KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR TUJUAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENCEMARAN LINGKUNGAN Satuan Pendidikan : SMPMTs Mata Pelajaran : IPA Kelas Semester : VII 2 Materi Pokok : Pencemaran Lingkungan Alokasi Waktu : 10 x 40 menit 2 kali pertemuan

A. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang aspek fisik dan kimiawi, kehidupan dalam ekosistem, dan peranan manusia dalam lingkungan serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya. 2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan pengamatan, percobaan danatau berdiskusi. 1.9 Mendeskripsikan pencemaran dan dampaknya bagi makhluk hidup. Indikator: 1. menjelaskan dampak penebangan hutan terhadap kerusakan lingkungan dan upaya mengatasinya. 2. menjelaskan aktifitas manusia yang dapat menyebabkan terjadinya pencemaran. 3. menjelaskan dampak pencemaran lingkungan terhadap kesehatan manusia. 4. menjelaskan cara pengelolaan lingkungan untuk mengatasi pencemaran. 5. meyebutkan contoh pencemaran terhadap lingkungan. 1.10 Membuat laporan hasil dampak dari penggundulan hutan. Indikator: 1. menyajikan laporan sederhana hasil dampak dari penggundulan hutan. 1.11. Membuat laporan hasil percobaan pengaruh bahan pencemar terhadap kecepatan bernapas ikan. Indikator: 1. menyajikan laporan sederhana hasil percobaan proses fotosintesis 2. melakukan tes percobaan pengaruh bahan pencemar terhadap kecepatan bernapas ikan menggunakan charta alat tes 1.12 Membuat laporan jenis polutan dari pencemaran.Indikator: 1. menyajikan laporan sederhana tentang polutan dari pencemaran 2. melakukan tes pencemaran menggunakan charta alat tes

B. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melakukan pengamatan terhadap pencemaran lingkungan, siswa menunjukkan kekaguman terhadap keesaan Tuhan. 2. Melakukan pengamatan pencemaran lingkungan, siswa menunjukkan perilaku ilmiah: rasa ingin tahu curiosity, jujur, teliti, cermat dan tekun dalam aktifitas sehari-hari Pertemuan ke: 1. 1. Melalui kegiatan percobaan erosi tanah, siswa dapat: 1 menyebutkan akibat erosi tanah b. menyebutkan pernanan rumput dalam percobaan tersebut. 2. Melalui kegiatan pengaruh bahan pencemar terhadap kecepatan bernapas ikan, siswa dapat: 1 mengetahui rata-rata kecepatan bernapas ikan. b. menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi nkecepatan bernapas ikan. Pertemuan ke: 2. 3. Melalui kegiatan studi pustaka tentang pencemaran lingkungan, siswa dapat: 1 menyebutkan macam-macam pencemaran lingkungan. 4. Menjelaskan penyebab, dampak dan cara mengatasi pencemaran lingkungan.

C. MATERI PEMBELAJARAN