Pengetahuan Buku11 Agri Bisnis Pakan Ternak Unggas

216 2 : kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan 1 : tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan No. Aspek Pengamatan skor 1 2 3 4 1. Masuk kelas tepat waktu 2. Mengumpulkan tugas tepat waktu 3. Memakai seragam sesuai tata tertib 4. Mengerjakan tugas yang diberikan 5. Tertib dalam mengikuti pembelajaran Aspek Pengamatan

2. Pengetahuan

Kerjakan soal-soal berikut ini dengan jawaban singkat, jelas, dan benar a. Jelaskan 5 faktor yang mempengaruhi perbedaan kebutuhan nutrisi ternak unggas Skor : 10 b. Jelaskan mengapa semakin sedikit kadar air pakan akan semakin baik Skor : 5 c. Tulis 6 macam nutrisi dan fungsinya bagi ternak unggas Skor : 10 d. Jelaskan mengapa penggunaan konsentrat biasanya ditambah dengan bahan pakan sumber energi seperti jagung atau dedak Skor : 10 e. Jelaskan mengapa ketersediaan bahan baku pakan ternak baik kuantitas, kualitas maupun kontinyuitasnya mutlak diperlukan dalam memproduksi pakan ternak unggas Skor : 10 f. Berikan masing-masing 2 contoh bahan baku pakan yang biasa digunakan untuk membuat pakan unggas : Slor : 10 1 Sebagai sumber energi 2 Sebagai sumber protein nabati Di unduh dari : Bukupaket.com 217 3 Sebagai sumber protein hewani 4 Sebagai sumber mineral 5 Sebagai pakan tambahanpelengkap g. Jelaskan 4 faktor yang perlu dipertimbangkan dalam formulasi pakan ternak unggas Skor : 10 h. Jelaskan perbedaan metode formulasi pakan antara metode coba-coba dengan segi empat Skor : 5 i. Susunlah ransum itik petelur periode layer sebanyak 100 kg dengan kandungan protein kasar 16 dan serat kasar 6. Bahan pakan yang digunakan adalah konsentrat dengan kandungan protein kasar 37, serat kasar 8; dedak dengan kandungan protein kasar 12,2, serat kasar 11 dan jagung dengan kandungan protein kasar 8,5, serat kasar 2,2. Skor : 10 j. Susunlah ransum itik petelur periode grower sebanyak 100 kg dengan kandungan protein kasar 15 dan serat kasar 6. Bahan pakan yang digunakan adalah konsentrat dengan kandungan protein kasar 37, serat kasar 8; dedak dengan kandungan protein kasar 12,2, serat kasar 11 dan jagung dengan kandungan protein kasar 8,5, serat kasar 2,2. Skor : 10 k. Susunlah ransum itik petelur periode grower sebanyak 100 kg dengan kandungan protein kasar 15 dan serat kasar 6. Bahan pakan yang digunakan adalah konsentrat dengan kandungan protein kasar 37, serat kasar 8; dedak dengan kandungan protein kasar 12,2, serat kasar 11 dan jagung dengan kandungan protein kasar 8,5, serat kasar 2,2. Skor : 10 Di unduh dari : Bukupaket.com 218

3. Keterampilan