Implementasi MODEL, ANALISIS, DESAIN,

Universitas Komputer Indonesia | 2011 3 harus datang ke toko tersebut dan dalam membuat laporan penjualan masih manual. Solusi yang diajukan yaitu dengan membangun e-commerce untuk mengatasi permasalahan tersebut.

2.2.2 Analisis Kebutuhan

Fungsional 2.2.2.1 Diagram Context Diagram kontexs merupakan salah satu alat bantu dalam melakukan analisis terstruktur. Diagram konteks ini menggambarkan sistem secara garis besar atau secara keseluruhan. Diagram Context website E-commerce di Family Jaya dapat dilihat pada Gambar 1. Aplikasi E-commerce Family Jaya Pengungjung Member Admin Pay pal Data registrasi Data produk Data detail produk Data kategori Data hubungi Info registrasi Info produk Info detail produk Info kategori Info hubungi Data login Data hubungi Data produk Data detail produk Data kategori Data retur Data detail retur Data dtl pemesnan Data histori Data pengiriman Data konfirmasi Info login Info hubungi Info produk Info detail produk Info kategori Info retur Info dtl pemesnan Info histori Info pengiriman Info konfirmasi Info pembayaran Data pembayaran Data login admin Data member Data produk Data detail produk Data kategori Data provinsi Data hubungi Data ongkos kirim Data ukuran Data dtl pemesnan Data laporan Data retur Data kota Data kurs Info login Info member Info produk Info detail produk Info kategori Info provinsi Info hubungi Info ongkos kirim Info ukuran Info dtl pemesnan Info laporan Info retur Info kota Info kurs JNE Trackingl Data pemesanan Info pemesanan email Info aktifasi registrasi Aktifasi registrasi Gambar 1. Diagram Context pembangunan aplikasi e-commerce di Family Jaya

2.2.2.2 DFD Level 1

DFD level 1 untuk pembangunan apliksi e- commerce di Family Jaya dapat dilihat pada Gambar 2. Pengunjung 1 Registrasi member Admin 2 Login Admin Member 3 Pengolahan Data Master 4 Transaksi Data registrasi data registrasi Data login member Data login admin Data login admin Info login valid,invalid D a ta l o g in Info login valid,invalid Info data barang Info data kategori Data barang Data kategori Data barang Data kategori Data detail brg Data kota Data retur Data ongko kirim Data provinsi Data ukuran Data Hubungi Data member Info barang,Info kategori,Info dtl prdk,Info kota,Info retur Info ongko kirim,Info provinsi Info ukuran,info hubungi,info member Info data pemesanan Pemesanan dtl_pmsan 5 Pengolahan Data Laporan barang Data member d a ta b a ra n g D a ta b a ra n g Kategori d a ta ka te g o ri D a ta ka te g o ri Kota d a ta ko ta D a ta ko ta Retur D a ta i n fo m e m b e r Detail barang ongko kirim D a ta D tl b a ra n g D a ta d tl b a ra n g D a ta o n g ki r D a ta o n g ki r d a ta m e m b e r Data pemesanan data dtl_pmsan Data dtl_pmsan D a ta l a p o ra n ukuran d a ta u ku ra n D a ta u ku ra n Provinsi D a ta p ro vi n si D a ta p ro vi n si Data dtl_pmsan data pemesanan 6 Pengolahan User Data registrasi Info registrasi data member data data member Data admin Info data admin Data admin data data admin In fo d tl _ p m sa n Data dtl_pmsan 7 Lihat Histori Info dtl_pmsan info pemesanan D a ta d tl_ p m sa n Data dtl_pmsan data pemesanan d a ta d tl _ p m sa n Data pemesanan Data pemesanan d a ta d tl _ p m sa n d a ta la p o ra n Data barang Data barang pemesanan Data pemesanan Data barang data barang D a ta m e m b e r D a ta p e n g ir im a n D a ta ko n fir m a si In fo d a ta p e n g ir im a n In fo d a ta ko n fir m a si Pay Pal Info pembayaran Data pembayaran 8 Hubungi kami Data hubungi Info hubungi D a ta h u b u n g i d a ta h u b u n g i 9 Lihat barang In fo d a ta b a ra n g In fo d a ta ka te g o ri D a ta b a ra n g D a ta ka te g o ri Hubungi kami D a ta h u b u n g i In fo h u b u n g i 10 Tracking Pemesanan Info pemesanan Data pemesanan JNE Tracking Data pemesanan Info pemesanan D ata pem esa nan Detail_ret ur 11 Retur komplain Data komplain Data komplain Data pemesanan Data retur Data retur D a ta ko m p la in D a ta ko m p la in D a ta _ d tlr e tu r D ata r etu r Info r etur email Info aktifasi registrasi Aktifasi registrasi Data pemesanan kurs Data kurs Data kurs Data kurs Data pemesanan Data pemesanan Data Dtl pemesanan Data retur Gambar 2. DFD Level 1 Pembangunan Aplikasi E-commerce di Family Jaya.

