22. Laporan Hasil Penelitian PTS

PENGEMBANGAN PROFESI - PEMBUATAN KARYA TULIS/KARYA ILMIAH DI BIDANG PENDIDIKAN FORMAL/PENGAWASAN
Kegiatan 2. Membuat Karya Tulis/Karya Ilmiah di Bidang Pendidikan Formal/Pengawasan yang Dipublikasikan tidak secara Nasional
(Hasil Penelitian)
c. Laporan Hasil Penelitian (PTS)
Satuan Hasil
Laporan
Penelitian
Tindakan
Sekolah

Angka Kredit
4
setiap karya

Kriteria
Apabila berupa laporan hasil penelitian,
kerangka isi atau format laporan hasil
penelitianterdiri dari bagian awal, bagian isi, dan
bagian penunjang.
Bagian Awal terdiri dari: halaman judul, lembar
persetujuanyang memuat tanggal persetujuannya,

kata pengantar disertai tanggal penyusunan
laporannya, daftar isi, daftar label, daftar gambar,
daftar lampiran, dan abstrak atau ringkasan.
Bagian Isi terdiri dari lima bab yakni:
 Bab I Pendahuluan berisi: Latar Belakang Masalah,
Perumusan Masalah, Tujuan Penelitian, dan
Manfaat Hasil Penelitian
 Bab II Kajian/Tinjauan Pustaka
 Bab III Metode Penelitian
 Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan
 Bab V Simpulan dan Saran
Bagian Penunjang berisi sajian daftar pustaka dan
lampiran-lampiran yang diperlukan (misalnya
berupa Penelitian Tindakan Sekolah lampiran yang
harus disertakan adalah program tindakan setiap
siklus, semua instrumen yang digunakan, contoh
hasil kerja, contoh isian instrumen, foto-foto
kegiatan beserta penjelasannya, daftar hadir pada
setiap tindakan, surat ijin penelitian, dan dokumen
pelaksanaan penelitian lain yang menunjang keaslian

penelitian tersebut)

Bukti Fisik

Pelaksana

1. Apabila berupa laporan hasil penelitian bukti
fisiknya adalah laporan hasil penelitian yang
dilengkapi dengan berita acara yang
membuktikan bahwa hasil penelitian tersebut
telah diseminarkan dalam lingkup terbatas.

Semua jenjang jabatan
fungsional Pengawas
sekolah.

Berita acara tersebut paling tidak berisi
keterangan tentang waktu, tempat, daftar
peserta, notulen seminar, dan dilengkapi
dengan daftar hadir peserta.

Berita acara ditandatangani oleh panitia
seminar dan Koordinator Pengawas Sekolah.
Seminar dilaksanakan di suatu sekolah dalam
wilayah binaan, dengan peserta minimal 5
orang Pengawas Sekolah dan 10 guru yang
berasal dari minimal 2 sekolah dalam wilayah
binaan Pengawas Sekolah yang bersangkutan.
2. Semua bukti fisik di atas memerlukan
pernyataan keaslian dari koordinator
pengawas sekolah.
3. Juga diperlukan keterangan dari perpustakaan
sekolah yang menyatakan bahwa arsip dari
laporan hasil penelitian tersebut telah
disimpan di perpustakaan di salah satu
sekolah dalam wilayah binaan Pengawas
Sekolah yang bersangkutan.

Satuan Hasil
Keterangan


Angka Kredit

Kriteria

 Subyek penelitian dalam PTS harus mencakup lebih dari 1 (satu) sekolah binaan.
 Dalam 1(satu) semester maksimal 1(satu) PTS

Bukti Fisik

Pelaksana