KESIMPULAN DAN SARAN Analisi laporan Arus Kas Periode 2007-2011 Sebagai Alat Ukur Efektivitas Kinerja Keuangan Pada PD. Kembar Jaya

xi 4.2 Hasil Penelitian ........................................................................................ 28 4.2.1 Perkembangan Arus Kas Pada PD. Kembar Jaya .......................... 28 4.2.2 Analisis Keefektifan Kinerja Keuangan Pada PD. KemBar Jaya ......................................................................... 38

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan .............................................................................................. 40 5.2 Saran ........................................................................................................ 41 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN DAFTAR RIWAYAT HIDUP vi KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb. Alhamdulillah, segala Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya. Tidak lupa pula shalawat serta salam penulis tunjukan kepada Nabi Besar Rasulullah Muhammad SAW yang telah berjuang membawa umat manusia kepada fitrah yang benar. Sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini dengan judul : “Analisis Laporan Arus Kas Sebagai Alat Ukur Efektifitas Kinerja Keuangan Pada PD. Kembar Jaya Periode 2007-2011 ”. Laporan tugas akhir ini sebagai salah satu syarat yang harus dipenuhi dalam menempuh ujian sidang jenjang DiplomaIII Program Studi Keuangan Dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia. Penulis berusaha menyajikan Laporan Tugas Akhir ini sebaik mungkin, namun demikian penulis menyadari bahwa Laporan Tugas Akhir ini jauh dari sempurna dan banyak kekurangan. Hal ini dikarenakan keterbatasan kemampuan, pengalaman, serta pengetahuan yang dimiliki penulis, namun demikian penulis berusaha dalam penyusunannya memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak yang akan menjadi masukan yang berharga bagi penulis guna memperbaiki dan menyempurnakan Laporan Tugas Akhir di masa yang akan datang. vii Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada yang terhormat : 1. Dr. Ir. Eddy Soeryanto Soegoto, selaku Rektor Universitas Komputer Indonesia. 2. Prof. Dr. Hj. Ernie Tisnawati Sule, SE., M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia. 3. Dr. Raeni Dwi Santy, SE., M.Si selaku Ketua Program Studi Keuangan Dan Perbankan Universitas Komputer Indonesia. 4. Bapak Rizki Zulfikar, SE., M.SI selaku Dosen Wali KP-1 pada Program Studi Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia. 5. Ibu Windi Novianti, SE.MM., selaku Dosen Pembimbing yang selalu sabar dan meluangkan waktunya untuk membimbing dan memberikan pengarahan- pengarahan sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini. 6. Ibu Trustorini Handayani, SE., M.SI selaku Dosen Penguji Program Studi Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia. 7. Seluruh Staff Dosen Pengajar dan Staff Sekretariat Teh Hanna Teh Maya, Program Studi Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia. 8. Indra Permana selaku manajer dan pembimbing penelitian pada PD. Kembar Jaya 9. Seluruh pegawai PD. Kembar Jaya yang tidak disebutkan satu persatu yang telah membantu penulis dalam melaksanakan penelitian. viii 10. Ayah Ibunda dan Paman tercinta yang telah memberikan dorongan, kasih sayang, perhatian dan doa sepenuh hati selama ini kepada penulis. 11. Wuri Novarinda yang selalu membuat penulis tersenyum, member motivasi, dorongan, semangat serta perhatian kepada penulis. 12. Sahabatku Gyar, Achmad, Panji, Wibisono, Aries, Diah, Ratna, Tantri, Tria dan yang lainnya yang tidak dapat disebutkan satu persatu, teman-teman seperjuangan “Anak-Anak KP-10” terima kasih atas kebersamaan dan bantuannya selama ini. Atas segala amal kebaikan seluruh pihak yang penulis sebutkan dan tidak penulis sebutkan, mudah-mudahan Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda. Akhir kata semoga Laporan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat khususnya bagi penulis dan bagi pembaca pada umumnya, meskipun masih banyak kekurangan dan jauh untuk dikatakan sempurna. Amin . Wassalamualaikum Wr.Wb. Bandung, Juli 2013 Penulis DAFTAR PUSTAKA Harahap Sofyan Safri, 2002. Teori Akuntansi Laporan Keuangan. Jakarta: Bumi Aksara. Harahap Sofyan Syafri, 2010. Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers. Ikatan Akuntansi Indonesia, 2002, Standar Akuntansi Keuangan, Buku Satu, Penerbit Salemba Empat, Jakarta. Narimawati Umi, Anggadini Sri Dewi., Ismawati Linna 2010, Penulisan Karya Ilmiah. Bekasi: Genesis. Sugiono, 2003. Metode Penelitian Bisnis, Cetakan Kelima, Penerbit CV. Alfabeta, Bandung. 1

BAB I PENDAHULUAN