2 dan 2 Tetrahedral terdistorsi BeCl 2 pasangan elektron bebas TUJUAN TEORI

LAMPIRAN 4: RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN Standar Kompetensi Kompetensi dasar Indikator Pembelajaran Butir Soal Skor Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat- sifat periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa Menjelaskan teori jumlah pasangan elektron di sekitar inti atom dan teori hibridisasi untuk meramalkan bentuk molekul Menuliskan konfigurasi elektron suatu unsur Menggambarkan struktur Lewis suatu molekul atau senyawa Meramalkan bentuk molekul suatu senyawa berdasarkan teori VSEPR Bentuk molekul NH 3 7 N dan 1 H adalah ... A. Segitiga datar B. Bentuk V C. Tetrahedral D. Segitiga piramida E. Segitiga bipiramida Jumlah PEI dan PEB molekul H 2 O 1 H dan 8 O adalah ... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 1

D. 2 dan 2

E. 2 dan 3 Jika nomor atom S = 16 dan nomor atom F = 9, maka bentuk molekul SF 4 adalah ... A. Segitiga datar 10 10 10 B. Bentuk V C. Tetrahedral

D. Tetrahedral terdistorsi

E. Linear Molekul di bawah ini yang memiliki sudut ikatan terbesar adalah ... A. H 2 O B. NH 3 C. BF 3

D. BeCl

2 E. IF 3 Sudut ikatan molekul H 2 O adalah 104,5 o , padahal pasangan-pasangan elektronnya menempati posisi ruang tetrahedral, hal ini disebabkan oleh adanya ...

A. 2 pasangan elektron bebas

B. 2 pasangan elektron ikatan C. Pasangan elektron yang jauh dari atom pusat D. Ikatan hidrogen 10 10 E. Dipol tetap Suatu molekul mempunyai 5 pasangan elektron di sekitar atom pusat, dua diantaranya merupakan pasangan elektron bebas. Bentuk molekul tersebut yang paling mungkin adalah ... A. Segitiga datar B. Tetrahedral C. Segitiga piramida D. Bentuk V E. Bentuk T 10 Nilai = or ota 6 � LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN No Nama Siswa Nilai 1 2 3 4 5 LAMPIRAN 5: RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN No Nama Siswa Aspek Skor Total Nilai Presentasi Meramalkan bentuk molekul menggunakan plastisin 1 2 3 4 5 Keterangan skor: 1 – 3 = kurang 4 – 6 = cukup 7 – 9 = baik 10 – 12 = sangat baik Nilai = or ota � LAMPIRAN 6: LEMBAR KERJA SISWA BENTUK MOLEKUL

A. TUJUAN

1. Siswa dapat meramalkan bentuk molekul suatu senyawa berdasarkan teori VSEPR menggunakan peragaan plastisin 2. Siswa dapat menggambarkan bentuk molekul suatu senyawa berdasarkan teori VSEPR

B. TEORI

Teori VSEPR Teori VSEPR Valence Shell Electron Pair Repulsion adalah tolakan pasangan elektron pada kulit valensikulit terluar. Prinsip utama teori ini adalah bahwa pasangan elektron valensi di sekitar atom akan saling tolak menolak sampai gaya tolaknya minimal, sehingga susunan pasangan elektron tersebut akan mengadopsi susunan yang meminimalisasi gaya tolak menolak. Gaya tolak PEB lebih besar daripada gaya tolak PEI. - Pasangan elektron ikatan PEI adalah pasangan elektron yang digunakan untuk berikatan - Pasangan elektron bebas PEB adalah pasangan elektron yang tidak digunakan untuk berikatan.

C. ALAT DAN BAHAN