Perancangan brosur program sehati sebagai media promosi di Yayasan Sahfira Foundation : laporan kerja praktek

(1)

(2)

RIWAYAT HIDUP

Nama Mohammad Laras Taufan dilahirkan di Serang, 25 Agustus 1991 Banten, penulis lulus SMA tahun 2009 di Nurul Fikri Boarding School Serang-Banten lalu Melanjutkan pendidikan di Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) kampus swasta dibandung. Penulis mengambil

fakultas Desain Jurusan Desain Komunikasi Visual. Yang

sangat disenangi belajar dikampus adalah mata kuliah fotografi, karena di dalam fotografi banyak sekali pengalaman yang dijadikan pembelajaran sekaligus moment yang tidak akan bisa terulang lagi selain kita mengabadikan moment tersebut.


(3)

Laporan Kerja Praktek

PERANCANGAN BROSUR PROGRAM SEHATI

SEBAGAI MEDIA PROMOSI

DI YAYASAN SHAFIRA FOUNDATION

DK 36502 KERJA PRAKTEK

Oleh :

Mohammad Laras Taufan 51909027

Desain Komunikasi Visual

Dosen Pembimbing :

Gema Ariprahara, S.Sn

FAKULTAS DESAIN

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG


(4)

Laporan Kerja Praktek

PERANCANGAN BROSUR PROGRAM SEHATI

SEBAGAI MEDIA PROMOSI

DI YAYASAN SHAFIRA FOUNDATION

DK 36502 KERJA PRAKTEK

Oleh :

Mohammad Laras Taufan 51909027

Desain Komunikasi Visual

Dosen Pembimbing :

Gema Ariprahara, S.Sn

FAKULTAS DESAIN

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG


(5)

(6)

KATA PENGANTAR

Penulis mengucapkan syukur kepada Tuhan atas rahmat dan karuniaNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan kegiatan Kerja Praktek di Yayasan Shafira Foundation.

Penyusunan laporan kegiatan Kerja Praktek ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan mata kuliah kerja praktek di S1, Universitas Komputer Indonesia.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan laporan Kerja Praktek ini masih banyak terdapat kekurangan dan kelemahan baik dalam penyajian materi maupun pemberian analisis. Hal ini disebabkan karena keterbatasan pengetahuan, kemampuan dan pengalaman yang penulis miliki, oleh karena itu, penulis tidak menutup diri untuk menerima saran dan kritik dari berbagai pihak yang bersifat membangun.

Penulis juga mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dan membimbing dalam menyusun laporan kegiatan Kerja Praktek, khususnya kepada pihak Yayasan Shafira Foundation selaku perusahaan yang menampung penulis saat Kerja Praktek berlangsung.

Akhir kata penulis berharap semoga laporan Kerja Praktek ini berguna dan bermanfaat khususnya bagi penulis, umumnya bagi pembaca.

Bandung, 27 Juni 2012


(7)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... i

KATA PENGANTAR ... ii

ABSTRAK ... iii

ABSTRACT ... iv

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR GAMBAR ... vii

DAFTAR TABEL ... viii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1Latar Belakang Kerja Praktek ... 1

1.2 Tujuan Kerja Praktek ... 2

1.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kerja Praktek... 3

1.4 Sistematika Penulisan Laporan Kerja Praktek ... 4

1.5 Prosedur Pelaksanaan Kerja Praktek ... 5

BAB II TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN ... 6

2.1 Sejarah Perusahaan ... 6

2.2 Profil Perusahaan ... 7

2.2.1 Visi dan Misi Shafira Foundation ... 7

2.2.2 Struktur Organisasi Perusahaan ... 8

2.2.3 Fokus Kegiatan ... 9


(8)

