Jadwal Kegiatan Jadwal Kegiatan

8 bambu. Selain itu, Bapak I Dewa Putu Sutarjana tidak mampu membiayai sekolah. menulis dan berhitung serta memberikan buku pelajaran dan alat tulis untuk pendidikan mereka yang lebih tinggi. 3. Kesehatan PHBS keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana yang masih kurang. Memberikan penyuluhan dan informasi tentang pentingnya tentang PHBS di dalam kehidupan sehari-hari Cara mencuci tangan yang benar, sanitasi yang baik, menjaga kebersihan lingkungan serta memberikan saran untuk mengisi ventilasi udara

3.2 Jadwal Kegiatan Jadwal Kegiatan

No. HariTanggal Waktu Durasi Program 1. Jumat, 29072016 13.00- 17.00 4 jam Perkenalan dan menanyakan permasalahan yang dimiliki oleh Bapak I Dewa Putu Sutarjana 2. Minggu, 31072016 09.00- 17.00 8 jam Berbincang – bincang mengenai kehidupan sehari-hari keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana dan membantu mengayam bambu dengan Ibu I Dewa Ayu Kartini. 3. Senin, 01082016 13.00- 18.00 5 jam Membersihkan disekitar dan di dalam rumah Bapak I Dewa Putu Sutarjana yang rawan menjadi sarang nyamuk dan sarang laba-laba. 4. Kamis 04082016 11.00- 13.00 2 jam Berbincang-bincang bersama keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana dan tetangga sekitar mengenai kehidupan Bapak I Dewa Putu Sutarjana sehari-hari. 5. Jumat 05082016 11.00- 17.00 6 jam Membantu Ibu I Dewa Ayu Kartini menganyam bakul bambu serta mengajari 9 anak-anak Bapak I Dewa Putu Sutarjana untuk membaca, menulis dan berhitung 6. Sabtu, 06082016 09.00- 17.00 8 jam Memberikan penyuluhan dan informasi tentang pentingnya tentang PHBS di dalam kehidupan sehari-hari Cara mencuci tangan yang benar, sanitasi yang baik, serta menjaga kebersihan lingkungan dan membantu kegiatan sehari-hari keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana 7. Minggu 07082016 11.00- 17.00 6 jam Berbincang-bincang dengan keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana dan membantu menganyam bakul bambu serta membantu anak Bapak I Dewa Putu Sutarjana yaitu I Dewa Gede Edi Arjana mengerjakan tugas sekolah 8. Rabu, 10082016 13.00- 16.00 3 jam Membantu keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana membantu menganyam bakul bambu dan memberikan motivasi untuk memiliki usaha sampingan yang dapat meningkatkan perekonomian dan memotivasi agar berinovasi dalam anyaman bambu. 9. Kamis, 11082016 12.00- 18.00 6 jam Berbincang – bincang mengenai kehidupan sehari-hari Bapak I Dewa Putu Sutarjana dan membantu menganyam bakul bambu dan membantu membuat tugas sekolah I Dewa Gede Edi Arjana 10. Jumat, 12082016 11.00- 17.00 6 jam Membantu menganyam bakul bambu serta memberikan motivasi untuk bekerja lebih giat. Dan memberikan motivasi agar memiliki usaha sampingan yang dapat menunjang kehidupan sehari-hari keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana. 10 11. 6 jam Membantu bersih-bersih di rumah Bapak I Dewa Putu Sutarjana dan membantu mengumpulkam kayu bakar untuk dipakai memasak sehari-hari. Sabtu, 13082016 10.00- 16.00 12. Selasa, 16082016 12.00- 18.00 6 jam Membantu keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana Mejejaitan untuk Rerainan. Selanjutnya membantu menganyam bakul bambu sambil berbincang-bincang mengenai keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana. 13. Senin, 22082016 13.00- 18.00 5 jam Membantu keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana membuat anyaman bakul bambu yang telah dipesan 14. Selasa 23082016 12.00- 18.00 6 jam Membantu keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana membuat anyaman bakul bambu yang telah dipesan 15. Rabu 24082016 10.00- 15.00 6 jam Membantu mengayam bakul bambu dan mengajari anak-anak Bapak I Dewa Putu Sutarjana untuk membaca, menulis dan berhitung. 16. Kamis 25082016 10.00- 16.00 7 jam Memberikan buku pelajaran dan alat tulis serta baju untuk anak-anak Bapak I Dewa Putu Sutarjana sehingga dapat bermanfaat bagi anaknya dan dapat memotivasinya untuk belajar. Selain itu, memberikan sepasang hewan ternak ayam kepada keluarga Bapak I Dewa Putu Sutarjana yang dapat berguna dikemudian hari jika bertelur dan mempunyai anak dapat dijual maupun dikonsumsi sendiri. 11 BAB IV PELAKSANAAN, HASIL DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA

4.1 Pelaksanaan Kegiatan Pendampingan keluarga