LKP : Rancang Bangun Aplikasi Order Iklan Pada PT. Jawa Pos Koran Surabaya.

(1)

RANCANG BANGUN APLIKASI ORDER IKLAN

PADA PT. JAWA POS KORAN SURABAYA

KERJA PRAKTIK

Program Studi S1 Sistem Informasi

Oleh:

M. ADAM TRIAMUKTI 11410100035

FAKULTAS TEKNOLOGI DAN INFORMATIKA

INSTITUT BISNIS DAN INFORMATIKA STIKOM SURABAYA 2014


(2)

ix

1.

ABSTRAKSI ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR GAMBAR ... xi

DAFTAR TABEL ... xiii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1. Latar belakang ... 1

1.2. Perumusan Masalah ... 2

1.3. Batasan Masalah ... 2

1.4. Tujuan ... 3

1.5. Sistematika Penulisan ... 3

BAB II GAMBARAN UMUM INSTANSI ... 5

2.1. Sejarah Berdirinya PT. Jawa Pos Koran... 5

2.2. Visi dan Misi PT. Jawa Pos Koran ... 6

2.3. Struktur Organisasi PT. Jawa Pos Koran ... 6

2.4. Kegiatan Perusahaan ... 7

BAB III LANDASAN TEORI ... 10

3.1. Konsep Dasar Sistem ... 10

3.2. Konsep Dasar Informasi ... 10

3.3. Konsep Dasar Sistem Informasi ... 10

3.4. Konsep Basis Data ... 10

3.5. Definisi Iklan ... 11

3.6. Definisi Pemesanan ... 11

3.7. Definisi Website ... 11

3.8. Aliran Data ... 12

3.9. System Flow ... 13

3.10. PHP ... 14

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTIK ... 15

4.1. Analisis Sistem ... 15

4.2. Perancangan Sistem ... 16

4.2.1. System Flow ... 16

4.2.2. Data Flow Diagram ... 24

4.2.3. Perancangan Database ... 32

4.2.4. Struktur Basis Data & Tabel ... 34

4.2.5. Desain Input & Output ... 40

4.3. Implementasi dan Evaluasi ... 50

4.3.1. Teknologi ... 51


(3)

x

BAB V PENUTUP ... 64

5.1. Kesimpulan ... 64

5.2. Saran ... 64

DAFTAR PUSTAKA ... 65

LAMPIRAN ... 66

Lampiran 1 Biodata Penulis ... 66

Lampiran 2 Surat Balasan Perusahaan ... 67

Lampiran 3 Kartu Bimbingan ... 68

Lampiran 4 Acuan Kerja ... 70

Lampiran 5 Log Harian Kerja Praktek ... 72

Lampiran 6 Kehadiran Kerja Praktek ... 74


(4)

1

1.

PENDAHULUAN

1.1. Latar belakang

Iklan pada era sekarang merupakan salah satu elemen penting yang mempengaruhi suksesnya suatu perusahaan. Karena dengan adanya iklan, suatu perusahaan dapat memperkenalkan produknya kepada masyarakat. Apalagi bagi perusahaan yang baru memulai bisnisnya, maka perusahaan tersebut akan membutuhkan media promosi yang cepat untuk mensosialisasikan produk mereka. Selain itu iklan juga menjadi salah satu senjata pamungkas perusahaan untuk menyampaikan informasi mengenai kualitas produk mereka. Tak heran jika iklan yang sering kita temui di media cetak, media online maupun di televisi berbeda-beda cara penyampaiannya.

Namun, iklan harus disampaikan dengan cara yang benar agar informasi yang diberikan dapat dipahami oleh masyarakat. Iklan yang baik antara lain tujuan iklan harus jelas, iklan diarahkan ke sasaran yang tepat, penggunaan media yang tepat, pesan dikemas dengan unik dan kreatif dan yang terakhir adalah anggaran serta estimasi hasil. Perusahaan yang sudah settle atau sudah maju pasti memiliki anggaran yang cukup untuk keperluan promosi(iklan) produk mereka. Lain halnya dengan perusahaan yang baru berdiri. Anggaran yang ada belum tentu cukup untuk keperluan promosi(iklan) produk, karena masih memiliki fokus pada bagian yang berbeda.


(5)

2

Harapannya dengan sistem baru yang akan diimplementasikan ini akan dapat membantu Jawa Pos untuk menyediakan layanan pemesanan(order) iklan berbasis web pada pelanggan yang dapat berupa perusahaan dan perseorangan.

1.2. Perumusan Masalah

Masalah dari pembuatan sistem ini :

1. Bagaimana membuat aplikasi tentang mempercepat proses dalam melakukan pemesanan iklan.

2. Bagaimana membuat aplikasi yang menyediakan informasi mengenai detil-detil iklan yang dapat diakses kapanpun dan dimanapun.

3. Bagaimana menyediakan histori pemesanan iklan.

1.3. Batasan Masalah

Berdasarkan perumusan masalah di atas maka pembatasan masalah dalam Rancang Bangun Aplikasi Order Iklan pada PT. Jawa Pos Koran dibatasi pada hal-hal sebagai berikut :

1. Aplikasi yang dibangun hanya dapat dipakai oleh user/pengguna yang telah didaftarkan oleh administrator sistem.

2. Aplikasi ini meliputi proses pendaftaran user, pemesanan(order) iklan, pengelolaan user.

3. Aplikasi yang dibuat berbasis web.


(6)

1.4. Tujuan

Tujuan dari pembuatan sistem ini :

1. Membuat aplikasi tentang mempercepat proses dalam melakukan pemesanan iklan.

2. Membuat aplikasi yang menyediakan informasi mengenai detil-detil iklan yang dapat diakses kapanpun dan dimanapun.

3. Menyediakan histori pemesanan iklan.

1.5. Sistematika Penulisan

Penulisan laporan ini secara sistematis dapat dibagi menjadi 5 bab, yaitu : BAB I : PENDAHULUAN

Berisi latar belakang masalah yang ada, perumusan masalah berdasarkan tujuan, batasan masalah yang akan dibahas, tujuan dari pembuatan aplikasi, kontribusi serta sistematika penulisan.

BAB II : GAMBARAN UMUM INSTANSI

Berisi kilas sejarah instansi, visi dan misi, departemen yang ada, yang berada pada tempat kerja praktik

BAB III : LANDASAN TEORI

Berisi teori-teori pendukung yang digunakan dalam pembuatan aplikasi. BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTIK

Berisi uraian tentang tugas-tugas yang dikerjakan pada saat kerja praktik, yaitu dari metodologi penelitian, analisa sistem, pembahasan masalah berupa

system flow, data flow diagram, entity relationship diagram, struktur tabel, dan implementasi sistem berupa capture dari setiap tampilan program.


(7)

4

BAB V: PENUTUP


(8)

BAB II

2.

GAMBARAN UMUM INSTANSI

2.1. Sejarah Berdirinya PT. Jawa Pos Koran

Usaha swasta di bidang media komunikasi massa berbentuk PT yang didirikan oleh The Chung Sen (Suseno Tejo) dan terbit mulai 1 Juli 1949. Pertama kali berkantor di Jl. Kembang Jepun dengan oplah 6000 eksemplar perhari. Mulai 1982 beralih manajemen, diambil oleh PT. Grafiti Pers (Majalah/Koran Tempo) yang dipimpin Dahlan Iskan dan berkembang hingga sekarang.