BAB III LAPORAN KERJA PRAKTEK ... 10

3.1 Peranan Praktikan Dalam Perusahaan ... 10

3.2 Pekerjaan Pratikan Selama Kerja Praktek ... 10

3.3 Metode Kerja Praktikan ... 10

3.4 Perancangan Brosur Program Sehati ... 11

3.4.1 Konsep Perancangan ... 12

3.4.2 Teknis Perancangan ... 13

3.4.3 Teknis Pengerjaan ... 13

BAB IV KESIMPULAN ... 18

DAFTAR PUSTAKA ... 19

LAMPIRAN ... 20

RIWAYAT HIDUP ... 25


(9)

DAFTAR PUSTAKA

Achmad, Agung.(2009).Jurnalistik versus akademik. http://politikana.com

(Akses 10,05,12 pukul 19.45WIB)

Hartley, james.(2009).Bagaimana Untuk menulis akademik.

http://tipdeck.com. (Akses 18,05,12 Pukul 15.45WIB)

Rustan, Surianto. (2009). Layout Dasar & Penerapannya. Jakarta: PT.

Gramedia Pustaka Utama.

Setya, Gusti. (2008). Page Design Using Adobe InDesign. Bandung:


(10)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Untuk memberikan bekal pengalaman serta implementasi secara konkret dari seluruh materi-materi yang telah diberikan selama masa perkuliahan, setiap mahasiswa khususnya pada jurusan Desain Komunikasi Visual diwajibkan mengikuti kerja praktek disebuah perusahaan/instansi dimana mahasiswa tersebut bisa mengaplikasikan berbagai teori yang telah ia pelajari untuk kemudian dicoba diterapkan di dunia kerja secara nyata.

Sebagai seorang mahasiswa yang mengenyam pendidikan

khususnya Desain Komunikasi Visual, penulis menyelesaikan kerja praktek di Yayasan Shafira Foundation dapat melihat sejauh mana seorang desainer grafis dibutuhkan untuk sebuah perusahaan yang bergerak di bidang sosial. Sebagai perusahaan yang menyediakan

kegiatan sosial masyarakat, disini desainer grafis dibutuhkan untuk dapat

membuat media promosi kegiatan dan mengemasnya dalam bentuk visual-visual yang menarik minat pembaca. Untuk itu guna menambah pengetahuan serta keilmuan penulis maka menjalani kerja praktek disini dikatakan tepat karena sejalan dengan dunia desain yang menyampaikan informasi / berkomunikasi secara visual.

Selain sebagai tempat kerja praktek untuk menerapkan berbagai teori yang dipelajari di perkuliahan , kerja praktek juga memberikan poin-poin tersendiri bagi seorang mahasiswa dimana seorang mahasiswa dituntut untuk membiasakan diri dengan lingkungan dunia kerja, membina hubungan baik dengan rekan sekantor dan menghargai. Maka dari itu secara garis besar kita bisa melihat bahwa kerja praktek memiliki peranan yang cukup besar guna mengeluarkan seluruh potensi mahasiswa.


(11)

1.2 Maksud dan Tujuan Kerja Praktek

Sebagai salah satu jenis mata kuliah yang ditetapkan untuk mahasiswa, tentunya tidak semata-mata kerja praktek ini disertakan/ dikategorikan sebagai salah satu mata kuliah, melainkan memiliki maksud dan tujuan tertentu yang tentunya untuk membantu lebih mengembangkan potensi pada tiap diri mahasiswa.

Kerja praktek yang diberikan kepada mahasiswa ini, memiliki beberapa maksud dan tujuan, yaitu :

1. Memperkenalkan mahasiswa tentang seluk-beluk keadaan yang terjadi di dunia kerja.

2. Setiap mahasiswa dapat mempelajari hal-hal baru dan segala permasalahan di dunia kerja, yang mungkin selama ini tidak mereka temukan sewaktu mahasiswa tersebut sedang menjalani proses perkuliahan.

3. Menambah pengetahuan tentang dunia kerja

4. Menambah wawasan dan mampu mengembangkan keilmuan di bidang Desain pada umumnya dan di bidang Desain Komunikasi Visual pada khususnya.

