PENDAHULUAN PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Otomotif yang Terdaftar pada BEI Tahun 2012

5 variabel dependen.Adapun rumus dari analisis regresi linier berganda ini adalah sebagai berikut: Y = a+b1X1+b1X2+b1X3+b1X4+e Keterangan : Y : Variabel Nilai Perusahaan a : Konstanta X1 : Variabel Struktur Modal X2 : Variabel Ukuran Perusahaan X3 : Variable Profitabilitas b1, b2, b3, b4 : Koefisien variabel bebas e : Error atau kesalahan pengganggu 3. HASIL DAN PEMBAHASAN 3.1 Analisis Statistik Deskriptif Analisis deskriptif digunakan untuk mengetahui gambaran profil data sampel meliputi mean, median, deviasi standar, nilai minimum dan nilai maksimum.

3.2 Uji Asumsi Klasik

a. Uji Normalitas Berdasarkan hasil uji normalitas nilai Kolmogorov-Smirnov Z sebesar 0.200 0.05. sehingga pada model regresi berdistribusi data normal. b. Uji Multikolinieritas Berdasarkan hasil uji multikolinieritas nilai yang dihasilkan dari analisis ini berdasarkan data IDX adalah baik DER, SIZE, dan ROE memiliki nilai Tolerance lebih besar dari 0,10 dan nilai VIF lebih kecil dari 10 maka dari hasil ini dapat dinyatakan variabel yang digunakan tidak terjadi multikolinieritas. c. Uji Autokorelasi 6 Berdasarkan hasil uji autokorelasi bahwa nilai Durbin Watson yang dihasilkan dalam analisis ini adalah 1,528 yang terletak diantara 1,5 – 2,5 yang berarti memenuhi syarat sehingga data yang digunakan dapat dinyatakan tidak mengalami gejala autokorelasi. d. Uji Heteroskedastisitas Berdasarkan hasil uji heteroskedastisitas menunjukkan bahwa uji glejser variabel independen yang terdiri dari struktur modal DER, ukuran perusahaan SIZE, profitabilitas ROE, masing-masing memiliki nilai sig 0,05 atau 5. Jadi dapat disimpulkan model regresi tidak terjadi heteroskedastisitas.

3.3 Analisis regresi linier berganda

Hasil analisis regresi linier berganda dapat dilihat seperti pada tabel berikut ini. Nilai Koefisien Variable Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant -1,367 1,002 -1,365 ,182 DER ,192 ,167 ,093 1,152 ,258 SIZE ,052 ,041 ,099 1,273 ,212 ROE ,128 ,010 ,923 12,278 ,000 a. Dependent Variable: PBV Nilai Perusahaan = -1,367 + 0,192 Struktur Modal + 0,052 Ukuran Perusahaan + 0,128 Profitabilitas 7

3.4 Uji Parsial Uji T

Uji t pada dasarnya menunjukkan seberapa jauh pengaruh satu variabel penjelas independen secara individual dalam menerangkan variasi variabel dependen Ghozali, 2011. Hasil analisis dalam penelitian ini menunjukan bahwa : Pengaruh struktur modal DER X1 terhadap nilai perusahaan PBV Y. Hasil pengujian menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0.258 0.05 dan nilai t hitung sebesar 1.152 t tabel sebesar 2.037 dengan sig 0.05, nilai n= 36 k= 3-1 sehingga dapat dibuktikan bahwa variabel struktur modal berpengaruh positif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Pengaruh ukuran perusahaan SIZE X2 terhadap nilai perusahaan PBV Y. Hasil pengujian menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0.212 0.05 dan nilai t hitung sebesar 1.273 t tabel sebesar 2.037 dengan sig 0.05, nilai n= 36 k= 3-1 sehingga dapat dibuktikan bahwa variabel ukuran perusahaan berpengaruh positif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Pengaruh profitabilitas ROE X3 terhadap nilai perusahaan PBV Y.Hasil pengujian menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0.000 0.05 dan nilai t hitung sebesar 12.278 t tabel sebesar 2.037 dengan sig 0.05, nilai n= 36 k= 3-1 sehingga dapat dibuktikan bahwa variabel profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan.

3.5 Uji Simultan Uji F

Uji F pada dasarnya menunjukkan apakah semua variabel independen atau bebas yang dimasukkan dalam model mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap variabel dependenterikat Ghozali, 2011. Hasil analisis dalam penelitian ini menunjukan bahwa :

Dokumen yang terkait

Pengaruh Struktur Aktiva, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Likuiditas Perusahaan Terhadap Struktur Modal (Studi Kasus Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2012)

0 5 132

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Otomotif yang Terdaftar pada BEI Tahun 2012-2015).

0 3 15

PENDAHULUAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Otomotif yang Terdaftar pada BEI Tahun 2012-2015).

0 3 9

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Otomotif yang Terdaftar pada BEI Tahun 2012-2015).

0 3 4

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan perbankan yang Terdaftar di BEI

1 10 17

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan perbankan yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014).

0 6 16

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-

0 7 19

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan Dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan(Studi Pada Perusahaan Keuangan Non Perbankan Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2010-2014).

2 8 15

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar DiBEI.

4 23 18

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Asuransi Yang Terdaftar DiBEI.

0 3 17