securities
company), PT MNC Asset Management (a fund
management company), PT MNC Life Assurance
(life insurance company), PT MNC Asuransi
Indonesia (general insurance company), PT
Bank MNC Internasional Tbk and PT MNC Guna
Usaha Indonesia (leasing company). BHIT also
has strategic investment on PT MNC Land Tbk, a
leading property company in Indonesia which
has more than 20 years of experience the
industry, with currently focus on projects such
as premium hotels, Lifestyle and Entertainment
City, Resort and theme parks, office buildings,
high rise residential buildings and other property
management services in Indonesia.

For further information, please contact:
Robert Satrya – SVP, Group Head Investor Relations
robert.satrya@mncgroup.com
Investor Relations
Ezra Saleh
ezra.saleh@mncgroup.com
PT MNC Investama Tbk
Investor Relations
MNC Tower 21st Floor
Jl. Kebon Sirih Kav 17-19
Jakarta 10340
Phone
: +6221 392 2949
Fax
: +6221 391 0454
Email
: investor.relations@mnc-corporation.com

www.mnc-corporation.com

11

By accepting this Press Release, you are agreeing to be bound by the restrictions set out below.
Any failure to comply with these restrictions may constitute a violation of applicable securities
laws.
The information and opinions contained in this Press Release have not been independently verified, and no
representation or warranty, expressed or implied, is made as to, and no reliance should be placed on the
fairness, accuracy, completeness or correctness of, the information or opinions contained herein. It is not the
intention to provide, and you may not rely on this Press Release as providing, a complete or comprehensive
analysis of the condition (financial or other), earnings, business affairs, business prospects, properties or results
of operations of the company or its subsidiaries. The information and opinions contained in this Press Release
are provided as at the date of this presentation and are subject to change without notice. Neither the company
(including any of its affiliates, advisors and representatives) nor the underwriters (including any of their
respective affiliates, advisors or representatives) shall have any responsibility or liability whatsoever (in
negligence or otherwise) for the accuracy or completeness of, or any errors or omissions in, any information or
opinions contained herein nor for any loss howsoever arising from any use of this Press Release.
In addition, the information contained in this Press Release contains projections and forward-looking statements
that reflect the company's current views with respect to future events and financial performance. These views
are based on a number of estimates and current assumptions which are subject to business, economic and
competitive uncertainties and contingencies as well as various risks and these may change over time and in
many cases are outside the control of the company and its directors. No assurance can be given that future
events will occur, that projections will be achieved, or that the company's assumptions are correct. Actual results
may differ materially from those forecasted and projected.
This Press Release is not and does not constitute or form part of any offer, invitation or recommendation to
purchase or subscribe for any securities and no part of it shall form the basis of or be relied upon in connection
with any contract, commitment or investment decision in relation thereto.
Dengan menerima Press Release ini, anda dianggap setuju untuk terikat dengan peraturan
sebagaimana dijelaskan di bawah ini. Tidak dipatuhinya aturan-aturan ini dapat dianggap sebagai
pelanggaran terhadap peraturan mengenai efek yang berlaku.
Informasi dan opini yang tercantum dalam Press Release ini tidak diverifikasi secara independen dan tidak ada
satupun yang mewakili atau menjamin, baik dinyatakan secara jelas maupun tersirat, dalam hubungannya
dengan keakuratan, kelengkapan atau dapat diandalkannya dari infomasi yang terdapat disini. Press Release ini
bukan bertujuan untuk menyediakan, dan tidak dapat dianggap sebagai dasar yang menyediakan, analisa yang
lengkap dan menyeluruh dari kondisi (baik keuangan ataupun bukan), pendapatan, peristiwa bisnis, prospek
bisnis, properti ataupun hasil operasional perusahaan dan anak perusahaan. Informasi dan opini yang terdapat
disini diberikan sesuai tanggal yang tertera pada Press Release ini dan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa
pemberitahuan sebelumnya. Baik perusahaan (termasuk afiliasi, penasehat dan perwakilan) maupun penjamin
emisi (termasuk afiliasi, penasehat dan perwakilan) tidak memiliki tanggung jawab dan kewajiban (terhadapa
kelalaian atau sebaliknya) atas keakuratan atau kelengkapan, atau kesalahan maupun kelalaian, dari informasi
atau opini yang terdapat disini maupun atas kerugian yang muncul dari penggunaan Press Release ini.
Sebagai tambahan, informasi yang ada dalam materi ini berisi proyeksi dan pernyataan pandangan kedepan
(forward-looking) yang merefleksikan pandangan terkini Perusahaan dengan memperhatikan kejadian-kejadian di
masa yang akan datang dan kinerja keuangan. Pandangan-pandangan ini didasarkan pada angka estimasi dan
asumsi aktual yang menjadi subjek bisnis, ekonomi dan ketidakpastian persaingan dan dapat berubah dari waktu
ke waktu dan dalam kasus-kasus tertentu adalah diluar kontrol dari perusahaan dan direkturnya. Tidak ada
jaminan yang dapat diberikan bahwa kejadian dimasa yang akan datang akan terjadi, atau proyeksi akan dicapai,
atau asumsi Perusahaan adalah benar adanya. Hasil yang sesungguhnya dapat berbeda secara materiil
dibandingkan dengan yang diperkirakan dan diproyeksikan.
Press Release ini bukan merupakan bagian dari penawaran, undangan atau rekomendasi apapun untuk membeli
atau mendaftarkan dari sekuritas manapun dan tidak ada bagian manapun yang merupakan atau berhubungan
dengan kontrak, komitmen atau keputusan investasi dari sekuritas manapun.

12