Visi Sekolah Misi Sekolah Tujuan Sekolah

2. Penyelenggaraan administrasi kelas. 3. Pembuatan catatan khusus tentang iswa. 4. Penyusunan statistik bulanan siswa. 5. Penyuunan nilai siswa.

3.3.8 Guru Pembimbing dan Konseling BPBK

Bertugas membantu kepala sekolah dalam penyusunan dan pelaksanaan pembimbingan dan konseling di sekolah.

3.4 Visi dan Misi Sekolah

3.4.1 Visi Sekolah

Terwujudnya warga sekolah yang berkarakter, beriman, bertaqwa, cerdas dan terampil, unggul dalam prestasi serta peduli terhadap lingkungan

3.4.2 Misi Sekolah

1. Membentuk peserta didik yang bermoral mempunyai budi pekerti yang santun dan disiplin . 2. Menggali dan mengembangkan potensi yang dimiliki peserta didik. Universitas Sumatera Utara 3. Menumbuh kembangkan sikap-sikap positif dalam rangka pembentukan karakter bangsa. 4. Menciptakan suasana belajar dan mengajar yang aktif, kreatif, inovatif dan menyenangkan . 5. Membentuk peserta didik yang mempunyai life skill. 6. Menciptakan suasana yang lingkungan yang hijau, sejuk, bersih, indah serta sehat . 7. Mengembangkan kurikulum berbasis lingkungan.

3.4.3 Tujuan Sekolah

1. Meningkatkan mutu sekolah yang ditandai dengan peningkatan jumlah peserta didik yang lulus dengan standart kompetensi tinggi . 2. Meningkatkan jumlah siswa yang dapat melanjutkan pendidikn ke perguruan tinggi. 3. Meningkatkan kegiatan extrakulikuler unggulan yang sesuai dengan potensi dan minat peserta didik. 4. Meningkatkan keterampilan bagi peserta didik yng tidak melanjutkan keperguruan tinggi. Universitas Sumatera Utara 5. Meningkatkan kemampuan professional tenaga pendidik dan kependidikan sesuai dengan tuntutan program pembelajaran yang berkualitas. 6. Meningakatkan pemenuhan kebutuhan sarana prasarana program pendidikan untuk mendukung kegiatan belajar mengajar dan hasil belajar peserta didik. 7. Tersedianya tenaga pendidik yang professional yang memenuhi standart yang ditetapkan, sebagai pendukung terciptanya KBM yang efektif dan efisien serta hasil yang optimal . 8. Menjalin kerja sama yang lebih erat dengan lembaga atau pihak terkait stake holder dalam rngka pengembangan program pendidikan yang mengikuti perkembangan iptek dan tuntutan kebutuhan masyarakat . 9. Mengupayakan terbentuknya sikap tanggung jawab terhadap kelestarian lingkungan yang dapat mendukung program ADIWIYATA . Universitas Sumatera Utara BAB 4 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

4.1 Analisis