Hubunan Ketersediaan Sumberdaya Keluarga dan Tingkat Kepedulian Ibu dengan Status Kurang Energi Protein (Kep)Anak Balita

HUBUNGAN KETERSEDIAAN SUMBERDAYA KELUARGA DAN TINGKAT KEPEDULIAN
IBU DENGAN STATUS KURANG ENERGI PROTEIN (KEP)ANAK BALITA

(Relationship between Family Resources and Mother's Care
with Protein Energi Malnutrition (PEM) of Underhe Children)

',

Amaliah Ekasaxi Euis sunarti2,dan Dwi Hastuti ~artianto'

ABSTRACT. The objective of the s f u 4 is to determine the relationship between family
resources and mother's care with PEM status of underfive children. The research was
conducted in Kelurahan Cikaret and Desa Ranmaya, Kecamakm Bogor Selatan, Kotancadya
Bogor. Samples of the study was 105 PI34 children aged II-59 month whose mothers are
primary caregiver. Data was analyzed by using Spearman's rank test, t-test, and regression
analysis. Result showed that there were 547 pertcent and 48, I percent of moderate PEA4
children in Kelurahan Cikaret and Desa R a n c a m v respectively, while severe PEM children
were found in Kelurahan Cikaret (1,9%) and Desa Rancamaya (5,8%). Economic resources
had signijkant correlation with mother's care. Non economic resources had significant
correlation with mother' care especially sanitation practices, mother's Knowledge and
educational &nment.

PPositive correlation was also found between sanitation practices and
PEM status (% BB/U). Mother's care were influence by mother's knowledge (p 0,635),
family's asset (j9= 0,362) and mother's educational attainment (@ 0,056). Mother's care was
not signjficantly rehted to PEM status of children.
f d l y resources
Keywords: mother's care, maInutntntion,

Latar Belakang
Prevalensi kurang energi protein QEP) anak
balita
merupakan salah satu indikator
pembangunan kualitas sumberdaya manusia. Data
menunjukkan masih tingginya prevalensi KEP
balita di Indonesia (Depkes, 1998). Prevalensi
KEP total (c10% BB/U) anak balita di
Kotamadya Bogor (17,7%) lebih tin& dibanding
dengan KEP total di Jawa Barat (13,9%), dan
diduga lebii meningkat lagi akibat krisis moneter
sekarang ini.
Selain faktor konsumsi makanan dan faktor

infeksilkesehatan, UNICEF menempatkan faktor
kepedulian sebagai faktor yang langsung
mernpengaruhi status gizi. Dengan mengadaptasi
kerangka fikir UNICEF tersebut, Engle, Menon
faktor
dan Haddad (1997) menambahkan
ketersediaan sumber daya keluarga seperti

' Alumuus Jurusau GMSK,Fapesta IPB

Staf Pengajar Jurusau GMSK,Faperta IPB

pendidikan dan pengetahuan ibu, sanitasi dan
kesehatan rumah, ketersediaan waktu serta
dukungan
ayah,
sebagai faktor
yang
mempengaruhi kepedulian.
Penelitian tentang hubungan konsurnsi

pangan dan infeksi atau status kesehatan dengan
status gizi anak balita sudah banyak dilakukan,
namun masih sedikit yang meneliti hubungan
antara kepedulian terhadap status gizi, serta
hubungan ketersediaan sumber daya keluarga
dengan kepedulian
Tuiuan dan Kermnaan
Penelitian ini bertujuan untuk (1)
Mengetahui ketersediaan sumberdaya ekonomi
dan sumberdaya non ekonomi keluarga; (2)
Mengetahui tingkat kepedulian ibu dalam
mengasuh anak balita; (3) Menganalisis
hubungan ketersediaan sumberdaya keluarga
dengan tingkat kepedulian ibu dalam mengasuh
anak balita; dan (4) Menganalisis hubungan
tingkat kepeduliaa ibu dengan status KEP anak
balita.

Dokumen yang terkait

Karakteristik Keluarga Balita Kurang Energi Protein (KEP) Berat Dan Sedang Di Wilayah Puskesmas Tegal Sari Kecamatan Medan Denai Tahun 2001

0 30 67

Karakteristik Rumahtangga Anak Balita Kurang Energi Protein (KEP) di Wilayah Kota dan Desa, Sulawesi Tenggara

0 5 96

Hubungan Ketersediaan Sumberdaya Keluarga dan Tingkat Kepedulian Ibu dengan Status Kurang Energi Protein (KEP) Anak Balita

0 12 93

Pengetahuan Gizi dan Persepsi Ibu Rumahtangga Kader dan Bukan Kader Posyandu tentang Kurang Energi Protein (KEP) Balita Serta Pertisipasi Penanggulangannya

0 10 67

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG GIZI BALITA, ASUPAN ENERGI DAN PROTEIN BALITA DENGAN STATUS GIZI BALITA DI Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Gizi Balita, Asupan Energi Dan Protein Balita Dengan Status Gizi Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Banyudono I Ka

0 4 11

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG GIZI BALITA, ASUPAN ENERGI DAN PROTEIN BALITA DENGAN STATUS Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Gizi Balita, Asupan Energi Dan Protein Balita Dengan Status Gizi Balita Di Wilayah Kerja Puskesmas Banyudono I Kabupaten Boyolal

0 2 17

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KONSUMSI PROTEIN HEWANI DENGAN KEJADIAN KURANG ENERGI PROTEIN PADA ANAK BALITA DI KECAMATAN BOJA KABUPATEN KENDAL.

0 0 47

TINGKAT KETAHANAN PANGAN RUMAH TANGGA KELUARGA BALITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI KECAMATAN PANARUKAN KABUPATEN SITUBONDO Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 180

SKRIPSI FAKTOR DOMINAN YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KEJADIAN BALITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI WILAYAH KECAMATAN KENJERAN SURABAYA

0 0 17

SKRIPSI PERBEDAAN PERILAKU PENGASUHAN KELUARGA INTI DENGAN KELUARGA BESAR PADA BALITA KURANG ENERGI PROTEIN (KEP) DI WILAYAH SEMAMPIR SURABAYA

0 0 19