2.2.2.3 Diagram Relasi

Skema relasi dari pembangunan aplikasi e- commerce di Family Jaya dapat dilihat pada Gambar 3. Admin PK id_admin nama_admin alamat_admin email_admin telp_admin password_admin veritification_admin Barang PK id_barang nama_barang harga_barang warna_barang deskripsi_barang diskon_barang FK1 id_kategori Kategori PK id_kategori parent_kategori nama_kategori Detail Barang PK id_detailbarang tgl_detailbarang stock_detailbarang berat_detailbarang promo_detailbarng FK1 id_ukuran FK2 id_barang Gambar PK id_gambar petch_gambar profile_gambar FK1 id_barang Hubungi PK id_hubungi nama_hunbungi emai_hubungi telp_hubungi isi_hubungi tgl_hubungi FK1 id_admin Invoice PK id_invoice tgl_invoice jenis_pembayaran status pengiriman keterangan_invoice nama_pemesan alamat_pemesan email_pemesan notelp_pemesan kodepos_pemesan nama_bank_pemesan no_rekening_pemesan no_resi_pemesan status_pemesan session_id FK1 id_ongkoskirim FK2 id_rekening Jasa Pengiriman PK id_jasapengiriman nama_jasaPengiriman deskripsi_jasapengiriman Jenis Pengiriman PK id_jenispengiriman nama_jenispengiriman deskripsi_jenispengiriman FK1 id_jasapengiriman Kota PK id_kota nama_kota kabkota FK1 id_provinsi Member PK id_member nama_member alamat_member ttl_member telp_member kodepos_member email_membber password_member veritification_member status_member FK1 id_kota Ongkos Kirim PK id_ongkoskirim harga_ongkoskirim FK1 id_kota FK2 id_jenispengiriman Pembelian PK id_pembelian harga_temp stock_temp berat_temp status_retur session_id FK1 id_detailbarang FK2 id_invoice FK3 id_member Provinsi PK id_provinsi nama_provinsi Rekening PK id_rekening nama_rekening bank_rekening cabang_rekening no_rekening gambar_rekening Retur PK id_retur stock_retur keterangan_retur tanggal_retur status_retur FK1 id_admin FK2 id_invoice FK3 id_detailproduk FK4 id_komplen Ukuran PK id_ukuran nama_ukuran deskripsi_ukuran Komplen PK id_komplen nama_komplen deskripsi_komplen Config PK id_config nama_config currency_config FK1 id_admin Gambar 3. Skema Relasi pembangunan aplikasi e-commerce di Family Jaya

2.3 Desain

Desain struktur menu merupakan jalur pemakaian sistem yang mudah dipahami dan mudah digunakan. Perancangan struktur menu dari pembangunan aplikasi e- commerce di Family Jaya dibagi menjadi tiga pengguna yaitu: a. Struktur menu pengunjung Dapat dilihat pada Gambar 4. Menu Utama Hubungi Register Cara Belanja Login Tentang Kami Keranjang Belanja Gambar 4.Struktur Menu Pengunjung b. Struktur menu member Dapat dilihat pada Gambar 5. Home Hubungi Ganti Akun Cara Belanja Login Tentang Kami Keranjang Belanja Lupa Password Login Lihat History Logout Retur Gambar 5. Struktur Menu Member c. Struktur menu admin Dapat dilihat pada Gambar 6. Menu Utama Login Password Home Kelola Data Master Kelola Data Transaksi Laporan Logout Kelola Administrator Kelola Kategori Kelola Barang Kelola Detail Barang Kelola Rekening Kelola Provinsi Kelola Hubungi Kelola Member Kelola Jasa Pengiriman Kelola Ukuran Kelola Ongkos Kirim Laporan Penjuaalan Harian Laporan Penjualan Bulanan Laporan Penjualan Tahunan Gambar 6. Struktur Menu Admin

