Kompetensi Inti Kompetensi Dasar

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Mengamati melalui membaca sumber-sumber belajar modul tentang sejarah sebagai ilmu 2. Mengajukan pertanyaan dan berdiskusi untuk mendapatkan klarifikasi dan pendalaman tentang sejarah sebagai ilmu 3. Mengumpulkan data lanjutan terkait dengan pertanyaan mengenai tentang sejarah sebagai ilmu 4. Mengasosiasi dan menganalisis informasi yang didapat dengan mengelompokkannya kedalam sejarah sebagai ilmu 5. Mengkomunikasikan hasil analisis dalam bentuk tulisan tentang sejarah sebagai ilmu

D. Tujuan Pembelajaran

Melalui diskusi, mengamati dan membaca referensi siswa dapat: 1. Mengamati melalui membaca sumber-sumber belajar modul tentang sejarah sebagai ilmu 2. Mengajukan pertanyaan dan berdiskusi untuk mendapatkan klarifikasi dan pendalaman tentang sejarah sebagai ilmu 3. Mengumpulkan data lanjutan terkait dengan pertanyaan mengenai tentang sejarah sebagai ilmu 4. Mengasosiasi dan menganalisis informasi yang didapat dengan mengelompokkan nya kedalam sejarah sebagai ilmu 5. Mengkomunikasikan hasil analisis dalam bentuk tulisan sejarah sebagai ilmu Materi Ajar 1. Ilmu 2. Ilmu Sejarah 3. Fungsi Ilmu Sejarah 4. Konsep Dasar Ilmu Sejarah 5. Perbedaan Sejarah dengan Fiksi, Ilmu Sosial, dan Agama

E. Alokasi Waktu

3 x 45 menit

F. Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran

Pendekatan : Saintifik Strategi : problem solving, discovery Metode : Ceramah, diskusi, tanya jawab dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Alokasi waktu Pendahuluan • Memberikan salam, berdoa bersama, presensi absen siswa • Apersepsi • Menyampaikan tujuan pembelajaran pertemuan yang akan dilaksanakan • Menyampaikan teknis pembelajaran pertemuan yang akan dilaksanakan • Menyampaikan bentuk penilaian KBM pertemuan yang akan dilaksanakan 15 menit Inti • Mengamati: Membaca buku teks tentang sejarah sebagai ilmu • Menanya: Menanya dan berdiskusi untuk mendapatkan klarifikasi dan pendalaman pemahaman tentang sejarah sebagai ilmu • Mengeksplorasikan: Mengumpulkan informasi dan data lanjutan terkait dengan pertanyaan mengenai sejarah sebagai ilmu, dari sumber tertulis dan atau internet serta sumber lainnya Siswa dibagi menjadi 5 kelompok yang beranggotakan 6 orang. Setiap kelompok mendapatkan tugas : 1. Hakikat ilmu sejarah 2. Ruang lingkup ilmu sejarah 3. Fungsi ilmu sejarah 4. Konsep perubahan dan kesinambungan dalam sejarah 5. Arti penting sejarah untuk kehidupan masa kini • Mengasosiasikan: Menganalisis informasi dan data yang didapat mengenai sejarah sebagai ilmu • Mengkomunikasikan: Membuat hasil telaah dalam bentuk tulisan mengenai sejarah sebagai imu 100menit Penutup • Bersama-sama dengan siswa, guru memberikan penekanan dalam bentuk kesimpulan materi esensial 20 menit