KESIMPULAN DAN SARAN Manfaat Penelitian

86,11 tuntas dengan nilai rata-rata 77,03 kategori sedang. Peningkatan hasil belajar siswa secara klasikal dari siklus I ke siklus II adalah 16,67. 2. Kesulitan yang yang dihadapi siswa dalam mempelajari materi sistem persamaan linear dua variabel yaitu kurangnya penguasaan konsep tentang materi dan solusinya peneliti menjelaskan ulang tentang materi tersebut dengan mengaplikasikan pada kehidupan sehari-hari 3. Hasil belajar siswa pada materi sistem persamaan linear dua variabel di kelas VIII SMP Swasta Brigjend Katamso setelah menggunakan model pembelajran kooperatif tipe Students Teams Achievment Division mengalami peningkatan hal itu terlihat dari indikator pada sistem persamaan linear dua variabel yang dijelaskan pada setiap siklus, dimana pada sikulus pertama indikatornya adalah menyebutkan pengertian PLDV dan SPLDV dalam berbagai bentuk variabel, menentukan himpunan penyelesaian SPLDV dengan metode grafik, menentukan himpunan penyelesaian SPLDV dengan eliminasi, menentukan himpunan penyelesaian SPLDV dengan substitusi. Dimana peneliti memperoleh data bahwa siswa masih sudah bisa membedakan PLDV dengan SPLDV, tetapi dalam indikator menentukan himpunan penyelesaian dengan metode grafik siswa masih kurang tahu dalam menggambar tabelnya, sedangkan pada pada indikator menentukan himpunan peneyelesaian dengan metode eliminasi dan substitusi siswa masih kurang memahami cara menyelesaiakan soal hal itu terlihat dari penyelesaian soal dimana siswa bingung penggunaan langkah-langkah metode tersebut. Pada siklus II indikataor pada materi system persamaan linear dua variabel yaitu: menentukan himpunan penyelesaian sistem persamaan linear dua variabel dengan metode gabungan eliminasi-substitusi, metode lain, membuat model matematika dan masalah yang berkaitan dengan sistem persamaaan linear dua variabel, menyelesaikan model matematika dan masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dua variabel, dimana peneliti memperoleh data yaitu tes hasil belajar siswa II dimana siswa sudah benar menyelesaiakan soal sesuai indikator sistem persamaan linear dua variabel, siswa tidak terlihat bingung lagi dalam menyelesaikan soaldengan langkah-

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN MODEL STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) PADA SISWA KELAS V SDN 5 CIPADANG KECAMATAN GEDONGTATAAN KABUPATEN PESAWARAN

0 16 119

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) PADA PEMBELAJARAN PKn DI KELAS VA SD NEGERI 8 METRO TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 11 79

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) ( Studi pada Siswa Kelas VIII B SMP Muhammadiyah 1 Sidomulyo Semester GenapTahun Pelajaran 2012 / 2013)

0 3 54

KOMPARASI KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) DAN TIPE THINK-PAIR-SHARE (TPS) PADA SISWA SMP

0 0 8

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION PEMBELAJARAN IPS SEKOLAH DASAR

0 0 12

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

0 0 10

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) SISWA KELAS VII A SMP N 2 KALIBAWANG

0 0 6

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA

0 0 10

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA

0 0 8

PENERAPAN METODE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA SEKOLAH DASAR

0 1 10