Identifikasi Masalah Sintesis dan Karakterisasi Material Graphene Oxide Berbahan Dasar Limbah Karbon Baterai ZnC Menggunakan Kombinasi Metode Liquid-Phase Exfoliation dan Radiasi Sinar-X dengan Variasi Waktu Radiasi Berdasarkan Uji UV-Vis Spektrofotometer

6 2. Bagaimana pengaruh variasi waktu radiasi terhadap karakterisik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X tanpa dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis? 3. Bagaimana perbandingan karakteristik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X yang dibantu oleh detergen dengan yang tanpa dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV- Vis?

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah, tujuan penelitian ini adalah 1. Mengetahui pengaruh variasi waktu radiasi terhadap karakterisik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X dengan dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis. 2. Mengetahui pengaruh variasi waktu radiasi terhadap karakterisik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X tanpa dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis. 3. Membandingkan karakteristik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X yang dibantu oleh detergen dengan yang tanpa dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis. 7

F. Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah 1. Bagi mahasiswa a. Mendapatkan informasi tentang pengaruh variasi waktu radiasi terhadap karakterisik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X dengan dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis. b. Mendapatkan informasi tentang pengaruh variasi waktu radiasi terhadap karakterisik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X tanpa dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis. c. Mendapatkan informasi tentang perbandingan karakteristik material GO hasil sintesis menggunakan kombinasi metode LE dan radiasi sinar-X yang dibantu oleh detergen dengan yang tanpa dibantu oleh detergen berdasarkan uji UV-Vis. d. Sebagai referensi penelitian selanjutnya tentang material GO. 2. Bagi Universitas Sebagai referensi atau pengenalan penelitian yang kemudian dapat dilakukan lebih lanjut.