Desain spesifikasi alat Storage 1 Storage bahan, berupa Bin

Pada desain alat utama akan di desain dimensi peralatan secara detail yang berguna untuk pabrikasi. biasanya yang perlu dibuatkan dimensi yang lengkap adalah peralatan proses yang dikatagorikan sebagai: a. Reactor b. Peralatan separator c. Purifikator Mengingat banyaknya bagian dari suatu peralatan, maka dalam perancangan alat utama tersebut dimensi yang di desain dan di gambar secara gambar teknik adalah: a. Dimensi dua alat, misalnya: diameter, tinggi bagian shell, tebal shell, tebal tutup atas dan bawah dan dimensi lainnya pada bagian utama alat tersebut. b. Dimensi kelengkapan alat, misalnya: b.1 nozzle, manhole, handhole, flange dan lain sebagainya b.2 coil atau jaket b.3 pengaduk, bearing, seal dan lain sebagainya b.4 penyangga: leg and lug, skirt support ataupun saddle Gambar alat meliputi gambar utuh, kelengkapan dan detail disesuaikan dengan alat tersebut. Dengan mencantumkan ukuran secara jelas. Demikian juga detail pengelasan, jumlah lubang baut, jumlah lubang pada tray dan lainnya yang diperlukan untuk pembuatan alat tersebut.

6.2 Desain spesifikasi alat

Setelah dilakukan pemilihan peralatan yang sesuai dengan proses operasi, maka dapat dibuatkan spesifikasi peralatan yang dimaksudkan. Desain spesifikasi peralatan dimulai dengan mengetahui data kondisi proses operasi, kemudian dilakukan desain dimensi 68 dilanjutkan dengan standarisasi dan terakhir dibuatkan kesimpulan spesifikasi peralatan proses tersebut. Beberapa contoh desain spesifikasi peralatan proses sebagai berikut: a. Storage a.1 Storage bahan, berupa Bin Fungsi : Menampung batubara dari bucket elevator J-115 sebelum dibawa oleh belt conveyor J-112 C selama 8 jam. Type : Bin berbentuk persegi panjang tegak dengan bagian bawah berbentuk limas dengan sudut 120 o . Dasar perancangan : Kapasitas : 36017,6321 kg jam Waktu tinggal : 8 jam Densitas bahan : 159 lbft 3 = 2546,9085 kgm 3 Direncanakan : Bahan : Carbon steel SA 240 Grade M – type 316 Fallowable : 18750 psia Faktor korosi : 116 in Type pengelasan : Double Welded Butt Join E = 0,8 Brownwll and young hal 294 Sudut puncak : 120 o Perhitungan : Kecepatan volumetric = m ρ = 36017,6321kg jam 2546,9085 kgm 3 = 14,1417 m 3 jam Volume bahan = 14,1417 m 3 jam x 8 = 113,1337 m 3 Karena bahan mengisi 80 dari volume bin, maka : Volume bin = 100 80 x 113,1337 m 3 = 141, 4171 m 3 Mencari tinggi limas : Tan 12 α = 0 .5 √ P 2 + L 2 T P = L Tg 12 . 20 T limas = 0, 41 P Volume bin = volume kubus + volume limas = P x L x Tkubus + P x L x 13 Tlimas Asumsi : Tkubus = 3P P = L 69 = 0 .5 √ P 2 + L 2 T Volume bin = volume kubus + volume limas 141,4171 = P x L x Tkubus + P x L x 13 Tlimas 3P3 + P x P x 13 0,41 P 141,4171 = 3P3 + 0,1366 P3 141,4171 = 3,1366 P3 P3 = 44,7055 m P = 1,85 m = 2 m L = P = 1,85 m = 2 m Tkubus = 5,54 m = 5,5 m Tlimas = 0,75 m = 1 m Tinggi bin = Tkubus + Tlimas = 5,5 m + 1 m = 6,5 m Menentukan tebal bin : 1 y = t 4 12 1 2 t Direncanakan bahan konstruksi : √ Carbon Steel SA 240 Grade M tipe 316 √ Allowable stress f = 18750 psi f = M 1 y = Massa x 1 2 P 1 2 xPxt 3 1 2 xt f = 3 xmassa t 2 t= √ 3 xmassa f = √ 3x79382 ,86lb 18750 = 2,1 in Spesifikasi peralatan : Nama : Bin penampung J-116 Fungsi : Untuk menampung batubara dari bucket elevator selama 8 jam. Tipe : Bin berbentuk persegi panjang tegak dengan bagian bawah berbentuk limas dengan sudut 120o Kapasitas : 36017,6321 kg 70 Dimensi : Panjang = 2 m Tinggi = 6,5 m Tebal = 2,1 in Bahan= Karbon steel SA 240 grade M-type 316 Jumlah = 1 buah

a.2 Storage bahan cair, berupa storage Fixed roof