Dicetak di atas 360.000 eksemplar setiap hari, Jawa Pos kini menduduki peringkat ke-dua dalam urutan sepuluh koran besar di Indonesia. Basis pemasaran terkuat berada di Jawa Timur, menyusul mengembang di Kalimantan, Sulawesi, NTB, NTT hingga Irian Jaya. Dengan orientasi segmentasi menengah-atas, untuk meningkatkan kualitas layanan pembaca Jawa Pos melakukan cetak jarak jauh dengan sistem cetak jarak jauh (SCJJ) di Bali, Banyuwangi, Nganjuk, Solo, Jakarta, Balikpapan, Banjarmasin dan dipersiapan di beberapa kota lain di Indonesia.

Sejak 9 September 1998 Jawa Pos tampil dengan format baru, yakni Broadsheet Muda dengan lebar tujuh kolom (dulu 9 kolom) seperti koran di luar

negeri. Jawa Pos kini juga tampil dengan berbagai koran “Radar” di berbagai

daerah (Contents lokal). Ini merupakan terobosan untuk menguatkan image sebagai pelopor. Bagi pembaca di luar negeri lainnya, dapat mengikuti berita- berita Jawa Pos lewat fasilitas internet. (JP Net : http:/www.jawapos.co.id)


(9)

6 Memiliki seratus wartawan lebih yang ditempatkan di berbagai kota penting di dalam dan luar negeri. Jawa Pos pernah menempatkan di Frankfurt, London, Roma, Hongkong, Washington, Sao Paulo dan Bulgaria. Karena pertimbangan efisiensi, kini penempatan wartawan di luar negeri sangat dipertimbangkan, terutama jika ada acara-acara khusus kalau perlu.

2.2. Visi dan Misi PT. Jawa Pos Koran

Menjadikan perusahaan media yang berkembang kokoh dan membawa manfaat agar Indonesia tidak hanya maju di Ibukotanya, dengan menyelenggarakan pers yag bebas dan bertanggung jawab di seluruh Indonesia.

2.3. Struktur Organisasi PT. Jawa Pos Koran

Pemegang

Direktur Utama

Dir. Produksi Dir. Pemasaran Dir. Keuangan

Redaksi Administrasi Percetakan


(10)

7 2.4. Kegiatan Perusahaan

Kegiatan utama dari PT. Jawa Pos Koran adalah memproduksi surat kabar dengan detil proses sebagai berikut :

1. Pencarian Topik Berita

Tidak semua berita merupakan berita yang di rencanakan, karena ada berita yang didapat dari kejadian langsung dan tidak direncanakan. Namun bisa juga topik berita merupakan hasil perencanaan di rapat Redaksi pagi hari (jam 10.00-12.00). Hasil rapat kemudian di

distribusikan ke wartawan masing-masing tempat kerja lewat telepon , demikian juga penugasan kepada perwakilan-perwakilan di Jakarta atau tempat lain.

Sore hari (18.00-19.00) dilakukan listing berita, dimana berita yang didapat dibuat daftarnya dan dilihat sampai seberapa bagus dan akan ditempatkan di halaman mana.

2. Editing Berita

Setelah berita didapat dari wartawan-wartawan maka kemudian dikirim ke redakturnya masing-masing, redaktur kemudian mengetes apakah berita tersebut mempunyai nilai tinggi hingga disebut sebagai berita.

Redaktur memeriksa, apakah berita mempertimbangkan keamanan dan tidak menimbulkan gejolak di masyarakat. Redaktur mempertimbangkan juga apakah berita tersebut merugikan seseorang ditulis secara seimbang (cover both side) atau belum. Apakah berita sudah cukup lengkap datanya, kalau tidak akan diberikan informasi


(11)

8 tambahan. Redaktur juga akan memotong tulisan wartawan yang keluar dari konteksnya. Redaktur mengedit tulisan wartawan agar benar logikanya maupun bahasanya agar tidak menimbulkan penafsiran ganda bagi pembaca.

3. Pemuatan Berita

Tergantung kualitas beritanya, karena berita yang masuk di Jawa Pos banyak sekali. Oleh karenanya berita yang ada tidak semuanya dimuat, sehingga banyak berita yang tidak terpakai. Seleksi menjadi semakin ketat bila jumlah iklan yang akan dimuat menjadi semakin banyak. Berita-berita yang lolos dalam seleksi kemudian di lay-out menjadi halaman-halaman koran oleh lay-out man. Lay-out man mempertimbangkan bagaimana halaman menjadi terlihat bagus, di Jawa Pos halaman harus seimbang foto-foto/gambanya. Tidak boleh terlalu kosong dari foto, namun juga tidak boleh terlalu banyak foto- foto/gambarnya. Bagian grafis lah yang merancang model-model halaman di Jawa Pos.

4. Proses Pencetakan

Jika Tata Muka sudah selesai, maka hasilnya kemudian di cetak dalam bentuk film sebesar halaman koran. Film ini kemudian diserahkan bagian percetakan untuk kemudian dibuat hal yang sama tapi dalam bentuk plat aluminium, dan plat ini akan dilekatkan di mesin cetak untuk mencetak kertas korannya.

Pencetakan dilakukan menggunakan mesin cetak dengan sistem web, sistem ini mencetak koran dari bahan kertas yang masih


(12)

9 gulungan/gelondongan. Dr mesin ini kemudian akan dicetak sejumlah koran yang telah di pesan oleh bagian Sirkulasi.

5. Pendistribusian

Koran yang sudah dicetak sebanyak yang dipesan bagian Sirkulasi/Pemasaran itu kemudian diserahkan ke bagian Sirkulasi dalam bentuk kemasan per 150/200 eksemplar. Kemudian akan diberi label & nota kirim sesuai pesanan dan dikirim ke Agen, pengecer lewat Darat. Para Agen dan pengecer itulah yang kemudian akan membagikan sampai pada pelanggan.

Agar pembaca di luar kota bisa menerima koran di pagi hari pada waktu yang bersamaan dengan di dalam kota, maka Jawa Pos menerapkan Sistem Cetak Jarak Jauh (SCJJ/Remote Printing).

SCJJ ini berupa pengiriman file-file jadi yang sudah dibuat oleh lay-out man ke daerah-daerah yang sudah terhubung jaringannya dengan Jawa Pos Surabaya. Kemudian file-file tersebut sama seperti di Jawa Pos Surabaya, akan di pindah dalam bentuk alumunium, kemudian dicetak.

Dengan sistem ini maka selisih waktu yang terbuang di jalan (darat/udara) akan berkurang, sehingga konsumen setempat akan menerima koran di pagi hari pada waktu yang bersamaan dengan orang di Surabaya.


(13)

BAB III

3.

