Analisis Sistem Perancangan Sistem

Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009. BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

3.1 Analisis Sistem

Untuk memulai membangun suatu website yang berupa aplikasi mengenai D-III Statistik USU, penulis terlebih dahulu merencanakan alur kerja berdasarkan kebutuhan dari user yang akan menggunakan aplikasi berbasis web yang akan dibuat. Aplikasi pencarian judul D-3 Statistik FMIPA USU ini diperbuat atas dasar kebutuhan Departemen Matematika khususnya Program Studi D-3 Statistik Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara. Berdasarkan dari pengamatan penulis mengenai analisis sistem yang berjalan mengenai pencarian judul tugas akhir D-3 Statistik USU ini adalah terjadinya pencarian judul tugas akhir mahasiswa yang sangat lamban prosesnya, karena pegawai yang memegang peranan mengenai tugas akhir mahasiswa harus mencari-cari lagi ke gudang apa judul tugas akhir yang telah dibuat oleh mahasiswa tersebut, kemungkinan adanya laporan tugas akhir mahasiswa yang hilang, dikarenakan proses pencarian ini sangat lambat dan sangat manual maka penulis mencoba merancang sebuah sistem informasi pencarian judul tugas Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009. ahhir berbasis web untuk memberikan informasi yang komputerisasi dan dapat mempercepat pekerjaan dalam pencariannya.

3.2 Perancangan Sistem

Perancangan sistem merupakan upaya perusahaan untuk memulai memiliki sistem baik yang lama maupun untuk memiliki sistem yang baru. Perancangan sistem dilakukan setelah mendapat gambaran dengan jelas apa yang harus dikerjakan. Dengan adanya aplikasi pencarian judul tugas akhir ini nantinya para mahasiswa tidak lagi direpotkan dengan pemilihan judul-judul tugas akhir, dan pegawai yang mengurus masalah tugas akhir juga akan lebih mudah dalam melihat dan mencari judul- judul mahasiswa D-3 statistik FMIPA USU Medan. Agar lebih mudah untuk memahaminya, maka penulis membuat perancangan sistem dalam Tugas Akhir ini. Metode perancangan sistem yang penulis lakukan didalam penyusunan Tugas Akhir ini terdiri dari Perancangan Data Flow Diagram DFD, Perancangan Normalisasi dan Database serta Perancangan.

3.2.1. Perancangan Keluaran Output

Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009. Output adalah informasi yang dikirim kepada para pengguna melalui sistem informasi lewat internet, extranet, atau world wide web www. Beberapa data memerlukan pemrosesan yang ekstensif sebelum menjadi keluaran yang layak, data-data lainnya disimpan, dan ketika diperoleh, dianggap sebagai output dengan sedikit atau tanpa pemrosesan sama sekali. Ada 6 enam tujuan dari keluaran output yaitu : 1. Merancang output untuk tujuan khusus. 2. Membuat output bermanfaat bagi para pengguna. 3. Mengirim jumlah output yang tepat. 4. Menyediakan distribusi output yang tepat. 5. Menyediakan output tepat waktu. 6. Memilih metode output yang paling efektif. Adapun perancangan keluaran output yang ingin penulis perbuat adalah sebagai berikut : Header home Judul TA Peraturan TA Panduan TA Pencarian berdasarkan Judul, nama, dan doping Form Pencarian misalnya berdasarkan doping Tombol cari Maka akan menghasilkan sbb : Nama NIM Judul TA Stambuk IPK xxxxx xxxxxxxxx xxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx xxxxxxxxx xxxx 9,9 footer Gambar 3.1 Perancangan Keluaran Output Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009.

3.2.2. Perancangan Masukan Input

Kualitas sistem input menentukan kualitas sistem output. Dengan berusaha membuat sistem input yang dibentuk secara bagus, penganalisis sistem menyatakan bahwa input yang buruk mengundang pertanyaan tentang kepercayaan terhadap keseluruhan sistem. Adapun tujuan perancangan masukan input adalah : 1. Membuat penyelesaian input yang mudah dan efisien. 2. Menjamin input akan memenuhi tujuan yang diharapkan. 3. Menjamin penyelesaian yang tepat. 4. Membuat tampilan layar dan formulir yang menarik. 5. Membuat input yang tidak rumit. 6. Membuat tampilan layar dan formulir yang konsisten. Adapun perancangan masukan input yang ingin penulis perbuat adalah sebagai berikut : header home Input TA Peraturan TA Panduan TA Form input judul-judul tugas akhir : Nama NIM Judul Tugas Akhir Stambuk IPK xxxxxxxxxxxxxxxxx xxxxxxxxxxxxxxxxx xxxxxxxxxxxxxxxxx xxxxxxxxxxxxxxxxx 9,9 Simpan Reset Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009. Setelah data-data diinput dan ditekan tombol simpan maka data-data tersebut akan langsung tersimpan ke database. footer Gambar 3.2 Perancangan Masukan Input

3.2.3. Perancangan File

Dalam perancangan website , penulis mempersiapkan file-file yang digunakan dalam menunjang tampilan website. File halaman website secara keseluruhan berekstensi .php. Hal ini dikarenakan seluruh file halaman website menggunakan bahasa pemrograman PHP dan berkomunikasi dengan MySQL sebagai tempat penyimpanan datanya atau sebagai database-nya. Penjelasan terhadap file halaman website adalah : 1. index.php Halaman index.php merupakan penggabungan antara tag-tag HTML dan pemrograman PHP. File ini adalah halaman utama pada website jika browser dijalankan maka user akan melihat sejarah dan misi serta visi dari D-3 Statistik FMIPA USU. 2. judul_ta.php Halaman judul_ta.php merupakan penggabungan antara tag-tag HTML dan pemrograman PHP. Halaman judul_ta ini menampilkan nama, nim, judul ta, stambuk, san IPK dari mahasiswa D-3 Statistik USU Medan. Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009. 3. cari.php Halaman cari.php merupakan penggabungan antara tag-tag HTML dan pemrograman PHP. Halaman ini dibuat untuk memberikan kemudahan dalam pencarian atau search judul-judul tugas akhir yang telah disimpan dalam database MySQL. 4. peraturanta.php Halaman peraturanta.php merupakan penggabungan antara tag-tag HTML dan pemrograman PHP. Halaman ini berisikan tentang peraturan tugas akhir di D-3 Statistik FMIPA USU. 5. panduanta.php Halaman panduanta.php merupakan penggabungan antara tag-tag HTML dan pemrograman PHP. Halaman ini berisikan tentang panduan tugas akhir di D-3 Statistik FMIPA USU.

3.2.4. Perancangan Database

Database dapat diumpamakan sebagai sebuah tempat menyimpan data yang terstruktur agar dapat diakses dengan cepat dan mudah. Membangun sebuah database merupakan langkah awal pembuatan aplikasi, termasuk aplikasi pencarian judul D-III Statistik USU. Dalam perancangan aplikasi pencarian judul ini, penulis membuat 2 tabel dalam database tugas_akhir. Tabel-tabel tersebut adalah tabel admin, tabel mahasiswa dan tabel judul. Pembuatan database dan tabel-tabel mempergunakan fasilitas MySQL atau Dina Ranggasari : Sistem Informasi Pencarian Judu l Tugas Akhir Program Studi D-3 Statistik Fakultas Mipa Universitas Sumatera Utara, 2009. phpmyadmin yang terdapat dalam software XAMPP. Di bawah ini adalah gambaran isi dari masing-masing tabel.

a. Tabel admin terdiri dari :