PHP dan HTML MySQL Macromedia Dreameweaver Cascading Style Sheets CSS

commit to user 7

2.3 Basis Data

Basis Data adalah kumpulan data, umumnya mendeskripsikan aktivitas satu organisasi yang berhubungan atau lebih. Gehrke dan Ramakrishnan, 2003 .

2.4 Kerelasian Antar Tabel

Kerelasian menyatakan hubungan antar relasi dalam basis data. Kerelasian antar relasi ditulis oleh foreign key atau relasi-relasi bertipe transaksi yang digunakan dalam basis data. Jenis-jenis antar relasi meliputi : a. Kerelasian satu ke satu one to one relationship Kerelasian satu ke satu terjadi jika setiap nilai pada suatu relasi hanya mengimplementasikan sebuah nilai pada relasi lain yang direlasikan secara logika. b. Kerelasian satu ke banyak one to many relationship Kerelasian satu ke banyak terjadi jika setiap nilai pada suatu relasi mengimplementasikan banyak nilai pada relasi lain yang direlasikan secara logika. c. Kerelasian banyak ke satu many to one relationship Kerelasian banyak kesatu terjadi jika banyak nilai pada suatu relasi mengimplementasikan satu nilai pada relasi yang lain yang direlasikan secara logika. d. Kerelasian banyak ke banyak many to many relationship Kerelasian banyak ke banyak terjadi jika banyak nilai pada suatu relasi mengimplementasikan banyak nilai pada relasi lain yang direlasikan secara logika Sutanta, 2004.

2.5 PHP dan HTML

Hypertext Preprocessor atau PHP adalah sebuah bahasa pemrograaman yang perintahnya dilaksanakan pada server dan kemudian hasilnya ditampilkan pada komputer klien. HTML adalah bahasa sederhana yang digunakan untuk mendeskripsikan dokumen. Ini disebut juga markup language karena HTML commit to user 8 bekerja dengan menambah teks regular dengan tanda yang memiliki arti khusus untuk web browser Gehrke dan Ramakrishnan, 2003.

2.6 MySQL

Database server adalah sebuah program yang bertugas melayani permintaan query database dari client. MySQL adalah database server relational yang gratis dibawah lisensi GNU General Public License. Utdirartatmo, 2002

2.7 Macromedia Dreameweaver

Macromedia Dreameweaver merupakan sebuah HTML editor profesional untuk mendesain secara visual dan mengelola situs web maupun halaman 8 web.perangkat lunak ini digunakan sebagai editor script dalam pembuatan website dengan menggunakan bahasa pemrograman web yaitu PHP dan HTML. Kristanto, 2006.

2.8 Cascading Style Sheets CSS

Cascading Style Sheet CSS merupakan salah satu bahasa pemrograman web untuk mengendalikan beberapa komponen dalam sebuah web sehingga akan lebih terstruktur dan seragam. Sama halnya styles dalam aplikasi pengolahan kata seperti Microsoft Word yang dapat mengatur beberapa style, misalnya heading, subbab, bodytext, footer, images, dan style lainnya untuk dapat digunakan bersama-sama dalam beberapa berkas file. Pada umumnya CSS dipakai untuk memformat tampilan halaman web yang dibuat dengan bahasa HTML dan XHTML. CSS dapat mengendalikan ukuran gambar, warna bagian tubuh pada teks, warna tabel, ukuran border, warna border, warna hyperlink, warna mouse over, spasi antar paragraf, spasi antar teks, margin kiri, kanan, atas, bawah, dan parameter lainnya. CSS adalah bahasa style sheet yang digunakan untuk mengatur tampilan dokumen. Dengan adanya CSS memungkinkan kita untuk menampilkan commit to user 9 halaman yang sama dengan format yang berbeda. sumber : http:id.wikipedia.orgwikiCascading_Style_Sheets

2.9 Kode Batang Barcode