5. Mahasiswa mampu menemukan solusi/ pemecahan masalah yang kerap muncul pada dunia kerja.

6. Memenuhi serta menyelesaikan mata kuliah Kerja Praktek.Fakultas Desain jurusan Desain Komunikasi Visual.


(12)

1.3 Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kerja Praktek

waktu pelaksanaan kerja praktek dimulai dari tanggal 23 Maret

2012 sampai dengan 31 Mei 2012. pihak Yayasan Shafira Foundation, pada umumnya kerja praktek dilakukan pada pukul 9.00-selesai setiap senin,selasa, rabu,kamis,sabtu.Dikarenakan jadwal yang telah ditentukan bersamaan dengan waktu kuliah penulis, maka waktu pelaksanaan kerja praktek penulis disesuaikan dengan proyek dari Shafira Foundation dan jadwal perkuliahan penulis.

Kegiatan kerja praktek yang dilaksanakan oleh penulis di Yayasan Shafira Foundation, yang beralamat di Rent Office S28, Jl. Sulanjana No.28 Bandung.

Gambar I.1 Map lokasi perusahaan

Gambar I.2 Foto perusahaan


(13)

1.4 Sistematika Penulisan Laporan Kerja Praktek

Dalam sebuah penulisan laporan Kerja Praktek diperlukan sistematika pembahasan yang baik, agar pembahasan persoalan dan penyajian hasil laporan dapat terstruktur dengan baik, terarah, dan mudah dimengerti. Untuk itu penulis menyusun sistematika penulisannya sebagai berikut.

BAB I : Pendahuluan

Berisikan tentang penjelasan mengenai latar belakang kerja praktek, tujuan dan manfaat dilaksanakanya kerja praktek, menerangkan tentang tempat pelaksanaan kerja praktek, penjelasan mengenai prosedur yang harus dilakukan dalam pelaksanaan kerja praktek dan penulisan susunan laporan yang di cantumkan pada sistematika pembahasan tentang penulisan laporan kerja praktek agar dapat tersusun dengan baik dan mudah dipahami.

BAB II : Tinjauan Umum Perusahaan

Pada Bab ini berisi tentang penjelaskan umum mengenai perusahaan yang bergerak dibidang tertentu, dalam hal ini perusahaan yang di maksud adalah perusahaan yang berhubungan dengan kegiatan sosial masyrakat.


(14)

BAB III : Laporan Kerja Praktek

Berisikan tentang laporan selama menjalankan kerja praktek disebuah perusahaan, dalam hal ini perusahaan yang dimaksud adalah PT.SHAFIRA FOUNDATON isi dari laporan tersebut berupa peran Praktikan di tempat perusahan kami dan pekerjaan apa saja yang telah di lakukan selama menjalankan kerja praktek.

BAB V : Penutup

Bab ini berisikan tentang kesimpulan dari semua hal-hal yang dijelaskan di dalam laporan kerja praktek yang telah laksanakan dan pada bab ini berisikan beberapa saran yang diajukan kepada pihak perusahaan tempat kerja praktek yang bersifat membangun motifasi bagi perusahaan agar dapat terus berkembang dan menjadi lebih baik.

1.5 Prosedur Pelaksanaan Kerja Praktek

Pada saat akan melakukan kerja praktek, yang paling awal dilakukan adalah menentukan tempat yang cocok untuk dijadikan sebagai tempat kerja praktek dan tentunya harus berhubungan dengan dunia desain serta kemampuan yang bisa pada mahasiswa, setelah mendapatkan tempat kerja praktek, Praktikan harus meminta surat kerja praktek dari pihak UNIKOM (sekretariat desain) untuk diajukan kepada perusahaan yang di maksud, setelah mendapatkan izin dari pihak perusahaan, Praktikan harus memberikan surat penerimaan kerja praktek ke pihak sekretariat desain. Setelah itu mulai melaksanakan kerja praktek, dalam hal ini Praktikan menjalankan kerja praktek selama satu bulan. Proses selanjutnya setelah selesai menjalankan kerja praktek, Praktikan harus meminta surat keterangan telah selesai kerja praktek dari pihak perusahaan untuk dilampirkan kedalam makalah laporan kerja praktek yang tentunya harus disetujui oleh dosen pembimbing dan kordinator kerja