LANDASAN TEORI

3.1. Konsep Dasar Sistem

Sistem adalah serangkaian sub sistem yang saling terkait dan tergantung satu sama lainnya, bekerja bersama-sama untuk mencapai tujuan dan sasaran yang sudah di tetapkan sebelumnya. (Kendall, 2010)

3.2. Konsep Dasar Informasi

Informasi adalah data yang telah diolah menjadi sebuah bentuk yang berarti bagi penerimanya dan bermanfaat dalam mengambil keputusan saat ini atau di masa mendatang. (Davis, 2002)

3.3. Konsep Dasar Sistem Informasi

Sistem Informasi : Suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang di perlukan. Informasi merupakan hal yang penting bagi manajemen di dalam pengambilan keputusan. (Jogiyanto, 2005)

3.4. Konsep Basis Data

Basis data merupakan sekumpulan data yang saling berhubungan. Sedangkan data sendiri merupakan kumpulan fakta yang disimpan dan memiliki arti yang implisit. Pembuatan & perawatan basis data dapat dilakukan secara


(14)

11 manual atau oleh komputer/mesin. Perawatan/pemeliharaan basis data diperlukan agar dapat menjaga performa basis data tetap baik. (Elmasri & Navathe, 2010)

3.5. Definisi Iklan

Iklan didefinisikan sebagai bentuk penyajian dan promosi ide, dalam mensosialisasikan barang atau jasa secara nonpersonal oleh suatu sponsor tertentu yang memerlukan pembayaran kepada khalayak umum. (Kotler & Armstrong, 2013)

3.6. Definisi Pemesanan

Pesan yang dimaksud dalam proses komunikasi adalah sesuatu yang disampaikan pengirim kepada penerima. Pesan dapat disampaikan dengan cara tatap muka atau media komunikasi. Isinya bisa berupa ilmu pengetahuan, hiburan, informasi, nasihat atau propaganda. Pesan pada dasarnya bersifat abstrak. Untuk membuatnya konkret agar dapat dikirim dan diterima oleh komunikan, manusia dengan akal budinya menciptakan sejumlah lambang komunikasi berupa suara, mimik, gerak-gerik, bahas lisan, dan bahasa tulisan. (Cangara, 2005)

Sedangkan pemesanan sendiri berasal dari kata “to reserve” yang berarti mempersiapkan atau menyediakan tempat sebelumnya. Sehingga bisa dikatakan pemesanan adalah suatu aktivitas menyampaikan pesan dari seseorang untuk mempersiapkan atau menyediakan sesuatu. (Collins English Dictionary, 2003)

3.7. Definisi Website

Website adalah halaman informasi yang disediakan melalui jalur internet sehingga bisa diakses di seluruh dunia selama terkoneksi dengan jaringan internet.


(15)

12 Website merupakan komponen atau kumpulan komponen yang terdiri dari teks, gambar, suara animasi sehingga lebih merupakan media informasi yang menarik untuk dikunjungi. (Darma, Jarot, & Shenia, 2009)

3.8. Aliran Data

Aliran data atau DFD (Data Flow Diagram) adalah gambaran / penjelasan mengenai masukan-proses-keluaran dari suatu sistem/perangkat lunak. Yaitu, objek-objek data mengalir ke dalam perangkat lunak, kemudian objek- objek data itu akan ditransformasi oleh elemen-elemen pemrosesan, dan objek- objek data hasilnya akan mengalir keluar dari sistem/perangkat lunak. (Roger S. Pressman, 2010)

Simbol-simbol yang ada pada DFD antara lain : Tabel 3.1 Daftar Simbol DFD

No Nama Simbol Keterangan

digunakan untuk menggambar-

External

1 kan asal atau tujuan data.

Entity

digunakan untuk menggambar-

2 Data Flow

kan aliran data yang berjalan. digunakan untuk proses peng-

3 Process olahan atau transformasi data.

digunakan untuk menggambar-

4 Data Sorage kan data flow yang sudah


(16)

13 3.9. System Flow

System flow merupakan bagan yang memiliki arus pekerjaan secara

menyeluruh dari suatu sistem yang menjelaskan urutan prosedur-prosedur yang terdapat di dalam sistem. (Said, 2011)

Tabel 3.2 Daftar Simbol System Flow

No Nama Simbol

Off-line connector

1

2 Connector

3 Process

4 Maual operation

5 Decision

Keying operation

6

Keterangan

Digunakan untuk keluar/masuk prosedur atau proses dalam lembar/halama yang lain. Digunakan untuk keluar/masuk prosedur atau proses dalam lembar/halama yang sama.

Digunakan untuk menunjuk- kan pengolahan yang dilaku- kan oleh komputer.

Digunakan untuk menunjuk- kan pengolahan yang tidak dilakukan oleh komputer.

Digunakan untuk menunjuk- kan kondisi yang akan meng- hasilkan beberapa kemungkin- an jawaban.

Digunakan untuk menunjuk- kan operasi dengan mengguna- kan mesin yang menggunakan


(17)

14

No Nama Simbol Keterangan

Digunakan untuk menunjuk-

Disk and on-line

7 kan input berasal dari disk atau

storage

output disimpan dalam disk.

Digunakan untuk menunjuk- kan peralatan output yang di-

8 Display

gunakan layar, plotter, printer, dan sebagainya.

Digunakan untuk menunjukkan

input berasal dari

9 Document

dokumen bentuk kertas atau

output dicetak dalam kertas.

3.10.PHP

PHP adalah sebuah bahasa pemrograman server-side yang didesain sedemikian rupa untuk pengembangan Web yang disisipkan pada dokumen HTML. Penggunaan PHP memungkinkan Web dapat dibuat dinamis sehingga maintenance situs Web tersebut menjadi lebih mudah dan efisien. (Welling & Thomson, 2009)


(18)

15

4.

DESKRIPSI KERJA PRAKTIK

4.1. Analisis Sistem

Salah satu tantangan bisnis masa kini yang dihadapi oleh beberapa perusahaan baik di bidang apapun adalah kecepatan dalam melayani keinginan pelanggan dan menyesuaikan dengan kebutuhannya. Dalam permasalahan kali ini diharapkan sistem yang akan dirancang dapat membantu PT. Jawa Pos Koran dalam mempercepat dan menyesuaikan pelayanan terhadap pelanggannya khususnya pada divisi redaksi pada bagian iklan.

Data yang terkait dengan aktivitas bisnis bagian iklan antara lain adalah data-data mengenai media yang akan menerbitkan, jenis iklan , kategori iklan dan paket yang diberikan. Di dalam data paket terdapat beberapa ketentuan antara lain area edar atau jangkauan penyebaran iklan yang diterbitkan pada surat kabar, jumlah penayangan iklan, jumlah huruf yang digunakan dan biaya yang dikenakan.

Data-data tersebut di atas sangat perlu untuk diketahui oleh pelanggan perusahaan karena agar pelanggan dapat mengetahui informasi detil-detil iklan dengan akurat. Dalam hal ini, akan sangat merugikan jika pelanggan tidak mengetahui dengan tepat apa yang diinginkannya dari layanan iklan PT. Jawa Pos Koran ini.

Berikut ini adalah rancangan sistem yang menjadi landasan dan acuan dalam pembuatan aplikasi order iklan pada PT. Jawa Pos Koran dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan database MySQL.


(19)

16 4.2. Perancangan Sistem

Berdasarkan analisa sistem yang ada, maka akan dirancang suatu sistem yang sesuai dengan kebutuhan. Rancangan sistem yang dibuat berupa Data Flow Diagram (DFD) sebagai deskripsi alur dari sistem. DFD dibuat dengan menggunakan software PowerDesigner 6.

