Definisi Operasional SIKAP TERHADAP PICTORIAL HEALTH WARNING DAN INTENSI MEROKOK SISWA SMP DI KOTA BANDUNG.

Agnia Aminuddin Kosnadi, 2015 SIKAP TERHAD AP PICTORIAL HEALTH WARNING D AN INTENSI MEROKOK SISWA SMP D I KOTA BAND UNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu pictorial health warning, ia akan mengabaikan tidak menyadari, tidak mempercayai, dan menolak atau tidak setuju akan informasi bahaya merokok yang tercantum dalam pictorial health warning serta memiliki perasaan tidak takut, merasa terbiasa, nyaman, dsb terhadap pictorial health warning. Karena dengan demikian berarti gambar peringatan kesehatan pictorial health warning kurang berfungsi dalam menginformasikan bahaya merokok dan berarti para responden akan mengabaikan dan menolak informasi bahaya merokok. 2. Intensi Merokok yang dimaksud dalam penelitian ini adalah niat atau kehendak remaja siswa SMP yang secara sadar dan sengaja untuk memunculkan atau tidak memunculkan perilaku merokok di masa mendatang.

E. Instrumen Penelitian

Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. Menurut Sugiyono 2011 kuesioner adalah alat pengumpul informasi yang dilakukan dengan memberikan seperangkat pernyataan atau pernyataan tertulis untuk dijawab oleh responden. Kuesioner merupakan salah satu bentuk tes performansi tipikal, dimana tes ini akan ditampakkan oleh individu sebagai proyeksi dari kepribadian individu sehingga indikator perilaku yang diperlihatkannya merupakan kecenderungan umum diri individu bersangkutan dalam menghadapi situasi tertentu Azwar, 2011. Kuesioner sebagai alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan skala sikap terhadap pictorial health warning yang dibuat oleh peneliti dan skala intensi merokok yang peneliti modifikasi dari penelitian Sagitania 2014. Dalam setiap instrumen terdiri dari seperangkat pernyataan atau pertanyaan berkaitan dengan dimensi atau indikator atas suatu konsep. Adapun konsep dalam penelitian ini mengenai sikap terhadap pictorial health warning dan intensi merokok. Berikut merupakan instrumen dari masing- masing variabel dalam penelitian ini. Agnia Aminuddin Kosnadi, 2015 SIKAP TERHAD AP PICTORIAL HEALTH WARNING D AN INTENSI MEROKOK SISWA SMP D I KOTA BAND UNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1. Instrumen Penelitian Sikap terhadap Pictorial health warning

Dokumen yang terkait

PENGARUH POSTER BERBASIS PICTORIAL HEALTH WARNING TERHADAP PERILAKU BERHENTI MEROKOK REMAJA DUSUN TLOGO, TAMANTIRTO, KASIHAN, BANTUL

4 18 129

PENGARUH TERPAAN IKLAN TELEVISI PICTORIAL WARNING ROKOK PADA KEMASAN ROKOK TERHADAP SIKAP UNTUK BERHENTI PENGARUH TERPAAN IKLAN TELEVISI PICTORIAL WARNING ROKOK PADA KEMASAN ROKOK TERHADAP SIKAP UNTUK BERHENTI MEROKOK PADA PEROKOK DEWASA DI KOTA YOGYAKAR

0 6 115

PENDAHULUAN PENGARUH TERPAAN IKLAN TELEVISI PICTORIAL WARNING ROKOK PADA KEMASAN ROKOK TERHADAP SIKAP UNTUK BERHENTI MEROKOK PADA PEROKOK DEWASA DI KOTA YOGYAKARTA.

2 21 37

PENUTUP PENGARUH TERPAAN IKLAN TELEVISI PICTORIAL WARNING ROKOK PADA KEMASAN ROKOK TERHADAP SIKAP UNTUK BERHENTI MEROKOK PADA PEROKOK DEWASA DI KOTA YOGYAKARTA.

0 2 25

Hubungan antara Sikap, Norma Subjektif, dan Perceived Behavioral Control dengan Intensi Merokok pada Siswa SMP di Kota Bandung.

3 12 43

Hubungan antara Sikap, Norma Subjektif, dan Perceived Behavioral Control dengan Intensi Merokok pada Siswa SMP di Kota Bandung - repository UPI S PSI 1000883 Title

0 0 4

SIKAP TERHADAP PICTORIAL HEALTH WARNING DAN INTENSI MEROKOK SISWA SMP DI KOTA BANDUNG - repository UPI S PSI 1000621 Title

0 0 4

Kata kunci: Iklan, Rokok, Pictorial Health Warning (PHW)

0 0 10

PERSEPSI TERHADAP PICTORIAL HEALTH WARNING IKLAN LUAR RUANG PRODUK ROKOK

0 0 12

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI REMAJA PEROKOK TERHADAP PICTORIAL HEALTH WARNING DENGAN INTENSI BERHENTI MEROKOK DI SMK TRI GUNA BHAKTI SURABAYA Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 12