(15)

BAB II

TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Perusahaan

Berangkat dari kepedulian manajemen dan keluarga besar Shafira Grup, pada tahun 2002 dibentuklah “Program Shafira Peduli Anak Bangsa” yang dikelola oleh Departemen HRD. Program beasiswa, santunan anak yatim-piatu dan bantuan kemanusiaan menjadi perhatian utama program ini. Pada tahun 2006, menajemen Shafira Grup lebih serius lagi menggarap program-program sosial kemanusiaan. Jika di tahun-tahun sebelumnya program ini menjadi bagian dari program HRD & Markom, maka kemudian dibentuklan sebuah yayasan yang bernama “Amal Foundation”. Selain melanjutkan program-program sebelumnya, Amal Foundation pun menggelar program baru yang lebih luas bidang garapannya, diantaranya : Program Peduli Penyandang Lupus; Pemberian 200 Laptop kepada Guru Bantu & Honorer Berprestasi di Jawa Barat; pengiriman tim relawan secara bergelombang, terdiri dari mahasiswa dan masyarakat umum, berikut 2 mobil box sebagai kendaraan operasional selama 2 bulan saat terjadi bencana Tsunami Aceh; relawan Amal Foundation juga bergerak memberikan bantuan saat terjadi bencana gempa di Pangalengan, Garut & Ciamis serta program lainnya.

Tahun 2012, manajeman Shafira Grup berkeinginan agar program-program sosial yang sudah hampir 10 tahun dijalankan dapat semakin luas jangkauan programnya, massif, dan terkelola secara solid, professional dan amanah secara organisasi, maka kemudian nama “Amal Foundation” diubah menjadi “Shafira Foundation”. Diharapkan dengan pergantian nama ini, selain meningkatkan sense of belonging di tatanan organisasi, juga semakin mendapatkan dukungan dari member loyal Shafira Grup yang saat ini sudah menjcapai -+35.000 orang di seluruh Indonesia.


(16)

2.2 Profil Perusahaan

Nama Perusahaan : SHAFIRA FOUNDATION

Bentuk Badan Hukum : YAYASAN

Bidang Perusahaan : Sosial

Alamat : Rent Office caffe S28, Jl. Sulanjana No.28

Bandung

Logo :

2.2.1 Visi dan Misi Shafira Foundation

Visi :

• Menjadi organisasi filantropi kelas dunia yang fokus pada upaya

pembangunan masyarkat mandiri dan berdaya melalui aktivitas pendidikan, kewirausahaan dan keuangan

Misi :

• Melakukan pemberdayaan masyarakat prasejahtera melalui

program-program pendidikan, kewirausahaan dan keuangan

• Menciptakan lingkungan yang aman, menghargai, dan kondusif

bagi optimalnya peran, fungsi, perkembangan dan kedudukan (eksistensi) Ibu, wanita, anak dan warga senior

• Menjalin relasi dan bersinergi dengan lembaga sejenis, organisasi

bisnis, pemerintah dan masyarakat luas untuk mewujudkan visi Shafira Foundation & visi bersama


(17)

2.2.2 Sttruktur Orgganisasi PPerusahaaan

Sttruktur Orgganisasi

Op

Str

perational

Ope

ruktur org

l Manager

erational m

Tabel I ganisasi S

rs

Tabel I manager S

II.1

hafira Fou

II.2

Shafira Fo

undation


(18)