4.2.1. System Flow

System flow merupakan bagan yang memiliki arus pekerjaan secara menyeluruh dari suatu sistem yang menjelaskan urutan prosedur-prosedur yang terdapat di dalam sistem.


(20)

A. System Flow Mengelola Master Pengguna

Mengelola Master Pengguna

Admin IT Aplikasi

P

h

ase

Start

Data Pengguna, jenis pengguna

1 atau 2

Menyimpan Data Pengguna

Pengguna Validasi Data

Pengguna

Valid ?

Ya Tidak

Menampilkan Pesan Sukses Data

Pengguna Telah Tersimpan

End


(21)

18 B. System Flow Mengelola Master Detil Iklan (Media)

Mencatat Detil Iklan (Media)

Admin Bagian Aplikasi

P

h

ase

Start

Data Detil Media

Validasi Data

Detil Media Media

Valid ?

Menyimpan Data Detil

Media Ya Tidak

End


(22)

C. System Flow Mengelola Master Detil Iklan (Jenis Iklan)

Mencatat Detil Iklan (Jenis Iklan)

Admin Bagian Aplikasi

P

h

ase

Start

Data Detil Jenis Iklan

Validasi Data

Detil Jenis Iklan Iklan

Valid ?

Menyimpan Data Detil Jenis

Iklan Ya Tidak

End


(23)

20 D. System Flow Mengelola Master Detil Iklan (Kategori)

Mencatat Detil Iklan (Kategori)

Admin Bagian Aplikasi

P

h

ase

Start

Data Detil Kategori

Validasi Data

Detil Kategori Kategori

Valid ?

Menyimpan Data Detil

Kategori Ya Tidak

End


(24)

E. System Flow Mengelola Master Detil Iklan (Paket)

Mencatat Detil Iklan (Paket)

Admin Bagian Aplikasi

P

h

ase

Start

Data Detil Paket

Validasi Data

Detil Paket Paket

Valid ?

Menyimpan Data Detil Paket

Ya Tidak

End


(25)

22 F. System Flow Mencatat Pendaftaran Member Pemasang

Pendaftaran Member Pemasang

Operator Aplikasi

P

h

ase

Start

Data Pemasang, Data Pengguna, jenis pengguna

3 atau 4

Menyimpan Data Pemasang

& Peengguna

Pemasang Validasi Data

Pemasang & Pengguna

Valid ?

Ya Tidak

Menampilkan Pesan Sukses Data

Pemasang Telah Tersimpan

End

Pengguna


(26)

G. System Flow Mengelola Profil Member Pemasang

Mengelola Profil Member Pemasang

Aplikasi Member P h ase Start

Menu Edit Profil Halaman Profil Member Menampilkan Halaman Edit Profil Pemasang Halaman Edit Profil Member Data Member Ubahan Validasi Data Member Ubahan Valid ? Menyimpan Data Member Ubahan Ya Tidak Simpan End


(27)

24 4.2.2. Data Flow Diagram

Seperti yang dijelaskan pada sebelumnya DFD memiliki peran untuk menggambarkan arus aliran data dalam suatu sistem yang akan dikembangkan secara logika.

A. Context Diagram

Data Profil Member Data Login Staff Iklan

Data Login Pelanggan

Data Login Admin Data Order Iklan

Data Histori Order Iklan Data Waktu Muat

Data Detil Order Data Gambar

Data Notifikasi Pelanggan Data Pemasang

Data Pengguna

Data Notifikasi Staff Iklan

Data Notifikasi Admin IT Data Master Paket

Data Master Iklan Data Master Kategori

Data Master Pengguna Internal Data Master Media

0

Aplikasi Order Iklan PT Jawa Pos

+

Staff Iklan

Pelanggan

Admin IT

Gambar 4.8 Context Diagram Aplikasi Order Iklan

Context diagram pada sistem ini memiliki tiga external entity yang menunjang jalannya sistem yang dibuat, yaitu admin IT, Staff Iklan dan Pelanggan.


(28)

B. DFD Level 0

Data Ubah Status

Data Histori Order Iklan Data Update Member

Data Profil Member

[Data Profil M ember] Data Daftar Order

[Data Order Iklan]

[Data Notifikasi]

Data Insert Member

Data Urutan Order

Data Preview Gambar Data Insert Gambar

Data Tgl Muat Data Member

Data Insert Order Iklan

[Data His tori Order Iklan] [Data Waktu Muat] [Data Detil Order]

[Data Gambar] Data Insert Peng g una

[Data Pemasang ] [Data Peng guna]

[Data Notifikasi] Data Daftar Paket

Data Insert Paket Data Daftar Kategori

Data Insert Kateg ori Data Daftar Iklan

Data Insert Iklan Data Daftar Media

Data Insert Media

[Data Mas ter Paket] [Data Mas ter Iklan] [Data Mas ter Kateg ori] [Data Mas ter M edia] [Data Notifikasi] Data Daftar Peng guna

Data Insert Peng g una

[Data Mas ter Pengg una Internal]

Data Valid Log in Staff Iklan

Data Req uest Form Histori Data Tgl Order

Data Tgl Order Data Req uest M ember

Data Login Pelang g an Sudah Member Data Valid Log in Staff Iklan

Data Valid Log in Admin Data Peng g una

[Data Log in Pelang gan]

[Data Log in Staff Iklan] [Data Log in Admin]

Staff Iklan Admin IT Staff Iklan Staff Iklan Staff Iklan Admin IT Staff Iklan

Pelang g an

Pelang g an Pelang g an

Pelang g an

Pelang g an

Pelang g an

Pelang g an Staff Iklan

1

Meng ecek Hak Akses 1 Peng g una

2 Media

3 Iklan

4 Kateg ori

5 Paket

6 Gambar 7 Order

Iklan 8 Pemas ang

9 Daftar Order

10 Waktu Muat

Admin IT Pelang g an Staff Iklan

2

Meng elola Mas ter Peng g una

3 Meng elola Master Detil Iklan 4 Mencatat Pendaftaran Member 6 Mencatat Order Iklan 8 Melihat Histori Order Iklan 7 Meng elola Order Iklan 5 Meng elola Profil Member 1 Peng g una

7 Order Iklan

Pelang g an 8 Pemas ang


(29)

26 C. Dekomposisi Proses Mengecek Hak Akses

Gambar 4.10 DFD Level 1 Mengecek Hak Akses

D. Dekomposisi Proses Mengelola Master Pengguna


(30)

E. Dekomposisi Proses Mengelola Master Detil Iklan

[Data Daftar Paket] [Data Insert Paket] [Data Insert Kateg ori]

[Data Daftar Kategori] [Data Insert Iklan] [Data Daftar Iklan]

[Data Insert Media]

[Data Daftar Media]

ID Kateg ori ID Iklan

ID M edia

Notifikas i Simpan Paket Notifikas i Simpan Kateg ori

Notifikas i Simpan Iklan Notifikas i Simpan M edia

[Data Notifikas i]

[Data Mas ter Paket] [Data Mas ter Kategori]

[Data Mas ter Iklan] [Data Mas ter Media]

[Data Valid Log in Staff Iklan]

