Perancangan Alat Ukur Relative Pitch (Relative Pitch Memory Test)

Perancangan Alat Ukur Relative Pitch (Relative Pitch Memory Test)

Jessica1 dan Etti Rahmawati2

ABSTRAK

Relative Pitch merupakan kemampuan mengingat interval nada. Manusia
menggunakan relative pitch sebagai metode utama untuk memproses musik dan
mengenali suara percakapan yang terdiri dari jangkauan nada yang berbeda-beda.
Salah satu strategi yang digunakan untuk mengingat relative pitch adalah latihan.
Sementara itu, sejauh ini belum ditemukan alat ukur relative pitch di Indonesia, maka
peneliti merancang alat ukur yang bertujuan mengukur relative pitch yang dimiliki
individu.
Pengujian alat ukur ini menggunakan Confirmatory Factor Analysis. Dengan
pengukuran berdasarkan struktur internal, peneliti memperoleh hasil yang
menunjukkan bahwa Relative Pitch Memory Test merupakan alat ukur yang reliabel
(CR = .999; VE = .975), tetapi aitem-aitem penyusunnya tidak valid.
Kata Kunci: Relative Pitch Memory Test, Confirmatory Factor Analysis

1
2


Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara
Dosen Departemen Umum dan Eksperimen Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara

i
Universitas Sumatera Utara

Design of Relative Pitch Test Instrument (Relative Pitch Memory Test)

Jessica1 and Etti Rahmawati2

ABSTRACT

Relative Pitch is the ability to remember pitch intervals. People use relative
pitch as the main method to process music and to recognize conversation, which
consist of different pitch ranges. One of the strategies utilized to remember relative
pitch is by rehearsal. Meanwhile, by far there has been no instrument to test relative
pitch in Indonesia. Thus, researcher intended to design an instrument to measure
relative pitch.
Researcher uses Confirmatory Factor Analysis to measure the instrument. The

result using internal structure measurement shows that Relative Pitch Memory Test is
a reliable test instrument (CR = .999; VE = .975), however it consists of non-valid
items.
Kata Kunci: Relative Pitch Memory Test, Confirmatory Factor Analysis

1
2

Student of Faculty of Psychology, University of North Sumatera
Lecturer of Faculty of Psychology, University of North Sumatera

ii
Universitas Sumatera Utara