2.2.3 Fokus Kegiatan

1. Pendidikan, Pembinaan & Pelatihan

2. Kewirausahaan, Keuangan & Keterampilan Kerja

3. Pemberdayaan & advokasi Ibu, Perempuan, Anak dan Warga

Senior

4. Kesehatan Masyarakat

5. Kemanusiaan & Bencana Alam

2.2.4 Program Shafira Foundation Tahun 2012-2013

1. Senior Club

2. Beasiswa Tunas Bangsa

3. Shafira Entrepreneur Academy

4. Amanah Micro Financing

5. Pro Family Assistant Academy

6. Masjid Bangkit & Berdaya

7. Program Pemuda Terampil

8. Kakak Asuh / Keluarga Asuh

9. World Fashion Library

10. Untukmu Wanita Indonesia

11. Shafira Institute

12. Beasiswa Kontrak Prestasi

13. Program Bersama Shafira

14. BPRS Amal Amanah

15. Shafira Eduka Muda


(19)

BAB III

LAPORAN KERJA PRAKTEK

3.1 Peranan Praktikan Dalam Perusahaan

Peranan praktikan di perusahaan Yayasan Shafira Foundation ini

berperan sebagai seorang creative desainer, yang ditugaskan langsung

oleh manager untuk membuat marketing tools yang berupa sebagai media promosi dari agenda kegiatan perusahaan seperti: leaflet, pampflet, poster, proposal, stand banner, kartu nama, spanduk dan lain nya.

3.2 Pekerjaan Praktikan Selama Kerja Praktek di Perusahaan

Dalam pelaksanaan Kerja Praktek, praktikan menerima pekerjaan dari pembimbing tempat pelaksanaan Kerja Praktek untuk membuat sebuah brosur trifold sebagai media promosi agenda kegiatan SEHATI perusahaan Shafira Foundation tahun 2012.

3.3 Metode Kerja Praktikan

Langkah awal yang dilakukan praktikan dalam membuat suatu desain yaitu membuat draft konsep desain yang akan dibuat sesuai dengan keinginan perusahaan. Hal ini dilakukan agar perusahaan merasa puas dengan hasil akhirnya. Setelah itu praktikan memberikan masukan / pendapat kepada perusahaan sebagai pertimbangan pembuatan desain tersebut.

Setelah melakukan sebuah kesepakatan maka praktikan akan langsung mengerjakan desain yang disepakati bersama. Didalam membuat sebuah brosur program SEHATI sebagai media promosi agenda kegiatan perusahaan Yayasan Shafira Foundation praktikan mencari refrensi-refrensi yang menjadi bahan acuan untuk dijadikan contoh. Setelah itu praktikan membuat draft konsep dengan berbagai alternatif.


(20)

Dalam pembuatan awal, praktikan membuat semua bentuk yang dibutuhkan pada pada sebuah marketing tools Program kegiatan acara

dengan menggunakan software illustrator, photoshop, dan indesign cs3

mengumpulkan data  yang akan di  masukan ke dalam 

brosur

mencari bahan‐bahan  refrensi seperti  bentuk dasar dll

membuat desain  awal   

penyempurnaan  keseluruhan desain merundingkan hasil 

akhir desain yang  telah dibuat ( acc) setelah di acc dan fix, 

desain yang telah  dibuat siap naik cetak 

dan di publish

Tabel III.1

Bagan kerja pembuatan brosur

3.4 Perancangan Brosur Program SEHATI

Dari kegiatan kerja praktek ini, penulis memperoleh beberapa

pengalaman dalam dunia desain misalnya penulis dituntut untuk mampu

bekerja sama dalam sebuah tim untuk menghasilkan karya yang baik, karena proses dalam mengerjakan suatu proyek adalah suatu proses kreatif yang melibatkan banyak orang, penggunaan peralatan-peralatan dan koordinasi sekelompok individu yang mempunyai kepekaan estetis dan kemampuan teknis untuk mengkomunikasikan pikiran kepada klien maupun masyarakat.


(21)

3.4.1 Konsep Perancangan

Konsep dari brosur trifold program SEHATI ini adalah memberikan

bentuk yang sederhana,tetap elegan,menarik dan mudah di pahami oleh audience oleh karena itu saya sebagai praktikan yang mengerjakan ini tidak terlalu berlebihan dalam mendesain gambarnya. Dikarenakan dari keinginan perusahaan.