2.4 Implementasi

Rencana pengujian yang akan dilakukan dengan menguji sistem secara alpha dan beta. Universitas Komputer Indonesia | 2011 4 Berdasarkan hasil pengujian alpha dan kasus sampel uji yang telah dilakukan didapat kesimpulan bahwa pada setiap proses masih memungkinkan untuk terjadi kesalahan pada sintaks dan kesalahan lojik, karena kemampuan error handling belum sepenuhnya ditangani, tetapi secara fungsional system sudah dapat menghasilkan output yang diharapkan. Berdasarkan hasil pengujian betha dengan kasus sample uji yang telah dilakukan memberikan kesimpulan bahwa website e-commerce dapat mepermudah dalam proses promosi dan penjualan produk yang ditawarkan dan tampilannya user friendly.

3. HASIL DAN DISKUSI

Dari analisa dan perancangan yang telah dilakukan, hasil dari aplikasi yang dibangun salah satunya dapat terlihat seperti pada Gambar 7. dibawah ini: Gambar 7. Tampilan Aplikasi

4. KESIMPULAN DAN SARAN

4.1. Kesimpulan

Berdasarkan penelitian yang dilakukan, maka dapat diambil kesimpulan dari pembangunan aplikasi e-commerce di Family Jaya sebagai berikut : 1. Dari segi tampilan website familyjayastore.com dimata pelanggan website tidak terlalu sulit untuk dimengerti 2. Dari semua kuisioner yang telah diajukan, maka sistem penerapan E- commerce untuk sistem penjualan ini telah sesuai dengan tujuan yang telah diinginkan, yaitu mempermudah dalam proses pembayaran. 3. Dalam hal transaksi pembelian mempermudah bagi pembelipelanggan untuk mendapatkan informasi produkbarang yang terbaru, tanpa harus datang ke toko. 4. Dalam hal intruksi-intruksi yang ada dalam website ini, pelanggan cukup paham dan mudah melakukan transaksi pembelian, karena intruksi yang ada dalam website ini mudah dimengerti bagi orang awam user frendly . 5. Dengan adanya website ini mempermudah pengolahan data laporan bagi pihak penjual 6. Dengan adanya website ini pihak penjual dapat memperluas pasar produknya. 7. Dengan adanya website ini pelanggan yang berada di kota yang berbeda tetap dapat bertransaksi tanpa harus datang ke toko tersebut

4.2. Saran

Berdasarkan kesimpulan di atas, maka saran yang diharapkan yaitu : 1. Pihak toko hendaknya selalu menjaga hubungan baik dengan pelanggan secara berkelanjutan serta mengadakan riset kepuasan pelanggan yang lebih baik lagi 2. Pihak toko hendaknya tetap menjaga image dan tetap menajga kualitas pelayanan 3. Dalam rengka untuk menciptakan dan memberikan kepuasan pelanggan, maka pihak toko diharapkan selalu berusaha memperbaiki fasilitas- fasilitas yang ada 4. Diharapkan pihak toko selalu mengikuti perkembangan usaha secara kontinyu sehingga pihak toko dapat mengetahui keadaan sebenarnya agar target perusahaan tercapai. 5. Diharapkan pihak toko dapat terus melakukan maintenance sistem yang ada sekarang. Agar sistem selalu terupdate setiap bulan atau tahunya. 5. DAFTAR PUSTAKA [1] Abdul Kadir. 2001, Dasar Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP , C.V Andi Offset, Yogyakarta. [2] Adi Nugroho. 2006, E-Commerce Memahami Perdagangan Modern di Dunia Maya , Informatika, Bandung. [3] Bunafit Nugroho. 2004, Aplikasi Pemrograman Web Dinamis dengan PHP dan MySQL , Gava Media, Yogyakarta. [4] Dian Andriana. 19-03-2010 01:04:35,Pengenalan pemrograman E- commerce Dengan PHP dan MySQL , http:www . Ilmu Komputer.com.. [5] Lukmanul Hakim. 2008, Membongkar Trik Rahasia Para Master PHP , Lokomedia, Yogyakarta.