RUANGAN – RUANGAN LAIN 1. Gudang Tali Boot Winch Store

GENERAL ARRANGEMENT Tugas Akhir MV ”THE RED DEVILS” FISHING VESSEL Program Studi Diploma III Teknik Perkapalan Universitas Diponegoro Semarang 2006 WAWAN WAHYUANA L0G 006 062 47 K.4. Lampu Buritan Stern Light a. Ditempatkan diburitan dengan tiang khusus. b. Warna cahaya putih dan sudut pancar 315 kedepan. c. Tinggi dari main deck utama = 15 feet = 4,572 m. H 4 diambil 4,5 m. dari main deck K.5. Lampu Isyarat Tanpa Komando Not Under Commando Light a. Penempatan pada tiang diatas rumah geladak. b. Warna putih dengan sudut pancar 315 kedepan. c. Jarak dari FP L 3  ½ x LOA  ½ x 52,35  26,175 m L 3 direncanakan = 39,2 m 70 Jarak gading d. Tinggi lampu dari main deck h’ = 4 – 5 m, diambil 4 m h 5 = h 2 + h’ = 11 + 4 = 15 m dari main deck L. RUANGAN – RUANGAN LAIN L.1. Gudang Tali Boot Winch Store a. Terletak di bagian paling bawah deck akil di haluan kapal. b. Di gudang ini di simpan tali tambat dan tali perlengkapan tangkap. L.2. Gudang Lampu Lamp Store a. Ditempatkan di bawah deck akil di haluan kapal. GENERAL ARRANGEMENT Tugas Akhir MV ”THE RED DEVILS” FISHING VESSEL Program Studi Diploma III Teknik Perkapalan Universitas Diponegoro Semarang 2006 WAWAN WAHYUANA L0G 006 062 48 b. Di gudang ini lampu cadangan disimpan. L.3. Gudang Cat Paint Store a. Ditempatkan di ruangan deck akil di haluan kapal. Pada ruangan ini dibuatkan petak terpisah untuk menyimpan cat yang masih utuh dan cat yang sudah tidak terpakai lagi. b. Kaleng – kaleng cat di simpan di sini. L.4. Gudang Umum General Store a. Terletak di bawah deck utama, gudang berisi peralatan – peralatan lain yang bersifat umum. L.5. Gudang Peralatan Tangkap Trawl Store a. Gudang ini terletak pada Fore Castle Deck. b. Gudang ini berisi jaring dan peralatan lainnya yang berhubungan dengan peralatan tangkap. L.6. Ruang Mesin Kemudi Steering Gear Room a. Ruang mesin kemudi diletakkan di buritan kapal. c. Ruang mesin kemudi harus dipisahkan dengan dinding baja. L.7. Emergency Source At Electrical Power ESEP a. Berdasarkan peraturan Solas 1974, untuk kapal kurang dari 5000 BRT harus ada sumber tenaga darurat yang dapat mengisi power daya dengan sendirinya apabila sumber listrik utama macet atau tidak berfungsi. GENERAL ARRANGEMENT Tugas Akhir MV ”THE RED DEVILS” FISHING VESSEL Program Studi Diploma III Teknik Perkapalan Universitas Diponegoro Semarang 2006 WAWAN WAHYUANA L0G 006 062 49 b. ESEP dapat berbentuk baterry accumulator, generator dengan independent fuel oil atau sustable primovor fuel points 43 C. c. ESEP harus dapat bekerja pada keadaan miring 22,5 dan trim 10 . L.8. Ruang CO 2 a. Digunakan untuk menyimpan gas CO 2 yang berfungsi untuk pemadam kebakaran. b. Diletakkan di dekat kamar mesin, sehingga mudah digunakan jika terjadi kebakaran di kamar mesin. M. PERLENGKAPAN VENTILASI M.1. Deflektor Pemasukan pada Kamar Mesin