Pelaksanaan Lomba dalam Rangka Memperingati HUT RI ke-71

39  Rincian Biaya Barang Jumlah Harga Harga Kertas Origami 7 Rp 4.500,- Rp 31.500,- Dakron 2 ons Rp 4.500,- Rp 9.000,- Air minum 4 Dus Rp 14.000,- Rp 56.000,- Snack 10 Kotak Rp 20.000,- Rp 200.000,- Buku Tulis 2 Lusin Rp 22.000,- Rp 44.000,- Total Biaya Pengeluaran Rp 340.500,-

2. Pelaksanaan Lomba dalam Rangka Memperingati HUT RI ke-71

Pelaksanaan lomba menyambut hari kemerdekaan RI yang ke-71. Tepatnya pada hari Rabu 17 Agustus 2016. Pelaksanaan lomba diadakan pada hari Minggu tanggal 14 Agustus 2016 yang diadakan di lapangan pantai Desa Yehkuning. Perlombaan tersebut diikuti oleh siswa-siswi dari SD Negeri 1 dan Siswa-siswi SD Negeri 2 Yehkuning untuk kelas 4, 5 dan 6. Adapun perlombaan yang kami laksanakan diantaranya: lomba makan kerupuk, lomba lari karung, lomba kelereng joged, memasukkan paku dalam botol, balon berpasangan, lomba tarung terong dan tarik tambang. Perlombaan tersebut kami laksanakan pada pukul 08.00 WITA dan dihadiri oleh sekretaris Desa Yehkuning, kepala Babinkamtibmas, kelian Banjar Tengah, kelian Banjar Tegalcantel, kelian Banjar Beratan, dan kelian Yehkuning serta orang tua murid yang mengantar anaknya lomba. Selain itu juga pemuda-pemudi dan masyarakat pun juga ada yang mengikuti jalannya pelaksanaan lomba. Kami juga melakukan pengundian doorprize untuk semua orang yang ada dan mengikuti perlombaan. Perlombaan tersebut dibuka secara resmi oleh sekretaris Desa Yehkuning pada pukul 08.00 dan selesai pada pukul 10.30 WITA. Adapun maksud dan tujuan kami melakukan acara perlombaan tersebut adalah untuk memupuk jiwa Nasionalisme dalam hal menyambut hari kemerdekaan RI ke 71 dan selain itu memupuk rasa sportivitas 40 anak-anak SD dalam mengikuti perlombaan dan juga menambah jiwa solidaritas antar masing-masing anak dan juga masyarakat Desa Yehkuning.  Rundown Acara Lomba Menyambut HUT RI Ke 71. Minggu, 14 Agustus 2016 Jam Waktu Acara Keterangan 08.00 10 menit Sambutan kordes Ferdian MC 08.10 10 menit Sambutan Kepala Sekolah SD 1 MC 08.20 10 menit Sambutan Kepala Sekolah SD 2 MC 08.30 10 menit Sambutan Perbekel Desa Yehkuning Sekaligus membuka acara perlombaan MC 8.40 5 menit Doa bersama Desi 8.45 5 menit Menyanyikan lagu Indonesia Raya Kevin 08.50 15 menit Lomba makan kerupuk Purwita 09.05 15 menit Lomba paku dalam botol Daniel 09.20 15 menit Lomba balap karung Desi 09.35 15 menit Lomba tarung terong Kusuma 09.50 15 menit Lomba balon berpasangan Dek Mas 10.05 15 menit Lomba kelereng joged Vita 10.20 15 menit Lomba tarik tambang Ferdian 10.35 15 menit Mengundi hadiah Nita 10.50 70 menit Penyerahan hadiah MC All team 12.00 Sampai selesai Bersih-bersih All team 41 Susunan Panitia Lomba Ketua : Ferdian Asmara Koor. Perlombaan : Komang Suastra Koor. Keamanan Perlengkapan : Yosua, Gde. Beratha, Purwita, Daniel Koor. Publikasi : Bayu Koor. Rohani dan Kesehatan : Desi, Maulida Koor. Acara : Nita, Dek Mas, Kusuma Koor. Konsumsi : Yuma, Maulida Koor. Transportasi : Kevin MC : Kusuma, Gde Beratha Lomba Menyambut HUT Republik Indonesia Ke-71 Di Lapangan Desa Yehkuning Pelaksanaan lomba menyambut hari kemerdekaan RI yang ke-71. Tepatnya pada hari Rabu 17 Agustus 2016.Pelaksanaan lomba diadakan pada hari Minggu tanggal 14 Agustus 2016 yang diadakan di lapangan pantai Desa Yehkuning. Perlombaan tersebut diikuti oleh siswa-siswi dari SD Negeri 1 dan siswa-siswi SD Negeri 2 Yehkuning untuk kelas 4, 5 dan 6. Adapun perlombaan yang kami laksanakan diantaranya: lomba makan kerupuk, lomba lari karung, lomba kelereng joged, mamasukkan paku dalam botol, balon berpasangan, lomba tarung terong dan tarik tambang. Perlombaan tersebut kami laksanakan pada pukul 08.00 WITA dan dihadiri oleh sekretaris Desa Yehkuning, kepala Babinkamtibmas, kelian Banjar Tengah, kelian Banjar Tegalcantel, kelian Banjar Beratan, dan kelian Yehkuning serta orang tua murid yang mengantar anaknya lomba. Selain itu juga pemuda