Komposisi perancangan undangan yang akan di rancang kedalam undangan program sehati yaitu terdiri dari komposisi seperti :

a. Warna

Merah marun C:25 M:100 Y:100 K:28

Dipilih warna merah marun karena memiliki kesan yang dewasa dan juga warna identitas dari perusahaan tersebut.

gold C:13 M:36 Y:95 K:0

Warna gold dipilih sebagai warna identitas yayasan shafira foundation yang melekat, dan terlihat elegan.

b. Typografi

Pemilihan typografi yang akan di buat kedalam sebuah undangan launching program sehati adalah typografi yang memiliki karakter yang elegan dan tegas, typografi yang dipakai adalah jenis typografi

SENIOR CLUB HATI

menggunakan font felix titling pada logo

program SEHATI.


(22)

3.4.2 Teeknis Peraancangan

Te adalah m photosho sederhan dengan k

eknis pera mengunaka op cs3, d na dengan konsep yan ancangan an softwa di karenak membuat ng sudah d

membuat are grafis kan hanya

t beberapa di tentukan

brosur pr yaitu ad a membua

a image y dan di sep

rogram lau obe illustr at bentuk yang di pe

pakati bers

unching s rator cs3 k yang sa

erlukan se sama.

sehati dan angat esuai

3.4.3 Teeknis Penggerjaan

a. Awwal pembuuatan brossur adalahh membuaat tampak depan.

La adalah m tekstur ka

angkah per membuatan

ayu dan wa

Memb

rtama dari n latar ba arna cokla

Gambar

buat latar/b

proses pe ackground

t tua mem

Gam r III.1 backgrou embuatan untuk bro berikan ke nd brosur pro osur. Dan esan dewas ogram SE saya me sa dan ele

HATI emilih gan.


(23)

La dengan perusaha halaman. angkah ke menamba aan itu se

.

dua adala ahkan foto endiri. dan

ah membu o, logo p n sedikit d

uat halama program, ditambahka an pertam dan pen an pengg

a pada b empatan radasian rosur logo pada La tentang k yang pal program. Membu La pengisi p Memb angkah ket kegiatan p ling bawah uat halama angkah kee rogram se buat halam tiga adala program S h penemp an ketiga empat mem hati senior Gambar man kedua h membua EHATI, da patan logo Gambar pada tamp mbuatan h r club. r III.3

a pada tam

at halama an penemp o perusaha mpak depa r III.4 pak depan halaman ya

n yang be patan foto aan, logo an erisikan aj o kegiatan, sponsor akan dan pada

n dan penyyempurnaaan


(24)

b. Me se

embuat ta ehati.

ampak keddua yaitu bberisikan isi pada pprogram

La berisikan gambar v program La program membuka kontak ya yang mem T angkah ke isi penjela vector pad

sehati itu s

Memas

angkah ke sehati, da a brosur te ang bisa di

mbacanya Tampak be elima yait asan prog a halaman sendiri dan

sukan isi k

enam ada an di sesua

ersebut, m ihubungi, s pun tidak Gambar elakang pe tu membu ram sehat n tengah y n dibuat me

Gambar konten da alah mene aikan deng mulai dari semua ters akan kesu r III.5 emberian uat tampa ti, dan disi yang di ma elengkung

vector

ak kedua ini saya m aksud untu . r III.6 an mengko empatkan gan arah tujuan pro susun deng ulitan. brosur membuat se uk menega yang edikit askan omposisikkan isi-isi yang bacaan pa ogram, isi

gan rapih s

g menjela ada saat o program , sehingga o

askan orang dan orang


(25)

La kedua de membosa Ha Shafira F Pen angkah ke engan me ankan pad asil akhir Foundation nyempurn tujuh adal mberikan a saat ora

Hasil akh dari pera pada gam Gambar naan pada lah penye foto-foto k ng mebac

Gambar

ir brosur p

ncangan b mbar diatas

r III.7

a tampak b

empurnaan kegiatan a canya

belakang

n pada ha agar tidak alaman tam monoton mpak atau r III.8

program ssehati

brosur pro s.


