Teknik Analisis Data METODOLOGI PENELITIAN A.

B. Saran

Setelah peneliti melakukan penelitian, menganalisis, dan mengambil kesimpulan dari hasil penelitian, maka peneliti dapat mengajukan saran sebagai berikut : 1. Pemerintah Desa diharapkan dapat memberikan solusi dan mengatasi permasalahan sosial yang ada sehingga masalah-masalah dapat segera teratasi. 2. Kepada penegak hukum supaya dapat lebih memperhatikan dan tegas dalam mencegah serta melakukan penindakan terhadap pelanggaran hukum khususnya tentang perjudian. 3. Bagi orang tua hendaknya lebih memperhatikan lagi perkembangan dan pendidikan anak-anaknya, dengan cara memberikan motivasi, bekal pendidikan yang cukup baik pendidikan yang bersifat formal maupun non formal, terlebih pendidikan agama karena pendidikan itu sangat penting untuk meraih masa depan. 4. Bagi masyarakat, interaksi lingkungan sosial hendaknya juga tetap dijaga demi terciptanya lingkungan yang sehat aman, nyaman dan bebas dari perjudian dalam bentuk apapun. DAFTAR PUSTAKA Adwiana Hardiyati.2006, Sosiologi, PT. Widya Utama. Jakarta. Andi Mappiare.1996. Psikologi Remaja. Usaha Nasional. Surabaya. 198 Halaman. Arikunto, Suharsimi. 1998. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Bina Aksara. Jakarta. 196 Halaman. Ali, Mohammad. 1985. Penelitian Prosedur Pendidikan dan Strategi. Angkasa: Bandung.215 Halaman. ....................... 2001. Prosedur Penelitian Suatu pendekaan Praktik : Rineka Cipta. Jakarta. ……………..2002. Psikologi Sosial. Toha Putra. Rineka Cipta. Jakarta. 136 Halaman. Alumni Fakultas Ushuluddin Filsafat UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta. - See more at: http:suar.okezone.comread2014023058889382peranan- pemuda-dalam-membangun-bangsa. Azwar dalam Djaali, 2000. Jakarta Gunarsa, Singgih dirga. 1983. Pengantar Psikologi. Jakarta. Mutiara Husaini Usman dan Purnomo Stiady Akbar, 1995. Metodologi Penelitian Sosial. Bumi Aksara. Jakarta. 110 Halaman. http:ilmu27.blogspot.com201403makalah-kenakalan-remaja. http:software-comput.blogspot.com201403 makalah-kenakalan remaja. JP Chaplin dalam A.M. Sadirman, 2011. Interaksi dan Motivas Belajar mengajar. Raja Grafindo, : Jakarta. Kartono, Kartini, 2005. Patologi II Kenakalan Remaja. Jakarta: Rajawali. Malo, Manase. 1986. Metode Penelitian Sosial. Kurnia. Jakarta. 139 Halaman. M. Ali, M. Asrori, 2006. Psikologi Remaja. Bumi Aksara. Jakarta Ronny Kountur, 2004. Metode Penelitian. PPM. Jakarta. 194 Halaman. Rahardja,Tirta dan Sulo,La.2005. Pengantar Pendidikan. Rineka Cipta. Jakarta. Sarlito Wirawan Sarwono. 2005. Psikologi Remaja. Raja Grafindo Persada. Jakarta Soerjono Soekanto. 2009. Sosiologi Suatu Pengantar. Rajawali Pers. Jakarta. Siagian. 1984. Pengembangan Sumber Daya Insani. Gunung Agung. Jakarta. Halaman. 91. Sudarsono. 2004. Kenakalan Remaja. Rineka Cipta. Jakarta Susilo. 2009. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Remaja Usia Produktif Melakukan Urbanisasi. FKIP Unila tidak diterbitkan. Sutrisno Hadi. 1996. Metode Research Jilid I dan II. Yayasan Penerbit Fakultas Psikologi UGM: Yogyakarta Taufik Abdullah. 1994. Pemuda dan Perubahan Sosial. Lembaga Penelitian dan Penerangan Ekonomi dan Sosial. Jakarta. Halaman 151. Undang –undang Sistem Pendidikan Nasional No 20 Tahun 2003. Walgito, Ramdhani dalam Khusnul amri, 2011. Universitas Lampung.