Staff Iklan

Staff Iklan Staff Iklan

Staff Iklan

Staff Iklan Meng ecek H ak Aks es

2 Media

2 Media

3 Iklan

3 Iklan

4 Kateg ori

4 Kateg ori

5 Paket 5 Paket 3.1 Meng elola Master Media + 3.2 Meng elola Master Iklan + 3.3 Meng elola Master Kateg ori +

3.4 Meng elola Master Paket

+


(31)

28 1. Dekomposisi Proses Mengelola Master Media

Notifikasi Simpan Media Data Valid Inputan

[ID Media]

[Notifikasi Simpan Media]

[Data Ins ert Media] [Data Daftar Media] [Data Mas ter Media]

[Data Valid Login Staff Iklan]

Mengecek Hak Akses

Staff Iklan

Data Notifikasi Mengelola Master Iklan

2 Media 2 Media 3.1.1 Validasi Input Data Media 3.1.2 Menyimpan Data Media 3.1.3 Menampilkan Notifikasi

Gambar 4.13 DFD Level 2 Mengelola Master Media 2. Dekomposisi Proses Mengelola Master Iklan

Notifikas i Simpan Iklan Data Valid Inputan

[ID Media]

[Data Insert Iklan] [Data Daftar Iklan]

[Notifikasi Simpan Iklan] [ID Iklan] [Data Mas ter Iklan] Staff Iklan

Data Notifikas i Meng elola Master Media

Meng elola Master Kategori

3 Iklan 3 Iklan 3.2.1 Validasi Input Data Iklan 3.2.2 Menyimpan Data Iklan 3.2.3 Menampilkan Notifikas i


(32)

3. Dekomposisi Proses Mengelola Master Kategori [ID Iklan]

Notifikasi Simpan Kategori Data Valid Inputan [Data Mas ter Kategori]

[ID Kategori]

[Notifikasi Simpan Kategori]

[Data Ins ert Kategori] [Data Daftar Kategori] Staff Iklan

Data Notifikasi Mengelola Master Iklan

Mengelola Master Paket

4 Kategori 4 Kategori 3.3.1 Validasi Data Input Kategori 3.3.2 Menyimpan Data Kategori 3.3.3 Menampilkan Notifikasi

Gambar 4.15 DFD Level 2 Mengelola Master Kategori

4. Dekomposisi Proses Mengelola Master Paket

[Notifikasi Simpan Paket]

[Data Ins ert Paket] [Data Daftar Paket] [ID Kategori]

Notifikasi Simpan Paket Data Valid Inputan [Data Mas ter Paket]

Staff Iklan

Data Notifikasi Mengelola Master Kategori

5 Paket 5 Paket 3.4.1 Validasi Data Input Paket 3.4.2 Menyimpan Data Paket 3.4.3 Menampilkan Notifikasi


(33)

30 F. Dekomposisi Proses Mencatat Pendaftaran Member

[Data Notifikasi]

Notifikasi Simpan Member Data Valid Inputan

Entri Data Pemasang

Entri Data Pengguna

[Data Tgl Order]

[Data Ins ert Pengguna]

[Data Ins ert Member] [Data Pemasang]

[Data Pengguna]

[Data Request Member]

Pelanggan

Pelanggan

Pelanggan

Mengecek Hak Akses

Menc atat Order Iklan

1 Pengguna

8 Pemas ang 4.1 Validasi Data Input Member 4.2 Menyimpan Data Member 4.3 Menampilkan Notifikasi

Gambar 4.17 DFD Level 1 Mencatat Pendaftaran Member

G. Dekomposisi Proses Mengelola Profil Member

Data Notifikasi

Notifikasi Simpan Profil Member Data Valid Inputan Data Ubahan Profil M ember

[Data Update Member] Data Profil Member

[Data Profil Member] [Data Tg l Order]

[Data Req uest Form Histori] [Data Profil Member]

[Data Log in Pelang g an Sudah Member]

Meng ecek Hak Akses

Mencatat Order Iklan

Melihat Histori Order Iklan Pelang g an

8 Pemasang 8 Pemasang 5.1 Menampilkan Profil Member 5.2 Validasi Data Update Profil Member 5.3 Menyimpan Data Profil Member 5.4 Menampilkan Notifikasi


(34)

H. Dekomposisi Proses Mencatat Order Iklan

Data Notifikasi

Notifikasi Simpan Order Iklan Data Valid Inputan

[Data Urutan Order] [Data Ins ert Order Iklan] [Data Ins ert Gambar]

[Data Tgl Muat] [Data Preview Gambar]

[Data Member]

[Data Gambar] [Data Waktu Muat]

[Data Detil Order]

[Data Tgl Order] [Data Tgl Order]

Pelanggan Pelanggan

Pelanggan

Mengelola Profil Member

Menc atat Pendaftaran Member

7 Order Iklan 8 Pemas ang

10 Waktu Muat

6 Gambar 6 Gambar

9 Daftar Order 6.1 Validasi Data Input 6.2 Menyimpan Data Order Iklan 6.3 Menampilkan Notifikasi

Gambar 4.19 DFD Level 1 Mencatat Order Iklan I. Dekomposisi Proses Mengelola Order Iklan

Ubah Status Order Iklan

Data Order Iklan

[Data Ubah Status ] [Data Daftar Order] [Data Order Iklan]

[Data Valid Login Staff Iklan]

Staff Iklan

Mengecek Hak Akses

7 Order Iklan

7 Order Iklan 7.1 Menampilkan Entri Data Order Iklan 7.2 Mengubah Status Order Iklan


(35)

32 J. Dekomposisi Proses Melihat Histori Order Iklan

Data Form Histori

[Data Histori Order Iklan] [Data Histori Order Iklan]

[Data Request Form Histori]

Pelanggan

Mengelola Profil Member

7 Order Iklan

8.1 Menampilkan

Form Histori

8.2 Menampilkan Histori Order

Iklan

Gambar 4.21 DFD Level 1 Melihat Histori Order Iklan 4.2.3. Perancangan Database

Pada tahap ini, dilakukan penyusunan dan perancangan database yang akan digunakan beserta strukturnya. Rancangan database sistem yang dibuat berupa Entity Relational Diagram (ERD), yaitu alat untuk merepresentasikan model data yang ada pada sistem dimana terdapat entity dan relationship.


(36)

A. ERD CONCEPTUAL DATA MODEL (CDM)

Menc atat Gambar

Menc atat Paket

Menc atat Kategori Menc atat Iklan

Bagian dari paket Bagian dari kategori

Bagian dari iklan

Menc atat Media

Menc atat Tgl Order Dic atat

Menc atat Waktu Memiliki MEDIA id_media nama_media PEMASANG id_pemas ang email_pemasang nama_pemasang no_npwp alamat_pemasang1 alamat_pemasang2 no_telp PENGGUNA id_pengguna password_pengguna jenis_pengguna IKLAN id_iklan jenis_iklan WAKTU_MUAT id_waktu tgl ORDER_IKLAN judul_iklan penjelasan_iklan total_biaya status _tayang DAFTAR_ORDER id_order tgl_order PAKET id_paket nama_paket jml_kolom jml_panjang jenis_warna jml_tayang biaya_paket area_edar jml_huruf KATEGORI id_kategori nama_kategori GAMBAR id_gambar tipe_gambar gambar ukuran_gambar nama_gambar

Gambar 4.22 ERD CDM Aplikasi Order Iklan B. ERD PHYSICAL DATA MODEL (PDM)