(26)

c. Detail Teknis Pembuatan Brosur.

Untuk secara keseluruhan desain brosur praktikan tidak banyak memasukan gambar ataupun grafis lainnya melainkan permintaan dari perusahaan dan juga kenyamanan keterbacaan pada saat audience membaca. Didalam brosur praktikan hanya memasukan beberapa foto program, logo program, gradasi warna, dan juga body text atau isi.

• Untuk judul pada body text 14 point, dan isinya 12point

menggunakan font type MYRIAD PRO.

• Warna font pada setiap judul body text menggunakan gold

C: 13 M: 36 Y: 95 K: 0

• Logo program menggunakan font type Felix Titling 50point agar

terlihat jelas.

• Untuk warna gradasi Darkred C: 25,49 M: 100 Y: 100 K: 27,84

Red C: 0 M: 99,22 Y: 100 K:0

• Karena hasil akhir brosur dicetak maka praktikan menggunakan

colour display CMYK dan resolusi 300dpi agar hasil nya tidak pecah pada saat di cetak.


(27)

BAB IV

KESIMPULAN

Kerja praktek bagi penulis merupakan sarana untuk mempraktikan dan belajar lebih dari yang dipelajari penulis selama mengikuti kegiatan perkuliahan. Penulis berkesempatan untuk melaksanakan kerja praktek di Yayasan Shafira Foundation yang merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang sosial.

Penulis berkesempatan untuk membuat sebuah desain. Sehingga mengetahui proses bagaimana mengolah sebuah ide atau konsep yang kemudian menjadi karya desain. Selama mengikuti kerja praktek di Yayasan Shafira Foundation, penulis mendapatkan banyak sekali pengetahuan dan pengalaman berharga. Kerja praktek mungkin dapat menjadi gambaran untuk terjun langsung kedunia pekerjaan yang sebenar-benarnya.

Saran yang diperuntukan bagi penulis, yaitu agar penulis dapat mengerjakan tugas sesuai dengan harapan klient dalam hal konsep maupun waktu, agar penulis mempunyai ciri khas khususnya dalam bidang desain.


(1)

3.4.2 Teeknis Peraancangan Te

adalah m photosho sederhan dengan k

eknis pera mengunaka op cs3, d na dengan konsep yan

ancangan an softwa di karenak membuat ng sudah d

membuat are grafis kan hanya

t beberapa di tentukan

brosur pr yaitu ad a membua

a image y dan di sep

rogram lau obe illustr at bentuk yang di pe

pakati bers

unching s rator cs3 k yang sa

erlukan se sama.

sehati dan angat esuai

3.4.3 Teeknis Penggerjaan

a. Awwal pembuuatan brossur adalahh membuaat tampak depan.

La adalah m tekstur ka

angkah per membuatan

ayu dan wa

Memb rtama dari n latar ba arna cokla

Gambar buat latar/b

proses pe ackground

t tua mem

Gam r III.1

backgrou embuatan

untuk bro berikan ke

nd

brosur pro osur. Dan esan dewas

ogram SE saya me sa dan ele

HATI emilih gan.


(2)

La dengan perusaha halaman.

angkah ke menamba aan itu se

.

dua adala ahkan foto endiri. dan

ah membu o, logo p n sedikit d

uat halama program, ditambahka

an pertam dan pen an pengg

a pada b empatan radasian

rosur logo pada

La tentang k yang pal program.