dan masyarakat pun juga ada yang mengikuti jalannya pelaksanaan lomba.Kami juga melakukan pengundian doorprize untuk semua orang yang ada dan mengikuti perlombaan. Perlombaan tersebut dibuka resmi oleh sekretaris Desa Yehkuning pada pukul 08.00 WITA dan selesai pada pukul 10.30. Adapun maksud dan tujuan kami melakukan acara perlombaan tersebut adalah untuk memupuk jiwa Nasionalisme dalam hal menyambut hari kemerdekaan RI ke-71 dan selain itu memupuk rasa sportivitas anak-anak SD dalam mengikuti perlombaan dan juga menambah jiwa solidaritas antar masing- masing anak dan juga masyarakat Desa Yehkuning. 42  Waktu Pelaksanaan Kegiatan ini dilakukan selama satu kali yaitu : - Perlombaan menyambut HUT Republik Indonesia ke-71: Minggu, 14 Agustus 2016  Lokasi Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di Lapangan Desa Yehkuning, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana.  Sasaran Siswa siswi SD Negeri 1 dan SD Negeri 2 Desa Yehkuning Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana. SD Negeri 1 : 59 siswa Kelas 4, 5 dan 6 SD Negeri 2 : 47 siswaKelas 4, 5 dan 6  Pihak Terkait Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : SekDes Yehkuning, Kelian Banjar Yehkuning, Kelian Banjar Tengah, Kelian Banjar Tegalcantel, Kelian Beratan, BABINKAMTIBMAS, serta para murid SD Negeri 1 dan SD Negeri 2, dan Mahasiswa KKN PPM Periode XIII.  Pelaksana Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 15 Orang.  Jadwal Pelaksanaan TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME JAM SUMBER DANA 12-08 -2016 Pembuatan Surat izin dan undangan untuk perlombaan 3 Mahasiswa 12-08-2016 Surat menyurat terkait undangandan perizinan kepada Kelian Banjar Tengah, Kelian Banjar Beratan, Kelian Banjar Yehkuning, Kelian Banjar Tegalcantel, Perbekel Desa Yehkuning, Kepala BABINKANTIBNAS, Kepala BABINSA dan Kepala Puskesmas 2 Jembaran 3 Mahasiswa 43 13-08-2016 Surat menyurat terkait denganundangan dan perizinan kepada Kepala Sekolah SD N 1 dan Kepala Sekolah SD N 2 YehKuning 3 Mahasiswa 13-08-2016 Surat menyurat terkait peminjaman alat : meja, kursi dan sound system kepada Perbekel Desa Yehkuning 3 Mahasiswa 14-08-2016 Pelaksanaan lomba 6 Mahasiswa TOTAL 18 JAM Rundown Acara Lomba Menyambut HUT RI Ke 71. Minggu, 14 Agustus 2016 Jam Waktu Acara Keterangan 08.00 10 menit Sambutan kordes Ferdian MC 08.10 10 menit Sambutan Kepala Sekolah SD 1 MC 08.20 10 menit Sambutan Kepala Sekolah SD 2 MC 08.30 10 menit Sambutan Perbekel Desa Yehkuning Sekaligus membuka acara perlombaan MC 8.40 5 menit Doa bersama Desi 8.45 5 menit Menyanyikan lagu Indonesia Raya Kevin 08.50 15 menit Lomba makan kerupuk Purwita 09.05 15 menit Lomba paku dalam Daniel 44 botol 09.20 15 menit Lomba balap karung Desi 09.35 15 menit Lomba tarung terong Kusuma 09.50 15 menit Lomba balon berpasangan Dek Mas 10.05 15 menit Lomba kelereng joged Vita 10.20 15 menit Lomba tarik tambang Ferdian 10.35 15 menit Mengundi hadiah Nita 10.50 70 menit Penyerahan hadiah MC All team 12.00 Sampai selesai Bersih-bersih All team  Kendala Kendala yang dihadapi alami dalam melaksanakan program ini adalah : - Tidak hadirnya guru pendamping dari SD 1 Negeri dan SD Negeri 2 Desa Yehkuning karena menghadiri upacara adat Ngaben.  Solusi Dikarenakan para guru tidak dapat hadir mendampingi anak didiknya maka dari itu tanggung jawab sepenuhnya dilimpahkan kepada mahasiswa KKN PPM Unud.  Hasil Program ini berjalan dengan baik dan mendapatkan respon yang baik dari siswa siswi SD Negeri 1 dan SD Negeri 2 Desa Yehkuning serta masyarakat sekitar, dibuktikan dengan banyaknya jumlah peserta yang hadir dan ikut serta memeriahkan lomba.  Rincian Biaya Barang Jumlah Harga Harga Snack 20 Rp 20.000,- Rp 400.000,- Air Mineral 4 Rp 14.000,- Rp 56.000,- Atk 7 Rp 22.000,- Rp 154.000,- 45 Peralatan Rumah Tangga 12 Rp 20.000,- Rp 240.000,- Transportasi - - Rp 400.000,- Total Biaya Pengeluaran Rp 1.250.000,-

C. Bidang Kesehatan Masyarakat