ID_GAMBAR = ID_GAMBAR

ID_PAKET = ID_PAKET ID_KATEGORI = ID_KATEGORI ID_IKLAN = ID_IKLAN

ID_KATEGORI = ID_KATEGORI ID_IKLAN = ID_IKLAN

ID_MEDIA = ID_MEDIA ID_MEDIA = ID_MEDIA

ID_ORDER = ID_ORDER

ID_PEMASANG = ID_PEMASANG ID_WAKTU = ID_WAKTU ID_PENGGUNA = ID_PENGGUNA

MEDIA ID_MEDIA int NAMA_MEDIA varchar(20) PEMASANG ID_PEMASANG int ID_PENGGUNA varchar(50) EMAIL_PEMASANG varchar(70) NAMA_PEMASANG varchar(50) NO_NPWP varchar(15) ALAMAT_PEMASANG1 varchar(100) ALAMAT_PEMASANG2 varchar(100) NO_TELP varchar(20) PENGGUNA ID_PENGGUNA varchar(50) PASSWORD_PENGGUNA varchar(50) JENIS_PENGGUNA int IKLAN ID_IKLAN int ID_MEDIA int JENIS_IKLAN varchar(50) WAKTU_MUAT ID_WAKTU int TGL datetime ORDER_IKLAN ID_GAMBAR int ID_PAKET int ID_KATEGORI int ID_IKLAN int ID_MEDIA int ID_ORDER int ID_PEMASANG int ID_WAKTU int JUDUL_IKLAN varchar(200) PENJELASAN_IKLAN text TOTAL_BIAYA decimal(13,2) STATUS_TAYANG int DAFTAR_ORDER ID_ORDER int TGL_ORDER datetime PAKET ID_PAKET int ID_KATEGORI int NAMA_PAKET varchar(50) JML_KOLOM int JML_PANJANG int JENIS_WARNA varchar(2) JML_TAYANG int BIAYA_PAKET decimal(13,2) AREA_EDAR varchar(50) JML_HURUF int KATEGORI ID_KATEGORI int ID_IKLAN int NAMA_KATEGORI varchar(50) GAMBAR ID_GAMBAR int TIPE_GAMBAR varchar(25) GAMBAR image UKURAN_GAMBAR varchar(25) NAMA_GAMBAR varchar(50)


(37)

34 4.2.4. Struktur Basis Data & Tabel

Dalam hal merancang struktur tabel yang diperlukan, meliputi nama tabel, nama atribut, tipe data, serta data pelengkap seperti primary key, foriegn key, dan sebagainya. rancangan basis data aplikasi ini terdiri dari tabel-tabel sebagai berikut :

1. Nama tabel : Pengguna

Fungsi : Menyimpan informasi data pengguna yang diperuntukkan sebagai pengguna aplikasi

Primary key : id_pengguna Foreign key : -

Tabel 4.1 Pengguna

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On

Field

On Table

id_pengguna varchar 50 PK

password_pengguna varchar 50 Not Null

jenis_pengguna int Not Null

2. Nama tabel : Media

Fungsi : Menyimpan informasi data media yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel iklan

Primary key : id_media Foreign key : -


(38)

Tabel 4.2 Media

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On

Field

On Table

id_media int PK

nama_media varchar 20 Null

3. Nama tabel : Iklan

Fungsi : Menyimpan informasi data iklan yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel kategori

Primary key : id_iklan Foreign key : id_media

Tabel 4.3 Iklan

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_iklan int PK

id_media int FK id_media Media

jenis_iklan varchar 50 Null

4. Nama tabel : Kategori

Fungsi : Menyimpan informasi data kategori yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel paket

Primary key : id_kategori Foreign key : id_iklan


(39)

36 Tabel 4.4 Kategori

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_kategori int PK

id_iklan int FK id_iklan Iklan

nama_kategori varchar 50 Null

5. Nama tabel : Paket

Fungsi : Menyimpan informasi data paket yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel order_iklan

Primary key : id_paket Foreign key : id_kategori

Tabel 4.5 Paket Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_paket int PK

id_kategori int FK id_kategori kategori

nama_paket varchar 50 Null

jml_kolom int Null

jml_panjang int Attribute

jenis_warna varchar 2 Attribute

jml_tayang int Attribute

biaya_paket decimal 13,2 Attribute

area_edar varchar 50 Attribute


(40)

6. Nama tabel : Gambar

Fungsi : Menyimpan informasi data gambar yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel order_iklan

Primary key : id_gambar Foreign key : -

Tabel 4.6 Gambar

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_gambar int PK

tipe_gambar varchar 25 FK

gambar image Null

ukuran_gambar varchar 25 Null

nama_gambar varchar 50 Null

7. Nama tabel : Waktu_muat

Fungsi : Menyimpan informasi data tanggal penayangan yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel order_iklan Primary key : id_waktu

Foreign key : -

Tabel 4.7 Waktu_Muat Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_waktu int PK


(41)

38 8. Nama tabel : Daftar_order

Fungsi : Menyimpan informasi data tanggal pemesanan yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel order_iklan Primary key : id_order

Foreign key : -

Tabel 4.8 Daftar_order Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_order int PK

tgl_orderr datetime Not Null

9. Nama tabel : Pemasang

Fungsi : Menyimpan informasi data pemasang yang diperuntukkan sebagai reference dari tabel order_iklan Primary key : id_pemasang


(42)

Tabel 4.9 Pemasang

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_pemasang int PK

id_pengguna varchar 50 FK id_pengg

una

Pengguna

email_pemasang varchar 70 Null

nama_pemasang varchar 50 Null

no_npwp varchar 15 Null

alamat_pemasang1 varchar 100 Null alamat_pemasang2 varchar 100 Null

no_telp varchar 20 Null

10. Nama tabel : Order_iklan

Fungsi : Menyimpan informasi data order_iklan yang digunakan antara lain sebagai histori order iklan

Primary key : id_order, id_paket, id_gambar, id_kategori, id_iklan, id_media, id_pemasang, id_waktu

Foreign key : id_order, id_paket, id_gambar, id_kategori, id_iklan, id_media, id_pemasang, id_waktu

Tabel 4.10 Order_iklan Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table


(43)

40

Field Name Type Length Constraint

Foreign Key On Field On Table

id_paket int PKFK id_paket Paket

id_kategori int PKFK id_kategori Kategori

id_iklan int PKFK id_iklan Iklan

id_media int PKFK id_media Media

id_order int PKFK id_order Order

id_pemasang int PKFK id_pemasang Pemasang

id_waktu int PKFK id_waktu Waktu

judul_iklan varchar 200 Null

penjelasan_iklan text Null

total_biaya decimal 13,2 Null

status_tayang int Null

4.2.5. Desain Input & Output

Desain input/output merupakan rancangan input/output berupa form untuk memasukkan data dan laporan sebagai informasi yang dihasilkan dari pengolahan data. Desain input/output juga merupakan acuan pembuat aplikasi dalam merancang dan membangun sistem.

1. Desain Input

Desain input merupakan perancangan desain masukan dari pengguna kepada sebuah sistem yang kemudian akan disimpan ke dalam database.