Membu La pengisi p

Memb angkah ket kegiatan p ling bawah

uat halama angkah kee rogram se

buat halam tiga adala program S h penemp

an ketiga empat mem

hati senior

Gambar man kedua

h membua EHATI, da patan logo

Gambar pada tamp mbuatan h r club.

r III.3 a pada tam

at halama an penemp o perusaha

mpak depa

r III.4 pak depan halaman ya

n yang be patan foto aan, logo

an

erisikan aj o kegiatan, sponsor

akan dan pada

n dan penyyempurnaaan ang berisikkan keterangan


(3)

b. Me se

embuat ta ehati.

ampak keddua yaitu bberisikan isi pada pprogram

La berisikan gambar v program La program membuka kontak ya yang mem T angkah ke isi penjela vector pad

sehati itu s

Memas angkah ke

sehati, da a brosur te ang bisa di

mbacanya Tampak be elima yait asan prog a halaman sendiri dan

sukan isi k enam ada an di sesua

ersebut, m ihubungi, s pun tidak Gambar elakang pe tu membu ram sehat n tengah y n dibuat me

Gambar konten da alah mene aikan deng mulai dari semua ters akan kesu r III.5 emberian uat tampa ti, dan disi yang di ma elengkung

vector ak kedua ini saya m aksud untu . r III.6 an mengko empatkan gan arah tujuan pro susun deng ulitan. brosur membuat se uk menega yang edikit askan omposisikkan isi-isi yang bacaan pa ogram, isi

gan rapih s

g menjela ada saat o program , sehingga o

askan orang dan orang


(4)

La kedua de membosa

Ha Shafira F

Pen angkah ke

engan me ankan pad

asil akhir Foundation

nyempurn tujuh adal mberikan a saat ora

Hasil akh dari pera pada gam

Gambar naan pada lah penye foto-foto k ng mebac

Gambar ir brosur p ncangan b mbar diatas

r III.7 a tampak b empurnaan

kegiatan a canya

belakang n pada ha

agar tidak

alaman tam monoton

mpak atau

r III.8

program ssehati brosur pro s.


(5)

c. Detail Teknis Pembuatan Brosur.

Untuk secara keseluruhan desain brosur praktikan tidak banyak memasukan gambar ataupun grafis lainnya melainkan permintaan dari perusahaan dan juga kenyamanan keterbacaan pada saat audience membaca. Didalam brosur praktikan hanya memasukan beberapa foto program, logo program, gradasi warna, dan juga body text atau isi.

• Untuk judul pada body text 14 point, dan isinya 12point menggunakan font type MYRIAD PRO.

• Warna font pada setiap judul body text menggunakan gold C: 13 M: 36 Y: 95 K: 0

• Logo program menggunakan font type Felix Titling 50point agar terlihat jelas.

• Untuk warna gradasi Darkred C: 25,49 M: 100 Y: 100 K: 27,84 Red C: 0 M: 99,22 Y: 100 K:0

• Karena hasil akhir brosur dicetak maka praktikan menggunakan colour display CMYK dan resolusi 300dpi agar hasil nya tidak pecah pada saat di cetak.


(6)

BAB IV

KESIMPULAN

Kerja praktek bagi penulis merupakan sarana untuk mempraktikan dan belajar lebih dari yang dipelajari penulis selama mengikuti kegiatan perkuliahan. Penulis berkesempatan untuk melaksanakan kerja praktek di Yayasan Shafira Foundation yang merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang sosial.

Penulis berkesempatan untuk membuat sebuah desain. Sehingga mengetahui proses bagaimana mengolah sebuah ide atau konsep yang kemudian menjadi karya desain. Selama mengikuti kerja praktek di Yayasan Shafira Foundation, penulis mendapatkan banyak sekali pengetahuan dan pengalaman berharga. Kerja praktek mungkin dapat menjadi gambaran untuk terjun langsung kedunia pekerjaan yang sebenar-benarnya.

Saran yang diperuntukan bagi penulis, yaitu agar penulis dapat mengerjakan tugas sesuai dengan harapan klient dalam hal konsep maupun waktu, agar penulis mempunyai ciri khas khususnya dalam bidang desain.