(44)

A. Form data master pengguna internal

Gambar 4.24 Form pendaftaran user baru

Form ini berfungsi untuk mencatat semua data mengenai detil data user. Data ini selanjutnya digunakan sebagai daftar pengguna yang dapat menggunakan aplikasi. Kolom “action” digunakan untuk mengubah data


(45)

42 B. Form data master media

Gambar 4.25 Form simpan data media

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data media. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel iklan . Kolom “action


(46)

C. Form data master jenis iklan

Gambar 4.26 Form simpan data jenis iklan

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data jenis iklan. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel kategori . Kolom


(47)

44 D. Form data master kategori

Gambar 4.27 Form simpan data kategori

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data kategori. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel paket . Kolom


(48)

E. Form data master paket

Gambar 4.28 Form simpan data paket

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data paket. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel order_iklan . Kolom

action” digunakan untuk mengubah data paket.

F. Memilih tipe member saat pendaftaran

Gambar 4.29 Pilihan pendaftaran pemasang

Form ini adalah form yang digunakan pelanggan untuk mendaftar. Jadi, pelanggan bisa memilih sebagai member perusahaan atau perseorangan.


(49)

46 G. Mendaftar sebagai tipe member perusahaan

Gambar 4.30 Form pendaftaran pemasang tipe member perusahaan

Form ini berfungsi untuk mencatat semua data mengenai detil data pemasang. Untuk tipe member perusahaan terdapat kolom email perusahaan, nama perusahaan, no.npwp, alamat perusahaan(sesuai npwp), alamat perusahaan(alamat kantor perwakilan), no. telepon perusahaan, user id dan password.


(50)

H. Mendaftar sebagai tipe member perusahaan

Gambar 4.31 Form pendaftaran pemasang tipe member perseorangan Form ini berfungsi untuk mencatat semua data mengenai detil data pemasang. Untuk tipe member perseorangan terdapat kolom email, nama lengkap, alamat, no. telepon, user id dan password.


(51)

48 I. Form transaksi order iklan

Gambar 4.32 Form Transaksi Order Iklan

Form ini digunakan untuk melakukan transaksi order iklan. Jumlah waktu muat dan harga tergantung dari paket yang dipilih.

2. Desain Output

Desain output merupakan perancangan desain laporan yang merupakan hasil dari data dari proses yang terjadi, yang tersimpan pada database yang kemudian akan diolah sedemikian rupa menjadi informasi yang berguna bagi pengguna aplikasi.


(52)

A. Form beranda member

Gambar 4.33 Form beranda member

Form ini digunakan untuk melihat profil member dan juga untuk merubah data member pemasang tipe member perusahaan.

B. Form histori order iklan


(53)

50 Form ini digunakan untuk melihat histori order iklan yang telah dilakukan pelanggan.

C. Form notifikasi order iklan

Gambar 4.35 Form notifikasi transaksi order iklan

Form ini digunakan untuk memberitahu pelanggan bahwa transaksi order iklan telah berhasil dan memberitahukan pelanggan agar segera melunasi tagihan biaya order iklan.

4.3. Implementasi dan Evaluasi

Implementasi sistem ini akan menjelaskan detil aplikasi order iklan pada PT. Jawa Pos Koran, penjelasan spesifikasi minimum software/hardware yang digunakan and form-form yang ada pada aplikasi.


(54)

4.3.1. Teknologi 1. Perangkat Keras

Spesifikasi perangkat keras minimum yang dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi ini adalah satu unit komputer dengan :

a) Processor 1 Ghz

b) Memori RAM sebesar 512MB c) Monitor resolusi minimal 1024 x 768

d) Koneksi internet minimal kecepatan 56 kbps e) Keyboard + mouse

2. Perangkat Lunak

Berikut spesifikasi perangkat lunak yang harus terinstall dalam komputer pengguna :

a) Internet Browser (Chrome, Mozilla Firefox, Safari, Opera) b) MySQL Server


(55)

52 4.3.2. Pengoperasian Program

Dalam sub ini akan dijelaskan langkah-langkah dalam menjalankan aplikasi order iklan.

A. Form Login

Gambar 4.36 Form Login Aplikasi Order Iklan

Form ini merupakan awal dari aplikasi order iklan. Hanya pengguna yang sudah terdaftar yang bisa melakukan login dan menggunakan aplikasi. Bagi pengguna yang ingin mendaftar dapat melakukan pendaftaran pada link di bawah tombol “Authentification”.


(56)

B. Form Master Data Pengguna

Gambar 4.37 Form Mengelola Master Pengguna Internal

Form ini berfungsi untuk mencatat semua data mengenai detil data user. Data ini selanjutnya digunakan sebagai daftar pengguna yang dapat menggunakan aplikasi. Kolom “ubah” digunakan untuk mengubah data pengguna.

C. Form Master Data Media


(57)

54 Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data media. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel iklan . Kolom “Ubah” digunakan untuk mengubah data media.

D. Form Master Data Jenis Iklan

Gambar 4.39 Form Mengelola Master Jenis Iklan

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data jenis iklan. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel kategori . Kolom


(58)

E. Form Master Data Kategori

Gambar 4.40 Form Mengelola Master Data Kategori

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data kategori.

Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel paket . Kolom “ubah” digunakan untuk mengubah data kategori.


(59)

56 F. Form Master Data Paket

Gambar 4.41 Form Mengelola Master Data Paket

Form ini berfungsi untuk mencatat data mengenai detil data paket. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel order iklan . Kolom “ubah” digunakan untuk mengubah data paket.


(60)

G. Form Memilih Tipe Member

Gambar 4.42 Form Memilih Tipe Member

Form ini berfungsi untuk mencatat data tipe member pelanggan. Data ini selanjutnya digunakan sebagai referensi dari tabel pengguna dan pemasang . Pelanggan harus memilih salah satu dari tipe member seperti gambar 4.41.


(61)

58 H. Mendaftar sebagai tipe member perusahaan

Gambar 4.43 Form Pendaftaran Member Perusahaan

Form ini berfungsi untuk mencatat data pelanggan tipe member perusahaan. Data ini selanjutnya disimpan pada tabel pengguna dan pemasang . Pelanggan yang sudah menjadi member, nantinya akan dapat menggunakan aplikasi order iklan ini.


(62)

I. Mendaftar sebagai tipe member perseorangan

Gambar 4.44 Form Pendaftaran Member Perseorangan

Form ini berfungsi untuk mencatat data pelanggan tipe member perseorangan. Data ini selanjutnya disimpan pada tabel pengguna dan pemasang . Pelanggan yang sudah menjadi member, nantinya akan dapat menggunakan aplikasi order iklan ini.


(63)

60 J. Form Transaksi Order Iklan

Gambar 4.45 Form transaksi Order Iklan

Form ini berfungsi untuk mencatat data pemesanan/order iklan pelanggan perusahaan. Data ini selanjutnya disimpan pada tabel order_iklan . Pilihan media yang akan digunakan berpengaruh dengan pilihan jenis iklan. Begitu juga dengan


(64)

pilihan jenis iklan akan berpengaruh dengan pilihan kategori dan paket. Sedangkan jumlah tayang yang ada tergantung dari pilihan paket.

K. Form notifikasi order iklan

Gambar 4.46 Form Notifikasi Order iklan

Form ini digunakan untuk memberitahu pelanggan bahwa transaksi order iklan telah berhasil dan memberitahukan pelanggan agar segera melunasi tagihan biaya order iklan.


(65)

62 L. Form beranda member

Gambar 4.47 Tampilan awal setelah member berhasil login

Form ini digunakan untuk memberitahu pelanggan bahwa transaksi order iklan telah berhasil dan memberitahukan pelanggan agar segera melunasi tagihan biaya order iklan.

M. Form profil member

Gambar 4.48 Form Mengelola Profil Member

Form ini digunakan untuk mengubah data profil member. Untuk

mengubah profil, pelanggan perlu mengklik tombol “ubah data” seperti gambar


(66)

N. Form histori order iklan

Gambar 4.49 Form histori pemesanan iklan

Form ini digunakan untuk melihat histori order iklan yang telah dilakukan pelanggan. Adanya histori iklan ini ditujukan sebagai acuan bagi pelanggan untuk melakukan transaksi order iklan selanjutnya.


(67)

BAB V

5.

PENUTUP

5.1. Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat diambil dari pembuatan Aplikasi Order Iklan pada PT Jawa Pos Koran Surabaya adalah sebagai berikut:

1. Aplikasi yang dibangun dapat mempermudah dan mempercepat dalam proses pemesanan iklan dan penyajian histori order iklan dari pelanggan. 2. Pembuatan aplikasi histori pemesanan iklan sangat membantu pelanggan

untuk mengetahui histori pemasangan iklan yang sudah dibuat sebelumnya, sehingga diharapkan bisa menjadi acuan untuk pembuatan iklan berikutnya.

5.2. Saran

Berdasarkan penjelasan dari aplikasi yang dibuat, dapat diberikan saran untuk pengembangan system ini sebagai berikut :

Aplikasi order iklan ini hanya mengolah mengenai transaksi order iklan yang dilakukan oleh pelanggan diikuti dengan penyajian histori order iklan pada pelanggan. Namun tidak menangani layanan untuk pembayaran. Diharapkan aplikasi yang dibangun mampu menangani layanan pembayaran agar lebih mempermudah proses pembayaran tagihan order iklan oleh pelanggan.


(68)

65

DAFTAR PUSTAKA

Collins English Dictionary (5th ed.). (2003). Canada: Collins.

Cangara, H. H. (2005). Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Darma, Jarot, S., & Shenia, A. (2009). Buku Pintar Menguasai Internet. Jakarta: Media Kita.

Davis, G. B. (2002). Kerangka Dasar Sistem Informasi Manajemen Bagian I. PT. Pustakan Binaman Pressindo.

Elmasri, R., & Navathe, S. B. (2010). Fundamentals of Database Systems.

Massachusetts: Addison-Wesley.

Jogiyanto, H. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: Andi.

Kendall, K. E. (2010). Systems Analysis and Design (8th Edition). New Jersey: Prentice Hall.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2013). Principles of Marketing (15th ed.). New Jersey: Prentice Hall.

Roger S. Pressman, P. D. (2010). Software Engineering : A Practitioner's Approach (7th ed.). Mc Graw Hill Higher Education.

Said, F. E. (2011). ASI-Flowchart. Analisis Sistem Informasi – Pedoman Membuat Flowchart, 1-4.

Welling, L., & Thomson, L. (2009). PHP and MySQL Web Development (4th ed.). U.S.A.: Pearson Education, Inc.


(1)

J. Form Transaksi Order Iklan

Gambar 4.45 Form transaksi Order Iklan

Form ini berfungsi untuk mencatat data pemesanan/order iklan pelanggan perusahaan. Data ini selanjutnya disimpan pada tabel order_iklan . Pilihan media yang akan digunakan berpengaruh dengan pilihan jenis iklan. Begitu juga dengan


(2)

61

pilihan jenis iklan akan berpengaruh dengan pilihan kategori dan paket. Sedangkan jumlah tayang yang ada tergantung dari pilihan paket.

K. Form notifikasi order iklan

Gambar 4.46 Form Notifikasi Order iklan

Form ini digunakan untuk memberitahu pelanggan bahwa transaksi order iklan telah berhasil dan memberitahukan pelanggan agar segera melunasi tagihan biaya order iklan.


(3)

L. Form beranda member

Gambar 4.47 Tampilan awal setelah member berhasil login

Form ini digunakan untuk memberitahu pelanggan bahwa transaksi order iklan telah berhasil dan memberitahukan pelanggan agar segera melunasi tagihan biaya order iklan.

M. Form profil member

Gambar 4.48 Form Mengelola Profil Member

Form ini digunakan untuk mengubah data profil member. Untuk mengubah profil, pelanggan perlu mengklik tombol “ubah data” seperti gambar 4.48.


(4)

63

N. Form histori order iklan

Gambar 4.49 Form histori pemesanan iklan

Form ini digunakan untuk melihat histori order iklan yang telah dilakukan pelanggan. Adanya histori iklan ini ditujukan sebagai acuan bagi pelanggan untuk melakukan transaksi order iklan selanjutnya.


(5)

BAB V

5.

PENUTUP

5.1. Kesimpulan

Kesimpulan yang dapat diambil dari pembuatan Aplikasi Order Iklan pada PT Jawa Pos Koran Surabaya adalah sebagai berikut:

1. Aplikasi yang dibangun dapat mempermudah dan mempercepat dalam proses pemesanan iklan dan penyajian histori order iklan dari pelanggan. 2. Pembuatan aplikasi histori pemesanan iklan sangat membantu pelanggan

untuk mengetahui histori pemasangan iklan yang sudah dibuat sebelumnya, sehingga diharapkan bisa menjadi acuan untuk pembuatan iklan berikutnya.

5.2. Saran

Berdasarkan penjelasan dari aplikasi yang dibuat, dapat diberikan saran untuk pengembangan system ini sebagai berikut :

Aplikasi order iklan ini hanya mengolah mengenai transaksi order iklan yang dilakukan oleh pelanggan diikuti dengan penyajian histori order iklan pada pelanggan. Namun tidak menangani layanan untuk pembayaran. Diharapkan aplikasi yang dibangun mampu menangani layanan pembayaran agar lebih mempermudah proses pembayaran tagihan order iklan oleh pelanggan.


(6)

65

DAFTAR PUSTAKA

Collins English Dictionary (5th ed.). (2003). Canada: Collins.

Cangara, H. H. (2005). Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Darma, Jarot, S., & Shenia, A. (2009). Buku Pintar Menguasai Internet. Jakarta: Media Kita.

Davis, G. B. (2002). Kerangka Dasar Sistem Informasi Manajemen Bagian I. PT. Pustakan Binaman Pressindo.

Elmasri, R., & Navathe, S. B. (2010). Fundamentals of Database Systems.

Massachusetts: Addison-Wesley.

Jogiyanto, H. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: Andi.

Kendall, K. E. (2010). Systems Analysis and Design (8th Edition). New Jersey: Prentice Hall.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2013). Principles of Marketing (15th ed.). New Jersey: Prentice Hall.

Roger S. Pressman, P. D. (2010). Software Engineering : A Practitioner's Approach (7th ed.). Mc Graw Hill Higher Education.

Said, F. E. (2011). ASI-Flowchart. Analisis Sistem Informasi – Pedoman Membuat Flowchart, 1-4.

Welling, L., & Thomson, L. (2009). PHP and MySQL Web Development (4th ed.). U.S.A.: Pearson Education, Inc.